STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN AYAM-AYAM RESTO (Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran Strategi Komunikasi Pemasaran Ayam-Ayam Resto (Studi Diskirptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran Ayam-Ayam Resto Klodran Solo).

STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN AYAM-AYAM RESTO
(Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran
Ayam-Ayam Resto Klodran Solo)

SKRIPSI
Untuk memenuhi sebagian persyaratan
guna mencapai gelar Sarjana S-1

Program Studi Ilmu Komunikasi

FAUZI FAJRIN
L 100080034

PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI
FAKULTAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2013

i

MOTTO


Kita boleh punya prinsip asal jangan fanatik,
karena fanatik itu ciri orang BODOH!
(Sang Pencerah)

Jika hal yang membuatmu kuat adalah cinta,
maka cinta terkuatmu ada pada Tuhan
(Anonim)

Apa yang kita mulai harus kita selsesaikan,
karena "lari" bukan suatu penyelesaian
(penulis)

v

PERSEMBAHAN

Skripsi ini penulis persembahkan kepada :
1. Bapak dan ibu tercinta yang selalu
mendoakan


serta

memberi

motivasi

kepada penulis
2. Segenap keluarga penulis yang selalu
memberikan keceriaan serta semangat
dalam menjalani kehidupan
3. Teman-teman

mahasiswa

Ilmu

Komunikasi kelas A angkatan 2008
4. Semua dosen dan staf Fakultas Ilmu
Komunikasi dan Infromatika

5. Restia

Dwi

Purwanti

yang

selalu

memberikan semangat serta motivasi
6. Dan semua pembaca

vi

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah
melimpahkan Rahmat, Hidayah, dan Inayah-Nya sehingga penulis dapat

menyusun dan menyelesaikan Skripsi yang berjudul : “Strategi Komunikasi
Pemasaran Ayam-Ayam Resto (Studi Diskirptif Kualitatif Strategi Komunikasi
Pemasaran Ayam-Ayam Resto Klodran Solo)”. Sholawat serta salam semoga
terlimpahkan pada junjungan kita Nabi Muhammad SAW, yang membimbing kita
ke jalan yang benar di bawah Addinul Islam.
Adapun maksud dan tujuan dari penulisan ini adalah untuk memenuhi
persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Ilmu Komunikasi pada Fakultas Ilmu
Komunikasi dan Informatika di Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Ucapan terimakasih yang tulus penulis sampaikan kepada :
1. Allah SWT yang telah membimbing penulis dalam menyelesaikan skripsi ini
2. Bapak Prof. Dr. Bambang Setiaji selaku Rektor Universitas Muhammadiyah
Surakarta
3. Bapak Husni Thamrin, Ph. D. selaku Dekan Fakultas Ilmu Komunikasi dan
Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta.
4. Ibu Rinasari Kusuma. M.I.Kom, selaku ketua program studi Ilmu Komunikasi
Universitas Muhammadiyah Surakarta.
5. Jajaran dosen Universitas Muhammadiyah Surakarta Program Studi Ilmu
Komunikasi yang selama ini telah memberikan ilmu kepada penulis.
6. Bapak M. Toharuddin, MA selaku Dosen Pembimbing I yang selalu
membimbing dengan sabar dan memberi semangat serta nasehat selama proses

bimbingan skripsi sampai selesai
7. Ibu Palupi, S. Sos, MA selaku Dosen Pembimbing 2 yang selalu membimbing
dan mengarahkan penulis dengan sabar, sehingga skripsi ini dapat diselesaikan

vii

8. Kepada Seluruh Manajemen Ayam-Ayam Resto terima kasih telah membantu
dan memberi ijin penulis untuk mendapatkan data untuk penyelesaian skripsi
ini
9. Bapak dan ibu tercinta, untuk semua hal yang diberikan kepada penulis selama
ini
10. Sahabat-sahabat terbaik, Amri, Devian, Muchsin, Galuh, Dewi, Yusuf,
Nanang, Anung yang selalu memberikan canda tawa serta arti sebuah
persahabatan kepada penulis
11. Restia Dwi Purwanti untuk semangat dan motivasinya yang diberikan kepada
penulis
12. Serta semua pihak yang telah memberikan bantuan baik moral, materi maupun
spiritual dalam menyelesaikan skripsi ini yang tidak dapat penulis sebutkan
satu persatu.
Demikian skripsi yang jauh dari sempurna ini. Semoga bermanfaat dan

memberikan sumbangan, khususnya untuk perkembangan ilmu komunikasi bagi
semua pihak yang berkepetingan.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

Surakarta,

September 2013

Penulis

viii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ………………………………………………………..

i

HALAMAN PERSETUJUAN ……………………………………………..


ii

HALAMAN PENGESAHAN ……………………………………………… iii
HALAMAN PERNYATAAN ………………………………………………

iv

HALAMAN MOTTO ………………………………………………………

v

HALAMAN PERSEMBAHAN ……………………………………………

vi

KATA PENGANTAR

…………………………………………………….. vii


DAFTAR ISI ………………………………………………………………..

ix

DAFTAR GAMBAR ……………………………………………………….

xi

ABSTRAK …………………………………………………………………. xii
BAB I

PENDAHULUAN ……………………………………………….

1

A. LATAR BELAKANG MASALAH ………………………….

1

B. RUMUSAN MASALAH …………………………………….


5

C. TUJUAN PENELITIAN ……………………………………..

6

D. MANFAAT PENELITIAN ………………………………….

6

E. TINJAUAN PUSTAKA ……………………………………..

6

F. KERANGKA PEMIKIRAN ………………………………… 19
G. METODOLOGI PENELITIAN ……………………………… 19
H. TEKNIK VALIDITAS DATA ………………………………. 28
BAB II


DISKRIPSI LOKASI ……………………………………………. 29
A. SEKILAS MENGENAI AYAM-AYAM RESTO …………… 29
B. VISI ………………………………………………………….. 30

ix

C. LOGO ………………………………………………………... 31
D. SLOGAN …………………………………………………….. 31
E. SEGMENTASI ………………………………………………. 31
F. FASILITAS ………………………………………………….. 32
G. STRUKTUR ORGANISASI ………………………………… 33
BAB III PENYAJIAN DAN ANALISIS DATA

………………..……… 35

A. PENYAJIAN DATA ………………………………………… 35
1. Promotion

.........................................................................


1.1.Advertising………………………………………………….. 35
1.2.Point of Purchase…………………………………………… 38
1.3.Public Relation……………………………………………... 39
1.4.Direct Marketing……………………………………………..40
1.5.Word of Mouth........................................................................42
B. ANALISIS DAN PEMBAHASAN …………………………. 43
1. Analisis terhadap Produk Ayam-ayam Resto

..…………. 43

2. Analisis terhadap Strategi Komunikasi Pemasaran
Ayam-ayam Resto

……………………………………… 45

BAB IV PENUTUP ………………………………………………………. 55
A. KESIMPULAN ……………………………………………… 55
B. SARAN ……………………………………………………… 56
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN-LAMPIRAN

x

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1 Contoh Hubungan Pertukaran dalam Pemasaran ……………..
Gambar 1.2 Model Sederhana Proses Pemasaran
Gambar 1.3 Kerangka Pemikiran

9

………………………… 11

…………………………………………. 19

Gambar 1.4 Model Analisis Interaktif (Interactive Model) ……………….. 26
Gambar 2.1 Logo-logo Ayam-ayam Resto ………………………………… 31
Gambar 2.2 Struktur Organisasi Perusahaan Ayam-ayam Resto Solo …….. 33
Gambar 3.1 Ekspos Ayam-ayam Resto di Koran …………………………. 36
Gambar 3.2 Brosur Ayam-ayam Resto ……………………………………. 37
Gambar 3.3 Papan Nama Depan Ayam-ayam Resto ……………………… 38
Gambar 3.4 Gambar Display Menu Ayam-ayam Resto …………………… 38

xi

ABSTRAK

Fauzi Fajrin L100080034, STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN
AYAM-AYAM RESTO (Studi Deskriptif Kualitatif tentang Strategi Pemasaran
Ayam-ayam Resto Klodran Solo), Skripsi, Program Studi Ilmu Komunikasi,
Fakultas Ilmu Komunikasi dan Informatika, Universitas Muhammadiyah
Surakarta, 2013.
Bisnis kuliner merupakan bentuk usaha yang menjanjikan di Solo.
Banyaknya peminat jajan menimbulkan bertambahnya restoran dari tahun ke
tahun. Persaingan usaha sejenis sudah tidak dapat terelakkan. Maka untuk
memenangkan persaingan tersebut, suatu perusahaan harus mempunyai strategi
yang pada akhirnya dapat menarik perhatian dan hati masyarakat. Hal tersebut
disadari oleh Ayam-ayam Resto guna menyikapi persaingan bisnis yang serupa.
Komunikasi menjadi sarana yang paling efektif untuk menyampaikan
suatu pesan. Komunikasi pemasaran merupakan suatu bentuk pertukaran
informasi antara perusahaan dengan konsumen, yang nantinya mempengaruhi
konsumen dalam keputusan pembelian dan mempengaruhi opini konsumen
terhadap perusahaan. Pelaksanaan komunikasi pemasaran tentunya disesuaikan
dengan perkembangan zaman, sehingga dapat berjalan dengan baik. Persaingan
bisnis kuliner membuat Ayam-ayam Resto lebih kreatif dalam merancang strategi
komunikasi pemasaran.
Penelitian ini bersifat diskriptif kualitatif dan mengungkapkan analisis
induktif. Teknik pengumpulan data menggunakan metode wawancara dan
observasi. Narasumber yang diwawancarai merupakan orang-orang terpilih yang
peneliti anggap dapat memberikan informasi secara akurat. Teknik analisis data
yang digunakan yaitu analisis interaktif, yaitu reduksi data (Data Reduction),
sajian data (Display Data), verifikasi data (Conclusion:drawing/verifying) /
penarikan kesimpulan.
Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa strategi komunikasi
pemasaran Ayam-ayam Resto menggunakan advertising, point of purchase,
public relations, direct marketing, dan word of mouth.

Kata Kunci : Strategi, Komunikasi, Pemasaran, Restoran.

xii

Dokumen yang terkait

Peranan Instagram Sebagai Media Komunikasi Pemasaran Bisnis Online (Studi Deskriptif Kualitatif pada Bisnis Online Floshablee)

84 420 103

Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Rangka Meraih Konsumen (Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran Marketing PT Railink “Kereta Api Bandara Internasional Kualanamu” dalam Upaya Meraih Konsumen)

13 136 138

Strategi Komunikasi Pemasaran dan Keputusan Pelanggan Menginap (Studi Deskriptif tentang Strategi Komunikasi Pemasaran terhadap Keputusan Pelanggan menginap di Hotel Grand Aston City Hall Medan)

6 90 101

Strategi Komunikasi Pemasaran dan Loyalitas Nasabah (Studi Korelasional Pengaruh Strategi Komunikasi Pemasaran terhadap Loyalitas Nasabah Pada PT. Bank Sumut Cabang Pembantu Setia Budi Medan)

2 69 86

Strategi Komunikasi Pemasaran Rumah Cantik Citra Bandung (Studi Kasus Tentang Strategi Komunikasi Pemasaran Rumah Cantik Citra Bandung Dalam Upaya Meningkatkan Minat Beli Pengunjung)

0 11 1

2. PROMOSI PENJUALAN - Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Rangka Meraih Konsumen (Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran Marketing PT Railink “Kereta Api Bandara Internasional Kualanamu” dalam Upaya Meraih Konsumen)

0 0 21

BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1 PerspektifParadigma Kajian - Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Rangka Meraih Konsumen (Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran Marketing PT Railink “Kereta Api Bandara Internasional Kualanamu” dalam Upaya Mera

0 0 27

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Konteks Masalah - Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Rangka Meraih Konsumen (Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran Marketing PT Railink “Kereta Api Bandara Internasional Kualanamu” dalam Upaya Meraih Konsumen)

0 0 6

Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Rangka Meraih Konsumen (Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran Marketing PT Railink “Kereta Api Bandara Internasional Kualanamu” dalam Upaya Meraih Konsumen)

0 5 15

Strategi Komunikasi Pemasaran dan Keputusan Pelanggan Menginap (Studi Deskriptif tentang Strategi Komunikasi Pemasaran terhadap Keputusan Pelanggan menginap di Hotel Grand Aston City Hall Medan)

0 1 13