Sistem Informasi Akuntansi Sistem Penj (1)

Sistem Informasi
Akuntansi II
Sistem Penjualan Kredit
Siti Rahmah
Iqbal Triangga
Dina Syariati
Panji Kuncoro W
Chairunnisa S

1111-0037
1111-0204
1111-0018
1111-0169
1111-0233

Akuntansi Keuangan / Semester VI (Pagi)

Struktur Organisasi
Direktur
Utama
Angelina

Pribadi
Dept.
Penjuala
n
Siti
Rahmah

Dept.
Kredit
Dina
Syaria
ti

Dept.
Gudang
Iqbal
Triangg
a

Dept.

Pengirima
n
Chairunni
sa S

Dept.
Akuntans
i
Panji
Kuncoro
Wibowo

Departemen Penjualan
Menerima order dari Pembeli
Mencatat order pada Surat Pesanan sebanyak 3
lembar
Membuat Surat Jalan Keluar sebanyak 4 lembar
Menyerahkan Surat Jalan Keluar lembar 1,2 dan
3 ke Bagian Gudang , menyerahkan Surat
Pesanan lembar 2 ke Dept. Kredit ,

menyerahkan Surat Pesanan lembar 3 ke Dept.
Akuntansi, dan mengarsip/menyimpan tetap
Surat Jalan Keluar lembar 4 dan Surat Pesanan
lembar 1

Departemen Kredit
Menerima Surat Pesanan lembar 2 dari Bagian
Penjualan
Menvalidasi pesanan pelanggan dengan
mempertimbangkan catatan kredit yg
tersimpan di Dept. Kredit
Menandatangani Surat Pesanan Lembar 2
sebagai bukti persetujuan
Mengembalikan Surat Pesanan Lembar 2 ke
Dept. Penjualan

Departemen Gudang
Menerima Surat Jalan Keluar lembar 1,2 dan
3 dari Bagian Penjualan dan menerima Surat
Pesanan lembar 2.

Menyiapkan barang pesanan.
Mencatat barang keluar pada buku gudang.
Menyerahkan Surat Jalan Keluar lembar 1 dan 2
ke Bagian Pengiriman bersama barang, dan
mengarsip tetap Surat Jalan Keluar lembar 3
dan Surat Pesanan lembar 2.

Department Pengiriman
Menerima Surat
Pesanan lembar 3dari Bagian Penjualan,
menerima Surat Jalan Keluar lembar 2 dan
Tanda Terima Barang lembar 3 dari Bagian
Pengiriman
Jika sudah tidak ada komplain dan barang yang
NG (Not Good) dari pembeli, maka akan
diterima Purchase Order dari Pembeli
Membuat Faktur 2 lembar dan Invoice

Department Akuntansi
Menerima Surat Pesanan lembar 3dari Bagian Penjualan,

menerima Surat Jalan Keluar lembar 2 dan Tanda Terima
Barang lembar 3 dari Bagian Pengiriman
Jika sudah tidak ada komplain dan barang yang NG (Not
Good) dari pembeli, maka akan diterima Purchase Order
dari Pembeli
Membuat Faktur 2 lembar dan Invoice
Menyerahkan Faktur lembar 2 dan Invoice ke Pembeli,
serta mengarsip tetap Faktur lembar 1
Mencocokkan Surat Pesanan lembar 2, Surat Jalan
Keluar lembar 2, Tanda Terima Barang lembar 3,  dan
Purchase Order
Melakukan pengisian kartu piutang dan penjurnalan
Mengarsip tetap Surat Pesanan lembar 2, Surat Jalan
Keluar lembar 2, Tanda Terima Barang lembar 3,  dan
Purchase Order