Pemanfaatan SMS Gateway untuk Layanan Purna Jual Konsumen pada Bengkel Mobil Max Tune Station.

(1)

ABSTRAK

Kemajuan di bidang teknologi informasi semakin hari semakin meningkat seiring dengan berkembangnya permintaan akan hidup yang lebih mudah, dan efisien. Peralihan pengolahan data barang yang awalnya masih manual menjadi terkomputerisasi akan sangat membantu Bengkel Max Tune Station untuk mengolah data-datanya. Data barang ini akan diolah pada sebuah aplikasi pembelian dan penjualan. Aplikasi ini juga dibagi menjadi beberapa bagian inti, antara lain yaitu spareparts, data master, penjualan master, pembelian master, service, substitusi, dan SMS gateway. Keuntungan dari aplikasi ini adalah membantu pihak Bengkel untuk mengolah data-datanya dengan pemanfaatan SMS gateway untuk layanan purnal jual serta membantu admin untuk mendapatkan informasi lebih tentang barang yang ada di bengkel tersebut, baik informasi-informasi lainnya yang saling berhubungan.

Kata Kunci : Aplikasi, Pengolahan Data Mobil, Pembelian, Penjualan, Admin, SMS Gateway, service


(2)

ABSTRACT

Improvement of information technology is increases, so live will be an easier, and efficient. Transition processing data items that originally was still using a manual process would be helpful with computerized system, it will help Shop/Workshop Max Tune Station to process data. Data items will be processed on an application purchases and sales. This application is also divided into several parts of the core, including the spare parts, master data, sales master, master purchase, service, substitution, and SMS gateway. Benefit from this application is to assist the workshop to process the data with utilization using SMS gateway for increase consumer sales service and helps the admin to get more information about the items in the workshop, whether other information that are interconnected.

Keywords: Applications, CarData Processing, Purchasing, Sales,Admin, SMS Gateway, Service


(3)

DAFTAR ISI

PEMANFAATAN SMS GATEWAY UNTUK LAYANAN PURNA JUAL

KONSUMEN PADA BENGKEL MOBIL MAX TUNE STATION ... i

LEMBAR PENGESAHAN ... i

PERNYATAAN ORISINALITAS LAPORAN PENELITIAN ... ii

PERNYATAAN PUBLIKASI LAPORAN PENELITIAN... iii

PRAKATA ... iv

ABSTRAK ... v

ABSTRACT ... vi

DAFTAR ISI ... vii

DAFTAR GAMBAR ... xiv

DAFTAR TABEL ... xviii

DAFTAR LAMPIRAN ... xxiii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1. Latar Belakang ... 1

1.2. Rumusan Masalah ... 2

1.3. Tujuan ... 2

1.4. Ruang Lingkup Kajian ... 3

1.5. Sumber Data ... 4

1.6. Sistematika Penyajian ... 4

BAB II KAJIAN TEORI ... 6

2.1. Proses Pengembangan Sistem ... 6

2.1.1. Permulaan Sistem ... 6

2.1.2. Analisis Sistem ... 7


(4)

2.1.4. Implementasi Sistem ... 7

2.2. Teori Penjualan ... 7

2.3. Teori Customer Relationship Management (CRM) ... 8

2.3.1. Pengertian ... 8

2.3.2. Tujuan dan tahapan ... 9

2.4. Flowchart ... 10

2.5. Data Flow Diagram ... 14

2.6. Kamus Data ... 17

2.7. Process Specification (PSPEC) ... 19

2.8. Basis Data ... 19

2.8.1. Definisi Basis Data ... 19

2.8.2. Prinsip Basis Data ... 20

2.8.3. Objektif Basis Data ... 20

2.9. Entity Relationship Diagram ... 22

2.9.1. Pengertian Entity Relationship Diagram ... 22

2.9.2. Komponen Entity Relationship Diagram ... 23

2.9.3. Relasional Basis Data ... 25

2.9.4. Normalisasi Data ... 26

2.10. Microsoft SQL ... 27

2.10.1. Pengertian SQL ... 27

2.10.2. Standardisasi SQL... 27

2.11. Bahasa Pemprograman C# ... 27

2.12. SMS Gateway ... 29

2.12.1. Pengertian SMS ... 29

2.12.2. Pengertian SMS Gateway... 29


(5)

BAB III ANALISIS DAN RANCANGAN SISTEM ...32

3.1. Analisis ... 32

3.2. Flowchart ... 33

3.3. Entity Relationship Diagram (ERD) ... 42

3.4. Basis Data Relasional ... 43

3.5. Data Flow Diagram (DFD) ... 48

3.5.1. DFD Level 0 ... 48

3.5.2. DFD Level 1 ... 49

3.5.3. DFD Level 2 Proses 2 ... 50

3.5.4. DFD Level 2 Proses 3 ... 51

3.5.5. DFD Level 2 Proses 4 ... 52

3.5.6. DFD Level 2 Proses 5 ... 53

3.5.7. DFD Level 2 Proses 6 ... 54

3.5.8. DFD Level 2 Proses 7 ... 55

3.5.9. DFD Level 2 Proses 8 ... 56

3.6. DFD Level 3 Proses 2.1 ... 57

3.6.1. DFD Level 3 Proses 2.2 ... 58

3.6.2. DFD Level 3 Proses 2.3 ... 59

3.6.3. DFD Level 3 Proses 2.4 ... 60

3.6.4. DFD Level 3 Proses 2.5 ... 61

3.6.5. DFD Level 3 Proses 2.6 ... 62

3.6.6. DFD Level 3 Proses 7.1 ... 63

3.6.7. DFD Level 3 Proses 7.2 ... 64

3.7. DFD Level 3 Proses 8.1 ... 65

3.8. DFD Level 3 Proses 8.2 ... 66


(6)

3.9.1. DFD Level 3 Proses 8.4 ... 68

3.9.2. DFD Level 3 Proses 2.7 ... 69

3.9.3. DFD Level 4 Proses 2.3.1 ... 70

3.9.4. DFD Level 4 Proses 2.3.2 ... 71

3.9.5. DFD Level 4 Proses 2.3.3 ... 72

3.9.6. DFD Level 4 Proses 2.4.1 ... 73

3.9.7. DFD Level 4 Proses 2.4.2 ... 74

3.9.8. DFD Level 4 Proses 2.4.3 ... 75

3.9.9. DFD Level 4 Proses 2.4.4 ... 76

3.10. DFD Level 4 Proses 2.5.1 ... 77

3.11. DFD Level 4 Proses 2.5.2 ... 78

3.12. Proses Specification (PSPEC) ... 79

3.13. Kamus Data ... 113

3.14. Sketsa Tampilan ... 123

3.14.1. Form Main Menu ... 123

3.14.2. Form Akun Pengguna ... 124

3.14.3. Form Tambah Data Pengguna ... 125

3.14.4. Form Ubah Data Pengguna ... 126

3.14.5. Form Data Karyawan ... 127

3.14.6. Form Tambah Data Karyawan ... 128

3.14.7. Form Data Customer ... 129

3.14.8. Form Tambah Data Supplier ... 130

3.14.9. Form Data Supplier ... 131

3.14.10. Form Login ... 132

3.14.11. Form LogOut ... 133


(7)

3.14.13. Form Nama Mobil ... 135

3.14.14. Form Pembelian ... 136

3.14.15. Form Penjualan ... 137

3.14.16. Form Data Montir ... 138

3.14.17. Form Data Spareparts ... 139

3.14.18. Form Tambah Data Spareparts ... 140

3.14.19. Form Tambah Jenis Spareparts ... 141

3.14.20. Form Tambah Substitusi... 142

3.14.21. Form Tambah Penjualan... 143

3.14.22. Form Tambah Pembelian ... 144

3.14.23. Form Pembayaran Hutang ... 145

3.14.24. Form Service ... 146

BAB IV HASIL PENELITIAN ... 147

4.1. Form Login ... 147

4.2. Form Login (Password Kosong) ... 148

4.3. Form Login (Username atau Password Salah) ... 149

4.4. Form Login (Berhasil Login)... 150

4.5. Form Data Pengguna ... 151

4.6. Form Tambah Data Pengguna ... 152

4.7. Form Ubah Data Pengguna... 153

4.8. Form Hapus Data Pengguna ... 154

4.9. Form Pembatalan Penghapusan Data Pengguna ... 155

4.10. Form Logout ... 156

4.11. Form Data Pelanggan ... 157

4.12. Form Tambah Data Pelanggan ... 158


(8)

4.14. Form Data Mobil ... 160

4.15. Form Tambah Data Mobil... 161

4.16. Form Ubah Data Mobil ... 162

4.17. Form Data History Service ... 163

4.18. Form Tambah Data Supplier ... 164

4.19. Form Ubah Data Supplier ... 165

4.20. Form Tambah Data Montir ... 166

4.21. Form Tambah Data Karyawan ... 167

4.22. Form Tambah Data Merk Mobil ... 168

4.23. Form Tambah Data Nama Mobil ... 169

4.24. Form Tambah Jenis Sparepart ... 170

4.25. Form Tambah Data Sparepart ... 171

4.26. Form Tambah Substitusi ... 172

4.27. Form Tambah Jenis Service ... 173

4.28. Form Ubah Jenis Service ... 174

4.29. Form Tambah Data Pembelian ... 175

4.30. Form Data Penjualan ... 176

4.31. Form Tambah Data Penjualan ... 177

4.32. Form Data Service ... 178

4.33. Form Tambah Data Service ... 179

4.34. Form Pembayaran ... 180

4.35. Form Data SMS ... 181

4.36. Form Laporan Pembelian Master ... 182

4.37. Form Laporan Pembelian Detail ... 183

4.38. Form Laporan Penjualan ... 184


(9)

5.1. Pengujian ... 185

5.2. BlackBox Testing ... 185

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN ... 199

5.3. Simpulan ... 199

5.4. Saran – saran ... 199

DAFTAR PUSTAKA ... 201

LAMPIRAN ... 203


(10)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 Arus Data ... 16

Gambar 2 Flowchart Penjualan ... 33

Gambar 3 Flowchart Pembelian ... 35

Gambar 4 Flowchart Service ... 37

Gambar 5 Flowchart SMS Ucapan Terima Kasih... 38

Gambar 6 FLowchart SMS Promosi Produk ... 39

Gambar 7 Flowchart SMS Service Berkala ... 40

Gambar 8 Flowchart SMS Pemesanan Sparepart ... 41

Gambar 9 ERD ... 42

Gambar 10 DFD Level 0 ... 48

Gambar 11 DFD Level 1 ... 50

Gambar 12 DFD Level 2 Proses 2 ... 50

Gambar 13 DFD Level 2 Proses 3 ... 51

Gambar 14 DFD Level 2 Proses 4 ... 52

Gambar 15 DFD Level 2 Proses 5 ... 53

Gambar 16 DFD Level 2 Proses 6 ... 54

Gambar 17 DFD Level 2 Proses 7 ... 55

Gambar 18 DFD Level 3 Proses 2.1 ... 57

Gambar 19 DFD Level 3 Proses 2.2 ... 58

Gambar 20 DFD Level 3 Proses 2.3 ... 59

Gambar 21 DFD Level 3 Proses 2.4 ... 60

Gambar 22 DFD Level 3 Proses 2.5 ... 61

Gambar 23 DFD Level 3 Proses 2.6 ... 62

Gambar 24 DFD Level 3 Proses 7.1 ... 63

Gambar 25 DFD Level 3 Proses 7.1 ... 64

Gambar 26 DFD Level 3 Proses 8.1 ... 65

Gambar 27 DFD Level 3 Proses 8.2 ... 66

Gambar 28 DFD Level 3 Proses 8.3 ... 67

Gambar 29 DFD Level 3 Proses 8.4 ... 68


(11)

Gambar 31 DFD Level 4 Proses 2.3.1 ... 70

Gambar 32 DFD Level 4 Proses 2.3.2 ... 71

Gambar 33 DFD Level 4 Proses 2.3.3 ... 72

Gambar 34 DFD Level 4 Proses 2.4.1 ... 73

Gambar 35 DFD Level 4 Proses 2.4.2 ... 74

Gambar 36 DFD Level 4 Proses 2.4.3 ... 75

Gambar 37 DFD Level 4 Proses 2.4.4 ... 76

Gambar 38 DFD Level 4 Proses 2.5.1 ... 77

Gambar 39 DFD Level 4 Proses 2.5.2 ... 78

Gambar 40 Form Main Menu ... 123

Gambar 41 Form Akun Pengguna... 124

Gambar 42 Form Tambah Data Pengguna ... 125

Gambar 43 Form Ubah Data Pengguna... 126

Gambar 44 Form Data Karyawan ... 127

Gambar 45 Form Tambah Data Karyawan ... 128

Gambar 46 Form Data Customer ... 129

Gambar 47 Form Tambah Data Supplier ... 130

Gambar 48 Form Data Supplier ... 131

Gambar 49 Form Login ... 132

Gambar 50 Form LogOut ... 133

Gambar 51 Form Merk ... 134

Gambar 52 Form Nama Mobil ... 135

Gambar 53 Form Pembelian ... 136

Gambar 54 Form Penjualan ... 137

Gambar 55 Form Data Montir ... 138

Gambar 56 Form Data Sparepart ... 139

Gambar 57 Tambah Data Sparepart ... 140

Gambar 58 Form Tambah Jenis Spareparts ... 141

Gambar 59 Form Tambah Substitusi... 142

Gambar 60 Form Tambah Penjualan... 143

Gambar 61 Form Tambah Pembelian ... 144


(12)

Gambar 63 Form Service ... 146

Gambar 64 Form Login ... 147

Gambar 65 Form Login (Password Kosong) ... 148

Gambar 66 Form Login (Username atau Password Salah) ... 149

Gambar 67 Form Login (Berhasil Login)... 150

Gambar 68 Form Data Pengguna ... 151

Gambar 69 Form Tambah Data Pengguna ... 152

Gambar 70 Form Ubah Data Pengguna... 153

Gambar 71 Form Hapus Data Pengguna ... 154

Gambar 72 Form Pembatalan Penghapusan Data Pengguna ... 155

Gambar 73 Form Logout ... 156

Gambar 74 Form Data Pelanggan ... 157

Gambar 75 Form Tambah Data Pelanggan ... 158

Gambar 76 Form Pembatalan Penghapusan Data Pelanggan ... 159

Gambar 77 Form Data Mobil ... 160

Gambar 78 Form Tambah Data Mobil ... 161

Gambar 79 Form Ubah Data Mobil ... 162

Gambar 80 Form Data History Service ... 163

Gambar 81 Form Tambah Data Supplier ... 164

Gambar 82 Form Ubah Data Supplier ... 165

Gambar 83 Form Tambah Data Montir ... 166

Gambar 84 Form Tambah Data Karyawan ... 167

Gambar 85 Form Tambah Data Merk Mobil ... 168

Gambar 86 Form Tambah Data Nama Mobil ... 169

Gambar 87 Form Tambah Jenis Sparepart ... 170

Gambar 88 Form Tambah Data Sparepart ... 171

Gambar 89 Form Tambah Substitusi... 172

Gambar 90 Form Tambah Jenis Service ... 173

Gambar 91 Form Ubah Jenis Service ... 174

Gambar 92 Form Tambah Data Pembelian ... 175

Gambar 93 Form Data Penjualan ... 176


(13)

Gambar 95 Form Data Service ... 178

Gambar 96 Form Tambah Data Service ... 179

Gambar 97 Form Pembayaran ... 180


(14)

DAFTAR TABEL

Tabel I Langkah-langkah Pengembangan Sistem ... 6

Tabel II Simbol – simbol Flowchart ... 12

Tabel III Komponen Diagram ... 15

Tabel IV Komponen DFD ... 15

Tabel V Simbol Kamus Data ... 18

Tabel VI Komponen – Komponen Entity Relationship Diagram ... 22

Tabel VII Tabel Barang Jasa ... 43

Tabel VIII Tabel Jenis Service ... 43

Tabel IX Tabel Sparepart... 43

Tabel X Tabel Login ... 43

Tabel XI Tabel Merk Mobil... 44

Tabel XII Tabel Mobil... 44

Tabel XIII Tabel Nama Mobil ... 44

Tabel XIV Montir... 44

Tabel XV Tabel Pembayaran ... 44

Tabel XVI Tabel Pembelian Detail ... 45

Tabel XVII Tabel Pembelian Master ... 45

Tabel XVIII Tabel Penjualan Detail ... 45

Tabel XIX Penjualan Master ... 46

Tabel XX Tabel Service Detail ... 46

Tabel XXI Tabel Service Master... 46

Tabel XXII Tabel Spareparts ... 46

Tabel XXIII Tabel Substitusi ... 47

Tabel XXIV Tabel Supplier ... 47

Tabel XXV PSPEC Proses 2.5.2.1 ... 79

Tabel XXVI PSPEC Proses 2.5.2.2... 79

Tabel XXVII PSPEC Proses 2.5.2.3 ... 79

Tabel XXVIII PSPEC Proses 2.5.2.4 ... 80

Tabel XXIX PSPEC Proses 2.5.2.5... 80


(15)

Tabel XXXI PSPEC Proses 2.5.1.2... 81

Tabel XXXII PSPEC Proses 2.5.1.3 ... 81

Tabel XXXIII PSPEC Proses 2.5.1.4 ... 81

Tabel XXXIV PSPEC Proses 2.5.1.5 ... 82

Tabel XXXV PSPEC Proses 2.4.4.1 ... 82

Tabel XXXVI PSPEC Proses 2.5.1.2 ... 82

Tabel XXXVII PSPEC Proses 2.4.4.3 ... 83

Tabel XXXVIII PSPEC Proses 2.4.4.4 ... 83

Tabel XXXIX PSPEC Proses 2.4.4.5 ... 83

Tabel XL PSPEC Proses 2.4.3.1 ... 84

Tabel XLI PSPEC Proses 2.4.3.2 ... 84

Tabel XLII PSPEC Proses 2.4.3.3 ... 84

Tabel XLIII PSPEC Proses 2.4.3.4 ... 85

Tabel XLIV PSPEC Proses 2.4.3.5 ... 85

Tabel XLV PSPEC Proses 2.4.2.1 ... 86

Tabel XLVI PSPEC Proses 2.4.2.2 ... 86

Tabel XLVII PSPEC Proses 2.4.2.3 ... 86

Tabel XLVIII PSPEC Proses 2.4.2.4 ... 86

Tabel XLIX PSPEC Proses 2.4.3.5 ... 87

Tabel L PSPEC Proses 2.4.1.1 ... 87

Tabel LI PSPEC Proses 2.4.1.2... 87

Tabel LII PSPEC Proses 2.4.1.3 ... 88

Tabel LIII PSPEC Proses 2.4.1.4 ... 88

Tabel LIV PSPEC Proses 2.4.1.5 ... 88

Tabel LV PSPEC Proses 2.3.3.1 ... 89

Tabel LVI PSPEC Proses 2.3.3.2 ... 89

Tabel LVII PSPEC Proses 2.3.3.3 ... 89

Tabel LVIII PSPEC Proses 2.3.2.1 ... 90

Tabel LIX PSPEC Proses 2.3.2.2 ... 90

Tabel LX PSPEC Proses 2.3.2.3 ... 90

Tabel LXI PSPEC Proses 2.3.1.1 ... 91


(16)

Tabel LXIII PSPEC Proses 2.3.1.3 ... 91

Tabel LXIV PSPEC Proses 2.3.1.4 ... 92

Tabel LXV PSPEC Proses 2.3.1.5 ... 92

Tabel LXVI PSPEC Proses 2.7.1 ... 93

Tabel LXVII PSPEC Proses 2.7.2... 93

Tabel LXVIII PSPEC Proses 2.7.3 ... 93

Tabel LXIX PSPEC Proses 2.7.4 ... 94

Tabel LXX PSPEC Proses 2.7.5 ... 94

Tabel LXXI PSPEC Proses 2.6.1 ... 94

Tabel LXXII PSPEC Proses 2.6.2... 95

Tabel LXXIII PSPEC Proses 2.6.3 ... 95

Tabel LXXIV PSPEC Proses 2.6.4 ... 95

Tabel LXXV PSPEC Proses 2.6.5 ... 96

Tabel LXXVI PSPEC Proses 2.2.1 ... 96

Tabel LXXVII PSPEC Proses 2.2.2 ... 96

Tabel LXXVIII PSPEC Proses 2.2.3... 96

Tabel LXXIX PSPEC Proses 2.2.4 ... 97

Tabel LXXX PSPEC Proses 2.2.5 ... 97

Tabel LXXXI PSPEC Proses 2.1.1 ... 98

Tabel LXXXII PSPEC Proses 2.1.2 ... 98

Tabel LXXXIII PSPEC Proses 2.1.3... 98

Tabel LXXXIV PSPEC Proses 2.1.4 ... 99

Tabel LXXXV PSPEC Proses 2.1.5... 99

Tabel LXXXVI PSPEC Proses 2.1.6 ... 99

Tabel LXXXVII PSPEC Proses 6.1 ... 100

Tabel LXXXVIII PSPEC Proses 6.2 ... 100

Tabel LXXXIX PSPEC Proses 6.3 ... 100

Tabel XC PSPEC Proses 5.1... 101

Tabel XCI PSPEC Proses 5.2 ... 101

Tabel XCII PSPEC Proses 2.1.3 ... 101

Tabel XCIII PSPEC Proses 2.1.4 ... 101


(17)

Tabel XCV PSPEC Proses 2.1.1 ... 102

Tabel XCVI PSPEC Proses 2.1.2 ... 103

Tabel XCVII PSPEC Proses 2.1.3 ... 103

Tabel XCVIII PSPEC Proses 2.1.4 ... 103

Tabel XCIX PSPEC Proses 2.1.5 ... 104

Tabel C PSPEC Proses 2.1.1 ... 104

Tabel CI PSPEC Proses 2.1.2 ... 104

Tabel CII PSPEC Proses 2.1.3 ... 105

Tabel CIII PSPEC Proses 2.1.4 ... 105

Tabel CIV PSPEC Proses 2.1.5 ... 105

Tabel CV PSPEC Proses 8.1.1 ... 106

Tabel CVI Proses 8.1.2 ... 106

Tabel CVII Proses 8.2.1 ... 107

Tabel CVIII Proses 8.2.2 ... 107

Tabel CIX Proses 8.2.3 ... 108

Tabel CX Proses 8.2.4 ... 108

Tabel CXI Proses 8.3.1 ... 109

Tabel CXII Proses 8.3.2 ... 109

Tabel CXIII Proses 8.3.3 ... 110

Tabel CXIV Proses 8.4.1 ... 111

Tabel CXV Proses 8.4.2 ... 111

Tabel CXVI Proses 8.4.3 ... 112

Tabel CXVII Tabel Kamus Data TB_BarangJasa ... 113

Tabel CXVIII Tabel Kamus Data TB_JenisService ... 113

Tabel CXIX Tabel Kamus Data TB_JenisSparepart... 113

Tabel CXX Tabel Kamus Data TB_Karyawan ... 113

Tabel CXXI Tabel Kamus Data TB_Konsumen ... 114

Tabel CXXII Tabel Kamus Data TB_Login... 114

Tabel CXXIII Tabel Kamus Data TB_MerkMobil ... 114

Tabel CXXIV Tabel Kamus Data TB_Mobil ... 115

Tabel CXXV Tabel Kamus Data TB_Montir ... 115


(18)

Tabel CXXVII Tabel Kamus Data TB_Pembayaran ... 116

Tabel CXXVIII Tabel Kamus Data TB_PembelianDetail ... 116

Tabel CXXIX Tabel Kamus Data TB_PembelianMaster ... 117

Tabel CXXX Tabel Kamus Data TB_PenjualanDetail ... 117

Tabel CXXXI Tabel Kamus Data TB_PenjualanMaster ... 117

Tabel CXXXII Tabel Kamus Data TB_ServiceDetail ... 118

Tabel CXXXIII Tabel Kamus Data TB_ServiceMaster ... 119

Tabel CXXXIV Tabel Kamus Data TB_Sparepart ... 119

Tabel CXXXV Tabel Kamus Data TB_Substitusi... 119

Tabel CXXXVI Tabel Kamus Data TB_Supplier ... 120

Tabel CXXXVII Kamus Data Pemesanan Master ... 120

Tabel CXXXVIII Kamus Data Pemesanan Detail ... 121

Tabel CXXXIX Kamus Data Produk ... 121

Tabel CXL Kamus Data Promo ... 121

Tabel CXLI Kamus Data SMS ... 122

Tabel CXLII Testing Form Login ... 185


(19)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Laporan Pembelian ... 203

Lampiran 2 Laporan Pembelian Detail ... 204

Lampiran 3 Laporan Penjualan ... 205


(20)

BAB I PENDAHULUAN

1.1.

Latar Belakang

Dalam kemajuan teknologi pengoperasian sistem tidak lagi dilakukan secara manual. Banyak penggunaan aplikasi atau software digunakan dalam perusahaan, bengkel, toko dll. Aplikasi – aplikasi berbasis desktop ini dapat membantu jalannya proses suatu perusahaan, bengkel atau toko tersebut, serta untuk melakukan pencatatan. Pencatatan yang pada awalnya digunakan secara manual, sekarang tidak lagi. Oleh karena itu bengkel mobil Max Tune Station yang berada di kota Bandung ini juga akan menerapkan suatu pencatatan data dengan menggunakan sistem aplikasi dekstop.

Aplikasi yang akan dibuat untuk bengkel ini adalah sebuah aplikasi

desktop. Untuk pembuatan aplikasi desktop ini menggunakan bahasa

pemrograman C#. Aplikasi ini dibuat untuk membantu dalam pengolahan data, dikarenakan pencatatan data pembelian dan penjualan pada bengkel, ini masih belum menggunakan komputer, tetapi masih secara manual. Aplikasi ini juga dapat menjaga hubungan dengan customernya melalui sms, aplikasi akan melakukan sms otomatis terhadap customer untuk memberikan ucapan terimakasih setelah berkunjung kepada bengkelnya, serta setiap dalam jangka waktu tertentu aplikasi akan otomatis membantu mengingatkan customer untuk segera melakukan pengecekan dan service berkala terhadap mobilnya. Jika ada informasi baru seperti aksesoris atau promo pun akan dikabarkan kepada customer melalui sms. Selain itu aplikasi ini dibuat agar user-friendly sehingga pengguna dapat mudah menggunakannya.

Dalam proses penjualan pada bengkel ini banyak beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam pembuatan aplikasinya. Aplikasi bengkel berbasis desktop ini memiliki bermacam – macam fitur, diantaranya seperti pencatatan data master, pencatatan data transaksi penjualan dan pembelian dan sms gateway.


(21)

1.2.

Rumusan Masalah

Adapun rumusan masalah yang akan dibahas dalam pembuatan aplikasi

dektop ini adalah:

1. Bagaimana membuat aplikasi yang dapat membantu pengolahan data

master (supplier, customer, karyawan, montir dan spareparts beserta penggolongan spareparts)?

2. Bagaimana membuat aplikasi yang dapat membantu pencatatan data

tentang spesifikasi kendaraan (merk mobil, jenis mobil, odometer, jenis

service dan keluhan kerusakan, pemakain oli, rincian perbaikan ) yang

akan diperbaiki?

3. Bagaimana membuat aplikasi yang dapat membantu pencatatan data

transaksi, seperti penjualan langsung (spareparts), penjualan jasa service

(montir), complaint service, pembelian?

4. Bagaimana membuat aplikasi yang dapat mencatat pengelolaan stok

spareparts dan memberikan rekomendasi spareparts pengganti (substitusi) bila stok spareparts kosong?

5. Bagaimana membuat aplikasi yang dapat membantu melakukan sms

secara otomatis terhadap konsumen (ucapan terimakasih, memberikan info kunjungan terakhir ke bengkel, memberikan informasi service berkala, warning stok kosong) ?

1.3.

Tujuan

Adapun tujuan dari pembuatan aplikasi dekstop ini adalah sebagai berikut:

1. Membuat aplikasi yang dapat membantu pengolahan data master (supplier,

customer, karyawan, montir dan spareparts beserta penggolongan spareparts.

2. Membuat aplikasi yang dapat membantu pencatatan data tentang

spesifikasi kendaraan (merk mobil , jenis mobil , odometer, jenis kerusakan, jenis service, pemakain oli, rincian perbaikan dll ) yang akan diperbaiki.


(22)

3. Membuat aplikasi yang dapat membantu pecatatan data transaksi, seperti penjualan langsung (spareparts), penjualan jasa service (montir),

complaint service, pembelian.

4. Membuat aplikasiyang dapat membantu pengelolaan stok spareparts dan

memberikan rekomendasi spareparts pengganti (substitusi) bila stok

spareparts kosong.

5. Membuat aplikasi yang dapat membantu melakukan sms secara otomatis

terhadap konsumen (ucapan terimakasih, memberikan info kunjungan terakhir ke bengkel, memberikan informasi service berkala, warning stok kosong).

1.4.

Ruang Lingkup Kajian

Berdasarkan latar belakang dan rumusan masalah yang ada, maka ruang lingkup dari aplikasi ini adalah:

a. Ruang Lingkup Perangkat Lunak

1. Sistem operasi Microsoft Windows XP Professional SP 2

2. Sistem Basis Data: Microsoft SQL Server 2010 R2

3. Bahasa Scripting: C#

4. Editor Pemrograman: Visual Studio.NET 2010

b. Ruang Lingkup Perangkat Keras

Sistem dan Pengembangan (Minimum Requirement): 1. Processor Intel Core2Duo 2 GHz

2. Memory DDR2 1 GB.

3. Harddisk 120Gb 4. Keyboard + Mouse

c. Ruang Lingkup Aplikasi

1. Hak Akses tediri dari tiga, yaitu Admin dan Operator

2. Setiap user memiliki username dan password.

3. Administrator dapat mengakses seluruh fungsi yang disediakan


(23)

dapat mengolah database.

4. Operator dapat mengakses semua yang berhubungan dengan

aplikasi tetapi tidak mengakses database dan hanya dapat memasukan data.

5. Fungsi pengelolaan user antara lain fungsi untuk mereset

password, delete user, edit user, dan add user.

6. Aplikasi ini hanya digunakan untuk bengkel mobil dan tidak untuk

kendaraan bermotor lainnya.

1.5.

Sumber Data

Sumber data primer yang diperoleh untuk aplikasi ini berasal dari obervasi langsung ke Bengkel Max Tune Station. Selain dari data primer, diperoleh pula data dari buku dan dari internet.

1.6.

Sistematika Penyajian

Sistematika pembahasan dari laporan ini adalah sebagai berikut:

1. Bab I Pendahuluan

Bagian ini berisi latar belakang, rumusan masalah, tujuan, ruang lingkup kajian, dan sistematika penyajian.

2. Bab II Kajian Teori

Bagian ini berisi tentang teori yang menunjang dan berhubungan dengan proses analisis dan desain dari aplikasi yang dubutuhkan.

3. Bab III Analisis dan Rancangan Sistem

Bagian ini berisi tentang pembahasan, penulis menjelaskan tentang perancangan dan analisis yang digunakan dalam pembuatan aplikasi.

4. Bab IV Hasil Penelitian

Bagian ini berisi kumpulah screenshot dari proyek yang dibuat beserta penjelasan untuk setiap screenshot.

5. Bab V Pembahasan dan Uji Coba Hasil Penelitian

Bagian ini berisi laporan dari pengujian langsung dan laporan dari kuisioner (blackbox testing).


(24)

Bagian ini berisi tentang kesimpulan yang didapat dari hasil analisa , desain dan implementasi berdasarkan dasar teori yang terkait. Dan saran yang berisi masukan-masukan yang ada bagi pengembangan aplikasi di masa yang akan datang.


(25)

BAB VI SIMPULAN DAN SARAN

5.3. Simpulan

Simpulan dari aplikasi ini dibagi menjadi beberapa kategori, diantaranya yaitu

1. Pengolahan data yan ada pada bengkel ini dapat tersusun secara rapih

dan dapat dikelola dengan baik. Data tersebut mencakup data master seperti supplier, customer, karyawan, montir dan spareparts beserta penggolongan sparepart.

2. Tersedianya pencatatan spesifikasi kendaraan yang akan di perbaiki secara komputerisasi, sehingga dapat lebih mudah dalam proses pencarian dan melihat data.

3. Pengguna dapat dengan cepat melihat data transaksi penjualan, baik itu

penjualan langsung atau penjualan service serta pembelian.

4. Tersedianya fitur pencatatan sparepart pengganti atau substitusi bila sparepart utama dalam keadaan habis / kosong. Sehingga dapat dengan cepat untuk proses jalannya transaksi keuangan dan pergantian sparepart.

5. Aplikasi dapat meningkatkan hubungan dengan konsumen yakni

dengan cara pengiriman SMS otomatis terhadap pelanggan menggunakan SMS Gateway agar meningkatkan dan menereapkan teori customer relationship management (CRM) yang isinya berupa ucapan terimakasih, info service berkala, dan warning stok kosong.

5.4.

Saran

saran

Aplikasi ini perlu terus dikembangkan agar dapat lebih baik dan sempurna pengolahan data secara lebih kompleks lagi, karena dari aplikasi ini masih banyak yang dapat dikembangkan lagi. Untuk layanan penghapus data konsumen setelah melakukan Unregister SMS Gateway pada promo aksesoris dan produk masih dilakukan secara manual, maka dari itu layanan tersebut perlu dikembangkan lagi agar penghapusan data dapat menjadi otomatis sehingga lebih mudah dalam pengolahan datanya. Selain itu aplikasi ini dapat dikembangkan lagi secara Jaringan atau web service, agar dapat dijalankan secara online baik oleh pengguna


(26)

agar pengguna dapat memantau keadaan showroom ketika tidak berada dalam bengkel tersebut.


(27)

DAFTAR PUSTAKA

Be Beizer, Boris. Black-Box Testing: Techniques for Functional Testing of Software and Systems. John Wiley & Sons, Inc. Canada, 1995.

Fathansyah, Ir. (2007). Buku Teks Computer BASIS DATA. Bandung : Informatika

Gennick, Jonathan (2006). SQL Pocket Guide.1005 Greavenstein Highway North,

Sebastopol: O’Reilly Media Inc

Imbar, Radiant Victor dan Bernard Renaldy Suteja. (2006). Perograman Web-Commerce dengan ORACLE&ASP.Bandung: Informatika Bandung.

L.Whitten, Jeffrey & D.Bentley, Lonnie & C.Dittman, Kevin. Metode Desain & Analisis Sistem (Tim penerjemah Andi: Trans). Yogyakarta: Andi (Original Publish: 2004).

Offset, Andi.(2008).Belajar Pemrogaman C#

Temporal, Paul., and Martin Trott. (2001). Romancing The Customer. Salemba Empat, Jakarta.

Turban, Efraim.,King, David., Viehland, Dennis., Lee, Jae. (2004). Electronic Commerce : A Managerial Perspective. Pearson Education, New Jersey.

Turkey, Paul & Bryant, Todd & Counihan, James & Duvarney, Dave (2006). SQL Server Programming. Indiana : Wrox Press

Vieira, Robert (2006). Beggining SQL Server 2005 Programming. Indianapolis, IN 46256 : Wiley Publishing, Inc., Indianapolis, Indiana


(28)

Watson, Karli (2001). Beginning C#. Programer to Programer (5 – 35). Indiana: Wrox Press

Watson, Karli. (2006).Beginning C#

Youness, S. & Boutquin, P. (1991). SQL Unleashed (2nd ed.). San Fransisco: Escaeva.


(1)

dapat mengolah database.

4. Operator dapat mengakses semua yang berhubungan dengan aplikasi tetapi tidak mengakses database dan hanya dapat memasukan data.

5. Fungsi pengelolaan user antara lain fungsi untuk mereset password, delete user, edit user, dan add user.

6. Aplikasi ini hanya digunakan untuk bengkel mobil dan tidak untuk kendaraan bermotor lainnya.

1.5.

Sumber Data

Sumber data primer yang diperoleh untuk aplikasi ini berasal dari obervasi langsung ke Bengkel Max Tune Station. Selain dari data primer, diperoleh pula data dari buku dan dari internet.

1.6.

Sistematika Penyajian

Sistematika pembahasan dari laporan ini adalah sebagai berikut: 1. Bab I Pendahuluan

Bagian ini berisi latar belakang, rumusan masalah, tujuan, ruang lingkup kajian, dan sistematika penyajian.

2. Bab II Kajian Teori

Bagian ini berisi tentang teori yang menunjang dan berhubungan dengan proses analisis dan desain dari aplikasi yang dubutuhkan.

3. Bab III Analisis dan Rancangan Sistem

Bagian ini berisi tentang pembahasan, penulis menjelaskan tentang perancangan dan analisis yang digunakan dalam pembuatan aplikasi. 4. Bab IV Hasil Penelitian

Bagian ini berisi kumpulah screenshot dari proyek yang dibuat beserta penjelasan untuk setiap screenshot.

5. Bab V Pembahasan dan Uji Coba Hasil Penelitian

Bagian ini berisi laporan dari pengujian langsung dan laporan dari kuisioner (blackbox testing).


(2)

Bagian ini berisi tentang kesimpulan yang didapat dari hasil analisa , desain dan implementasi berdasarkan dasar teori yang terkait. Dan saran yang berisi masukan-masukan yang ada bagi pengembangan aplikasi di masa yang akan datang.


(3)

199

BAB VI SIMPULAN DAN SARAN

5.3. Simpulan

Simpulan dari aplikasi ini dibagi menjadi beberapa kategori, diantaranya yaitu

1. Pengolahan data yan ada pada bengkel ini dapat tersusun secara rapih dan dapat dikelola dengan baik. Data tersebut mencakup data master seperti supplier, customer, karyawan, montir dan spareparts beserta penggolongan sparepart.

2. Tersedianya pencatatan spesifikasi kendaraan yang akan di perbaiki secara komputerisasi, sehingga dapat lebih mudah dalam proses pencarian dan melihat data.

3. Pengguna dapat dengan cepat melihat data transaksi penjualan, baik itu penjualan langsung atau penjualan service serta pembelian.

4. Tersedianya fitur pencatatan sparepart pengganti atau substitusi bila sparepart utama dalam keadaan habis / kosong. Sehingga dapat dengan cepat untuk proses jalannya transaksi keuangan dan pergantian sparepart.

5. Aplikasi dapat meningkatkan hubungan dengan konsumen yakni dengan cara pengiriman SMS otomatis terhadap pelanggan menggunakan SMS Gateway agar meningkatkan dan menereapkan teori customer relationship management (CRM) yang isinya berupa ucapan terimakasih, info service berkala, dan warning stok kosong.

5.4.

Saran

saran

Aplikasi ini perlu terus dikembangkan agar dapat lebih baik dan sempurna pengolahan data secara lebih kompleks lagi, karena dari aplikasi ini masih banyak yang dapat dikembangkan lagi. Untuk layanan penghapus data konsumen setelah melakukan Unregister SMS Gateway pada promo aksesoris dan produk masih dilakukan secara manual, maka dari itu layanan tersebut perlu dikembangkan lagi agar penghapusan data dapat menjadi otomatis sehingga lebih mudah dalam pengolahan datanya. Selain itu aplikasi ini dapat dikembangkan lagi secara Jaringan atau web service, agar dapat dijalankan secara online baik oleh pengguna


(4)

agar pengguna dapat memantau keadaan showroom ketika tidak berada dalam bengkel tersebut.


(5)

DAFTAR PUSTAKA

Be Beizer, Boris. Black-Box Testing: Techniques for Functional Testing of Software and Systems. John Wiley & Sons, Inc. Canada, 1995.

Fathansyah, Ir. (2007). Buku Teks Computer BASIS DATA. Bandung : Informatika

Gennick, Jonathan (2006). SQL Pocket Guide.1005 Greavenstein Highway North, Sebastopol: O’Reilly Media Inc

Imbar, Radiant Victor dan Bernard Renaldy Suteja. (2006). Perograman Web-Commerce dengan ORACLE&ASP.Bandung: Informatika Bandung.

L.Whitten, Jeffrey & D.Bentley, Lonnie & C.Dittman, Kevin. Metode Desain & Analisis Sistem (Tim penerjemah Andi: Trans). Yogyakarta: Andi (Original Publish: 2004).

Offset, Andi.(2008).Belajar Pemrogaman C#

Temporal, Paul., and Martin Trott. (2001). Romancing The Customer. Salemba Empat, Jakarta.

Turban, Efraim.,King, David., Viehland, Dennis., Lee, Jae. (2004). Electronic Commerce : A Managerial Perspective. Pearson Education, New Jersey.

Turkey, Paul & Bryant, Todd & Counihan, James & Duvarney, Dave (2006). SQL Server Programming. Indiana : Wrox Press

Vieira, Robert (2006). Beggining SQL Server 2005 Programming. Indianapolis, IN 46256 : Wiley Publishing, Inc., Indianapolis, Indiana


(6)

Watson, Karli (2001). Beginning C#. Programer to Programer (5 – 35). Indiana: Wrox Press

Watson, Karli. (2006).Beginning C#

Youness, S. & Boutquin, P. (1991). SQL Unleashed (2nd ed.). San Fransisco: Escaeva.