Analisis Usahatani Semangka (Studi Kasus: Desa Lestari Dadi Kecamatan Pegajahan Kabupaten Serdang Bedagai)

  ANALISIS USAHATANI SEMANGKA (Studi Kasus: Desa Lestari Dadi Kecamatan Pegajahan Kabupaten Serdang Bedagai) SKRIPSI OLEH: ZEFRI FIRMANSYAH PURBA 100304137 AGRIBISNIS PROGRAM STUDI AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

ANALISIS USAHATANI SEMANGKA

  (Studi Kasus: Desa Lestari Dadi Kecamatan Pegajahan Kabupaten Serdang Bedagai)

SKRIPSI

  OLEH:

ZEFRI FIRMANSYAH PURBA

100304137

  AGRIBISNIS

  Skripsi Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pertanian di Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara, Medan

  

Disetujui Oleh:

Komisi Pembimbing Ketua Anggota (Dr. Ir. H. Hasman Hasyim, M.Si) (Emalisa, SP, M.Si) NIP. 195411111981031001 NIP.197211181998022001 PROGRAM STUDI AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

  

ABSTRAK

  Zefri Firmansyah Purba (100304137) dengan judul skripsi “Analisis

  Usahatani Semangka (Studi Kasus: Desa Lestari Dadi Kecamatan Pegajahan Kabupaten Serdang Bedagai)”. Dibimbing oleh Dr.Ir. H. Hasman Hasyim, M.Si dan Emalisa, SP, M.Si.

  Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis tingkat produksi semangka, untuk menghitung biaya produksi pada usahatani semangka, untuk menganalisis pendapatan petani semangka di daerah penelitian, dan untuk menganalisis kelayakan usahatani semangka di daerah penelitian. Metode analisis yang digunakan adalah analisis usahatani dan analisis kelayakan usahatani. Penentuan daerah penelitian dilakukan secara purposive atau secara sengaja. Metode pengambilan sampel adalah metode random sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa; Rata-rata produksi semangka di daerah penelitian sebesar 19.088,13 kg/petani atau 18.007,67 kg/ha. Rata-rata biaya produksi usahatani semangka di daerah penelitian sebesarRp 19.381.996,88/petani atau Rp 18.284.902,71/ha;Rata-rata pendapatan petani semangka di daerah penelitian sebesar Rp 27.462.265,62/petani atauRp 25.908.088,33/ha; Usahatani semangka layak untuk diusahakan dengan nilai r/c ratio sebesar 2,32, produktivitas tenaga kerja lebih besar dari tingkat upah yang berlaku , produksi rata-rata lebih besar dari BEP volume produksi (8.199,68, kg), dan harga jual rata-rata lebih besar dari BEP harga .

  

Kata Kunci: Semangka, Produksi, Biaya, Pendapatan, Produktivitas Tenaga

Kerja

RIWAYAT HIDUP

  Zefri Firmansyah Purba, lahir di Kelurahan Lalang, Kecamatan

  Rambutan, Kota Tebing Tinggi pada tanggal 06 Januari 1992. Anak Pertama dari Delapan bersaudara dari Ayahanda Abdul Murad Purba dan Ibu Sumariati.

  Pendidikan yang pernah ditempuh penulis adalah sebagai berikut: 1. Tahun 1998 masuk Sekolah Dasar di SD Negeri 165728 Tebing Tinggi, dan lulus pada tahun 2004.

  2. Tahun 2004 masuk Sekolah Menengah Pertama di SMP Negeri 8 Tebing Tinggi dan lulus pada tahun 2007.

  3. Tahun 2007 masuk Sekolah Menengah Atas di SMA Negeri 3 Tebing Tinggi dan lulus pada tahun 2010.

  4. Tahun 2010 diterima di Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara melalui jalur SNMPTN (Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri).

  5. Pada bulan Juli-Agustus 2015 melaksanakan Praktek Kerja Lapangan (PKL) di Desa Bukit Mas , Kecamatan Besitang, Kabupaten Langkat.

  6. Pada bulan November 2015 melaksanakan penelitian skripsi di Desa Lestari Dadi, Kecamatan Pegajahan, Kabupaten Serdang Bedagai.

  Pengalaman Organisasi: 1.

  Anggota Ikatan Mahasiswa Sosial Ekonomi Pertanian (IMASEP) Universitas Sumatera Utara.

2. Anggota Forum Silaturrahmi Mahasiswa Muslim Sosial Ekonomi Pertanian (FSMMSEP) Universitas Sumatera Utara pada tahun 2010.

KATA PENGANTAR

  Puji syukur penulis panjatkan atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul “Analisis Usahatani Semangka (Kasus: Desa Lestari

  

Dadi Kecamatan Pegajahan Kabupaten Serdang Bedagai)”. Skripsi ini

  diajukan untuk memenuhi syarat memperoleh gelar Sarjana Pertanian pada Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara.

  Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar- besarnya kepada:

  1. Bapak Dr. Ir. H. Hasman Hasyim, M.Si selaku Ketua Komisi Pembimbing yang telah banyak meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan dan bantuan dalam menyusun skripsi ini.

  2. Ibu Emalisa, SP, M.Si. selaku Anggota Komisi Pembimbing yang juga telah banyak meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan dan bantuan dalam menyusun skripsi ini.

  3. Ibu Dr. Ir. Salmiah, MS selaku Ketua Program Studi Agribisnis, FP-USU dan juga selaku penguji yang telah banyak memberikan saran untuk menyempurnaan skripsi ini.

  4. Ibu Ir.Lily Fauzia, M.Si. selaku penguji yang juga telah banyak memberikan saran serta masukannya dalam penyelesaian skrisi ini.

  5. Bapak Dr. Ir. Satya Negara, M.Ec, selaku Sekretaris Program Studi Agribisnis, FP-USU yang telah banyak membantu dan memberikan kemudahan selama masa perkuliahan.

  6. Seluruh Dosen Program Studi Agribisnis FP-USU, yang telah membekali ilmu pengetahuan kepada penulis selama masa perkuliahan.

  7. Seluruh Pegawai dan Staff Program Studi Agribisnis FP-USU, yang telah banyak membantu penulis dalam administrasi perkuliahan.

  8. Bapak Kepala Desa Lestari Dadi, penyuluh pertanian Desa Lestari Dadi serta petani sampel yang telah banyak membantu penulis dalam pelaksanaan penelitian.

  9. Orangtua tercinta Bapak Abdul Murad purba dan Ibu Sumariati yang selalu memberikan do’a, motivasi, kasih sayang serta dukungan baik materi maupun non materi selama masa perkuliahan penulis.

  10. Teman-teman Agribisnis FP-USU Stambuk 2010, yang selalu ada untuk membantu penulis selama masa perkuliahan hingga penyelesaian skripsi ini.

  Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Untuk itu sumbangan saran dan kritik yang membangun sangat diperlukan demi perbaikan dan penyempurnaan selanjutnya. Penulis berharap skripsi ini dapat berguna bagi kita semua.

  Medan, April 2016 Penulis

  DAFTAR ISI

ABSTRAK ........................................................................................................... i

RIWAYAT HIDUP ............................................................................................. ii

KATA PENGANTAR ......................................................................................... iv

DAFTAR ISI ........................................................................................................ vi

DAFTAR TABEL ............................................................................................... viii

DAFTAR GAMBAR ........................................................................................... ix

DAFTAR LAMPIRAN ....................................................................................... x

BAB I. PENDAHULUAN ...............................................................................

  17 2.5. Hipotesis Penelitian .......................................................................

  27 3.5.2. Batasan Operasional ............................................................

  27 3.5.1. Defenisi ...............................................................................

  25 3.5. Defenisi dan Batasan Operasional ................................................

  24 3.4.3. Analisis Kelayakan Usahatani ............................................

  23 3.4.2. Analisis Pendapatan ............................................................

  23 3.4.1. Analisis Biaya ......................................................................................

  22 3.4. Metode Analisis Data ....................................................................

  21 3.3. Metode Pengumpulan Data ...........................................................

  20 3.2. Metode Penentuan Sampel ............................................................

  20 3.1. Metode Penentuan Daerah Penelitian ...........................................

  19 BAB III. METODE PENELITIAN ...................................................................

  15 2.4. Kerangka Pemikiran ......................................................................

  1 1.1. Latar Belakang ...............................................................................

  13 2.3. Penelitian Terdahulu .....................................................................

  12 2.2.4. Kelayakan Usahatani ..........................................................

  11 2.2.3. Pendapatan Usahatani .........................................................

  9 2.2.2. Tingkat Produksi .................................................................

  9 2.2.1. Biaya ...................................................................................

  6 2.2. Landasan Teori ..............................................................................

  6 2.1. Tanaman Semangka ......................................................................

  5 BAB II. TINJAUAN PUSTAKA ......................................................................

  4 1.5. Keaslian Penelitian ........................................................................

  4 1.4. Kegunaan Penelitian ......................................................................

  4 1.3. Tujuan Penelitian ...........................................................................

  1 1.2. Identifikasi Masalah ......................................................................

  28

  BAB IV. DESKRIPSI DAERAH PENELITIAN DAN KARAKTERISTIK SAMPEL .............................................................................................

  29 4.1. Deskripsi Desa Lestari Dadi ..........................................................

  29 4.1.1. Luas Daerah dan Letak Geografis ........................................

  29 4.1.2. Keadaan Penduduk ...............................................................

  30 4.1.3. Sarana dan Prasarana ...........................................................

  33 4.2. Karakteristik Petani Sampel ...........................................................

  33 4.2.1. Umur ....................................................................................

  33 4.2.2. Pendidikan ............................................................................

  34 4.2.3. Lama Berusahatani ...............................................................

  35 4.2.4. Luas Lahan ...........................................................................

  35 BAB V. HASIL DAN PEMBAHASAN ............................................................

  37 5.1. Tingkat Produksi Semangka di Desa Lestari Dadi ........................

  37 5.2. Biaya Produksi Usahatani Semangka di Desa Lestari Dadi ..........

  38 5.3. Pendapatan Petani Semangka di Desa Lestari Dadi ......................

  43

  5.4. Analisis Kelayakan Usahatani Semangka di Desa Lestari Dadi ...............................................................................................

  44 BAB VI. KESIMPULAN DAN SARAN............................................................

  49 6.1. Kesimpulan ......................................................................................

  49 6.2. Saran ................................................................................................

  49 DAFTAR PUSTAKA

  LAMPIRAN

  DAFTAR TABEL

Tabel Judul Halaman

  5.3 Rata-Rata Nilai Penyusutan Alat Usahatani Semangka Per Musim Tanam

  4.10 Distribusi Petani Sampel Berdasarkan Lama Berusahatani

  35

  4.11 Distribusi Petani Sampel Berdasarkan Luas Lahan

  36

  5.1 Rata-rata Produksi Semangka di Desa Lestari Dadi Pada Tahun 2015

  37

  5.2 Biaya Tetap Usahatani Semangka di Desa Lestari Dadi Pada Tahun 2015

  38

  39

  4.9 Distribusi Petani Sampel Berdasarkan Tingkat Pendidikan

  5.4 Biaya Variabel Usahatani Semangka di Desa Lestari Dadi Pada Tahun 2015

  40

  5.5 Biaya Total Usahatani Semangka di Desa Lestari Dadi Pada Tahun 2015

  42

  5.6 Rata-Rata Pendapatan Usahatani Semangka di Desa Lestari Dadi Per Musim Tanam Tahun 2015

  43

  5.7 Rata- Rata Total Curahan Tenaga Kerja Pada Usahatani Semangka Musim Tanam 2015 di Desa Lestari Dadi

  45

  5.8 Analisis Kelayakan Usahatani Semangka di Desa Lestari Dadi Kecamatan Pegajahan Kabupaten Serdang Bedagai Tahun 2015

  34

  34

  2.1 Penelitian Terdahulu

  30

  15

  3.1 Luas Panen dan Produksi Semangka Per Kecamatan di Kabupaten Serdang Bedagai Tahun 2013-2015

  20

  3.2 Metode Pengumpulan Data

  23

  4.1 Pola Penggunaan Lahan di Desa Lestari Dadi

  30

  4.2 Distribusi Penduduk Berdasarkan Jenis Kelamin

  4.3 Distribusi Penduduk Berdasarkan Umur

  4.8 Distribusi Petani Sampel Berdasarkan Kelompok Umur

  31

  4.4 Distribusi Penduduk Berdasarkan Pendidikan

  31

  4.5 Distribusi Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian

  32

  4.6 Distribusi Penduduk Berdasarkan Suku dan Agama

  32

  4.7 Sarana dan Prasarana di Desa Lestari Dadi

  33

  48

  DAFTAR GAMBAR

Gambar Judul Halaman

  1.1 Sentra Produksi Semangka di Sumatera Utara Tahun 2012

  3

  2.1 Kerangka Pemikiran Analisis Usahatani Semangka

  18

Dokumen yang terkait

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG - Peran Kepolisian Terhadap Eksploitasi Anak Terhadap Tindak Pidana Kesusilaan (Studi Polsekta Medan Baru)

0 0 20

b. Pertanyaan Umum - Konsep Diri Mahasiswi yang Menikah Muda (Studi Deskriptif Kualitatif Mengenai Konsep Diri dengan Komunikasi Antarpribadi pada Mahasiswi Setelah Menikah Usia Muda di Kota Medan)

0 1 64

2.1.1 Implikasi Paradigma Konstruktivisme - Konsep Diri Mahasiswi yang Menikah Muda (Studi Deskriptif Kualitatif Mengenai Konsep Diri dengan Komunikasi Antarpribadi pada Mahasiswi Setelah Menikah Usia Muda di Kota Medan)

0 0 10

Konsep Diri Mahasiswi yang Menikah Muda (Studi Deskriptif Kualitatif Mengenai Konsep Diri dengan Komunikasi Antarpribadi pada Mahasiswi Setelah Menikah Usia Muda di Kota Medan)

0 0 7

Konsep Diri Mahasiswi yang Menikah Muda (Studi Deskriptif Kualitatif Mengenai Konsep Diri dengan Komunikasi Antarpribadi pada Mahasiswi Setelah Menikah Usia Muda di Kota Medan)

0 1 16

A. IDENTITAS RESPONDEN - Analisis Faktor yang Memengaruhi Seksio Sesarea Indikasi Non Medis di Rumah Sakit Umum Daerah Teungku Peukan Kabupaten Aceh Barat Daya Tahun 2013

0 0 26

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Landasan Teori 2.1.1 Corporate Social Responsibility (CSR) - Analisis Pemfaatan Dana CSR PTPN III Terhadap Perkembangan UMKM di Kota Medan

0 0 36

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Oral Higiene - Hubungan Oral Higiene dengan Pengalaman Karies anak Usia 12 Tahun Menggunakan Indeks DMFT dan SiC (WHO) di SD Swasta Al-Ulum Medan dan SD Negeri di Kecamatan Medan Kota

0 0 11

Analisis Usahatani Semangka (Studi Kasus: Desa Lestari Dadi Kecamatan Pegajahan Kabupaten Serdang Bedagai)

0 0 28

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1.Tanaman Semangka - Analisis Usahatani Semangka (Studi Kasus: Desa Lestari Dadi Kecamatan Pegajahan Kabupaten Serdang Bedagai)

0 1 14