Respon Tanaman Sukun (Arthocarpus communiis Forst) Terhadap Penggunaan Pelepah Pisang Sebagai Mulsa Organik Pada DTA Danau Toba, Desa Paropo, Kecamatan Silahi Sabungan

ABSTRACT

OSCAR PARDOSI : Growth Response Breadfuit (Arthocarpus communiis Forst)
Against Different percentage of banana frond’s mulch in the watershed of Lake
Toba, Paropo Village district of silahi Sabungan. Under the guidance of BUDI
UTOMO and AFIFUDDIN DALIMUNTHE.
Lake Toba has indicated the existence of illegal logging in the area of
Lake Toba and lowering the absorption capacity of rain forest. To support the
growth of breadfruit, added water-retaining such as mulch. The mulch which use
in this observation is Bananas frond mulch. This study aimed to look at the
response of seedling growth breadfruit (Arthocarpus communiis Forst) on the
provision of additional materials especially the bananas frond mulch to the
growing media in the form of water-retaining materials. This study was conducted
in November 2015-January 2016. The study was conducted at the watershed of
Lake Toba,

the village Paropo, District Silahi Sabungan, Dairi. The result

showed that there were interaction percentage of bananas mulching on the
parameters observed. Percentage bananas mulch has significantly effect to the
increase hight, number of leaves, and crown area. But did not has significantly

effect to leaf area, and diameter.

Keywords : Watershed of Lake Toba, Breadfruit (Arthocarpus communiis Forst),
Bananas Frond Mulch, Retaining Water.

ii
Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK

OSCAR PARDOSI : Respon Tanaman Sukun (Arthocarpus communiis Forst)
terhadap Penggunaan Pelepah Pisang sebagai Mulsa Organik pada Daerah
Tangkapan Air (DTA) Danau Toba, Desa Paropo, Kecamatan Silahi Sabungan.
Dibawah bimbingan BUDI UTOMO dan AFIFUDDIN DALIMUNTHE.
Danau Toba telah terindikasi adanya penebangan hutan secara liar di
kawasan Danau Toba dan menurunkan kapasitas resapan kawasan hutan terhadap
air hujan. Untuk mendukung pertumbuhan sukun, ditambahkan media penahan air
seperti mulsa. Mulsa yang digunakan adalah mulsa pelepah pisang. Penelitian ini
bertujuan untuk melihat respon pertumbuhan bibit sukun (Arthocarpus communiis
Forst) terhadap pemberian bahan tambahan pada media tanam yakni pelepah

pisang sebagai mulsa organik pada tanaman sukun. Penelitian ini dilaksanakan
pada bulan November 2015- Januari 2016. Penelitian ini dilaksanakan di Daerah
Tangkapan Air (DTA) Danau Toba, Desa Paropo Kecamatan Silahi Sabungan,
Kabupaten Dairi. Penelitian menunjukkan beberapa interaksi antara perlakuan
yang diberikan dengan parameter pengamatan. Pemberian mulsa pelepah pisang
berpengaruh nyata terhadap parameter pengamatan ; Pertambahan tinggi, jumlah
daun, dan luas tajuk sebaliknya tidak berpengaruh nyata terhadap luas daun, dan
pertambahan diameter.

Kata kunci : Daerah Tangkapan Air Danau Toba, Sukun (Arthocarpus communiis
Forst), Mulsa Pelepah Pisang, Penahan Air.

iii
Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Respon Tanaman Sukun (Artocarpus communis Forst) Terhadap Penggunaan Mulsa Daun Pandan Sebagai Mulsa Organik Pada Daerah Tangkapan Air Danau Toba

2 8 52

Respon Tanaman Sukun (Arthocarpus communiis Forst) Terhadap Penggunaan Pelepah Pisang Sebagai Mulsa Organik Pada DTA Danau Toba, Desa Paropo, Kecamatan Silahi Sabungan

1 9 49

Respon Tanaman Sukun (Arthocarpus communiis Forst) Terhadap Penggunaan Pelepah Pisang Sebagai Mulsa Organik Pada DTA Danau Toba, Desa Paropo, Kecamatan Silahi Sabungan

0 0 8

Respon Tanaman Sukun (Arthocarpus communiis Forst) Terhadap Penggunaan Pelepah Pisang Sebagai Mulsa Organik Pada DTA Danau Toba, Desa Paropo, Kecamatan Silahi Sabungan

0 0 4

Respon Tanaman Sukun (Arthocarpus communiis Forst) Terhadap Penggunaan Pelepah Pisang Sebagai Mulsa Organik Pada DTA Danau Toba, Desa Paropo, Kecamatan Silahi Sabungan

0 0 8

Respon Tanaman Sukun (Arthocarpus communiis Forst) Terhadap Penggunaan Pelepah Pisang Sebagai Mulsa Organik Pada DTA Danau Toba, Desa Paropo, Kecamatan Silahi Sabungan

0 0 2

Respon Tanaman Sukun (Arthocarpus communiis Forst) Terhadap Penggunaan Pelepah Pisang Sebagai Mulsa Organik Pada DTA Danau Toba, Desa Paropo, Kecamatan Silahi Sabungan

0 0 7

Respon Tanaman Sukun (Artocarpus communis Forst) Terhadap Penggunaan Mulsa Daun Pandan Sebagai Mulsa Organik Pada Daerah Tangkapan Air Danau Toba

0 0 10

Respon Tanaman Sukun (Artocarpus communis Forst) Terhadap Penggunaan Mulsa Daun Pandan Sebagai Mulsa Organik Pada Daerah Tangkapan Air Danau Toba

0 0 2

Respon Tanaman Sukun (Artocarpus communis Forst) Terhadap Penggunaan Mulsa Daun Pandan Sebagai Mulsa Organik Pada Daerah Tangkapan Air Danau Toba

0 0 2