Pertemuan Ke 1 Alokasi Waktu 2 X 40 men

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP )

KESEBANGUNAN
dan
KEKONGRUENAN

OLEH :
AHMADI ( 093174218 )
Pendidikan Matematika 2009 C

PRODI PENDIDIKAN MATEMATIKA JURUSAN MATEMATIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UN1VERSITAS NEGERI SURABAYA
2010

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP )
Satuan pendidikan : SMP
Mata Pelajaran


: Matematika

Kelas / Semester

: IX / 1

Pertemuan Ke-

:1

Alokasi Waktu

: 2 X 40 menit

Standar Kompetensi : Memahami kesebangunan dan kekongruenan bangun datar
dan penggunaannya dalam pemecahan masalah
Kompetensi Dasar

: Mengidentifikasi sifat-sifat dua segitiga sebangun dan
kongruen


I. Indikator
1. Menemukan sifat – sifat segitiga yang kongruen
II. Tujuan Pembelajaran
Tujuan kognitif


Siswa dapat Menemukan sifat – sifat segitiga yang kongruen

Tujuan afektif
 Siswa dapat menemukan informasi-informasi

yang terdapat pada

permasalahan.
 Siswa dapat menggunkan konsep-konsep materi lain yang telah






dipelajari sebelumnya dalam penyelasaian masalah.
Siswa dapat menjawab pertanyaan.
Siswa dapat menyampaikan pendapat atau ide.
Siswa dapat bekerja sama dalam kelompok.
Siswa dapat menyajikan hasil diskusi.

III. Materi Ajar


Pengertian dua segitiga yang kongruen



Sifat-sifat dan syarat-syarat dua segitiga yang kongruen



Menghitung unsur-unsur yang belum diketahui dari dua segitiga yang
kongruen


IV. Model Pembelajaran
Model pembelajaran

: inkuiri

Tipe Pembelajaran

: Diskusi

V. Langkah-langkah Pembelajaran
A. Kegiatan Awal ( ± 5 menit )
1)

Menyampaikan tujuan pembelajaran dengan jelas

2)

Apresepsi


:

Guru

mengingatkan

meteri

sebelumnya

yang

berhubungan dengan kesebangunan dan kekongruenan segitiga.
Misalnya: tentang segitiga yang sebangun.
Suatu desain rumah memiliki skala 1 : 100, rumah tersebut
memiliki kuda – kuda berbentuk segitiga, jika ukuran salah satu sisi
kuda – kuda pada gambar adalah 4, berapakah ukuran sisi kuda –
kuda tersebut pada ukuran yang sebenarnya ?
3)


Motivasi

:

Guru menjelaskan kepada siswa tentang pentingnya

mempelajari materi ini, agar siswa dapat mengaplikasikannya dalam
kehidupan sehari-hari.
Misalnya,
Pak Budi ingin membuat kusen untuk memperbaiki jendelanya
yang rusak, jendela tersebut berbentuk segitiga dengan ukuran sisi
bawahnya adalah 60cm, bagian sisi lainnya masing – masing adalah
50 cm, 50cm. Bagaimanakah ukuran kusen yang harus di buat pak
budi ?. dan berapa panjang kayu yang diperlukan pak budi untuk
membuat kusen ?.
4)

Guru memberi penjelaskan tentang cara belajar siswa (termasuk
dalam pembagian kelompok)


B. Kegiatan Inti ( ± 70 menit )
( Fase 1 : Observasi untuk menemukan masalah )
5)

Guru membagikan Lembar Kerja Siswa untuk diselesaikan dalam
kelompok.

6)

Setiap kelompok mengerjakan LKS untuk menemukan sifat – sifat
dari segitiga yang kongruen.

( Fase 2 : Merumuskan masalah )
7)

Guru membimbing siswa untuk merumuskan masalah
Misalnya, bagaimana menemukan sifat – sifat segitiga yang kongruen
melalui sisi – sisinya.

( Fase 3 : Mengajuhkan hipotesis )

8) Guru membimbing siswa membuat hipotesis terhadap masalah yang
telah dirumuskan.
( Fase 4 : Merencanakan pemecahan masalah )
9)

Guru membimbing siswa untuk membuat rencana pemecahan masalah

10) Guru menugaskan kepada masing-masing kelompok untuk berdiskusi
memecahkan masalah yang diberikan sesuai dengan LKS.
( Fase5 : Melakukan eksperimen )
11).

Guru membimbing siswa selama proses eksperimen dan berperan

12)

sebagai fasilitator
Guru membimbing siswa agar aktif bekerja sama dalam

13)


memecahkan masalah.
Guru berkeliling mengamati kerja setiap kelompok dan membantu
kelompok jika ada yang mengalami kesulitan

( Fase 6 : Melakukan pengamatan dan pengumpulan data )
14)

Guru membantu siswa melakukan pengamatan tentang hal-hal
penting yang berhubungan dengan sifat kekongruenan segitiga.

( Fase 7 : Analisis data )
15)

Guru meminta perwakilan kelompok untuk mempresentasikan
hasil kerja mereka.

16)

Guru bersama siswa mengkaji kembali proses pemecahan masalah

yang digunakan siswa

( Fase 8 : Penarikan kesimpulan )
17)

Siswa diminta untuk merangkum (membuat catatan-catatan
penting) dari kegiatan belajar ini.

C. Kegiatan Akhir ( ±5 menit )
18)

Guru bersama siswa merefleksi proses pembelajaran yang telah
dilakukan.

19)

Guru memberikan tugas ( PR ) di buku paket (halaman 33, no. 1
dan 2)

20)


Guru menginformasikan materi selanjutnya (bangun ruang) yang
akan dibahas pada pertemuan yang akan datang.

VI. Alat / Bahan / Sumber Belajar
Alat

: papan tulis, spidol, LKS

Bahan

: kertas karton

Sumber Belajar

: Buku paket matematika kelas IX semester 1

Referensi

:
 Wagiyo.2008.Pegangan Belajar Matematika 3 untuk Kelas
IX SMP/MTs. Jakarta: Galaxi Puspa Mega

VII. Penilaian

No.
1

Teknik

: Tes Tertulis

Bentuk Instrumen

: Tes Uraian

Contoh Instrumen

:

Indikator

Soal

Kunci

Menemukan

1. KLMN adalah trapesium
sama kaki. KM dan NL
sifat – sifat
adalah diagonalkekongruenan
diagonalnya. Buktikan
bahwa  KLN  
segitiga.
LKM!

1.

Pandang  KLN dan 
LKM:
KN = LM (KN dan LM
merupakan

kaki-kaki

trapesium KLMN) ...(1)
(skor 20)

 NKL =  MLK ( 
NKL
merupakan
pada

dan

 MLK
sudut-sudut
kaki-kaki

trapesium) ...(2) (skor 20)
KL = KL (bersekutu) ...(3)
Dri (1), (2) dan (3),
berdasarkan sisi, sudut,
sisi diperoleh  KLN



 LKM (skor 10)
2. Perhatikan  ABC di 2. a.
samping! AE garis bagi,
ED  AB

dan

EF  AC.

Panjang AD = 5 2 cm.

Pandang  ADE dan 
AFE:  DAE =  FAE
(diketahui) ...(1). AE = AE

a. Buktikan  ADE





(bersekutu) ...(2).  AED

AFE!

= 180o – 90o –  DAE

b. Hitunglah panjang AF!

(skor 15)

 AEF = 180o – 90o – 
FAE
Karena  DAE

 FAE,

=

sehingga

diperoleh  AED =

 AEF ...(3) (skor
10)
Dari

1,

2

berdasarkan

dan

3,

sudut,

sisi, sudut diperoleh

 ADE



 AFE

(skor 10)
b.Panjang AF = panjang AD =
5 2 cm (skor 5)

Total skor

100

Kelompok

: .................

Nama anggota

: .................

: .................
: .................
LEMBAR KEGIATAN SISWA (LKS 1)
Satuan Pendidikan

:

SMP

Kelas/Semester

:

IX2

Pokok Bahasan

:

kekongruenan segitiga

Alokasi Waktu

:

50 menit

Indikator
Menentukan Luas lingkaran
Lakukan kegiatan berikut bersama teman kelompokmu!
1. Gambarlah segitiga-segitiga dengan syarat-syarat sebagai berikut:
a. Dua segitiga dengan tiga pasang sisi yang bersesuaian sama panjang
b. Dua segitiga dengan dua pasang sisi yang bersesuaian sama panjang dan
satu sudut yang diapitnya sama besar
c. Dua segitiga dengan dua pasang sudut yang bersesuaian sama besar dan
satu sisi pembentuk kedua sudut tersebut sama panjang
d. Dua segitiga dengan sepasang sisi yang bersesuaian sama panjang,
sepasang sudut yang terletak pada sisi itu dan sepasang sudut yang
berhadapan dengan sisi itu sama besar
e. Dua segitiga dengan dua pasang sisi yang bersesuaian sama panjang dan
sepasang sudut di hadapan salah satu sisi tersebut sama besar
2. Identifikasi manakah pasangan segitiga yang kongruen
3. Diskusikan apa yang dapat kalian simpulkan mengenai syarat-syarat agar dua
segitiga tersebut kongruen

******* Good Luck *******
RUBRIK PENILAIAN KELOMPOK
Kelompok

:

Kelas

: ……………….

Nama Anggota
: 1. ……………………..
……………………..
2. ……………………..
……………………..
Berdasarkan hasil pengamatan pada saat siswa bekerja dalam kelompok
Aspek yang Dinilai
1. Persiapan
a. perpindahan siswa ke kelompok yang telah ditentukan
b. persiapan alat dan bahan yang dibutuhkan

3.
4.
Skor

2. Mengumpulkan data
dapat menemukan informasi-informasi yang berkaitan dengan permasalahan
3. Menganlisis data
a. dapat mengorganisasikan informasi sesuai dengan permasalahan
b. dapat memvisualisasikan permasalahan dengan gambar
c. dapat mengolah informasi sesuai dengan permasalahan
d. dapat mengkaitkan permasalahan dengan menggunakan pengetahuan awal
siswa
e. dapat menemukan solusi permasalahan dengan baik dan kreatif
f. dapat menarik kesimpulan sesuai dengan permasalahan yang disajikan
4. Ketrampilan efektif
a. mengajukan pertanyaan pada kelompok yang presentasi
b. menyatakan pendapat atau ide
c. memberi tanggapan dari pernyataan orang lain
d. dapat menjelaskan pada anggota kelompoknya yang tidak mengerti
e. dapat bekerjasama dengan kelompoknya untuk menemukan solusi
f. dapat mempresentasikan hasil karya
5. Menyajikan hasil pemecahan masalah
a. berani menjelaskan hasil karayanya di depan kelas
b. berani menanggapi hasil pekerjaan orang lain
c. hasil pekerjaannya benar
6. Dapat membuat kesimpulan dengan tepat
Jumlah Skor

Ket :
Skor 1 menunjukkan kurang baik
Skor 2 menunjukkan cukup baik
Skor 3 menunjukkan baik
Skor 4 menunjukkan sangat baik
Kelompok yang mempunyai jumlah skor 0 – 17 berpredikat kelompok kurang baik
Kelompok yang mempunyai jumlah skor 18 – 34 berpredikat kelompok cukup baik

Kelompok yang mempunyai jumlah skor 35 – 51 berpredikat kelompok baik

Kelompok yang mempunyai jumlah skor 52– 69 berpredikat kelompok super
Sampang, 28 oktober 2011

Mengetahui,
Kepala SMP 1 Sampang
( …………………………… )
NIP.

Guru Mata Pelajaran
( …………………………… )
NIP.