T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Strategi Komunikasi Pemasaran Terpadu Grand Wahid Hotel Salatiga dalam Meningkatkan Okupansi Paket Edutrip

STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN TERPADU GRAND WAHID HOTEL
SALATIGA DALAM MENINGKATKAN OKUPANSI PAKET EDUTRIP
1)

Nina Dwi Hayati, 2)Lina Sinatra Wijaya
Fakultas Teknologi Informasi
Universitas Kristen Satya Wacana
Jalan Diponegoro 52-60, Salatiga 50711, Jawa Tengah, Indonesia
Email : 1)602013012@student.uksw.edu, 2)lina.sinatra@staff.uksw.edu
Abstrak
Strategi pemasaran terpadu merupakan langkah awal dari sebuah tempat usaha untuk
mencapai tujuan pemasaran yang diinginkan. Peran Public Relations dan juga devisi Sales
Marketing sangat diperlukan dalam upaya mengenalkan, memasarkan hingga akhirnya
menaikkan jumlah okupansi yang diinginkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui
strategi komunikasi pemasaran terpadu (IMC) Grand Wahid Hotel Salatiga dalam
memasarkan paket Edutrip serta mengetahui apakah strategi yang telah dilakukan tersebut
dapat meningkatkan Okupansi dari paket Edutrip itu sendiri. Penelitian ini merupakan
penelitian deskriptif kualitatif dengan metode pengumpulan data dari hasil wawancara dan
juga observasi dilapangan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Grand Wahid Hotel
Salatiga sudah melakukan strategi komunikasi pemasaran terpadu sebagai upaya untuk
memasarkan paket Edutrip. Dalam penelitian ini juga didapatkan hasil bahwa strategi

komunikasi pemasaran terpadu yang dilakukan tidak begitu mempengaruhi kenaikkan
okupansi paket Edutrip karena dalam kenyataannya konsumen mengenal dan ingin
melakukan kegiatan Edutrip lagi dikarenakan adanya kekuatan word of mouth dari berbagai
pihak.
Kata kunci : Strategi Komunikasi Pemasaran Terpadu, Edutrip Package, Okupansi
Abstract
An integrated marketing strategy is a first step for a business to reach the marketing goal. The
role of Public Relations and Sales Marketing division is needed in order to introduce, sell and
later to increase the occupancy. This research is aimed to know the Integrated Marketing
Communication strategy of Grand Wahid Hotel Salatiga, in selling the Edutrip package and
to know whether the strategies used can increase the occupancy often Edutrip package. This
is a descriptive qualitative research which used interview and observation to collect and
analyze the data. The result of this study showed that Grand Wahid Hotel Salatiga has done
the Integrated Marketing Communication as a tool to promote Edutrip package. This research
found that Integrated Marketing Communication strategy doesn’t really increase the
occupancy of Edutrip package. The occupancy of the Edutrip package increased due to the
the power of “word of mouth” strategy from other customers who have known and joined this
package.
Keyword: Integrated Marketing Communication, Edutrip Package, Occupancy
1) Mahasiswa Jurusan Public Relations Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya

Wacana
2) Staff Pengajar Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana

Dokumen yang terkait

OPTIMASI FORMULASI dan UJI EFEKTIVITAS ANTIOKSIDAN SEDIAAN KRIM EKSTRAK DAUN KEMANGI (Ocimum sanctum L) dalam BASIS VANISHING CREAM (Emulgator Asam Stearat, TEA, Tween 80, dan Span 20)

97 464 23

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

PENGARUH PENGGUNAAN BLACKBERRY MESSENGER TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU MAHASISWA DALAM INTERAKSI SOSIAL (Studi Pada Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Angkatan 2008 Universitas Muhammadiyah Malang)

127 505 26

Analisis tentang saksi sebagai pertimbangan hakim dalam penjatuhan putusan dan tindak pidana pembunuhan berencana (Studi kasus Perkara No. 40/Pid/B/1988/PN.SAMPANG)

8 102 57

Diskriminasi Perempuan Muslim dalam Implementasi Civil Right Act 1964 di Amerika Serikat

3 55 15

Hubungan antara Kondisi Psikologis dengan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Kelas IX Kelompok Belajar Paket B Rukun Sentosa Kabupaten Lamongan Tahun Pelajaran 2012-2013

12 269 5

Kekerasan rumah tangga terhadap anak dalam prespektif islam

7 74 74

Strategi implementasi new wave marketing pada perbankan syariah

52 111 88

Kesesuaian konsep islam dalam praktik kerjasama bagi hasil petani desa Tenggulun Kecamatan Solokuro Kabupaten Lamongan Jawa Timur

0 86 111

Strategi Pemasaran;'Customer Delivered Value' Cabang Pegadaian Syariah Pondok Aren Dalam Membangun Kepuasan Kepuasan Nasabah

9 90 113