ENGGUNAAN MEDIA SOSIAL SEBAGAI EKSISTENSI DIRI (Studi Deskriptif Kualitatif Penggunaan Media Sosial Untuk Eksistensi Diri pada Mahasiswa FISIP UNS Tahun Ajaran 2015/2016).

PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL SEBAGAI EKSISTENSI DIRI
(Studi Deskriptif Kualitatif Penggunaan Media Sosial Untuk Eksistensi Diri
pada Mahasiswa FISIP UNS Tahun Ajaran 2015/2016)

SKRIPSI

Disusun Oleh :
Alboin Leonard PS
D1213004

Diajukan Untuk Memenuhi Syarat Mencapai Gelar Sarjana Ilmu Komunikasi
Program Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Politik
Universitas Sebelas Maret
Surakarta

PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
SURAKARTA
2015


EMBAR PERSETUJUAN

Skripsi dengan judul

:

PENGGUNAAN

MEDIA SOSIAL SEBAGAI

EKSISTENSI DIRI (Studi Deskriptif Kualitatif
Penggunaan Media Sosial Untuk Eksistensi Diri pada
Mahasiswa FISIP UNS Tahun Ajaran 2015/2016)

Oleh :
Nama

: Alboin Leonard PS

NIM


: D1213004

Jurusan

: Ilmu Komunikasi

Telah disetujui untuk dipertahankan di depan Panitia Ujian Skripsi Fakultas Ilmu
Sosial dan Politik, Universitas Sebelas Maret.

Surakarta,

Desember 2015

Mengetahui dan Menyetujui
Pembimbing,

Mahfud Anshori, S.Sos., M.Si.
NIP. 19790908 200312 1 001


i

LEMBAR PENGESAHAN

Telah Diuji dan Disahkan oleh Panitia Ujian Skripsi
Fakultas Ilmu Sosial dan Politik
Universitas Sebelas Maret
Surakarta

Pada Hari

:

Tanggal

:

Panitia Ujian Skripsi :
1. Drs. Haryanto, M.Lib
NIP. 19600613 198601 1 001


(……………………)
Penguji 1

2. Likha Sari Anggreni, S.Sos., M.Soc.Sc
NIP. 19860226 201404 2 001

(…………………….)
Penguji 2

3. Mahfud Anshori, S.Sos., M.Si
NIP. 19790908 200312 1 001

(…………………….)
Penguji 3

Mengetahui
Fakultas Ilmu Sosial dan Politik
Universitas Sebelas Maret
Surakarta,

Dekan

Prof. Dr. Ismi Dwi Astuti N., M.Si
NIP. 19610825 198601 2 001
ii

LEMBAR PERNYATAAN

Dengan ini saya selaku penulis skripsi dengan judul :

PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL SEBAGAI EKSISTENSI DIRI (Studi
Deskriptif Kualitatif Penggunaan Media Sosial Untuk Eksistensi Diri pada
Mahasiswa FISIP UNS Tahun Ajaran 205/2016)

Adalah karya asli saya dan bukan plagiat, baik secara utuh maupun sebagian.
Serta belum pernah diajukan untuk memperoleh gelar akademik di institusi lain.
Saya bersedia menerima akibat dari dicabutnya gelar sarjana apabila ternyata di
kemudian hari terdapat bukti-bukti yang kuat, bahwa karya saya tersebut ternyata
terbukti ada kesalahan yang saya sengaja.


Surakarta, 28 Desember 2015

Alboin Leonard PS
NIM: D1213004

iii

MOTTO

Jadilah batu ditengah gurun pasir. Jadilah rumput ditengah ilalang. Bukan
masalah tentang peran apa yang harus diperankan. Tapi tentang bagaimana
kita menjalankan peran yang diberikan kepada kita.

Never Give Up!!!!

Lihatlah sisi yang paling positif dari segala hal. Ini akan memberikan
dorongan untuk membentuk pikiran positif. Dan lihatlah sisi yang paling
negative dari segala hal. Ini akan memberikan kita kemampuan untuk
menempa mental yang kuat


Amat Victor Curam!

iv

LEMBAR PERSEMBAHAN

Skripsi ini aku persembahkan untuk setiap orang yang telah memberikan
segala bentuk dukungan dan juga dorongan kepadaku.
Teruntuk kedua orang tua, terima kasih untuk semua bentuk pengorbanan
dan juga kasih sayang.

v

KATA PENGANTAR

Dengan menyebut nama Tuhan Yang Maha Esa, penulis menghaturkan
puja dan puji syukur atas kasihNYA dan juga nikmatNYA, penulis dapat
menyelesaikan skripsi yang berjudul “Penggunaan Media Sosial Sebagai Sarana
Eksistensi Diri (Studi Deskriptif Kualitatif Penggunaan Media Sosial Untuk
Eksistensi Diri pada Mahasiswa FISIP UNS Tahun Ajaran 205/2016).

Penulis juga menyadari bahwa tercapainya penulisan skripsi ini tidak lepas
dari bantuan dan juga dukungan dari berbagai pihak. Maka dari itu disini penulis
ingin menyampaikan ucapan terima kasih terhadap semua pihak yang telah turut
andil dalam penyelesaian skripsi ini.
1. Prof. Dr. Ismi Dwi Astuti Nurhaeni, M.Si. selaku Dekan Fakultas Ilmu
Sosial dan Politik UNS.
2. Sri Hastjarjo, S.Sos., Ph.D. selaku Kepala Jurusan Ilmu Komunikasi
FISIP UNS.
3. Mahfud Anshori, S.Sos., M.Si. selaku dosen pembimbing yang dengan
kesabaran dan juga ketulusan dalam membimbing penulis untuk
menyelesaikan skripsi ini.
4. Kedua orang tua, yang telah memberikan doa dan juga dukungan yang
tiada pernah bisa terhitung. Terima kasih untuk semua perhatian dan juga
pengorbanan selama ini.

vi

5. Seluruh mahasiswa Ilmu Komunikasi FISIP UNS’13¸ terima kasih
telah menjadi bagian dari kehidupan penulis dalam menjalani masa
perkuliahan yang penuh dengan canda dan tawa.

6. Andreas, Wagino, Kajol, Bagir, Danang, Gerry, Bagus, Zulfa dan
Andi¸ yang selalu menemani penulis disela-sela mengerjakan skripsi
dengan berkumpul dan bermain PES.
7. Dan seluruh pihak yang tidak bisa penulis sebutkan satu-persatu yang juga
telah memberikan kontribusi atas selesainya penulisan skripsi ini. Penulis
mengucapkan terima kasih yang sebesarnya.

Demikian secarik ungkapan terima kasih penulis yang ditujukan kepada
semua pihak yang telah memberikan dukungan kepada penulis. Penulis juga
menyadari bahwa dalam penulisan skripsi ini terdapat berbagai kekurangan
didalamnya. Maka dari itu penulis dengan tangan terbuka menerima segala
masukan yang membangun untuk memperbaiki tulisan ini.

Surakarta, 25 Desember 2015

Penulis

vii

DAFTAR ISI

JUDUL

............................................................................................. i

HALAMAN PERSETUJUAN

......................................................... ii

HALAMAN PENGESAHAN

......................................................... iii

HALAMAN PERNYATAAN

......................................................... iv

MOTTO

............................................................................................. v


PERSEMBAHAN
................................................................................. vi
KATA PENGANTAR
..................................................................... vii
DAFTAR ISI
................................................................................. viii
ABSTRAK

.............................................................................................. ix

ABSTRACT .............................................................................................. x

BAB I PENDAHULUAN
1. LATAR BELAKANG

.......................................................... 1

2. RUMUSAN MASALAH
3. TUJUAN PENELITIAN
4. LANDASAN TEORI

.......................................................... 7
.......................................................... 8
.......................................................... 8

5. METODE PENELITIAN

.......................................................... 27

BAB II DESKRIPSI LOKASI
1. GAMBARAN UMUM FISIP UNS .............................................. 37

BAB III ANALISIS DATA
1. JENIS MEDIA SOSIAL INFORMAN

.................................. 50

2. EKSISTENSI DALAM MEDIA SOSIAL

.................................. 55

BAB IV PENUTUP
1. KESIMPULAN
...................................................................... 75
2. SARAN
.................................................................................. 76
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

...................................................................... 78

....................................................................................... 80
viii

ABSTRAK

ALBOIN LEONARD PS. D1213004. Penggunaan Media Sosial Sebagai
Eksistensi Diri (Studi Deskriptif Kualitatif Penggunaan Media Sosial Untuk
Eksistensi Diri pada Mahasiswa FISIP UNS Tahun Ajaran 2015/2016).
Dibimbing oleh Mahfud Anshori. Skripsi. Surakarta. Fakultas Ilmu Sosial dan
Politik. Universitas Sebelas Maret.
Dewasa ini media sosial banyak digunakan oleh pengguna bukan sekedar untuk
sarana komunikasi, namun juga sebagai sarana eksistensi diri. Teori uses and
gratification menjelaskan bawa seseorang memiliki motif tertentu dalam
menggunakan media. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui motif
penggunaan media sosial sebagai sarana eksistensi diri pada mahasiswa FISIP
UNS angkatan 2015.
Penelitian ini dilakukan selama 4 bulan yakni pada bulan september hingga
desember 2015. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif yang
bertujuan untuk menjabarkan penggunaan media sosial sebagai sarana eksistensi
diri. Objek penelitian ini adalah mahasiswa FISIP UNS angkatan 2015 dari semua
jurusan. Metode pemilihan informan dalam penelitian ini dilakukan dengan teknik
in-depth interview terhadap informan yang telah dipilih dalam penelitian. Teknik
analisis data dilakukan dengan menjabarkan hasil wawancara yang telah
dilakukan. Aspek-aspek yang diperhatikan dalam analisis data adalah motif
penggunaan media sosial dari masing-masing informan.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari semua informan yang digunakan dalam
penelitian ini mengungkapkan bahwa mereka sering mengupload foto-foto selfie
dan juga check-in melalui path. Hal tersebut merupakan salah satu bentuk dari
eksistensi diri dalam menggunakan media sosial.
Kata kunci : Media Sosial, Eksistensi, Uses and Gratification

ix

ABSTRACT

Alboin LEONARD PS. D1213004. Social Media Use as The Self Existence
(Descriptive Qualitative Study Social Media Use For Self Existence on FISIP
UNS Students Academic Year 2015/2016). Guided by Mahfud Anshori. Essay.
Surakarta. Faculty of Social and Political Sciences. Eleven University in March.
Today social media is widely used by the user not only to the means of
communication, but also as a means of self-existence. Uses and gratification
theory explains bring a person has a particular motive in using the media. The
aim of this study was to determine the motive of the use of social media as a
means of existence itself on student FISIP 2015 UNS force.
This research was carried out for 4 months ie in the month of September to
December 2015. This type of research is qualitative descriptive that aims to
describe the use of social media as a means of self-existence. The object of this
study was student FISIP 2015 UNS force of all the majors. The method of
selecting the informants in this study was done by using in-depth interviews with
informants who have been in the study. The data analysis techniques to describe
the results of interviews that have been conducted. The aspects considered in the
data analysis is social media usage patterns of each informant.
The results showed that of all the informants were used in this study reveal that
they often upload pictures of selfie and also check-in via the path. This is one form
of existence in using social media.
Keywords: Social Media, Existence, Uses and Gratification

x

Dokumen yang terkait

MANAJEMEN PEMROGRAMAN PADA STASIUN RADIO SWASTA (Studi Deskriptif Program Acara Garus di Radio VIS FM Banyuwangi)

29 282 2

APRESIASI IBU RUMAH TANGGA TERHADAP TAYANGAN CERIWIS DI TRANS TV (Studi Pada Ibu Rumah Tangga RW 6 Kelurahan Lemah Putro Sidoarjo)

8 209 2

FREKWENSI PESAN PEMELIHARAAN KESEHATAN DALAM IKLAN LAYANAN MASYARAKAT Analisis Isi pada Empat Versi ILM Televisi Tanggap Flu Burung Milik Komnas FBPI

10 189 3

SENSUALITAS DALAM FILM HOROR DI INDONESIA(Analisis Isi pada Film Tali Pocong Perawan karya Arie Azis)

33 290 2

MOTIF MAHASISWA BANYUMASAN MENYAKSIKAN TAYANGAN POJOK KAMPUNG DI JAWA POS TELEVISI (JTV)Studi Pada Anggota Paguyuban Mahasiswa Banyumasan di Malang

20 244 2

PENYESUAIAN SOSIAL SISWA REGULER DENGAN ADANYA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DI SD INKLUSI GUGUS 4 SUMBERSARI MALANG

64 523 26

PERANAN ELIT INFORMAL DALAM PENGEMBANGAN HOME INDUSTRI TAPE (Studi di Desa Sumber Kalong Kecamatan Wonosari Kabupaten Bondowoso)

38 240 2

Analisis Sistem Pengendalian Mutu dan Perencanaan Penugasan Audit pada Kantor Akuntan Publik. (Suatu Studi Kasus pada Kantor Akuntan Publik Jamaludin, Aria, Sukimto dan Rekan)

136 695 18

PENERAPAN MEDIA LITERASI DI KALANGAN JURNALIS KAMPUS (Studi pada Jurnalis Unit Aktivitas Pers Kampus Mahasiswa (UKPM) Kavling 10, Koran Bestari, dan Unit Kegitan Pers Mahasiswa (UKPM) Civitas)

105 442 24

STRATEGI KOMUNIKASI POLITIK PARTAI POLITIK PADA PEMILIHAN KEPALA DAERAH TAHUN 2012 DI KOTA BATU (Studi Kasus Tim Pemenangan Pemilu Eddy Rumpoko-Punjul Santoso)

119 459 25