Pengaruh Kejelasan Tujuan Anggaran Terhadap Kinerja SKPD Pemerintah Provinsi Sumatera Utara

  

SKRIPSI

PENGARUH KEJELASAN TUJUAN ANGGARAN TERHADAP KINERJA

SKPD PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA

OLEH

WINDA PRATIWI

100522014

  

PROGRAM STUDI STRATA-1 AKUNTANSI

DEPARTEMEN AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS EKONOMI MEDAN PERSETUJUAN ADMINISTRASI AKADEMIK NAMA : WINDA PRATIWI NIM : 1005220014 SPROGRAM STUDI : S1 AKUNTANSI JUDUL SKIPSI : PENGARUH KEJELASAN TUJUAN ANGGARAN

  TERHADAP KINERJA SKPD PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA Tanggal ...................... Ketua Departemen Akuntansi

  ( Dr. Syafruddin Ginting Sugihen, MAFIS, Ak ) Tanggal ...................... Dekan

  ( Drs. Jhon Tafbu Ritonga, M.Ec) UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS EKONOMI MEDAN PENANGGUNG JAWAB SKRIPSI NAMA : WINDA PRATIWI NIM : 1005220014 SPROGRAM STUDI : S1 AKUNTANSI JUDUL SKIPSI : PENGARUH KEJELASAN TUJUAN ANGGARAN

  TERHADAP KINERJA SKPD PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA Medan, 2012

  Menyetujui Pembimbing

  ( Drs. Hasan Sakti Siregar, M.Si, Ak ) UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS EKONOMI MEDAN Telah diuji pada Tanggal 2012 ____________________________________________________________ ______ PANITIA PENGUJI SKRIPSI Ketua : Drs. Firman Syarif, M.Si, Ak

  

PERNYATAAN

  Saya yang bertanda tangan dibawah ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi saya yang berjudul ” Pengaruh Kejelasan Tujuan Anggaran

  

Terhadap Kinerja SKPD Pemerintah Provinsi Sumatera Utara” adalah benar

  hasil karya tulis saya sendiri yang disusun sebagai tugas akademik guna menyelesaikan beban akademik pada Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

  Bagian atau data tertentu yang saya peroleh dari perusahaan atau lembaga, dan/atau saya kutip dari hasil karya orang lain telah mendapat izin, dan/atau dituliskan sumbernya secara jelas dengan norma, kaidah, dan etika penulisan ilmiah.

  Apabila kemudian hari ditemukan adanya kecurangan dan plagiat dalam skripsi ini, saya bersedia menerima sanksi sesuai dengan peraturan yang berlaku.

  Medan, Maret 2012 Yang Membuat Pernyataan Winda Pratiwi

  

ABSTRAK

  PENGARUH KEJELASAN TUJUAN ANGGARAN TERHADAP KINERJA SKPD PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah apakah kejelesan tujuan anggaran berpengaruh terhadap kinerja SKPD Pemerintah Provinsi Sumatera

  Utara. Tujuan penelitian ini adalah untuk membuktikan pengaruh kejelasan tujuan anggaran terhadap kinerja SKPD Pemerintah Provinsi Sumatera Utara.

  Hipotesis dalam penelitian ini ialah kejelasan tujuan anggaran terhadap kinerja SKPD Pemerintah Provinsi Sumatera Utara. Pengumpulan data primer dan sekunder dilakukan melalui kuesioner yang disebarkan kepada responden dan mengutipnya setelah jangka waktu dua minggu. Metode analisis yang digunakan adalah assosiatif kausal dengan menggunakan regresi linier sederhana.

  Pada hipotesis hasi penelitian menunjukkan bahwa secara kejelasan tujuan anggaran berpengaruh posotif terhadap kinerja SKPD Pemerintah Provinsi Sumatera Utara. Pengujian kualitas data yang digunakan adalah validitas data dan uji reliabilitas. Uji asumsi klasik yang digunakan adalah uji normalitas, dan uji heterokedastisitas. Pengujian hipotesis yang digunakan adalah uji – t, dan adjusted

  Kata Kunci: Kejelasan Tujuan Anggaran, Kinerja SKPD

  

ABSTRACT

  THE EFFECT OF BUDGET GOAL CLARITY TO THE PERFORMANCE SKPD PROVINCE OF NORTH SUMATERA This study is aimed to see if the clarity of purpose influence performance budget SKPD North Sumatra Provincial government. Purpose of this research was to prove the influence of budget goal clarity to the performance SKPD North Sumatra Provincial government.

  Hypothesis in this research is the clarity of purpose influence performance budget SKPD North Sumatra Provincial government. Primary and secondary data collection through questionnaires distributed to respondents and pick it up after a period of two weeks. Analytical method used is causal assosiative by using simple linear regression.

  The hypothesis of the research results showed that clarity of purpose influence performance budget SKPD North Sumatra Provincial government. Data quality was tested by using validity and reliability test. Classic assumption tests that being used were normality test, and heterocedastisity test. Hypothesis test that being used were, t – test, and adjusted R square.

  Keywords : Budget Goal Clarity, SKPD Performance.

  

KATA PENGANTAR

  Skripsi ini berjudul “Pengaruh Kejelasan Tujuan Anggaran Terhadap Kinerja SKPD Pemerintah Provinsi Sumatera Utara “. Penulis telah banyak menerima bimbingan, saran, motivasi, dan doa dari berbagai pihak selama penulisan skripsi ini. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan dan bimbingan, yaitu kepada: 1.

  Bapak Drs. Jhon Tafbu Ritonga, M.Ec., selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

  2. Bapak Dr. Syafruddin Ginting Sugihen, MAFIS, Ak., selaku Ketua Departemen S1 Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara dan Bapak Drs. Hotmal Ja’far, MM, Ak., selaku Sekretaris Departemen S1 Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

  3. Bapak Drs. Firman Syarif, M.Si, Ak., selaku Ketua Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara dan Ibu Dra. Mutia Ismail, MM, Ak., selaku Sekretaris Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

  4. Bapak Drs. Hasan Sakti Siregar, M.Si, Ak., selaku Dosen Pembimbing yang telah meluangkan waktu, tenaga dan pikiran dalam membimbing dan arahan

  5. Bapak Drs. H. Arifin Akhmad, M.Si, Ak., selaku Dosen Pembaca Penilai yang telah meluangkan waktu, tenaga dan pikiran dalam membaca dan menilai skripsi ini.

  Renny Tania, S.Psi, Mila Amelia, S.Si dan Adikku Muhammad Fauzi yang penulis sayangi yang telah memberikan semangat baik berupa moril maupun materil.

  Peneliti menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna. Untuk itu, saran dan kritik yang membangun sangat peneliti harapkan dari para pembaca untuk penulisan selanjutnya. Akhir kata, peneliti berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi para pembacanya.

  Medan, Maret 2012 Penulis Winda Pratiwi

  NIM: 100522014

  DAFTAR ISI ABSTRAK……………………………………………………………….. i

ABSTRACT……………………………………………………………… ii

KATAPENGANTAR………………………………………………….… iii

DAFTAR ISI……………………………………………………………... v

DAFTAR TABEL………………………………………………………... vii

DAFTAR GAMBAR…………………………………………………...... viii

DAFTAR LAMPIRAN………………………………………………….. ix

BAB I PENDAHULUAN

  1.1 Latar Belakang Masalah………………………………...…

  1 1.2 Perumusan Masalah…………………………………...…...

  5 1.3 Tujuan Penelitian …………………………………...……..

  6

  1.4 Manfaat Penelitian ………………………………...………

  6 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Tinjauan Teoritis ………………………………………..….

  7 2.1.1 Pengertian Dan Fungsi Anggaran…………….….…...

  7

  2.1.1.1 Pengertian Anggaran………………….………

  7 2.1.1.2 Fungsi Anggaran……………………….….….

  8

  2.1.2 Jenis-Jenis Anggaran ……………………………….. 12

  2.1.3 Kejelasan Tujuan Anggaran ........................................ 13

  2.1.4 Pengaruh Kejelasan Tujuan Anggaran Terhadap Kinerja SKPD ………………………………………… 16

  2.1.5 Kinerja SKPD Pemerintah…………………………….. 17

  2.2 Tinjauan Penelitian Terdahulu …………………………...... 19 2.3 Kerangka Konseptual Dan Hipotesis……………………......

  21

  2.3.1 Kerangka Konseptual …………………………….…… 21

  2.3.2 Hipotesis Penelitian………………………………........ 23

  BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Jenis Penelitian……………………………………...……...

  24

  3.2 Tempat dan Waktu Penelitian………………...……………

  25

  3.3 Definisi Operasional dan Skala Pengukuran Variabel Penelitian………………………………………….....……..

  26

  3.4 Populasi dan Sampel Penelitian ………………………….. 27

  3.4.1 Populasi Penelitian ………………………………….. 27

  3.6.2 Prosedur Pengumpulan Data………………….......…. 31

  3.7 Teknik Analisis Data…………….………….......................... 32

  3.7.1 Teknik Analisis Data………………………..………..... 32

  3.7.2 Pengujian Kualitas Data…………………......………… 33

  3.7.2.1 Uji Reliabilitas…………………….......………... 33

  3.7.2.2 Uji Validitas……………………...........……….. 33

  3.7.3 Pengujian Asumsi Klasik……………….…………….. 34

  3.7.3.1 Uji Normalitas Data………………….…....…… 34

  3.7.3.2 Uji Heteroskedastisitas……………......………… 35

  3.7.4 Pengujian Hipotesis……………………….…………… 36

  3.7.4.1 Uji t…………………………………..........…….. 36

  2

  3.7.4.2 Uji Koefisien Determinan (R ) …………………. 36

  BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

  4.1 Gambaran Umum………………………………….…………. 38

  4.1.1 Sejarah Singkat Pemerintah Provinsi Sumatera Utara……………………………………......... 38

  4.1.2 Visi dan Misi Pemerintah Provinsi Sumatera Utara………………………………….........… 41 4.1.3 Keadaan Geografis……………………….………….....

  44

  4.2 Hasil Penelitian………………………..…………................. 45

  4.2.1 Statistik Deskriptif…………………………………...... 45

  4.2.1.1 Kejelasan Tujuan Anggaran (X)……………....... 45

  4.2.1.2 Kinerja SKPD Pemerintah (Y)…………….……. 47

  4.2.2 Hasil Uji Kualitas Data ………………………………… 50

  4.2.2.1 Hasil Uji validitas dan reliabilitas Variabel Kejelasan Tujuan Anggaran (X)……… 51

  4.2.2.2 Hasil Uji validitas dan reliabilitas variabel Kinerja SKPD (Y)……………………. 52

  4.2.3 Hasil Uji Asumsi Klasik………………………………. 53

  4.2.3.1 Hasil Uji Normalitas Data…………………........ 54

  4.2.3.2 Hasil Uji Heteroskedastisitas………………....... 56 4.2.4 Hasil Pengujian Hipotesis .............................................

  58

  4.2.4.1 Hasil Uji t ………………………………………. 59

  2

  4.2.4.2 Hasil Uji Koefisien Determinan (R ) ………… .. 60

  4.3 Pembahasan ………………………………………………... 61

  BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

  5.1 Kesimpulan…………………………………………….…..... 64

  5.2 Keterbatasan Penelitian…………………………………...... 65

  

DAFTAR TABEL

No. Tabel Judul Halaman

Tabel 2.1 Tinjauan penelitian terdahulu …………………………………… 19Tabel 3.1 Tempat dan Waktu Penelitian …………………………………… 25Tabel 3.2 Definisi Operasional Dan Skala Pengukuran Variabel …………. 26Tabel 3.3 Daftar Populasi Penelitian………………………………………... 27Tabel 4.1 Statistik Deskriptif Variabel Kejelasan Tujuan Anggaran ………. 45Tabel 4.2 Statistik Deskriptif Variabel Kinerja SKPD Pemerintah ………... 47Tabel 4.3 Hasil Uji Validitas Item Pertanyaan Variabel

  Kejelasan Tujuan Anggaran …………………………………….. 51

Tabel 4.4 Hasil Uji Realibilitas Item Pertanyaan Variabel

  Kejelasan Tujuan Anggaran ………………………………………52

Tabel 4.5 Hasil Uji Validitas Item Pertanyaan Variabel Kinerja SKPD …….52Tabel 4.6 Hasil Uji Realibilitas Item Pertanyaan Variabel Kinerja SKPD …. 53Tabel 4.7 One Sample Kolmogorov Smirnov Test …………………………. 56Tabel 4.8 Variabel Entered/Removed ………………………………………. 58Tabel 4.9 Coefficient (a) ……………………………………………………. 59Tabel 4.10 Model Summary (b) ……………………………………………… 60

  

DAFTAR GAMBAR

No. Gambar Judul Halaman