PENDAPAT ORANG TUA TERHADAP PELAKSANAAN PERNIKAHAN DINI, DI DESA PANCUR IDOKECAMATAN SALAPIAN KABUPATEN LANGKAT.

PENDAPAT ORANG TUA TERHADAP PELAKSANAAN
PERNIKAHAN DINI DI DESA PANCUR IDO KECAMATAN SALAPIAN
KABUPATEN LANGKAT

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh
Gelar Sarjana Pendidikan

Oleh :

LAIRA WINANDA NASUTION
NIM: 109371015

JURUSAN PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
UNIMED
2015

iii


KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kepada ALLAH SWT, atas berkat dan
rahmat Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini yang berjudul“Pendapat Orang
Tua Terhadap Pelaksanaan Pernikahan Dini Di Desa Pancur Ido, Kecamatan
Salapian, Kabupaten Langkat
Dalam penyusunan Skripsi ini, Penulis menyadari tidak terlepas dari berbagai
kesulitan. Namun dengan berkat dan rahmat Allah SWT serta doa dan dukungan dari
semua pihak terkait. Maka Skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik.
Oleh karena itu Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk
memperoleh gelar Sarjana. Untuk penyelesaian Skripsi ini penulis berusaha, baik itu
dalam tenaga maupun pikiran namun karena keterbatasan kemampuan pengetahuan
dan pengalaman.
Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan baik dari
bentuk penyusunan maupun materinya. Kritik yang membangun dari pembaca sangat
penulis harapkan untuk penyempurnaan Skripsi ini. Akhir kata semoga Skripsi ini
dapat memberikan manfaat kepada kita sekalian. Sekian dan terimakasih.

Medan,

Penulis

April 2015

Laira Winanda Nasution
NIM. 109371015

iii

UCAPAN TERIMAKASIH
Dalam penyusunan Skripsi ini, Penulis menyadari tidak terlepas dari berbagai
kesulitan. Namun dengan berkat dan rahmat ALLAH SWT serta doa dan dukungan
dari semua pihak terkait, maka Skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik, Pada
kesempatan ini saya sampaikan terima kasih kepada seluruh keluarga saya, Khusus
orang tua saya Ayahanda M. Sulaiman Nasution dan Ibunda Khaeridah br Peranginangin S.Pd. yang telah memberikan dukungan moril maupun materi dan kasih
sayang,serta mendoakan saya sehingga saya dapat memperoleh gelar Sarjana.
Semoga ayahanda dan ibunda selalu dalam lindungan ALLAH SWT.Dan penulis
juga mengucapkan terimakasih kepada :
1. Bapak Prof. Dr. Ibnu Hajar Damanik, M.Si selaku Rektor Universitas Negeri
Medan.

2. Bapak Drs. Nasrun, M.S selaku Dekan Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas
Negeri Medan.
3. Bapak Prof. Dr. Yusnadi, M.S Selaku Pembantu DekanI, Bapak Drs. Aman
Simaremare, M.S selaku Pembantu Dekan II, dan Bapak Drs. Edidon, M.Pd
selaku Pembantu Dekan III.
4. IbuDra.Rosdiana, M.Pd selaku ketua jurusan pendidikan luar sekolah dan
sekaligus dosen Pembimbing Skripsi saya yang telah meluangkan waktunya
untuk membimbing serta memberikan saran-saran yang sangat bermanfaat
dalam penulisan Skripsi ini

iii

5. Dosen-dosen penguji penulis yakni Bapak Prof. Dr. Yusnadi MS, Bapak Drs.
Elizon Nainggolan M.Pd dan Bapak Sudirman SE, M.Pd, yang telah
memberikan koreksian, bimbingan, saran dan masukan-masukan yang sangat
berharga dalam proses penyelesaian Skripsi ini.
6. Bapak Dan Ibu Dosen Jurusan Pendidikan Luar Sekolah yang telah
membekali dan memberikan serta berbagi pengetahuan juga pengalaman
belajar yang mendukung penyusunan skripsi ini serta semua pegawai
dilingkungan FIP Unimed membantu dalam penyelesaian administrasi.

7. Kakak Surya Indrawati, S.pd yang telah membantu dan memotivasi penulis
dalam mengerjakan Skripsi ini.
8. Bapak Kepala Desa Pancur Ido Kuasa Ginting beserta Staf di kantor desa
Pancur ido khususnya masyarakat Pancur ido yang telah banyak membantu
penulis selama melaksanakan penelitian.
9. Kakak Dewi Susanti Nst, S.Pd, Sri Erlina Br Bangun dan abang saya Zulfan
Syahril Nst, Syamsus Zufri Nst, M. Reyhan Nst, Rimton Ginting S.Pd,
Kesuma Hady dan Linda Jetnika Parinduri yang telah membantu dan
memotivasi penulis dalam mengerjakan Skripsi ini.
10. Sahabat terbaik Wulan, Rika, Dewi, Nurwatani, Supiani, Nurul dan temanteman seperjuangan PLS “09 yang telah memberikan semangat, dorongan,
doa, motivasi, arahan dan saran-saran yang bermanfaat bagi saya.
Medan, Februari 2015
LAIRA WINANDA NST
NIM. 109371015

ABSTRAK

LAIRA WINANDA NASUTION. 109371015. Pendapat Orang Tua
Terhadap Pelaksanaan Pernikahan Dini, Di Desa Pancur Ido
Kecamatan Salapian Kabupaten Langkat. Skripsi. Fakultas Ilmu

Pandidikan Universitas Negeri Medan. 2015

Permasalahan dalam penelitian adalah Pernikahan Dini. Dahulu
pernikahan Dini dianggap lumrah, tahun berganti tahun mangkin banyak orang
yang menentang Pernikahan Dini namun fenomena ini kembali lagi, sebagian
orang tua Setuju menyegerakan Pernikahan Dini untuk menutup aib, menjaga dari
fitnah. Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui Pendapat Orang Tua Terhadap
Pelaksanaan Pernikahan Dini di Desa Pancur ido Kecamatan Salapian Kabupaten
Langkat.
Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah Pendapat menurut KBBI
(2006) Pendapat adalah Anggapan, Buah pemikiran dan Kesimpulan sedangkan
Pernikahan dini menurut Undang-Undang Perkawinan ( 1974 ) adalah Ikatan
Lahir batin antara pria dan wanita sebagai suami istri dengan tujuan untuk
membentuk keluarga yang bahagia dan kekal berdasarkan Ketuhanan Yang Maha
Esa.
Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif, populasi dalam
penelitian ini adalah Kepala Keluarga yang memiliki anak usia 15-20 tahun yang
berjumlah 120 orang, Sampel penelitian ini adalah 37 orang. Alat Pengumpul data
menggunakan angket dalam bentuk tertutup dengan alternatif jawaban yang
dipilih responden ( Ya atau Tidak ). Teknik analisis data mengunakan rumus

F
P
x 100%
N
Hasil Penelitian menunjukan 78,82% masyarakat berpendapat bahwa
terjadinya pernikahan dini akibat hamil pra nikah di Desa Pancur Ido tersebut
boleh dilaksanakan, demi untuk menutup aib dan menyelamatkan status anak
pasca kelahiran, sedangkan 21,18% masyarakat tidak menyetujui.

i.

DAFTAR ISI

HALAMAN
ABSTRAK .................................................................................................

i

KATA PENGANTAR ...............................................................................


ii

DAFTAR ISI .............................................................................................

iv

BAB I

: PENDAHULUAN ....................................................................

1

A. Latar Belakang Masalah........................................................

1

B. Identifikasi Masalah ..............................................................

5


C. Batasan Masalah ...................................................................

6

D. Perumusan Masalah ..............................................................

6

E. Tujuan Penelitian ..................................................................

6

F. Manfaat Penelitian .................................................................

6

: KAJIAN PUSTAKA ...............................................................

8


A. Kerangka Teori .....................................................................

8

1. Hakikat Pendapat .............................................................

8

2. Hakikat Pernikahan .........................................................

9

a. Pengertian Pernikahan ................................................

9

b. Tujuan Pernikahan .....................................................

11


c. Syarat Syah Sebuah Pernikahan ..................................

12

3. Hakikat Pernikahan Dini ..................................................

14

4. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pernikahan Dini ........

19

5. Usaha Pendewasaan Usia Perkawinan ..............................

22

B. Kerangka Berpikir .................................................................

26


BAB II

BAB III : METODE PENELITIAN ........................................................

27

A. Pendekatan Penelitian ..............................................…. ……

27

B. Populasi dan Sampel ................................................…. ……

27

C. Variabel Penelitian dan Defenisi Operasional ...........…. ……

28

D. Teknik Pengumpulan Data .......................................…. ……

28

E. Teknik Analisis Data ................................................…. ……

30

F. Lokasi dan Waktu Penelitian ....................................…. ……

31

BAB IV : HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN........................

31

A. Deskripsi Lokasi Penelitian ......................................…. ……

31

B. Deskripsi Data Hasil Penelitian ................................…. ……

36

C. Pembahasan Penelitian ............................................…. ……

40

BAB V : KESIMPULAN DAN SARAN ...................................................

46

A. Kesimpulan ..............................................................…. ……

46

B. Saran-Saran ..............................................................…. ……

46

DAFTAR PUSTAKA ...................................................................................

48

LAMPIRAN-LAMPIRAN

DAFTAR TABEL

Halaman
Tabel 2.1 Kerangka berfikir ...................................................................

26

Tabel 3.1 Kisi-kisi angket .....................................................................

29

Tabel 3.2 Waktu penelitian ....................................................................

31

Tabel 4.1 Jumlah penduduk berdasarkan jenis kelamin ...........................

32

Tabel 4.2 Jumlah penduduk berdasarkan mata pencarian .......................

33

Tabel 4.3 Jumlah penduduk berdasarkan Tingkat Pendidikan .................

34

Tabel 4.4 Jumlah Penduduk berdasarkan Agama dan Kepercayaan ........

35

Tabel 4.5 Anggapan Orang tua terhadap pelaksanaan pernikahan dini ...

37

Tabel. 4.6 Buah pemikiran orang tua terhadap pelaksanaan pernikahan....

38

Tabel 4.7 Kesimpulan orang tua terhadap pelaksanaan pernikahan dini ..

39

iii

BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan
Berdasarkan pembahasan terkait dapat disimpulkan bahwa:
1. Pendapat orang tua terhadap pelaksanaan pernikahan dini, sebagian
besar membolehkan dan sebaiknya segera dinikahkan karena sudah
terlanjur hamil diluar nikah. Hasil penelitian menunjukkan sebanyak
78,82% masyarakat berpendapat bahwa terjadinya pernikahan dini
akibat hamil pra nikah di desa Pancur Ido tersebut boleh dilaksanakan,
demi

untuk

menutup

aib

dan

menyelamatkan

status

anak

pascakelahiran. Sedangkan 21,18% masyarakat tidak menyetujui
dilaksanakan pernikahan dini ditinjau dari pasangannya.
2. Pernikahan dini di desa Pancur Ido dipengaruhi oleh faktor pendidikan,

ekonomi dan sosial-budaya. Sebagai dampak dari pernikahan dini
tersebut antara lain: (1) menurunya kualitas pendidikan, (2) munculnya
kelompok pengangguran baru, (3) munculnya perceraian dini, dan (4)
tingkat kesehatan ibu dan gizi anak kurang.

B. Saran-Saran
1.

Disarankan kepada masyarakat

untuk lebih aktif dalam memperhatikan

kelangsungan pendidikan anak dan pergaulan anak-anaknya, karena dengan
adanya pengawasan dan penanaman nilai-nilai agama diharapkan anak
terhindar dari seks bebas.

47

48

2.

Disarankan kepada remaja untuk lebih mengedepankan pendidikan ketimbang
perilaku seks remaja yang dapat menghancurkan masa depan.

3.

Perlu adanya upaya kedepan beberapa kegitan tindak lanjut semisal
penyuluhan terkait penikahan dini untuk mengubah tradisi/budaya tentang
pernikahan dini dengan berbagai aspeknya, selain itu juga perlu diadakan
penelitian kembali yang lebih mendalam dalam setiap aspeknya agar kondisi
sosial-masyarakat khususnya di desa Pancur Ido ini lebih terkendali.

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

I.

II.

III.

DATA PRIBADI

a. Nama

: LAIRA WINANDA NASUTION

b. Nim

: 109371015

c. Tempat Tanggal Lahir

: Binjai, 01 Juni 1990

d. Jenis Kelamin

: Perempuan

e. Agama

: Islam

f. Alamat

: Jl. Samanhudi Berngam Binjai

NAMA ORANG TUA

a. Nama Ayah

: Mhd. Sulaiman Nasuion

b. Nama Ibu

: Khaeridah Br PA, S.Pd

c. Anak ke

: 4(Empat) dari 5(Lima ) bersaudara

Riwayat Pendidikan

1.

Tahun 1997-2003

: SDN No. 055975 Pancur Ido

2.

Tahun 2003-2006

: SMP Negeri 2 Salapian

3.

Tahun 2006-2009

: SMK Negeri 1 Binjai

4.

Tahun 2009-2015

: UNIVERSITAS NEGERI MEDAN