RPP Administrasi Server Kelas 11 TKJ

RENCANA PELAKSANAAN
PEMBELAJARAN (RPP)

Disusun oleh :
IWAN BUDI KUNCORO, S.Kom
NIP 19760702 2005 01 1 008

PEMERINTAH KOTA MALANG
DINAS PENDIDIKAN

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 MALANG
BISNIS MANAJEMEN, PARIWISATA, TEKNOLOGI, AGRIBISNIS
Jl. Sonokembang/ Janti Kotak Pos 108 Telp. 0341-326630 Fax. 0341-325399 Malang 65148

Web Site : smkn1malang.sch.id

Form No :1 F- KUR-R001

e-mail : smkn1_mlg@yahoo.com

Rev.00 / Tgl.02.01.’09


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah

: SMK NEGERI 1 Malang

Program Keahlian

: Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ)

Mata Pelajaran

: Produktif Kompetensi Kejuruan

Kelas/Semester

: XI/ 1

Kode Mata Diklat


: 3.1 – 4.1

A. STANDAR KOMPETENSI
Mengadministrasi server dalam jaringan
B. KOMPETENSI DASAR
Menganalisis kebutuhan server untuk lalu lintas dan aplikasi jaringan
Menyajikan hasil analisa kebutuhan server untuk keperluan lalulintas dan aplikasi
jaringan
C. INDIKATOR
1. Kebutuhan pengguna terhadap aplikasi perangkat lunak diidentifikasi dan dianalisis
sesuai dengan kebutuhan bisnis /perusahaan.
2. Kebutuhan pelanggan dianalisis untuk mengidentifikasi kebutuhan dari server
3. Aplikasi yang tersedia dan Fitur atau kelebihan server diidentifikasi
4. Aplikasi yang lain didaftar berikut kebutuhan sistem dan jaringan
5. Aplikasi untuk server dipilih berdasarkan kebutuhan proses saat ini
D. ALOKASI WAKTU
4 jam @45 menit
E. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat memahami kebutuhan pengguna terhadap aplikasi perangkat lunak

diidentifikasi dan dianalisis sesuai dengan kebutuhan bisnis /perusahaan.
2. Siswa dapat memahami kebutuhan pelanggan dianalisis untuk mengidentifikasi
kebutuhan dari server
Form No :1 F- KUR-R001

Rev.00 / Tgl.02.01.’09

3. Siswa dapat memahami aplikasi yang tersedia dan Fitur atau kelebihan server
diidentifikasi
4. Siswa dapat memahami aplikasi yang lain didaftar berikut kebutuhan sistem dan
jaringan
5. Siswa dapat memahami aplikasi untuk server dipilih berdasarkan kebutuhan proses
saat ini
F.

MATERI PEMBELAJARAN
1. Pemisahan aplikasi network berdasarkan kebutuhan
2. Spesifikasi hardware dan software server
3. Identifikasi kebutuhan minimal server


G. METODE PEMBELAJARAN
Teori dan Praktek
H. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Kegiatan Pendahuluan

a. Melakukan presensi
b. Menyampaikan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti
Eksplorasi

Mengamati
Tayangan /gambar tentang kebutuhan dan spesifikasi
minimal Server
Menanya
Mengajukan pertanyaan terkait tayangan/gambar atau
teks pembelajaran tentang kebutuhan Server
Mengeksplorasi
 Mengidentifikasi kebutuhan minimum hardware dan
software untuk kebutuhan server

 Mengeksplorasi kebutuhan minimal server Server

Elaborasi

Mengasosiasi
 Mengelompokkan bagian-bagian Server
 Menganalisis hasil identifikasi kebutuhan minimal
Server

Komfirmasi
Mengkomunikasikan
Menyampaikan hasil analisis dalam bentuk laporan
tentang kebutuhan minimal server
Form No :1 F- KUR-R001

Rev.00 / Tgl.02.01.’09

3. Kegiatan Penutup

a. Mereview kembali materi dari pertama

b. Evaluasi materi

I. SUMBER BELAJAR
Modul, Buku Referensi : David Jones and Bruce Jamieson (1998), An Introduction to
Linux
J. PENILAIAN
1. Tes tertulis
2. Tes praktek
3. Soal Praktek
a. Siswa menguraikan langkah-langkah penyusunan laporan
b. Siswa menyusun laporan administrasi server secara berkala
4. Soal Teori
a. Apa yang dimaksud dengan server?
Jawab : Mesin dalam suatu jaringan komputer yang bertugas menyediakan data
dalam jaringan tersebut.
c. Apa bentuk nyata dari server ?
Jawab : Komputer server atau disebut juga dengan Main frame
c. Sebutkan hardware sebuah server !
Jawab :
1. Komputer server dengan processor intel xeon

2. DDR 4 GB
3. HDD 1 Terra
4. DVDRW
5. GIGA LAN
d. Sebutkan software server
1. Debian 6.0.

 Norma Penilaian
Skor penilaian :

NILAI = JUMLAH BENAR X 100
JUMLAH SOAL

Malang, Juli 2015
Mengesahkan,
Kepala Sekolah

Form No :1 F- KUR-R001

Guru Mapel/Kompetensi


Rev.00 / Tgl.02.01.’09

Retno Utami, M.Pd
NIP. 19610506 198603 2 009

Form No :1 F- KUR-R001

Iwan Budi Kuncoro, S.Kom
NIP. 19760702 2005 01 1 008

Rev.00 / Tgl.02.01.’09

Form No :1 F- KUR-R001

Rev.00 / Tgl.02.01.’09

Dokumen yang terkait

PERBEDAAN ANATOMI JARINGAN EPIDERMIS DAN STOMATA BERBAGAI DAUN GENUS ALLAMANDA (Dikembangkan menjadi Handout Siswa Biologi Kelas XI SMA)

5 148 23

Hubungan antara Kondisi Psikologis dengan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Kelas IX Kelompok Belajar Paket B Rukun Sentosa Kabupaten Lamongan Tahun Pelajaran 2012-2013

12 269 5

Upaya guru PAI dalam mengembangkan kreativitas siswa pada mata pelajaran pendidikan agama islam Kelas VIII SMP Nusantara Plus Ciputat

48 349 84

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Keuangan Arus Kas Pada PT. Tiki Jalur Nugraha Ekakurir Cabang Bandung Dengan Menggunakan Software Microsoft Visual Basic 6.0 Dan SQL Server 2000 Berbasis Client Server

32 174 203

Antiremed Kelas 12 Matematika (4)

4 115 8

Mari Belajar Seni Rupa Kelas 7 Tri Edy Margono dan Abdul Aziz 2010

17 329 204

LKS Matematika Kelas XI

76 461 72

PENGGUNAAN BAHAN AJAR LEAFLET DENGAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE (TPS) TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK SISTEM GERAK MANUSIA (Studi Quasi Eksperimen pada Siswa Kelas XI IPA1 SMA Negeri 1 Bukit Kemuning Semester Ganjil T

47 275 59

PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE TPS UNTUK MENINGKATKAN SIKAP KERJASAMA DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV B DI SDN 11 METRO PUSAT TAHUN PELAJARAN 2013/2014

6 73 58

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF EXAMPLE NON EXAMPLE TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR RASIONAL SISWA PADA MATERI POKOK PENCEMARAN DAN KERUSAKAN LINGKUNGAN (Studi Eksperimen pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 2 Waway Karya Lampung Timur Tahun Pela

7 98 60