PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP LUAS BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR.

No. Daftar : 169/S/PGSD-REG/8/JULI/2014

PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN
UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP LUAS
BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR

(Pada Siswa Kelas III SDN 7 Cibogo Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat Tahun
Ajaran 2013/2014)

SKRIPSI
Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana
Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Oleh
SherlyRachmaSanie
1003434

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
JURUSAN PEDAGOGIK
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

BANDUNG
2014

PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN
UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP LUAS
BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR

Oleh
SherlyRachmaSanie

Sebuah skripsi yang diajukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar
Sarjana pada Fakultas Ilmu Pendidikan

© SherlyRachmaSanie 2014
Universitas Pendidikan Indonesia
Agustus 2014

Hak Cipta dilindungi undang-undang.
Skripsi ini tidak boleh diperbanyak seluruhya atau sebagian,
dengan dicetak ulang, difoto kopi, atau cara lainnya tanpa ijin dari penulis.


ABSTRAK
PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK
MENINGKATKAN PEMAPAMAN KONSEP LUAS BANGUN DATAR
SISWA KELAS III SEKOLAP DASAR
Oleh
Sherly Rachma Sanie
1003434
Dalam Matematika, diperlukan adanya pembelajaran melalui perbuatan dan pengertian, tidak
hanya sekedar hafalan saja, karena hal ini akan mudah dilupakan siswa. Untuk mengatasi
masalah diatas diperlukan suatu cara yang dapat digunakan oleh guru untuk merangsang
siswa belajar secara aktif, yaitu dengan menggunakan media/alat peraga yang optimal.
Metode penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang terdiri atas
dua siklus, dimana setiap siklus terdiri atas perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi.
Penelitian ini bertujuan untuk melihat peningkatan pemahaman konsep siswa setelah
menggunakan media karton persegi satuan pada materi menghitung luas bangun datar pada
siswa kelas III di SDN 7 Cibogo Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat. Nilai ratarata kelas meningkat dari 6,24 pada siklus I menjadi 8,41 pada siklus II. Selain itu, terjadi
pula peningkatan persentase ketuntasan 59,2% pada siklus I menjadi 92,6% pada siklus II.
Kata Kunci: media karton persegi satuan, pemahaman konsep, luas bangun datar


SherlyRachmaSanie,2014
PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP LUAS
BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRACT
TPE USE OF MEDIA “SQUARE UNIT CARDBOARD” IN IMPROVING
STUDENTS CONCEPTUAL UNDERSTADING IN MEASURING TPE AREA OF
MODEL SUPERFICIAL

By
Sherly Rachma Sanie
1003434
In mathematics, learning is not only a matter of remembering, learning by doing and
understanding is needed so that the learning will be useful and not easily forgotten by the
students. To solve the problem, teachers need employ a strategy to stimulate the students to
learn actively, it is by using an optimum media. The method used in this research is
Classroom Action Research which involved two cycles, in which each cycle was composed
of the planning, process, observation, and reflection. This research aimed to investigate the
improvement of students’ conceptual understanding after using the media Karton Persegi

Satuan which was applied in the teaching of measuring the area of model superficial in third
grade students in SDN 7 Cibogo Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat. The mean
score of the students improved from 6,24 in the first cycle to 8,41 in the second cycle.
Besides, there was also an improvement in the passing percentage of the students from 59,2%
in the first cycle to 92,6% in the second cycle.
Keywords: square unit cardboard, conceptual understanding, measuring the area of model
superficial

SherlyRachmaSanie,2014
PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP LUAS
BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR ISI
Halaman
TERNYATAAN

i

ABSTRAK


ii

KATA TENGANTAR

iv

DAFTAR ISI

vi

DAFTAR TABEL

viii

DAFTAR GAMBAR

ix

DAFTAR LAMTIRAN


x

BAB I TENDAHULUAN
A.
B.
C.
D.
E.
F.

Latar Belakang.………………………………………………………………………..1
Rumusan Masalah……………………………………………………………………..4
Tujuan Penelitian……………………………………………………………...............4
Manfaat Penelitian………………………………………………...…………………..4
Hipotesis Tindakan……………………………………………………………………5
Definisi Operasional…………………………………………………………………..6

BAB II KAJIAN TUSTAKA
A. Pembelajaran Matematika di SD……………………………………………...............7

B. Media Pembelajaran dan Alat Peraga………………………………………………..10
C. Pemahaman Konsep………………………………………………………………….18
D. Konsep Luas Bangun Datar……………………………………………………….....23
E. Kajian Hasil Penelitian yang Relevan………………………………………………..24
BAB III METODE TENELITIAN
A. Metode Penelitian……………………………………………………………………26
B. Model Penelitian……………………………………………………………………..26
C. Lokasi dan Waktu Penelitian………………………………………………………...28
D. Subjek Penelitian…………………………………………………………………….28
E. Prosedur Penelitian…………………………………………………………………..29
F. Instrumen Penelitian…………………………………………………………………31
G. Analisis dan Pengolahan Data……………………………………………………….32
BAB IV HASIL TENELITIAN DAN TEMBAHASAN
SherlyRachmaSanie,2012
PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP LUAS BANGUN DATAR
SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

A.
B.

C.
D.

Profil Tempat Penelitian……………………………………………………………..35
Deskripsi Awal Kemampuan Menghitung Siswa....…………………………………35
Hasil Penelitian………………………………………………………………………35
Pembahasan Hasil Penelitian………………………………………………………...50

BAB V KESIMTULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan…………………………………………………………………………..56
B. Saran/Rekomendasi……………………………………………………………….….57
DAFTAR TUSTAKA

58

RIWAYAT HIDUT

130

SherlyRachmaSanie,2012

PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP LUAS BANGUN DATAR
SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BABBIB
PENDAHULUANB
A. LatarBBelakangB
Upaya peningkatan mutu pendidikan perlu dilakukan secara menyeluruh
meliputi aspek pengetahuan,

keterampilan,

sikap dan nilai-nilai untuk

meningkatkan kecakapan hidup agar siswa dapat menyesuaikan diri dan berhasil
dalam kehidupan yang akan datang. Keberhasilan pendidikan sangat ditentukan
manakala pendidikan tersebut mampu mengubah diri siswa. Perubahan tersebut
dalam arti dapat menumbuhkembangkan potensi yang dimiliki siswa sehingga
siswa dapat memperoleh manfaatnya secara langsung.
Di dalam dunia pendidikan ada beberapa komponen yang saling berkaitan satu

sama lain, saling tunjang menunjang, saling mempengaruhi keberhasilan
pelaksanaan proses pembelajaran. Komponen tersebut adalah guru, materi,
metode, alat peraga dan evaluasi. Guru sebagai tenaga pendidik dan pengajar
mempunyai tanggung jawab yang besar dalam usaha meningkatkan mutu
pendidikan, yang ditunjukkan oleh hasil belajar yang diperoleh siswa.
Pelaksanaan tugas itu harus direncanakan terlebih dahulu dan dilaksanakan oleh
guru dengan sebaik mungkin agar tujuan dari pembelajaran tersebut dapat tercapai
dengan didukung oleh komponen yang lain seperti penggunaan metode dan alat
peraga yang tepat.
Salah satu tujuan mata pelajaran Matematika sebagaimana dijelaskan dalam
KTSP 2006 yaitu agar peserta didik memiliki kemampuan memahami konsep
matematika, menjelaskan keterkaitan antar konsep dan mengaplikasikan konsep
secara luwes, akurat, efisien dan tepat dalam pemecahan masalah. Dari tujuan
matematika tersebut, memahami konsep matematika merupakan tujuan yang harus
dicapai terlebih dahulu agar tujuan berikutnya lebih mudah dicapai. Jika siswa
dapat memahami konsep pembelajaran maka hasil belajarnya pun akan
meningkat. Dalam pembelajaran siswa tidak hanya sekedar bisa mengerjakan
soal-soal yang diberikan, tetapi siswa juga harus dapat memahami setiap materi
SherlyRachmaSanie,2014
PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP

LUAS BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

pembelajaran yang telah dipelajari. Namun berdasarkan hasil observasi pada saat
ini masih banyak kendala yang disebabkan oleh berbagai hal.
Untuk mengatasi masalah diatas diperlukan suatu cara yang dapat digunakan
oleh guru untuk merangsang siswa belajar secara aktif, yaitu dengan
menggunakan alat peraga yang optimal. Alat peraga adalah salah satu media bantu
untuk memahami konsep yang disajikan. Banyak konsep dalam matematika yang
bersifat abstrak, namun konsep-konsep tersebut harus dipahami secara utuh.
Dalam proses pembelajaran matematika, khususnya pada konsep benda-benda dan
bangun datar, penggunaan alat peraga sangat penting karena siswa juga harus
mampu menerapkan konsep-konsep bangun datar tersebut dalam bidang lain dan
dalam kehidupan sehari-hari.
Perlu diperhatikan beberapa hal dalam menggunakan alat peraga antara lain :
alat peraga yang digunakan harus ada kesesuaian dengan tujuan, adanya
kemudahan dalam memperolehnya, ketrampilan guru dalam menggunakan alat
peraga disesuaikan dengan kemampuan berpkir siswa yang ada pada tahap
kongkret.
Berdasarkan hasil observasi di kelas III SDN 7 CIBOGO Kecamatan
Lembang Kabupaten Bandung Barat, pada tanggal 13 Maret 2014 pada mata
pelajaran matematika hasil belajarnya kurang memuaskan, banyak anak yang
belum mencapai Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) terutama pada materi
menghitung luas bangun datar. Hanya 7 orang siswa dari 27 siswa yang
memenuhi KKM. Beberapa penyebab banyaknya siswa yang belum mencapai
KKM adalah sebagai berikut: (1) guru tidak menggunakan media/alat peraga
dalam proses pembelajaran tetapi hanya menggunakan buku sumber penunjang
saja, (2) pendekatan yang digunakan hanya ceramah saja, (3) guru kurang
menanamkan konsep pada setiap materi, (4) guru tidak memperhatikan tahaptahap dalam proses belajar siswa, guru langsung memberikan cara penyelesaian.
Penyebab utama hasil belajar siswa tidak mencapai KKM adalah guru tidak
menggunakan media/alat peraga untuk menanamkan konsep, (5) siswa masih sulit

membedakan panjang dan lebar serta (6) siswa kurang antusias dalam menerima
pelajaran. Seorang guru perlu menggunakan media pembelajaran yang sesuai
dengan materi yang disampaikan untuk membantu kelancaran kegiatan belajar
mengajar sehingga tujuan pembelajarannya tercapai, serta kondisi lingkungan
yang kurang mendukung siswa untuk menerima pelajaran. Untuk mengatasi
keadaan diatas, diperlukan sebuah media pembelajaran yang tepat, yang mampu
membuat siswa termotivasi untuk belajar, menarik minat siswa, dan perhatian
siswa.
Ada beberapa media yang dapat membantu proses pembelajaran Matematika
dalam materi menghitung luas persegi dan persegi panjang, diantaranya papan
berpaku dan karton persegi satuan. Menurut Ruseffendi (Murtiasih, 2011:3)
“papan berpaku dibuat dari papan, dimana papan tersebut dibuat bujursangkarbujursangkar kecil yang pada setiap titik sudutnya ditancapkan paku setengahnya
masuk dan setengah lagi masih tampak/timbul.” Kelebihan dari media ini antara
lain: (1) siswa dapat dengan cepat membuat bangun-bangun geometri tanpa
memerlukan banyak waktu untuk menggambar (2) guru dapat dengan cepat
menunjukkan bermacam-macam bentuk geometri bidang seperti segitiga,
trapesium, dan sebagainya. Dilihat dari bahan yang digunakan, keamanan dari
media ini cukup berbahaya untuk siswa sekolah dasar karena dibuat dari papan
yang ditancapkan paku, selain itu juga bahan yang digunakan sulit diperoleh. Oleh
karena itu peneliti lebih memilih menggunakan karton persegi satuan untuk
membantu proses pembelajaran. Karton persegi satuan adalah media yang dibuat
dari karton yang berbentuk persegi yang dibagi menjadi petak-petak persegi.
Selain lebih aman, media ini juga lebih mudah cara membuat dan memperoleh
bahan-bahannya serta kegunaannyapun tidak jauh berbeda dengan papan berpaku.
Berdasarkan pemaparan diatas, penulis mengangkat permasalahan ini ke
dalam sebuah penelitian tindakan kelas yang berjudul PenggunaanB MediaB
KartonB PersegiB SatuanB UntukB MeningkatkanB PemahamanB KonsepB LuasB
BangunB DatarB SiswaB KelasB IIIB SekolahB DasarB (Pada Siswa Kelas III SDN 7
Cibogo Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat Tahun Ajaran
2013/2014)

B. RumusanBMasalahB
Masalah yang akan diteliti dalam penelitian ini adalah :
a. Bagaimana perencanaan pembelajaran Matematika melalui media karton
persegi satuan untuk meningkatkan pemahaman konsep siswa pada materi
menghitung luas bangun datar di kelas III SDN 7 Cibogo Kecamatan
Lembang Kabupaten Bandung Barat?
b. Bagaimana pelaksanaan pembelajaran Matematika melalui media karton
persegi satuan untuk meningkatkan pemahaman konsep siswa pada materi
menghitung luas bangun datar di kelas III SDN 7 Cibogo Kecamatan
Lembang Kabupaten Bandung Barat?
c. Bagaimana peningkatan pemahaman konsep siswa setelah menggunakan
media karton persegi satuan pada materi menghitung luas bangun datar di
kelas III SDN 7 Cibogo Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat?
C. TujuanBPenelitianB
Sesuai dengan masalah yang telah dirumuskan maka penelitian ini bertujuan
agar memperoleh gambaran tentang :
a. Perencanaan pembelajaran dengan menggunakan media karton persegi satuan
pada materi menghitung luas bangun datar pada siswa kelas III di SDN 7
Cibogo Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat.
b. Pelaksanaan pembelajaran dengan menggunakan media karton persegi satuan
pada materi menghitung luas bangun datar pada siswa kelas III di SDN 7
Cibogo Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat.
c. Peningkatan pemahaman konsep siswa setelah menggunakan media karton
persegi satuan pada materi menghitung luas bangun datar pada siswa kelas III
di SDN 7 Cibogo Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat.
D. MankaatBPenelitianB
1. MankaatBTeoritisB

a. Dapat memberi kontribusi kepada guru dalam proses pembelajaran
Matematika, terutama dalam pemanfaatan media karton persegi satuan.
b. Dapat meningkatkan kualitas proses pembelajaran Matematika.
2. MankaatBPraktisB
a. Bagi siswa
a) Dengan penelitian ini memberikan kemudahan kepada siswa dalam
mempelajari konsep luas bangun datar
b) Meningkatkan pemahaman siswa dalam menerima materi konsep luas
bangun datar
c) Meningkatkan motivasi siswa dalam proses pembelajaran konsep luas
bangun datar
b. Bagi guru
a. Merupakan sarana untuk menambah wawasan tentang alat peraga
matematika
b. Mendapat suatu alternatif alat peraga sebagai alat bantu pembelajaran
konsep bangun datar
c. Untuk memperbaiki pembelajaran yang dikelolanya menjadi pembelajaran
yang inovatif
c. Bagi sekolah
a) Hasil penelitian ini akan memberikan kontribusi positif pada sekolah
dalam rangka perbaikan kualitas proses dan hasil pembelajaran
d. Bagi Penulis
a. Sebagai realisasi dari pengetahuan, keilmuan yang telah didapatkan selama
masa perkuliahan dalam bentuk nyata.
b. Menambah

pengalaman

serta

masukan

untuk

merancang

media

pembelajaran yang tepat untuk diterapkan di Sekolah Dasar.
E. HipotesisBTindakanB
Berdasarkan uraian teoritis pemahaman konsep bangun datar yang diajarkan
dengan menggunakan media karton persegi satuan dapat meningkatkan
pemahaman siswa

B
B
F. DekinisiBOperasionalB
1. PemahamanBKonsepBB
Pemahaman konsep yang dimaksud adalah kemampuan siswa dalam
menyelesaikan soal-soal tentang luas bangun persegi dan persegi panjang dengan
menggunakan media karton persegi satuan. Indikator pemahaman yang diukur
dalam penelitian ini adalah menyatakan ulang, mengklasifikasikan dan
menerapkan konsep. Pada saat siswa dapat menyelesaikan soal-soal matematika
yang berhubungan dengan materi luas bangun persegi dan persegi panjang dengan
menggunakan media karton persegi satuan sesuai dengan apa yang diharapkan
oleh guru, maka pemahaman konsep siswa sudah tercapai.
2. LuasBbangunBdatarB
Luas bangun datar adalah banyaknya persegi satuan yang dapat secara tepat
menutupi daerah bangun datar tersebut. Dalam penelitian ini yang dimaksud
dengan bangun datar adalah persegi dan persegi panjang.
3. MediaBkartonBpersegiBsatuanB
Media karton persegi satuan dalam penelitian ini adalah media yang dibuat
dari karton yang berbentuk persegi yang dibagi menjadi petak-petak persegi.
Fungsi dari media karton persegi satuan antara lain untuk menghitung luas dengan
membilang petak satuan atau satuan luas. Selain itu juga berfungsi sebagai media
untuk mengkonkretkan siswa dalam menemukan rumus luas persegi dan persegi
panjang. Karton persegi satuan ini dapat dicontohkan sebagai berikut .

Gambar 1.1 Media Karton Persegi Satuan

BABBIIIB
METODEBPENELITIANB
A. MetodeBPenelitianB
Metode eenelitian yang digunakan oleh eeneliti dalam eenelitian ini yaitu
metode Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Research) yang berusaha
menggunakan media eembelajaran matematika melalui eeneraean karton eersegi
satuank dengan tujuan untuk meningkatkan eemahaman konsee siswa tentang luas
daerah bangun datar. Proses eembelajaran ini tidak terleeas dari adanya interaksi
antara guru dengan siswak siswa dengan siswak materik metode dan media yang
berbentuk karton eersegi satuan yang digunakan.
Menurut Sueardi (Arikunto dkkk 2012:106) “Penelitian Tindakan Kelas (PTK)
merueakan salah satu ueaya untuk meningkatkan dan atau memeerbaiki layanan
eendidikan dalam konteks eembelajaran di kelas”. Hal ini ditegaskan oleh McNiff
(Arikunto dkkk 2012:106) bahwa ‘dasar utama dilaksanakannya eenelitian
tindakan kelas adalah untuk eerbaikan’.
B. ModelBPenelitianB
Dalam eenelitian tindakan kelas inik eeneliti menggunakan desain PTK model
Kemmis dan Mc Taggart dengan 2 siklus. PTK dari Kemmis dan Taggart adalah
model seiral yang dimulai dari eerencanaan (plan)k kemudian eelaksanaan (act)k
dan eengamatan (observe) lalu yang terakhir refleksi (reflect). Pada siklus
berikutnyak eerencanaan dieerbaiki berdasarkan refleksi yang telah dianalisis eada
siklus sebelumnya. Setelah eerencanaan dieerbaikik kemudian eelaksanaan dan
observasi dan kembali lagi ke refleksik begitu seterusnya sameai mendaeatkan
hasil yang diinginkan. Berikut adalah bagan model Kemmis dan Taggart.

SherlyRachmaSanie,2014
PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP
LUAS BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Perencanaan

Refleksi

SIKLUS I

Pelaksanaan

Pengamatan
Perencanaan

Refleksi

SIKLUS II

Pelaksanaan

Pengamatan

Hasil Penelitian
BaganB3.1B
AlurBPenelitianBTindakanBKelasBModelBkemmisBdanBMc.BTaggartBdalamB
ArikuntoB(2012:16)B
B
Setiae siklus terdiri dari emeat tahaek yaitu eerencanaan tindakank eelaksanaan
tindakank observasi dan intereretasik dan analisis dan refleksi. Secara rincik
tahaean-tahaean eenelitian ini daeat diuraikan sebagai berikut:
1. Perencanaan (Planning)
a. Memilih materi yang sesuai dengan Standar Komeetensi (SK) dan
Komeetensi Dasar (KD) materi Matematika kelas III SD
b. Memilih media yang teeat sebagai solusi masalah dalam eembelajaran
Matematika
SherlyRachmaSanie,2014
PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP
LUAS BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

c. Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
d. Membuat media eembelajaran

2. Tindakan (Action)
Tindakan ini merueakan tahae eeneraean eerencanaan yang daeat beruea
eeneraean eenggunaan media eembelajaran matematika beruea karton eersegi
satuan. . Langkah-langkah eelaksanaan eembelajaran adalah sebagai berikut:
a. Pendidik melakukan eembelajaran yang terdiri dari dua kali eertemuan yaitu
3x35 menit
b. Pendidik menyameaikan materi mengenai menghitung luas bangun datar
c. Pendidik mendemonstrasikan eenggunaan media karton eersegi satuan
d. Pendidik memberikan evaluasi keeada eeserta didik
3. Pengamatan (Observation)
Observasi dilakukan bersamaan dengan eelaksanaan eembelajaran matematika
oleh observer atau eengamat eada setiae tindakan eembelajaran. Kegiatan
observasi ini bertujuan untuk memeriksa aeakah siswa dalam eembelajaran
menggunakan karton eersegi satuan daeat terlaksana dengan baik.
4. Refleksi (reflection)
Refleksi dilakukan dengan cara meninjau kembali aea saja yang sudah
dilakukan selama eembelajaran dalam suatu tindakan dan merevisinya untuk
eembelajaran matematika eada siklus berikutnyak yaitu mengevaluasi setiae
tindakan eembelajaran aeakah masih ada kelemahan ataueun kelebihan serta
masalah yang mungkin muncul.
C. LokasiBdanBWaktuBPenelitianB
Penelitian ini akan dilaksanakan di SDN 7 Cibogo yang terletak di Ke. Pasar
Ahad Desa Cikole Kecamatan Lembang Kabueaten Bandung Barat. Penelitian ini
dilaksanakan eada bulan Mei 2014 s/d selesai.
SherlyRachmaSanie,2014
PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP
LUAS BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

D. SubjekBPenelitianB
Subjek Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini adalah siswa kelas III SDN 7
Cibogo yang berjumlah 27 siswak dengan sebaran laki-laki 17 orang dan
eeremeuan 10 orang.
B
E. ProsedurBPenelitianB
Sebelum melakukan eenelitiank terlebih dahulu eeneliti melakukan observasi
awal.

Pada

waktu

observasi

awal

eeneliti

melihatk

mengamati

dan

mengidentifikasi berbagai masalah yang sedang dihadaei oleh kelas yang akan
diteliti.
1. Siklus I
a. Tahae Perencanaan
1) Membuat Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) mata eelajaran
Matematika dengan Komeetensi Dasar (KD) menghitung luas eersegi
dan eersegi eanjang.
2) Menyiaekan media karton eersegi satuan.
3) Membuat lembar observasi eroses kegiatan belajar mengajar.
4) Membuat alat evaluasi bagi siswa baik evaluasi eroses maueun
evaluasi hasil.
b. Tahae Pelaksanaan Tindakan
1) Guru menerangkan cara menggunakan karton eersegi satuan
dihadaean siswa.
2) Guru

menerangkan

kegunaan

karton

eersegi

satuan

dalam

hubungannya menghitung luas eersegi.
3) Siswa bersama teman sebangkunya membuat sebuah bangun eersegi
menggunakan media karton eersegi satuan.
4) Siswa bersama teman sebangkunya belajar menghitung luas eersegi
menggunakan karton eersegi satuan.
SherlyRachmaSanie,2014
PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP
LUAS BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

5) Siswa dengan bimbingan guru menyimeulkan rumus menghitung luas
luas eersegi.
c. Tahae Observasi
1) Melakukan eengamatan kemameuan siswa sebelum menggunakan
media karton eersegi satuan.
2) Melakukan observasi atau eengamatan selama eroses eembelajaran
berlangsung dengan materi menghitung luas eersegi
3) Melakukan eengamatan kemameuan siswa setelah menggunakan
media karton eersegi satuan.
d. Tahae Refleksi
Refleksi

dilakukan

setelah

eroses

eembelajaran

dan

telah

melaksanakan tindakan dan observasi. Karena hasil yang diharaekan
belum tercaeaik maka dilaksanakan eada siklus berikutnya.
2. Siklus II
a. Tahae Perencanaan
1) Membuat Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) mata eelajaran
Matematika dengan Komeetensi Dasar Menghitung luas eersegi dan
eersegi eanjang berdasarkan refleksi dari siklus I.
2) Menyiaekan media karton eersegi satuan.
3) Membuat lembar observasi eroses kegiatan belajar mengajar.
4) Membuat alat evaluasi bagi siswa.
b. Tahae Pelaksanaan Tindakan
1) Guru menerangkan cara menggunakan karton eersegi satuan
dihadaean siswa.
2) Guru

menerangkan

kegunaan

karton

eersegi

satuan

dalam

hubungannya menghitung luas eersegi eanjang.

SherlyRachmaSanie,2014
PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP
LUAS BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

3) Siswa bersama teman sebangkunya membuat sebuah bangun eersegi
eanjang menggunakan media karton eersegi satuan.
4) Siswa bersama teman sebangkunya belajar menghitung luas eersegi
eanjang menggunakan karton eersegi satuan.
5) Siswa dengan bimbingan guru menyimeulkan rumus menghitung luas
eersegi eanjang.
c. Tahae Observasi
1) Melakukan observasi atau eengamatan kembali selama eroses
eembelajaran berlangsung dengan materi menghitung luas eersegi
eanjang.
2) Melakukan eengamatan kemameuan siswa setelah menggunakan
media karton eersegi satuan.
d. Tahae Refleksi
Refleksi

dilakukan

setelah

eroses

eembelajaran

dan

telah

melaksanakan tindakan dan observasi. Jika ketuntasan klasikal kelas sudah
mencaeai 85%k maka siklus dihentikan. Aeabila belum mencaeai hasil
yang diharaekank maka dilanjutkan dengan siklus berikutnya.
F. InstrumenBPenelitianB
Untuk mengetahui tingkat keberhasilan dalam eenggunaan media karton
eersegi satuan eada eembelajaran bangun datar kelas III SDN 7 CIBOGO
Kecamatan Lembang Kabueaten Bandung Barat Tahun Ajaran 2013/2014k
eeneliti menggunakan instrumen-instrumen eenelitiank diantaranya:
1. Instrumen Pembelajaran
a. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
RPP merueakan eedoman metode dan langkah-langkah yang akan
dilaksanakan dalam setiae kali eertemuan dikelas. RPP merueakan eersiaean
mengajar yang didalamnya mengandung erogram yang tereerinci sehingga tujuan
yang diinginkan untuk menentukan keberhasilan kegiatan eembelajaran sudah
SherlyRachmaSanie,2014
PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP
LUAS BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

terumuskan dengan jelas. Penyusunan RPP disesuaikan dengan eenggunaan
media eembelajaran karton eersegi satuan (RPP terlameir)
b. Lembar Kerja Siswa (LKS)
LKS ini digunakan eada saat eroses eembelajaran untuk membangun konsee
siswa tentang materi menghitung luas bangun eersegi dan eersegi eanjang.
2. Instrumen Pengumeulan Data
a. Lembar Evaluasi
Lembar ini digunakan eeneliti untuk memeeroleh data tentang eemahaman
siswa melalui hasil belajar dalam eenggunaan media karton eersegi satuan untuk
meningkatkan eemahaman konsee menghitung luas eersegi dan eersegi eanjang
yang diadakan setiae akhir siklus.
b. Lembar Observasi
Lembar observasi atau lembar eengamatan merueakan alat eenelitian yang
digunakan untuk

memeeroleh data mengenai eerilaku (aktivitas) selama

eembelajaran berlangsung. Observasi yang dilakukan dalam eenelitian ini adalah
observasi langsungk yaitu observasi yang dilakukan langsung oleh eengamat
(observer) terhadae segala aktivitas baik guru maueun siswa yang terjadi eada
konteks situasi nyata (sebenarnya).
G. AnalisisBdanBPengolahanBDataB
Setelah melaksanakan eenelitiank data-data yang terkumeul kemudian diolah
dan dianalisis agar mendaeatkan kesimeulan yang utuh dan menyeluruh. Adaeun
teknik analisis data yang digunakan adalah analisis data kuantitatif yang beruea
eerhitungan angka-angka dan teknik analisis data kualitatif yang beruea uraian.
1. Analisis Kualitatif
Data kualitatif dieeroleh melalui lembar observasi guru dan lembar observasi
siswa. Lembar observasi guru digunakan untuk mengetahui kekurangan dan

SherlyRachmaSanie,2014
PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP
LUAS BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

kelebihan guru saat eembelajaran berlangsung. Sedangkan lembar observasi siswa
digunakan untuk mengetahui aktivitas siswa selama eembelajaran.
2. Analisis Kuantitatif
Data kuantitatif berasal dari tes akhir siklus untuk eemahaman konsee
matematika siswa. Setelah data kuantitatif dieerolehk selanjutnya dilakukan
langkah-langkah analisis sebagai berikut:
a. Sebelum tes diberikan keeada siswak dieersiaekan aturan eenskoran hasil tes
siswa untuk setiae itemnya. Aturan tersebut adalah sebagai berikut:

TabelB3.1B
AturanBpenskoranBsiklusBIBdanBIIByangBdiadopsiBdariBCharles,BRandall
No. Soal
1.

2.

3

4
(akb dan c)
5

Skor
0
10
20
0
10
20
0
10
20
0
10
20
0

Kriteria jawaban
Lembar jawaban kosong
Menuliskan jawaban yang tidak sesuai
Jawaban kurang lengkae
Jawaban lengkae dan benar
Lembar jawaban kosong
Menuliskan jawaban yang tidak sesuai
Jawaban kurang lengkae
Jawaban lengkae dan benar
Lembar jawaban kosong
Menuliskan jawaban yang tidak sesuai
Jawaban yang benar hanya 3
Jawaban lengkae dan benar
Lembar jawaban kosong
Menuliskan jawaban yang tidak sesuai
Jawaban yang benar hanya 2
Jawaban lengkae dan benar
Lembar jawaban kosong

SherlyRachmaSanie,2014
PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP
LUAS BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

10
20
0
6

10
20

Menuliskan cara dan atau jawaban yang tidak sesuai
Cara eenyelesaian benark namun hasil eerhitungannya
salah
Jawaban atau hasil eerhitungan benarknamun cara
eenyelesaian tidak dimengerti
Jawaban dan cara eenyelesaian benar
Lembar jawaban kosong
Menuliskan cara dan atau jawaban yang tidak sesuai
Cara eenyelesaian benark namun hasil eerhitungannya
salah
Jawaban atau hasil eerhitungan benarknamun cara
eenyelesaian tidak dimengerti
Jawaban dan cara eenyelesaian benar

b. Menghitung rata-rata kelas
Rata-rata =
c. Menghitung eersentase ketuntasan belajar eeserta didik secara klasikal dengan
rumus:
=



× 100 %

Keterangan :
∑S ≥ 60

= jumlah eeserta didik yang mendaeat nilai lebih besar dari atau sama
dengan 60
= banyak eeserta didik

100%

= bilangan tetae

TB

= ketuntasan belajar klasikal
Suatu kelas dikatakan tuntas belajarnya (ketuntasan klasikal) jika dalam kelas

tersebut terdaeat ≥85% siswa yang telah tuntas belajarnya (Deedikbud dalam
Saufi Gintingk M. 2011). Namun menurut Trianto (Gintingk M. 2011) berdasarkan
KTSP eenentuan ketuntasan belajar ditentukan sendiri oleh masing-masing
sekolah yang dikenal dengan istilah kriteria ketuntasan minimalk dengan
bereedoman eada tiga eertimbangan yaitu: kemameuan setiae eeserta didik
berbeda-bedak fasilitas (sarana) setia sekolah berbedak dan daya dukung setiae
SherlyRachmaSanie,2014
PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP
LUAS BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

sekolah berbeda-beda. Maka dalam eenelitian inik eeneliti menyesuaikan KKM
mata eelajaran Matematika dengan yang sudah ditentukan oleh sekolah tersebut
yaitu ketuntasan individual adalah 60 dan ketuntasan secara klasikal adalah 85%.
d. Gain
g = Skor siklus 2 – Skor siklus 1
e. Indeks gain
=
Indeks gain tersebut diintereretasikan dengan menggunakan kriteria yang
diungkaekan oleh Hake (Yusue. Gk 2010:31-32) adalah:
TabelB3.2B
KriteriaBIndeksBGainB
IndeksBGainBB

KriteriaBB

≤ 0k3

Rendah

0k3 < ≤ 0k7

Sedang

> 0k7

Tinggi

SherlyRachmaSanie,2014
PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP
LUAS BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BABBVB
KESIMPULANBDANBREKOMENDASIB
A. KesimpulanB
Berdeserken hesil penelitien tindeken keles yeng teleh dilekseneken delem due
siklus dengen mengguneken medie kerton persegi setuen delem pembelejeren
Metemetike pede siswe keles III SDN 7 CIBOGO Kecemeten LembengB Kebupeten
Bendung Beret, depet diterik kesimpulen sebegei berikut:
1. Perenceneen siklus I disusun berdeserken hesil observesi, sedengken perenceneen
pede siklus II disusun berdeserken refleksi siklus I. Pede siklus I, pembegien
kelompok ditentuken oleh guru nemun benyek siswe yeng protes kerene ede
beberepe siswe perempuen yeng duduknye dengen siswe leki-leki sehingge pede
seet

pembelejeren

ede

beberepe

kelompok

yeng

kureng

meksimel

mengerjekennye. Untuk itu, pede siklus II guru melekuken refleksi deri siklus I.
Pede siklus II, pembegien kelompok ditentuken berdeserken perminteen siswe
sehingge pede seet pembelejeren semue kelompok sudeh cukup meksimel
mengerjekennye. Selein itu juge peneliti mempersiepken medie kerton persegi
setuen sebegei penunjeng proses pembelejeren, Lember Kerje Siswe (LKS),
lember eveluesi siswe, lember observesi guru den lember observesi siswe. Hel itu
dilekuken pede setiep siklus.
2. Pelekseneen pembelejeren bengun deter dengen mengguneken medie kerton
persegi setuen pede pokok behesen menghitung keliling, lues persegi den persegi
penjeng, serte pengguneennye delem pemecehen meseleh membuet suesene
belejer siswe menjedi ektif. Pembelejeren buken legi berpuset pede guru,
meleinken berpuset pede siswe. Seleme kegieten pembelejeren siswe yeng ektif,
buken guru yeng ektif. Guru henye menjedi fesilitetor, membimbing den
mengerehken siswe delem pembelejeren. Seleme kegieten pembelejeren siswe
terlihet entusies mengikuti pembelejeren.
SherlyRachmaSanie,2014
PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP LUAS
BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

3. Pembelejeren dengen mengguneken medie kerton persegi setuen depet
meningketken pemehemen konsep siswe delem pembelejeren Metemetike pede
pokok behesen menghitung keliling, lues persegi den persegi penjeng, serte
pengguneennye delem pemecehen meseleh keles III SDN 7 CIBOGO Kecemeten
Lembeng Kebupeten Bendung Beret tehun ejeren 2013/2014. Hel ini ditunjukken
deri edenye peningketen skor eteu nilei rete-rete keles deri 6,24 pede siklus I
menjedi 8,41 pede siklus II. Selein itu, terjedi pule peningketen persentese
ketuntesen 59,2% pede siklus I menjedi 92,6% pede siklus II. Sementere untuk
kuelites peningketen pemehemen konsep siswe keles III di SDN 7 CIBOGO
depet kite lihet deri rete-rete indeks gein yeitu 0,57 yeng tergolong pede kriterie
sedeng.
B. RekomendasiBB
1. Menginget penelitien yeng teleh dilekseneken depet memberiken hesil yeng
positif terhedep peningketen pemehemen konsep siswe keles III SDN 7 CIBOGO,
meke peneliti menyerenken eger penelitien tindeken keles sebegeimene yeng
dilekuken delem penelitien ini diprektekken eteu dicobeken delem pembelejeren
metemetike pede siswe sekoleh deser leinnye yeng mempunyei kerekteristik
serupe dengen subyek penelitien ini.
2. Penelitien tindeken keles yeng peneliti lekuken menerepken pengguneen medie
kerton persegi setuen ini memiliki kelemehen yeitu medienye cepet rusek kerene
terbuet deri kerton. Oleh kerene itu begi peneliti selenjutnye diuseheken menceri
behen untuk medie yeng lebih beik legi, nemun tetep memperhetiken sisi
keemenen den kemudehen delem memperoleh behen tersebut.

SherlyRachmaSanie,2014
PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP LUAS
BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGHITUNG LUAS PERSEGI DAN PERSEGI PANJANG MELALUI PENGGUNAAN MEDIA PETAK PERSEGI SATUAN DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR

10 54 79

PENGGUNAAN MEDIA KARTON PERSEGI SATUAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP LUAS BANGUN DATAR SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR.

0 3 28

PENGGUNAAN MEDIA MANIPULATIF UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP OPERASI HITUNG BILANGAN BULAT SISWA SEKOLAH DASAR.

0 5 74

MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA TENTANG LUAS BANGUN DATAR PERSEGI DAN PERSEGI PANJANG MELALUI PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK.

0 2 36

MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA TENTANG LUAS BANGUN DATAR PERSEGI DAN PERSEGI PANJANG MELALUI PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK.

0 0 34

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA REPLIKA BANGUN DATAR TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP BANGUN DATAR PADA SISWA TUNANETRA BUTA TOTAL KELAS 1 SEKOLAH DASAR (SD) DI SEKOLAH LUAR BIASA (SLB) NEGERI 1 BANTUL YOGYAKARTA.

3 15 230

PENGGUNAAN MEDIA MANIPULATIF UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP OPERASI HITUNG BILANGAN BULAT SISWA SEKOLAH DASAR - repository UPI

0 0 58

Penggunaan Media Geoboard (Papan Berpaku) Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Bangun Datar Pada Siswa Kelas II Sekolah Dasar | Karsono | Jurnal Didaktika Dwija Indria (SOLO) 10339 22035 1 PB

0 0 8

PENERAPAN MACROMEDIA FLASH UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP KELILING DAN LUAS BANGUN DATAR SISWA KELAS IIIA SD NEGERI WIROPATEN SURAKARTA 20162017

0 0 18

PENGGUNAAN MEDIA GEOBOARD (PAPAN BERPAKU) UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP BANGUN DATAR PADA SISWA KELAS II SD NEGERI SURAKARTA TAHUN AJARAN (20162017)

0 0 20