PENERAPAN METODE HYPNOTEACHING DENGAN MEDIA GRAFIS DALAM PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS TENTANG PERJUANGAN MEMPERSIAPKAN KEMERDEKAAN INDONESIA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 2 KEBUMEN TAHUN AJARAN 20162017

  

PENERAPAN METODE HYPNOTEACHING DENGAN MEDIA GRAFIS DALAM PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS TENTANG PERJUANGAN MEMPERSIAPKAN KEMERDEKAAN INDONESIA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 2 KEBUMEN TAHUN AJARAN 2016/2017 SKRIPSI Oleh: WIDYA SALIS MASITHA K7113225 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juli 2017 Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Widya Salis Masitha NIM : K7113225 Program Studi: Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) menyatakan bahwa skripsi saya yang berjudul “PENERAPAN METODE

  

HYPNOTEACHING DENGAN MEDIA GRAFIS DALAM PENINGKATAN

  HASIL BELAJAR IPS TENTANG PERJUANGAN MEMPERSIAPKAN KEMERDEKAAN INDONESIA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 2

KEBUMEN TAHUN AJARAN 2016/2017” ini benar-benar merupakan hasil karya sendiri. Selain itu, sumber informasi yang dikutip dari penulis lain telah disebutkan

  dalam teks dan dicantumkan dalam daftar pustaka. Apabila pada kemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan skripsi ini hasil jiplakan, saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan saya.

  Surakarta, Juli 2017 Yang membuat pernyataan

  Widya Salis Masitha

  

PENERAPAN METODE HYPNOTEACHING DENGAN MEDIA GRAFIS

DALAM PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS TENTANG

PERJUANGAN MEMPERSIAPKAN KEMERDEKAAN INDONESIA

PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 2 KEBUMEN

  

Oleh:

WIDYA SALIS MASITHA

K7113225

  

Skripsi

diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar

Sarjana Pendidikan pada Program Pendidikan Guru Sekolah Dasar

  

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

Juli 2017

  PERSETUJUAN

  Nama : Widya Salis Masitha NIM : K7113225 Judul Skripsi : Penerapan Metode Hypnoteaching dengan Media Grafis dalam

  Peningkatan Hasil Belajar IPS tentang Perjuangan Mempersiapkan Kemerdekaan Indonesia pada Siswa Kelas V SDNegeri 2 Kebumen Tahun Ajaran 2016/2017

  Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan di hadapan Tim Penguji Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta.

  Persetujuan Pembimbing Pembimbing I,

  Pembimbing II, Dr. Rokhmaniyah, M.Pd.

  Drs. Muh. Chamdani, M.Pd.

  NIP 19671011 199903 2 004 NIP 19610808 198503 1 005

  

PENGESAHAN SKRIPSI

  Nama : Widya Salis Masitha NIM : K7113225 Judul Skripsi : Penerapan Metode Hypnoteaching dengan Media Grafis dalam

  Peningkatan Hasil Belajar IPS tentang Perjuangan Mempersiapkan Kemerdekaan Indonesia pada Siswa Kelas V SD Negeri 2 Kebumen Tahun Ajaran 2016/2017

  Skripsi ini telah dipertahankan di hadapan Tim Penguji Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta pada hari Selasa, 18 Juli 2017 dengan hasil LULUS dan revisi maksimal 2 bulan. Skripsi telah direvisi dan mendapat persetujuan dari Tim Penguji.

  Persetujuan hasil revisi oleh Tim Skripsi:

  Nama Penguji Tanda Tangan Tanggal

  Ketua : Dr. Suhartono, M.Pd. _____________ _______ Sekretaris : Moh. Salimi, M.Pd. _____________ _______ Anggota I : Drs. Muh. Chamdani, M.Pd. _____________ _______ Anggota II : Dr. Rokhmaniyah, M.Pd. _____________ _______

  Skripsi disahkan oleh Kepala Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar pada Hari : Tanggal :

  Mengesahkan Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Kepala Program Studi Universitas Sebelas Maret, Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd. Dr. Suhartono, M.Pd.

  NIP 196101241987021001 NIP 196205201988031003

  

ABSTRAK

  Widya Salis Masitha. K7113225. PENERAPAN METODE HYPNOTEACHING

  

DENGAN MEDIA GRAFIS DALAM PENINGKATAN HASIL BELAJAR

  

IPS TENTANG PERJUANGAN MEMPERSIAPKAN KEMERDEKAAN

  

INDONESIA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 2 KEBUMEN TAHUN

AJARAN 2016/2017. Skripsi: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas

  Sebelas Maret Surakarta, Juni 2017.

  Tujuan Penelitian Tindakan Kelas ini adalah (1) mendeskripsikan langkah- langkah penerapan metode hypnoteaching dengan media grafis; (2) meningkatkan hasil belajar IPS melalui penerapan metode hypnoteaching dengan media grafis; dan (3) menemukan kendala dan solusi dari penerapan metode hypnoteaching dengan media grafis dalam upaya peningkatan hasil belajar IPS tentang tentang perjuangan mempersiapkan kemerdekaan Indonesia pada siswa kelas V SD Negeri

  2 Kebumen tahun ajaran 2016/2017.

  Penelitian ini dilaksanakan dalam tiga siklus dengan lima pertemuan yang meliputi: perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V SD Negeri 2 Kebumen tahun ajaran 2016/2017 yang berjumlah 21 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan tes, observasi, dan wawancara yang bersumber dari guru, siswa dan dokumen. Validitas data diuji menggunakan triangulasi sumber dan teknik. Analisis data menggunakan teknik analisis data kuantitatif dan kualitatif.

  Hasil penelitian ini adalah sebagai berikut: (1) langkah-langkah penerapan metode hypnoteaching dengan media grafis, yaitu: pacing, leading, modeling, menyajikan materi dengan media grafis, memberikan pujian, merefleksikan tujuan pembelajaran; (2) penerapan metode hypnoteaching dengan media grafis dapat meningkatkan hasil belajar IPS tentang perjuangan mempersiapkan kemerdekaan Indonesia pada siswa kelas V SD Negeri 2 Kebumen tahun ajaran 2016/2017 yang dibuktikan dengan peningkatan hasil belajar siswa dari siklus I hingga III, berturut- turut yaitu 77,5%; 87,5%; dan 95%; (3) kendala yang dihadapi antara lain: siswa bingung di awal pembelajaran, guru dan siswa belum terbiasa konsisten menggunakan kalimat yang membangun, pengelolaan waktu yang kurang baik. Adapun solusi, yaitu: guru mendekati siswa dan memberikan penekanan serta pengulangan kata-kata, guru dan siswa diminta untuk membiasakan menggunakan kalimat yang membangun, guru sesekali melihat jam dan memperingatkan ketika waktu kurang dari 5 menit di setiap tahap pembelajaran.

  Simpulan penelitian ini adalah penerapan metode hypnoteaching dengan media grafis dapat meningkatkan hasil belajar IPS tentang perjuangan mempersiapkan kemerdekaan Indonesia pada siswa kelas V SD Negeri 2 Kebumen tahun ajaran 2016/2017.

  Kata kunci: metode hypoteaching, media grafis, pembelajaran IPS

  

ABSTRACT

  Widya Salis Masitha. K7113225. THE USE OFHYPNOTEACHINGMETHOD

  

USINGGRAPHIC MEDIA IN IMPROVINGTHE LEARNING OUTCOME

OF IPS ABOUT PERJUANGAN MEMPERSIAPKAN KEMERDEKAAN

  

INDONESIA FOR FIFTH GRADE STUDENTS OF SD NEGERI 2

KEBUMEN IN THE ACADEMIC YEAR OF 2016/2017. Thesis, Teacher

Training and Education Faculty, Sebelas Maret University of Surakarta.June2017 .

  The objectives of this research are: (1) to describe the steps on the use of hypnoteaching method using graphic media; (2) to improvethe learning outcome of ips through the use of hypnoteaching method using graphic media; and (3) to describe problems and solutions on the use of hypnoteaching method using graphic media in improving the learning outcome of IPS about perjuangan mempersiapkan kemerdekaan indonesia for fifth grade students of SD Negeri 2 Kebumen in the academic year of 2016/2017.

  This research is a collaborative Classroom Action Research (CAR) conducted within three cycles: five meetings. Each cycle consisted of planning, action, observation, and reflection. Subjects of the research were 21 students of the fifth grade of SD Negeri 2 Kebumen in the academic year of 2016/2017. Sources of data were derived from students, teacher, and observer. Techniques of collecting data were learning outcomes test, observation, interview, and documentation. Validity of data in this research was analyzed using triangulation of sources and triangulation of technique. Data were analyzed using quantitative and qualitative descriptiveanalysis consisting of data reduction, data display, and drawing conclusion or verification.

  The results of this research show that: (1) the steps on the use of hypnoteaching method using graphic media, namely: a) pacing, b) leading, c) modeling, d) presenting material using graphic media, e) giving compliment, and f) reflecting the objective of the lesson; (2) the use of hypnoteaching method using graphic media can improve the learning outcome of ips about perjuangan mempersiapkan kemerdekaan indonesia for fifth grade students of SD Negeri 2 Kebumen in the academic year of 2016/2017. It was proven bythe increase of learning outcomes in the first cycle 77,5%, in the second cycle 87,5%, and in the third cycle 95%; and (3) the problems encountered in the learning, namely: students found it difficult to understand at the begining, teacher and students are not accustomed to constructing sentence, and lack of time management. Solutions of these problems are: teacher approaches students, giving accentuation, and giving words repeatedly; teacher and students are summoned to be accustomed to constructing sentence; teacher must pay attention to the time and warns students when the time is less than 5 minutes left.

  The conclusion of this research isthe use of hypnoteaching method using graphic media can improve the learning outcome of ips about perjuangan mempersiapkan kemerdekaan indonesia for fifth grade students of SD Negeri 2 Kebumen in the academic year of 2016/2017.

  Keywords: hypoteaching methods, graphic media, learning of IPS

  

MOTTO

  “Do the best dan tawakal kepada Alloh SWT” “Berani berbeda karna Alloh itu luar biasa”

  “Alloh dulu, Alloh lagi, Alloh terus” “Bacalah dan Tuhanmu amat mulia, yang telah mengajar dengan pena. Dia telah

  

mengajarkan kepada manusia apa yang tidak diketahui” (QS. Al-Alaq: 2,3,4)

“Barang siapa berjalan pada suatu jalan untuk menuntut ilmu pengetahuan,

maka Alloh akan memudahkan baginya jalan ke surga” (H.R. Muslim)

  “man jaddah wajadah, selama kita bersungguh-sungguh, maka kita akan memetik

  

buah yang manis. Segala keputusan hanya ditangan kita sendiri, kita mampu

untuk itu

  ” (B.J Habibie) “Tiada keyakinan yang membuat orang takut menghadapi tantangan dan saya

  percaya pada diri saya sendiri

  ” (Muhammad Ali)

  

PERSEMBAHAN

Bismillahirrahmanirrahim

  Skripsi ini peneliti persembahkan kepada:

  

Bapak Hari Sriyono, Ibu Kasirah, Mba Nia, Bila, Nugrono, dan Ahmad

  “Jazakalloh khoiran khatsiran atas doa, pengorbanan, dan semangat positif yang terusmengalir tanpa henti .”

  

Drs. Muh. Chamdani, M.Pd. dan Dr. Rokhmaniyah, M.Pd., sebagai dosen

pembimbing

  “Terima kasih yang teramat dalam atas kesabaran dalam membimbing dan terus menyutikkan semangat positif hingga akhir perjuangan skripsi ini .”

  

Dosen PGSD FKIP UNS

“Terima kasih atas pengorbanan Bapak Ibu dosen menyalurkan ilmu dan berjuta

nasihat, semoga menjadi amal jariyah yang berkah

  .”

Teman-teman angkatan 2013

  “Bersama kalian adalah pembelajaran hidup luar biasa, semoga tetap terjalin silaturahmi sampai kapan pun.

  ”

  

Teman-teman Mentoring, BIAS, SKI, Syifa, Winda, Tika, Nunung, Lulu

  “Terima kasih telah menjadi bagian yang luar biasa dari perjalanan hidup, semoga silaturahim selalu tergaja hingga Jannah-NYA .”

  Segala puji bagi kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan rahmat dan karunia-Nya berupa ilmu, inspirasi, kesehatan, keselamatan, dan kesempatan. Atas kehendak-

  Nya peneliti dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “PENERAPAN

  

METODE HYPNOTEACHING DENGAN MEDIA GRAFIS DALAM

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS TENTANG PERJUANGAN

MEMPERSIAPKAN KEMERDEKAAN INDONESIA PADA SISWA

KELAS V SD NEGERI 2 KEBUMEN TAHUN AJARAN 2016/2017 ”.

  Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan untuk mendapatkan gelar Sarjana pada Program Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta. Peneliti menyadari bahwa terselesaikannya skripsi ini tidak terlepas dari bantuan, bimbingan, dan pengarahan dari berbagai pihak. Untuk itu, peneliti menyampaikan terima kasih kepada: 1.

  Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd. selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta.

  2. Dr. Suhartono, M.Pd. selaku Kepala Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP UNS Surakarta.

  3. Drs. Muh. Chamdani, M.Pd. selaku pembimbing I yang telah memberikan arahan dan masukan dalam penyusunan proposal skripsi ini.

  4. Dr. Rokhmaniyah, M.Pd. selaku pembimbing II yang telah memberikan arahan dan masukan dalam penyusunan proposal skripsi ini.

  5. Siti Ngaisah, S.Pd.SD selaku Kepala Sekolah SDNegeri 2 Kebumen yang telah memberikan izin untuk melaksanakan penelitian di SD yang beliau pimpin.

  6. Tri Susanti, S.Pd. selaku guru kelas V SDNegeri 2 Kebumen yang telah membantu dalam pelaksanaan penelitian ini.

  7. Bapak, Ibu, mba, dan adek-adek selaku keluarga peneliti yang telah memberikan motivasi dalam pelaksanaan penelitian ini.

  8. Siswa kelas V SD Negeri 2 Kebumen yang telah berpartisipasi dalam pelaksanaan penelitian ini.

  9. Rekan-rekan mahasiswa yang telah membantu dan memberikan semangat dalam pelaksanaan penelitian ini.

  10. Semua pihak yang turut membantu dalam pelaksanaan penelitian ini.

  Peneliti menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna dan hal ini antara lain karena keterbatasan peneliti. Oleh karena itu, saran dan kritik yang membangun sangat peneliti harapkan. Peneliti berharap skripsi ini dapat bermanfaat dan menambah wawasan bagi pembaca.

  Surakarta, Juli 2017 Peneliti

  

DAFTAR ISI

  Halaman HALAMAN JUDUL ................................................................................................ i HALAMAN PERNYATAAN ................................................................................ ii HALAMAN PENGAJUAN ................................................................................... iii HALAMAN PERSETUJUAN ............................................................................... iv HALAMAN PENGESAHAN .................................................................................. v HALAMAN ABSTRAK ........................................................................................ vi HALAMAN MOTTO .......................................................................................... viii HALAMAN PERSEMBAHAN ............................................................................ ix KATA PENGANTAR ............................................................................................. x DAFTAR ISI ......................................................................................................... xii DAFTAR GAMBAR ........................................................................................... xiv DAFTAR TABEL .................................................................................................. xv DAFTAR LAMPIRAN ....................................................................................... xvii

  BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ........................................................................... 1 B. Rumusan Masalah .................................................................................... 5 C. Tujuan Penelitian ...................................................................................... 6 D. Manfaat Penelitian .................................................................................... 6 BAB II KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA BERPIKIR, DAN HIPOTESIS ................................................................................................. A.

  8 Kajian Pustaka 1. Hasil Belajar IPS tentang Perjuangan Memperrsiapkan Kemerdekaan

  Indonesia pada Siswa Kelas V SD ................................................... 8 2. Metode Hypnoteaching dengan Media Grafis ................................ 26 B.

  Kerangka Berpikir .................................................................................. 38 C. Hipotesis ................................................................................................. 41

  BAB III METODE PENELITIAN ......................................................................... A.

  42 TempatdanWaktuPenelitian

  B.

  Pendekatan Penelitian ............................................................................. 44 C. Subjek Penelitian .................................................................................... 44 D.

  Data dan Sumber Data ............................................................................ 45 E. Teknik Pengumpulan Data ..................................................................... 46 F. Teknik Uji Validitas Data ....................................................................... 54 G.

  Teknik Analisis Data .............................................................................. 55 H. Indikator Kinerja Penelitian ................................................................... 56 I. Prosedur Penelitian ................................................................................. 57

  BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN .............................................................................................. A.

  65 Hasil Penelitian B. Pembahasan .......................................................................................... 136

  BAB VSIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN ....................................................................................................... Simpulan 140 A.

  B.

  Implikasi ............................................................................................... 141 C. Saran ..................................................................................................... 142

  DAFTAR PUSTAKA .......................................................................................... 143 LAMPIRAN ......................................................................................................... 146

  

DAFTAR GAMBAR

  Gambar Halaman

  2.1 Pembukaan sidang BPUPKI .............................................................. 16

  2.2 Bagan Kerangka Berpikir .................................................................. 40

  3.1 Prosedur Penelitian Tindakan Kelas (Sumber: Arikunto, 2010: 137) 52

  4.1 Diagram Perbandingan Hasil Pengamatan Penerapan Metode

  Hypnoteaching dengan Media Grafis terhadap Guru dan Siswa ....... 133

  

DAFTAR TABEL

  Tabel Halaman

  3.1 Kisi-kisi Lembar Observasi Penerapan Model Pembelajaran dengan Metode

  hypnoteaching dengan Media Grafis terhadap guru dan Siswa .............. 50

  3.2 Kisi-kisi Pedoman Wawancara terhadap Guru ....................................... 51

  3.3 Kisi-kisi Pedoman Lembar Wawancara terhadap Siswa ........................ 51

  3.4 Kisi-kisi Tes Siklus I pertemuan pertama ............................................... 53

  3.5 Kisi-kisi Tes Siklus I pertemuan kedua .................................................. 53

  3.6 Kisi-kisi Tes Siklus II pertemuan pertama ............................................. 53

  3.7 Kisi-kisi Tes Siklus II pertemuan kedua ................................................. 54

  3.8 Kisi-kisi Tes Siklus III pertemuan pertama ............................................ 54

  3.9 Indikator Kinerja Penelitian .................................................................... 57

  4.1 Daftar Nilai Ulangan Harian IPS tentang perjuangan melawan penjajah ................................................................................................................ 66

  4.2 Hasil Observasi Penerapan Metode Hypnoteaching dengan Media Grafis pada Siklus I Pertemuan Pertama ........................................................... 70

  4.3 Nilai Tes IPS Siklus I Pertemuan 1 ........................................................ 75

  4.4 Hasil Observasi Penerapan Metode Hypnoteaching dengan Media Grafis pada Siklus I Pertemuan Kedua .............................................................. 81

  4.5 Tabel 4.5 Nilai IPS Siklus I Pertemuan 2 ............................................... 85

  4.6 Rekapitulasi Hasil Pengamatan terhadap Guru Siklus I ......................... 89

  4.7 Rekapitulasi Hasil Pengamatan terhadap Siswa Siklus I ........................ 90

  4.8 Rekapitulasi Hasil Belajar Siswa antar Pertemuan pada siklus I ........... 92

  4.9 Hasil Obsevasi Penerapan Metode Hypnoteaching dengan Media Grafis pada Siklus I Pertemuan Kedua ...................................................................... 97

  4.10 Nilai IPS Siklus IIPertemuanPertama ..................................................... 102

  4.11 Hasil Obsevasi Penerapan Metode Hypnoteaching dengan Media Grafis pada Siklus II Pertemuan Kedua ..................................................................... 108

  4.12 Nilai IPS Siklus IIPertemuanKedua ....................................................... 112

  4.13 Rekapitulasi Hasil Pengamatan terhadap Guru Siklus II ........................ 115

  4.14 Rekapitulasi Hasil Pengamatan terhadap Siswa Siklus II ...................... 116

  4.15 Rekapitulasi Perbandingan Hasil Belajar Siswa antar Pertemuan pada siklus

  II .............................................................................................................. 118

  4.16 Hasil Obsevasi Penerapan Metode Hypnoteaching dengan Media Grafis pada Siklus III ................................................................................................. 122

  4.17 Nilai IPS Siklus III ................................................................................. 128

  4.18 Analisis Perbandingan Hasil Pengamatan terhadap Guru tentang penerapan Metode Hypnoteaching dengan Media Grafis Siklus I-III ..................... 131

  4.19 Perbandingan Hasil Pengamatan terhadap Siswa tentang Penerapan Metode

  Hypnoteaching dengan Media Grafis Siklus I-III .................................. 132

  4.20 Perbandingan Hasil Belajar Siswa antar Pertemuan pada Siklus III ...... 134

Dokumen yang terkait

ENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF DENGAN MEDIA TEKA-TEKI SILANG UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V PELAJARAN IPS POKOK BAHASAN PERJUANGAN MEMPERSIAPKAN KEMERDEKAAN INDONESIA DI SD NEGERI BANJARSENGON 01 JEMBER TAHUN PELAJARAN 2011

0 6 19

ENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN PERJUANGAN MEMPERSIAPKAN KEMERDEKAAN INDONESIA DALAM PELAJARAN IPS MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD

0 4 5

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR IPS MATERI PERJUANGAN MEMPERSIAPKAN KEMERDEKAAN INDONESIA MELALUI PROBLEM SOLVING DI KELAS V SEMESTER II TAHUN 20142015 SD NEGERI 2 SUMBERINGIN KECAMATAN KARANGAN KABUPATEN TRENGGALEK

0 0 10

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MATERI PERJUANGAN MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA MELALUI METODE STORY TELLING DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL GERAK PADA SISWA KELAS V SEMESTER II MI TARBIYATUL AULAD JOMBOR TUNTANG KABUPATEN SEMARANG TAHUN PELAJARAN 20172018

0 1 114

PENERAPAN MODEL GROUP INVESTIGATION DENGAN MEDIA VISUAL DALAM PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS TENTANG MASALAH SOSIAL PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 TAMANWINANGUN TAHUN AJARAN 2016/2017 - UNS Institutional Repository

0 0 18

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN TAKE AND GIVE DENGAN MEDIA GRAFIS DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPS TENTANG PERSIAPAN KEMERDEKAAN INDONESIA PADA SISWA KELAS V SDN 3 KEDUNGWINANGUN TAHUN AJARAN 2016/2017 - UNS Institutional Repository

0 0 18

PENERAPAN PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING DALAM PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS IV SD NEGERI KEMIRI KIDUL TAHUN AJARAN 20162017

0 0 19

PENERAPAN MODEL DISCOVERY LEARNING DENGAN MEDIA KONKRET DALAM PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA TENTANG ENERGI PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 KALIBAGOR TAHUN AJARAN 2016/2017 - UNS Institutional Repository

0 0 17

PENERAPAN PENDEKATAN SAINTIFIK DENGAN METODE SOSIODRAMA UNTUK MENINGKATKAN PEMBELAJARAN IPS TENTANG PERISTIWA DAN TOKOH PROKLAMASI KEMERDEKAAN PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 2 KEBUMEN TAHUN AJARAN 2017/2018 - UNS Institutional Repository

0 0 19

PENERAPAN PENDEKATAN SAINTIFIK DENGAN MEDIA KOMIK DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPS TENTANG PERJUANGAN MEMPERSIAPKAN KEMERDEKAAN INDONESIA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 2 KEBULUSAN TAHUN AJARAN 2017/2018 - UNS Institutional Repository

0 0 19