GAYA KEPEMIMPINAN DAN KUALITAS KEHIDUPAN KERJA TERHADAP TINGKAT TURNOVER KARYAWAN (Studi Kasus Pada PT.Ebiz Cipta Solusi)

KATA PENGANTAR

Assalamu’ alaikum.wr.wb

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah S.W.T yang telah
memberikan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan
skripsi ini. Shalawat serta salam senantiasa terlimpah kepada jungjungan kita
Nabi Muhammad S.A.W.
Penyusunan skripsi ini dimaksudkan untuk memenuhi salah satu syarat untuk
memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada Fakultas Bisnis dan Manajemen jurusan
Manajemen S1 di Universitas Widyatama Bandung.
Selama penyusunan skripsi ini, penulis telah mendapatkan bantuan,
bimbingan, dan dorongan serta saran dari berbagai pihak. Untuk itu pada
kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:
1. Allah SWT yang Maha Kuasa, Maha Pengasih, Maha Penyayang, dan
Maha segalanya, yang tidak henti-hentinya melimpahkan segala rahmat
dan karunia-Nya dalam seluruh aspek kehidupan penulis.
2. Ibunda Emmy A R, ayahanda Dadang Suryana tercinta yang dengan tulus,
penuh kasih sayang dan kesabaran memberikan kepercayaan, dorongan,
perhatian, dukungan moril dan materil serta doa yang tidak pernah putus
sehingga penulis dapat menyelesaikan studi.

3. Firda Alviani Madani, Dinny Sofyani dan Akbar Riyadi adik dan kakak
tercinta, Dirgam Haidar dan Dyras haifar keponakan tersayang dan sepupu
Hasan, Harpan, Yogi, Yusa, Rijal, Iqbal yang selalu memberikan semangat
dan doa.
4. Bapak R. Much. Jusup Nugraha, S.E., M.M. Selaku Dosen Pembimbing
yang selalu meluangkan waktunya dan memberikan masukan arahan
bimbingan kepada penulis dengan sabar, sehingga skripsi ini dapat
terselesaikan dengan baik.

iii

5. Bapak Riski Taufik Hidayat, S.E., M.M. selaku Dosen Wali yang selalu
membantu dan mengarahkan saya selama masa perkuliyahan di
Universitas Widiyatama.
6. Bapak Dr.H. Islahuzzaman, S.E.,M.Si.,Ak.,CA selaku Rektor Universitas
Widyatama.
7. Bapak Nugroho Juli Setiadi, S.E., M.M., Ph.D Selaku Dekan Fakultas
Bisnis dan Manajemen Universitas Widyatama.
8. Bapak Ryan Kurniawan, S.E., M.M.. selaku ketua program studi bisnis
dan manajemen Universitas Widyatama


yang telah memberikan

kesempatan bagi penulis untuk melaksanakan penulisan skripsi ini
9. Ibu Siti Komariah, S.E., M.M., selaku Ketua Program Studi Manajemen
S1 Fakultas Bisnis dan Manajemen Universitas Widyatama
10. Seluruh Dosen, asisten dan staf pengajar, Fakultas Bisnis dan Manajemen
Universitas Widyatama, yang tidak dapat disebutkan satu per satu yang
telah memberikan bekal pengetahuan sampai penulisan skripsi ini selesai.
11. Seluruh Staff Perpustakaan dan Administrasi yang telah memberikan
bantuan dalam mengerjakan skripsi ini.
12. Bapak Ku’at dan staf prodi terima kasih atas semua bantuannya serta
seluruh Staff Akademik yang memberikan senyum terindah dan
pelayanan-pelayanan yang sangat membantu dalam perkuliahan maupun
penyelesaian skripsi.
13. Uresma Nurakhmah. S,Pdi teman hidup yang selalu memberi semangat
dan motivasi serta bertukar pengetahuan dan membantu dalam penulisan
skripsi ini.
14. Ahmad Roni yang selalu memberikan canda dan tawa, motivasi, semangat
serta membantu dalam penulisan skripsi ini.

15. Sahabat Booyah : Gemma, Ghiva, Denis, Abdi, Jaka, Adit, Doni, Fikar,
Fajri dan Arkan yang merupakan sahabat semasa kuliah, berpetualan
liburan kemanapun yang banyak hanya wacana hehe tetapi selalu
memberikan dukungan selama kuliah.

iv

16. Sahabat sekaligus keluarga “Grimson 26” terima kasih atas hiburan,
canda, tawa dan persaudaraan yang telah dijalani selama ini dan
selamanya.
17. Teruntuk sahabat“Galia” terima kasih atas hiburan, canda tawa, keluh
kesah dan kartu merah sadar tidak sadarnya atas dukungan dalam
penulisan skripsi ini.
18. Rekan Team Jonarto yang telah bekerja sama meraih beberapa prestasi
serta kenangan terindah dengan tidak menjuarai Miso 2013 di Universitas
Widyatama, kalian memang terbaik.
19. Kepada teman-teman angkatan 2012 Universitas Widyatama terimakasih
telah mendukung.
20. Konsul Priangan: Riza, Opik, Totos, Anshar, Butun, Torik, Hisam dan
lain-lain yang selalu buat Ramai dan menghibur.

21. Geng Tauhid: Ramadianto, Sadam Umar, Riski Ismi, Rahman, Ahsan,
Kecot yang selalu bikin gaduh dan Tanjiiibb.
22. Pemilik dan para karyawan PT. Ebiz Cipta Solusi yang telah bersedia
memberikan informasi sehingga sangat membantu dalam menyelesaikan
skripsi ini.
23. Serta pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, yang telah
memberikan bantuan. Terimakasih kepada semuanya.
Penulis berharap semoga Allah SWT melimpahkan rahmat dan hidayahNya serta membalas kebaikan kepada semua pihak yang telah memberikan
bantuan kepada penulis selama penyusunan skripsi ini. Akhir kata, penulis
berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca serta dapat
menambah ilmu bagi penulis sendiri.
Wassalamualaikum wr. wb
Bandung, Oktober 2016

(Hasbi Assiddiq)

v