Hotel Wisata Sumatera Utara

HOTEL WISATA SUMATERA UTARA
TEMA: NEO – VERNAKULAR
Oleh: R.A. Dyah Ellne Rahmawityana
Dosen pembimbing: Ir. Dwi Lindarto, M.T.

Departemen Arsitektur, Fakultas Teknik
Universitas Sumatera Utara (USU)

Abstrak
Aerotropolis merupakan pengembangan dari konsep aerocity, yaitu menjadikan
bandara sebagai kota yang di dalamnya terdapat sejumlah kegiatan bisnis.
Kegiatan bisnis yang termasuk di dalam pengembangan kawasan aerotropolis
adalah pariwisata. Perhotelan dan perdagangan juga menjadi salah satu daya tarik
sendiri bagi pariwisata dan merupakan kebutuhan wisatawan yang utama dalam
melakukan perjalan wisata. Hotel Wisata Sumatera Utara diharapkan dapat
menjadi suatu penarik wisatawan yang memberikan kemudahan bagi pengunjung
untuk mendapatkan informasi tentang kebudayaan Sumatera Utara. Dengan
pendekatan perancangan yang mengusung tema Neo - vernakular.
Kata Kunci: Aerotropolis, Kebudayaan Sumatera Utara, Neo – vernakular,
Pariwisata


Universitas Sumatera Utara

HOTEL WISATA SUMATERA UTARA
TEMA: NEO – VERNAKULAR
Oleh: R.A. Dyah Ellne Rahmawityana
Dosen pembimbing: Ir. Dwi Lindarto, M.T.

Departemen Arsitektur, Fakultas Teknik
Universitas Sumatera Utara (USU)

Abstrak
Aerotropolis is a development of the concept of Aerocity, which makes the airport
as the city in which there are a number of business activities. Business activities
included in the development of aerotropolis area is tourism. Tourism and trade has
also become one of the attraction for tourism and the needs of mainstream
travelers who travel journey. Hotel Wisata Sumatera Utara is expected to become
a tourist puller that makes it easy for visitors to get information about the culture
of North Sumatra. With a design approach that carries the theme of Neo vernacular.

Keywords: Aerotropolis, Culture North Sumatra, Neo - vernacular, Tourism


Universitas Sumatera Utara