Pembatalan Putusan Arbitrase Internasional Ditinjau Dari UU No. 30 Tahun 1999 (Studi Putusan No. 86/PDT.G/2002/PN.JKT.PST) - UNS Institutional Repository
PEMBATALAN PUTUSAN ARBITRASE INTERNASIONAL DI INDONESIA
DITINJAU DARI UU NO. 30 TAHUN 1999 (Studi Putusan No.
86/Pdt.G/2002/PN.JKT.PST)
Penulisan Hukum (Skripsi)
Disusun dan Diajukan untuk
Melengkapi Persyaratan Guna Meraih Derajat Sarjana S1 dalam Ilmu
Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta
Oleh
Astri Maretta
NIM. E0013072
FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2017
PERSETUJUAN PEMBIMBING
Penulisan Hukum
PEMBATALAN PUTUSAN ARBITRASE INTERNASIONAL DI
INDONESIA DITINJAU DARI UU NO. 30 TAHUN 1999 (Studi Putusan No.
86/Pdt.G/2002/PN.JKT.PST)
Oleh:
Astri Maretta
E0013072
Disetujui untuk dipertahankan di hadapan Dewan Penguji Penulisan Hukum
(Skripsi) Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta
Surakarta, 18 Mei 2017
Dosen Pembimbing Skripsi
Dr. M. Hudi Asrori S, S.H., M.Hum.
NIP. 196011071989111001
PENGESAHAN PENGUJI
Penulisan Hukum (Skripsi)
PEMBATALAN PUTUSAN ARBITRASE INTERNASIONAL DI INDONESIA DITINJAU DARI UU NO. 30 TAHUN 1999 (Studi Putusan No.
86/Pdt.G/2002/PN.JKT.PST)
Oleh
Astri Maretta
NIM. E0013072
Telah diterima dan disahkan oleh Dewan Penguji Penulisan Hukum (Skripsi)
Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta
Pada Hari / Tanggal :.....................................DEWAN PENGUJI 1. Nama : Prof. Dr. Adi Sulsityono, S.H., M.H.
NIP : 196302091988031003 Ketua
(.................................................................) 2. Nama: Dr. Yudho Taruno Muryanto, S.H., M.Hum.
NIP : 197701072005011001 Sekretaris
(.................................................................) 3.
Nama: Dr. M. Hudi Asrori, S, S.H., M.Hum.
NIP : 196011071989111001 Anggota
(.................................................................) Mengetahui,
Dekan Prof. Dr. Supanto, S.H., M.Hum.
NIP. 196011071986011001
SURAT PERNYATAAN
Nama : Astri Maretta NIM : E0013072
Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa penulisan hukum (skripsi) berjudul :
PEMBATALAN PUTUSAN ARBITRASE
INTERNASIONAL DI
INDONESIA DITINJAU DARI UU NO. 30 TAHUN 1999 (Studi Putusan No.
86/Pdt.G/2002/PN.JKT.PST) adalah betul-betul karya sendiri. Hal-hal yang
bukan karya saya dalam penulisan hukum (skripsi) ini diberi tanda citasi dan ditunjukkan dalam daftar pustaka. Apabila di kemudian hari terbukti pernyataan saya tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan penulisan hukum (skripsi) dan gelar yang saya peroleh dari penulisan hukum (skripsi) ini.
Surakarta, 18 Mei 2017 Yang Membuat Pernyataan,
Astri Maretta NIM. E0013072
ABSTRAK
Astri Maretta. E0013072. 2017. PEMBATALAN PUTUSAN ARBITRASE
INTERNASIONAL DITINJAU DARI UU No. 30 TAHUN 1999 (Studi
Putusan No. 86/PDT.G/2002/PN.JKT.PST). Penulisan Hukum (Skripsi).
Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret.Penelitian hukum ini mendeskripsikan mengenai proses pelaksanaan permohonan pembatalan putusan arbitrase internasional khususnya dalam kasus Pertamina dengan Karaha Bodas, serta akibat hukum dari pembatalan sebuah putusan arbitrase internasional.
Penelitian ini adalah penelitian hukum normatif empiris yang bersifat preskriptif. Pendekatan penelitian adalah pendekatan yuridis normatif dan yuridis empiris. Bahan hukum yang digunakan dalam penulisan hukum ini adalah bahan hukum primer dan bahan hukum sekunder. Teknik pengumpulan data dalam penulisan hukum ini dengan melakukan penelitian di Kantor Pusat PT. Pertamina (Persero) serta melalui penelusuran peraturan perundang-undangan serta literatur yang berhubungan dengan penulisan hukum ini.
Hasil dari penelitian ini, Pertama, proses pembatalan putusan arbitrase internasional dalam kasus Pertamina dengan Karaha Bodas Company belum mengikuti ketentuan yang berlaku dalam Undang-Undang No. 30 Tahun 1999 Tentang Arbitrase dan Alternatif Penyelesaian Sengketa. Kedua, akibat hukum dari pembatalan putusan arbitrase yang ditolak adalah kembali pulihnya kekuatan eksekuatur dari putusan arbitrase internasional tersebut dan mengharuskan Pertamina untuk melaksanakan isi dari putusan arbitrase internasional tersebut.
Kata Kunci: Arbitrase, Putusan Arbitrase, Pembatalan Putusan Arbitrase
ABSTRACT
Astri Maretta. E0013072. 2017. Annulment of International Arbitration Award
Revi ew From Indonesia’s Regulation of Arbitration No. 30/1999 (Award StudyNo. 86/PDT.G/2002/PN.JKT.PST). Legal Writing. Faculty of Law Sebelas
Maret University.This research aimed to describe the annulment of International
Arbitration Award, especially between Pertamina and Karaha Bodas Company
Case’s, also the legal consequences of the annulment.This is a prespective normative and empirical law research. The approach
is judicial and empirical judicial. The legal substance that is use in this research
are the primary and secondary legal materials. The techniques to this research is
by doing a research to PT. Pertamina (Persero) through searches of legislation
and literature related to this research.The results are, first, the annulment of International Arbital Award on the
case of Pertamina and Karaha Bodas is not following the applicable arbitration
arbitration Law No. 30 of 1999. Second, the legal consequences of the annulment
at the judicial review by the Supreme Court is rejected and Pertamina require to
implement the contents of international arbitration award.Keywords: Arbitration, Arbitration Award, Annulment of Arbitration.
MOTTO
Beritahukanlah jalan-jalan Mu kepadaku, ya Tuhan,
Tunjukkanlah itu kepadaku
(Mazmur 25:4)
Diberkatilah orang yang mengandalkan Tuhan, yang
menaruh harapannya pada Tuhan.
(Yeremia 17:7)
When we don’t know what to do, We know what to do.
(Penulis)
Stop saying “I wish”, start saying “I will”.
(Unknown)
PERSEMBAHAN
Penulisan hukum ini dipersembahkan kepada: Tuhan Yang Maha Esa, yang selalu memberikan berkat hikmat, kekuatan, kasih yang tak berkesudahan, serta penyertaan selama proses menyelesaikan penulisan hukum ini. Almarhumah Saurma Simanjuntak, Ibunda Penulis, yang selalu memberikan Penulis doa yang tulus, semangat, kasih sayang, serta selalu mendukung Penulis.
Bapak Firman Pasaribu, S.H., Ayah Penulis, saudara-saudara Penulis, Enriko Pasaribu, S.E., Ully Artha Pasaribu, S.I.Kom., Ronald Antony Sirait, S.H., yang juga selalu memberikan motivasi kepada Penulis dalam penulisan hukum ini.
Almamater tercinta, Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta.
KATA PENGANTAR
Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas limpahan berkat, kasih dan penyertaan-Nya sehingga Penulis dapat menyelesaikan penulisan hukum (skripsi) yang berjudul “PEMBATALAN PUTUSAN ARBITRASE INTERNASIONAL DI
INDONESIA DITINJAU DARI UU NO. 30 TAHUN 1999 (Studi Putusan No.
86/Pdt.G/2002/PN.JKT.PST). ”
Penulisan hukum ini disusun dengan tujuan memenuhi syarat memperoleh gelar sarjana (S1) pada Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penulis menyadari bahwa dalam pembuatan penulisan hukum (skripsi) ini, Penulis mendapat banyak dukungan arahan, bimbingan, motivasi, maupun doa dari berbagai pihak. Oleh karena itu, Penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada
1. Bapak Prof. Dr. Supanto, S.H., M.Hum. selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta.
2. Bapak Dr. M. Hudi Asrori S, S.H., M.Hum. selaku Dosen Pembimbing Penulis, yang telah memberikan waktu, ilmu, arahan kepada Penulis hingga selesainya penulisan hukum ini.
3. Bapak Pranoto, S.H., M.H. selaku Ketua Bagian Hukum Perdata Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta.
4. Bapak Rehnalemken Ginting, S.H., M.H. selaku Pembimbing Akademik Penulis, dalam memberikan arahan kepada Penulis selama Penulis menempuh studi di Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret.
5. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang dengan tulus telah memberikan ilmunya kepada Penulis selama menempuh studi di Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta.
6. Ibunda Penulis di Surga, Saurma Simanjuntak, yang menjadi panutan hidup Penulis. Terima kasih atas didikan, motivasi, celotehan, serta doa yang tak pernah putus kepada Penulis.
7. Ayahanda Penulis, Firman Pasaribu, S.H., terima kasih telah menjadi inspirasi Penulis, didikan, nasihat, motivasi dan juga doa yang selalu beliau panjatkan untuk Penulis.
8. Abang dan Kakak Penulis, Enriko Pasaribu, S.E., Ully Artha Pasaribu, S.I.Kom., Ronald Antony Sirait, S.H., serta Sepupu Penulis, Stevani Purba, terima kasih atas segala dukungan dan semangat yang diberikan kepada Penulis.
9. Keponakan-keponakan Penulis, Kefas Michael Pardomuan Sirait dan Keysia Putri Antony Sirait, atas segala keceriaan dan kepolosan yang kalian miliki, telah memberikan Penulis semangat dalam menyelesaikan studi di Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta.
10. Sahabat Penulis sejak kecil, Naomi Silitonga, Claudia Aritonang, Alida Irene Nababan, Marsha Tinambunan, Debora Marpaung, dan Diravita Marbun, yang selalu ada untuk Penulis baik di masa senang maupun susah serta dukungan moril yang begitu kuat kepada Penulis.
11. Batak Cantek, Anindya, Elisabeth, Regina, Piorin, Katerine, yang selalu memberikan motivasi, doa, serta kritik untuk Penulis agar dapat segera menyelesaikan penulisan hukum (skripsi) ini.
12. Teman-teman Rumpik, Rizka Putri, Dea Annisa, Anindya, Syifa, Bunga, Yolana, Riezdiani, Yuanita, Irma, dan Dhea Krissanta untuk pertemanan yang penuh keceriaan, serta ilmu semasa perkuliahan yang diberikan kepada Penulis.
13. Teman-teman Bestie Community, Nadiah, Rana Zahra, Dian Islamiati, Irma, Riswanda, Achirudin, Fauzie, Binnur, Dodi, Alif, Ahong, Bapew, Irfan, Radix, Atho, Himawan, Doras Nugraha, Baginda Sibuea, Borris Nainggolan, Yohanes Victor, Alan Adityanta, dan Muzammil Hidayat yang juga teman seperjuangan Penulis dalam penulisan hukum (skripsi), terima kasih untuk pertemanan, keceriaan, semangat serta bantuan kepada Penulis selama di Kota Solo.
14. Persekutuan Mahasiswa Kristen (PMK) Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret, Kak Mona, Kak Bina, Kak Rowena, Abed, Valen, Marthin, Jake, Dinda, Riza, Teresia, Melati, Angela, Yola, Hendrik, Daud, Josam, Constantin, serta anggota-anggota lainnya yang selalu memberikan doa serta semangat kepada Penulis.
15. Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Kabinet Reformasi Aktif, terkhusus kepada Kementrian Pengembangan Organisasi dan Sumber Daya Mahasiswa (POSDM), Achirudin, Rijal, Elisabeth, Achmad Yusuf, Irchas, Marsetiadi, Rana Zahra, Azka, Elfira, Dian Sri, Wandita, Sanggra Saka, Vincent, Hernanda, dan Galih. Terima kasih untuk saran, motivasi, serta inspirasi yang kalian berikan kepada Penulis selama proses menyelesaikan penulisan hukum (skripsi) ini.
16. Naposobulung HKBP Solo, terkhusus kepada Naposo angkatan 2013, terima kasih untuk semangat, doa, dan pertolongan yang diberikan kepada Penulis selama masa studi di Universitas Sebelas Maret Surakarta.
17. PT. Pertamina (Persero), terkhusus kepada Fungsi Legal Counsel &
Compliance , Bapak Wahidin Nurluzia selaku Vice President Legal Counsel & Corporate Matters , Bapak Lindung Nainggolan selaku
Manager Legal Service Group Conflict & Dispute beserta staff nya, Bapak Sungkowo Arybowo, Bapak Irfan, Bapak Alis Tabri, Bapak Risnandar Halid, Kak Fety Zaniar, Kak Rinta Angelia, Bapak Adhie Kuncoro dan Bang Freddy, yang telah mengizinkan Penulis untuk melaksanakan penelitian di fungsi tersebut, untuk segala ilmu pengetahuan, arahan, pengalaman kerja serta dukungan moril, hingga Penulis dapat menyelesaikan penulisan hukum (skripsi) ini.
18. Teman-teman Internship Legal Counsel & Compliance Kantor Pusat PT.
Pertamina (Persero), Mbak Sonya, Mbak Annisa, Mbak Prita, Mbak Widi, Mbak Yane, dan Mas Galih, dalam berbagi ilmu serta memberikan arahan kepada Penulis sehingga Penulis dapat menyelesaikan penulisan hukum (skripsi) ini.
Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan penulisan hukum ini masih banyak terdapat kekurangan dan jauh dari sempurna. Namun, besar harapan Penulis bahwa penulisan hukum ini dapat menambah pengetahuan bagi perkembangan ilmu para pembaca, terutama di bidang ilmu hukum keperdataan.
Surakarta, Mei 2017 Astri Maretta
DAFTAR ISI
Halaman HALAMAN JUDUL ..................................................................................... i HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ........................................... ii HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI .................................................... iii HALAMAN PERNYATAAN ..................................................................... iv ABSTRAK ................................................................................................... v ABSTRACT ................................................................................................. vi MOTTO vii PERSEMBAHAN ...................................................................................... viii KATA PENGANTAR ................................................................................. ix DAFTAR ISI .............................................................................................. xiii
BAB I PENDAHULUAN ............................................................................ 1 A. Latar Belakang Masalah .................................................................... 1 B. Rumusan Masalah ............................................................................. 7 C. Tujuan Penelitian ............................................................................... 8 D. Manfaat Penelitian ............................................................................. 9 E. Metode Penelitian ............................................................................ 10 F. Sistematika Penulisan Hukum ......................................................... 12 BAB II TINJAUAN PUSTAKA ............................................................... 14 A. Kerangka Teori 1. Tinjauan Mengenai Arbitrase ..................................................... 14 2. Tinjauan Mengenai Putusan Arbitrase Internasional .................. 22 3. Tinjauan Mengenai Pelaksanaan Putusan Arbitrase Internasional .............................................................................. 25 4. Tinjauan Mengenai Pembatalan Putusan Arbitrase Internasional .............................................................................. 31 B. Kerangka Pemikiran ........................................................................ 43
BAB III PEMBAHASAN ......................................................................... 45
A. Hasil Penelitian ............................................................................... 45 B. Pembahasan ..................................................................................... 51 1. Kesesuaian Pembatalan Putusan Arbitrase Pertaminadengan Karaha Bodas Ditinjau dari Undang-Undang No. 30 Tahun 1999 Tentang Arbitrase dan Alternatif Penyelesaian Sengketa ............................................... 51 2.
Akibat Hukum dari Pembatalan Putusan Arbitrase Internasional Pertamina dengan Karaha Bodas ......................... 67
BAB IV PENUTUP ................................................................................... 73
A. Simpulan .......................................................................................... 73 B. Saran ................................................................................................ 74DAFTAR PUSTAKA ................................................................................ 75