Tugas Dan Tanggung Jawab Pramukamar Dalam Meningkatkan Pelayanan Di Grand Swiss-Belhotel International Medan

BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Alasan Pemilihan Judul
Perkembangan pariwisata tidak terlepas dari industri yang terkait atau yang
menunjang kegiatan pariwisata itu sendiri. Salah satu sektor atau industri yang
dominan adalah perhotelan yang pada hakekatnya merupakan usaha untuk
memenuhi kebutuhan siapa saja yang menginginkan, akomodasi penginapan,
makanan dan minuman serta jasa lain yang disediakan oleh hotel. Disamping itu
yang penting adalah seluruh karyawan melayani dengan baik, penampilan
maupaun tingkat intelegensi serta keterampilan dalam menjalankan tugas.
Hotel adalah salah satu sarana akomodasi yang bersifat komersil yang
menyediakan fasilitas kepada tamu seperti, kamar tidur (bed room), makanan dan
minuman (Food and Beverages) serta penunjang lainnya seperti tempat rekreasi,
fasilitas olah raga , fasiltas laundry yang tujuannya untuk mendapat keuntungan
yang optimal
Mengingat industry perhotelan sangat penting maka memerlukan bagianbagian operasional agar kegiatan industry perhotelan dapat berjalan dengan baik.
Bagian operasional tersebut meliputi: Front Office, Housekeeping, dan Food &
Beverage Department. Salah satu bagian operasional yang sangat penting
diperhatikan adalah Housekeeping karena bagian ini menangani kebersihan,
kerapian, dan keindahan kamar sehingga memerlukan tenaga kerja yang terampil,


1

2

jujur dan memiliki pengetahuan yang luas agar dapat melakukan tugasnya dengan
baik terutama petugas Pramukamar yang bertugas menangani kebersihan kamar
Dengan demikian peranan Housekeeping sangatlah penting, oleh karena itu
penulis tertarik untuk membuat kertas karya ini dengan judul “ Tugas Dan
Tanggung Jawab Pramukamar Dalam Meningkatkan Pelayanan di Grand Swissbelhotel Internasional Medan” dengan alasan memberikan kesempatan untuk
mengetahui cara kerja seorang Pramukamar dalam meningkatkan kualitas
pelayanan

di

Grand

Swiss-belhotel

Internasional


Medan.

untukmeningkatkankualitaspelayanandanmenghasilkanpekerjaan

Dan
yang

baikmakaseorangpramukamarharusdituntutmemilikiperilaku
,kemampuanjujur,sertapengetahuan yang luas bagaimana menjaga kerapian dan
kebersihan kamar hotel. Dengan menggunakan tekhnik dan prosedur yang benar,
dengan demikian dapat menjamin kualitas pelayanan sesuai dengan keinginan
tamu.

1.2 Batasan Masalah
Kertas karya ini disusun berdasarkan ilmu teoritis yang diperoleh penulis
selama mengikuti perkuliahan, buku-buku, khususnya dari pengalaman praktek
kerja lapangan yang telah dilaksanakan sebelumnya. Penulis menyadari
kemampuan dan pengalaman yang dimiliki. Oleh karena itu penulis melakukan
pembatasan masalah yakni: Membahas usaha-usaha yang dilakukan seorang

Pramukamar, Persyaratan untuk menjadi seorang Pramukamar, Tugas dan
tanggung

jawab

seorang

Pramukamar,Hal-hal

yang

di

lakukan

dalam

3

meningkatkan mutu pelayanan untuk menarik simpati tamu, hal-hal yang di

lakukan agar tamu merasa senang dan puas mendapat pelayanan selama mereka
menginap. Dengan batasan ini penulis bermaksud agar penulisan kertas karya ini
dapat lebih terarah dan lebih akurat. Dengan demikian penulis mengharapkan
akan mampu menyusun kertas karya ini sebaik mungkin.

1.3 Tujuan Penulisan
Tujuanpenulisankertaskaryaini adalah:
1. Penulisankertaskaryainiadalahuntukmelengkapisalahsatusyaratdalammengikutiu
jian

Diploma

III

Program

StudiPariwisata,

BidangKeahlianPerhotelan,


FakultasIlmuBudaya, Universitas Sumatera Utara.
2. Penulisan kertas karya ini bertujuan untuk menguraikan dan mejelaskan hasil
pengamatan penulis selama mengikuti Praktek Kerja Lapangan di Hotel Grand
Swiss-belhotel Internasional Medan. Selain itu, juga menjelaskan sejauh mana
penguasaan penulis terhadap bidang yang dipelajari selama kuliah.
3. Untuk mengetahui cara kerja yang efektif dari seorang pramukamar dalam
penanganan

meningkatkan

pelayanan

kamar

di

Grand

Swiss-belhotel


Internasional Medan

1.4 Metode Penelitian
Dalam proses penyusunan kertas karya ini ,dilakukan pengumpulan data dan
bahan dengan menggunakan metode penelitian sebagai berikut :
1. Library Research (Penelitian Perpustakaan)

4

Penelitian yang dilakukan dengan cara pengumpulan data dari buku-buku dan
majalah yang masih berhubungan erat dengan topic pembahasan.
2. FieldResearch(PenelitianLapangan)
Penelitianlapanganyaitupenelitian yang dilakukansecaralangsung di HotelGrand
Swissbell

Medan.Pengumpulan

data

diperolehberdasarkanpengamatandananalisaselamapraktek.


1.5 Sistematika Penulisan
Di dalam penulisan sebuah kertas karya, diperlukan sistematika penulisan
yang teratur dan terperinci. Dalam hal ini, penulis memberikan sistematika penulisan
yang cara pembahasannya dibagi kedalam lima bab, seperti di bawah ini:
BAB I :

PENDAHULUAN
Bab ini menjelaskan tentang pendahuluan yangberisikan Alasan
Pemilihan Judul, Batasan Masalah, Tujuan Penulisan, Metode
Penulisan dan Sistematika Penulisan.

BAB II :

URAIAN TEORITIS
Bab
secara

ini


menjelaskantentangpengertianhousekeeping

umum,ruanglingkuptugasdan

department,

hubungan

department

tanggungjawabhousekeeping

housekeeping

lain,karakteristik dan pengertian pelayanan.

dengan

department


5

BAB III:TINJAUAN UMUM HOTEL
Merupakantinjauanumum dari Swiss-belhotel Internasional Medan,
mencakup

sejarahberdirinyahotel,

klasifikasihotel,

fasilitasyangdimiliki,strukturorganisasi.
BAB IV :

PEMBAHASAN
Merupakanuraiantentangpengertianpramukamar,uraian
tanggung

jawab

Pramukamar,persyaratan


tugas dan

roomsection,sikapdanperilakuseorang
menjadi

seorang Pramukamar,

proses

pembersihankamar, Status kamar yang harus diketahui oleh seorang
Pramukamar, usaha-usaha yang dilakukanolehseorang Pramukamar
dalam meningkatkan pelayanan kamar.
BAB V :

PENUTUP