PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES DAN MINAT BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI SISWA SMA NEGERI 1 SUMBUL.

KATA PENGANTAR

P uji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa , karena
berkat izi n-Nya maka penulis dapat menyelesaikan penulisan tesis ini. Tesis ini
dimaksudkan untuk memenuhi sebagian Persyaratan memperoleh gelar Magister
Pendidi kan program studi Teknologi Pendidikan, Program Pasca Sarjana Universitas
Negeri Medan.
Adapun judul tesis ini adalah : Pengaruh Strategi Pembelajaran Pendekatan

Keterampilan proses dan Minat belajar terbadap Basil Belajar Biologi Siswa SMA
Negeri 1 Sumbul. Dalam menyelesaikan tesis ini banyak pihak yang membantu,
disebabkan karena kurangnya ilmu., pengetahuan, waktu, dan dana yang penulis miliki.
Untuk itu penulis mengucapkan terima kasih kepada Bapak Dr. Efendi Napitupulu, M.Pd.
dan Bapak Dr. Herbert Sipahutar, M.Si. selaku dosen pernbimbing yang dengan sabar
memberikan araban, bimbingan dan motivasi serta. meluangkan waktunya kepada penulis
sejak awal kuliah hingga penyelesaian tesis ini. Pada kesempatan ini juga penulls
menyampaikan ucapan terima kasih kepada:
Pertama: Ibu Rektor UN l.MED Prof. Dr. Djanius Djamin, SH. MS, Bapak Prof

Dr. Usman Pel!y, MA, selaku Direktur Program Pascasarjana UNlMED, Bapak
Dr. Abdul Hamid, K. M.Pd. selaku Ketua Prodi · Teknologi Pendidikan, dan Bapak

Dr. Julaga Situmorang, M.Pd. selaku sekretaris Program Studi beserta staf.
Kedua,

B~pak

~

Prof. Dr. Abdul Muin Sibuea, M.Pd., Bapak Dr. Abdul Hamid K,

.M.Pd, Bapak Dr. Binsar Panjaitan, M.Pd selaku Nara Sumber yang telah memberikan
masukan pada tesis ini, serta seluruh Bapak dan lbu Dosen yang telah memberikan ilmu

t11

kepada penulis selama penulis menempuh pendidikan di Program Pascasarjana
UNIMED.

Keempat: Drs. M. Naipospos. selaku Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Sumbul yang
telah metnberikan izin kepada peneliti untuk melakukan penelitian pada Sekolah yang
dipimpinnya. Sertn anak-anak kelas II Tahun PelHjaran 2004/2005 yang menjadi populasi

serta sam pel dalam penelitian ini. , .

Kelima. Istriku tercinta Betty

M~lpi

an

E. Sinurat, S.ST yang memberikan

dukungan moral kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan Pendidikan
Magister di Program Pascasarjana UNIMED.

Keenam: Rekan-rekan kuliah khususnya Prodi Teknologi Pendidikan Angkatan
III yang banyak membantu penulis dengan memberikan masukan kepada penulis dalam
menyelesaikan tesis ini.
Hendaknya scmua kebaikan dan bantuan yang diberikan kepada penulis menjadi
amal kebajikan . Akhimya, penulis mengakui bahwa karya ini masih jauh dari
kesempurnaan. Semoga karya ini dapat bermanfaat bagi dunia pendidikan.
.


.

~0

' _ .__-·:.'

~;

. _: CJ..

~

1:~;

~

ao

~


Medan,
Penulis,

IV

Desember 2004 -

.. ABSTRACT
Jaspin S.L. Sihombing, NIM. 025020148. The Influence of Skill Processing
Instructional Strategy and Learning Interest Student with Biology Learning Result
in SMA Negeri 1 SumbuL Post Graduate University ofMedan. 2004.
The objective of the research are to know the influence skill ptocessing
instructional strategy with biology learning result, to know influence of learning interest
with biolot,ry learning result, and

to know interaction skill processmg instructional

strategy and interest learning with biology learning result.


~u

"'

,

Type of the research is quasi experiment research. Thp population of the research
is amount to 81 students coming from two class from SMA Negeri 1 Sumbul, and sampel
is counted 49 students which is the taken after conducted learning interest questionare.
Technique of analysis data in the form of descriptive analysis to describe data and
inferential analysis to test the hypothesis with Anova two way.
The result of research indicate that there are difference biology learning result
between students who conducted guided skill processing instructional with students who
conducted unguided skill processing instructional. It is shown by calculation using F test,
where Fcalculate

= 5,0 12_>

ftable


= 4,06 a!, level of signifikan a = 0,05

with df = ( l ,45).

There are diffe rence of biology learning result because influence of difference learning
interest. It is shown by Fcalcul•tc: = 183,685 >

ftable

= 4,06 ·at level of signifikan a. = 0,05

with df= ( 1,45), and there are interaction between skill processing and learning interest
with biology learning resulting. it is shown by
of signifikan a = 0,05 with df = ( 1,45).

Fcalculate

= 74,887

>


Ftable

= 4,06

at level

ABSTRAK
S.L. Sihombing, NIM:. 025020148. Pengarub Strategi Pembelajaran
Pendekatan Keterampilan Proses dan Minat Belajar Siswa terhadap Basil Belajar
Biologi. Program Pascasarjana Universitas Negeri Medan. 2004.

Jaspin

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui

pengaruh strategi

pembelajaran keterampilan proses terhadap hasil belajar biologi , mengetahui pengaruh
minat belajar terhadap hasil belajar biologi, dan mengetahui ·interaksi antara mode)

strategi pembelajaran pendekatan keterampilan proses dan minat belajar terhadap hasil
belajar biologi siswa.

~

/

r-~

"

Penelitian ini mempakan penelitian kuasi eksperimen. Total populasi dalam
penelitian ini berjumlah 81 orang. Sedangkan sampel berjumlah 49 orang yang dijaring
setelah dilakukan penelusuran minat siswa melalui angket minat belajar . Untuk menguji
hipotesis penelitian, basil belajar yang digunakan adalah t$il belajar biologi siswa yang
memiliki minat belajar tinggi dan hasil belajar biologi siswa yang rnemiliki minat belajar
rendah. Statistik yang digunakan dalam penelitian ini adalah statistik deskriptif untuk
menyajikan data dan statistik inferensial untuk menguji hipotesis penelitian. Hipotesis
penelitian diuji dengan- menggunakan Anava 2 jalur. Sebelum Anava 2 jalur sah
digunakan, terlebih dahulu dilaku.kan uji persyaratan analisis data yaitu uji normalitas

dengan uji Lilliefors dan uji homogenitas varians dengan uji Bartlet.

Cl

Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa siswa yang diajar dengan
menggunakan pendekatan keterampilan proses terbirnbing memiliki hasil belajar biologi
yang lebih ting@ dibandingkan dengan siswa yang diajar dengan pendekatan
keterampilan proses tak terbimbing. Hal ini ditunjukkan oleh
4,0G pada taraf signifikan a = 0,05 .dengan dk

=(

Fhitung

== 5,019 >

Ftahel

='


1.45). Siswa yang memiliki minat

belajar tinggi memiliki hasil belajar biologi yang lebih tinggi dibandingkan dengan siswa
yang memiliki minat be

l~jar

4,06 pada taraf signifikan a

rendah: Hal ini ditunjuk.kan oleh

= 0,05

Fhitung =

183,685 > F111bd =

dengan dk = ( 1,45), dan terdapat interaksi antara

pendekatan keterampilan proses dengan minat belajar terhadap hasil belajar biologi

siswa. Hal ini ditunjukkan oleh· Fruttms = 74,887 > F~abel
0,05 dengan dk = ( 1,45).

11

=

4,06 pada taraf signifikan a

=

BABI

~
A.

La tar Belakang

~)

PENDAHULUAN .
N~r "(~
(: lj\f}i ·-~ · ; · · ~.;~1'
/

$

'-;.

~

··

· : i ;~<

.~ t1/~

i . , . .•... '')

· ; :r~

.: ~

f~


Kegiatan pendidikan merupakan suatu hal yang mendasar dan amat
penting bagi .l