penggabungan usaha secara saham

(1)

Materi: Irsan Lubis, SE.Ak; Kampus LPMB/STEI Ciledug

Business Combination

(

Penggabungan Usaha

)


(2)

Business Combination

Adalah:

PENYATUAN DUA ATAU LEBIH BADAN USAHA UNTUK

MENDIRIKAN SUATU BADAN USAHA BARU.

Ketentuan penggabungan usaha ini diatur dalam

PSAK no 4 dan no.22.

PE NGGABUNGAN USAHA

INTE GRASI SE CARA SAHAM

INTE GRASI SE CARA FISIK

ME RGE R

KONSOLIDASI

PE RUSAHAAN INDUK


(3)

Materi: Irsan Lubis, SE.Ak; Kampus

PERUSAHAAN INDUK & PERUSAHAN ANAK

INTEGRASI SECARA SAHAM

SE BE LUM AKUISISI

PT. A

PT. B

PT. C

SE TE LAH AKUISISI

PT. A

Memiliki

51% saham PT A

51% saham PT B

PT. B

51% saham

dimiliki PT.A

PT. C

51% saham

dimiliki PT.A

PT. A disebut

PE RUSAHAAN INDUK

.


(4)

INTEGRASI SECARA SAHAM

Kondisi Sebelum Penggabungan

PT. A PT. B PT. C

PT. B disebut

PE RUSAHAAN INDUK

.

PT. A & PT. C disebut

ANAK PE RUSAHAAN

PT. B

F/ S

F/ S

F/ S

Kondisi Saat Terjadi Penggabungan

PT. A PT. B PT. C

F/ S

F/ S

F/ S

Investasi Investasi

F/ S

Konsolidasi

F/ S

PT A

F/ S

PT B

F/ S

PT C

F/ S


(5)

Materi: Irsan Lubis, SE.Ak; Kampus

PERLAKUAN AKUNTANSI

PERUSAHAAN INDUK &

ANAK PERUSAHAAN

Penyusunan Laporan Keuangan Konsolidasi

Periode Saat Terjadinya Penggabungan Usaha


(6)

Konsolidasi Periode Saat Terjadinya

Investasi Induk Perusahaan Terhadap Anak Perusahaan

Berbagai Kemungkinan Invest asi :

Perusahaan Afiliasi

Investasi

vs

Nilai Aktiva Bersih Anak

Pemilikan

Tidak Sama

Sama

100 %

100 %

Goodwill

Revaluasi AT

Kepentingan

Mayoritas

Kepentingan

Minoritas


(7)

Materi: Irsan Lubis, SE.Ak; Kampus

Konsolidasi Periode Saat Terjadinya

Investasi Induk Perusahaan Terhadap Aktiva Bersih Anak Perusahaan

Apabil a induk perusahaan t idak menguasai sel uruh saham mil ik anak perusahaan,

Maka pemil ikan anak perusahaan t erbagi at as dua pihak yang berkepent ingan, yait u

Kepent ingan Mayorit as dan kepent ingan Minorit as.

Permasalahan yang muncul pada saat terjadinya penggabungan

1. Nilai investasi induk sama dengan nilai aktiva bersih anak perusahaan

dan Tingkat pemilikannya 100%.

2. Nilai investasi induk tidak sama dengan nilai aktiva bersih anak

perusahaan dan Tingkat pemilikannya 100%.

3. Nilai investasi induk tidak sama dengan nilai aktiva bersih anak

perusahaan dan Tingkat pemilikannya < 100%.

4. Nilai investasi induk sama dengan nilai aktiva bersih anak perusahaan

dan Tingkat pemilikannya < 100%.


(8)

50.000.000

60.000.000

Hutang

50.000.000

200.000.000

Saham Biasa nominal Rp.10.000

20.000.000

100.000.000

Laba Ditahan

10.000.000

40.000.000

Tambahan Modal Disetor

130.000.000

400.000.00

Jumlah Aktiva

20.000.000

40.000.000

Tanah

40.000.000

120.000.000

Perlengkapan (net)

50.000.000

140.000.000

Aktiva Lancar Lainnya

20.000.000

100.000.000

Kas

PT. Y

PT. X

Pos

N E R A C A

Per 1 Januari 2007

Konsolidasi Periode Saat Terjadinya

Investasi Induk Perusahaan Terhadap Aktiva Bersih Anak Perusahaan

Contoh Kasus:

Berikut ini adalah Neraca PT X sebagai Induk Perusahaan, dan PT Y sebagai anak perusahaan pada tgl

1-1-2007 tepat sebelum terjadi investasi dari PT X terhadap saham biasa dari PT Y.


(9)

Materi: Irsan Lubis, SE.Ak; Kampus

Konsolidasi Periode Saat Terjadinya

Permasal ahan 1

:

NILAI INVESTASI INDUK SAMA DENGAN NILAI AKTIVA

BERSIH ANAK PERUSAHAAN & TINGKAT PEMILIKAN 100%

Pada tanggal 1-1-2007 PT X mengakuisisi seluruh saham biasa PT Y sebanyak 5.000 lbr

nominal Rp.10.000 dengan pembayaran secara tunai

Rp.80.000.000,-Transaksi ini berarti nilai investasi PT X (Rp.80.000.000) sama dengan nilai aktiva bersih

PT Y Rp.80.000.000 (Rp.50.000.000 + Rp.10.000.000 + Rp. 20.000.000). Seluruh saham

PT Y dikuasai oleh PT X.

Selanjutnya dibuat Kertas Kerja (Working Paper) untuk penyusunan

Laporan Keuangan Konsolidasi dan Jurnal E liminasi.

Jurnal Pembelian saham PT X :

Invest asi pada saham PT Y (5000 lbr)

80. 000. 000


(10)

Konsolidasi Periode Saat Terjadinya

a) 20.000 20.000

Laba ditahan PT Y

100.000 100.000

Laba ditahan PT X

a) 10.000 10.000

Tamb. Modal disetor PT X

40.000 40.000

Tamb. Modal disetor PT X

a) 50.000 50.000

Modal saham PT Y

200.000 200.000

Modal saham PT X

110.000 50.000 60.000 Hutang 450.000 130.000 400.000 Jumlah Aktiva a) 80.000 80.000

Investasi pada PT Y

60.000 20.000 40.000 Tanah 160.000 40.000 120.000 Perlengkapan (net) 190.000 50.000 140.000 Aktiva lancar lainnya

40.000 20.000

20.000

Kas

Konsolidasi Penyesuaian & Eliminasi

PT Y PT X

Pos

PT X dan Anak Perusahaannya


(11)

Materi: Irsan Lubis, SE.Ak; Kampus

PENYELESAIAN

METODE BY PURCHASE

Modal saham PT Y

50.000.000

---Tambahan modal disetor PT Y

10.000.000

---Laba ditahan PT Y

20.000.000

---Investasi pada saham PT Y

---

80.000.000

Jurnal eliminasi pada akun investasi anak perusahaan sebagai

kompensasi aktiva bersih anak perusahaan.


(12)

Konsolidasi Periode Saat Terjadinya

Permasal ahan 2

:

NILAI INVESTASI INDUK SAMA DENGAN NILAI AKTIVA

BERSIH ANAK PERUSAHAAN & TINGKAT PEMILIKAN < 100%

Pada tanggal 1-1-2007 PT X hanya mengakuisisi 90% saham biasa PT Y sebanyak 4.500

lbr nominal Rp.10.000 dengan pembayaran secara tunai

Rp.72.000.000,-Transaksi ini berarti nilai investasi PT X (Rp.72.000.000) sama dengan nilai aktiva bersih

PT Y Rp.72.000.000 ((Rp.50.000.000 + Rp.10.000.000 + Rp. 20.000.000)x 90%).

PT X adalah pemilik 90% saham PT Y, dan 10% dimiliki oleh pihak minoritas.

Selanjutnya dibuat Kertas Kerja (Working Paper) untuk penyusunan

Jurnal Pembelian saham PT X :

Invest asi pada saham PT Y (4500 lbr)

72. 000. 000


(13)

Materi: Irsan Lubis, SE.Ak; Kampus

Konsolidasi Periode Saat Terjadinya

a) 20.000 20.000

Laba ditahan PT Y

458.000 80.000

80.000 130.000

400.000 Jml Kewajiban & Ekuitas

8.000 a) 8.000

Kepentingan Minoritas

100.000 100.000

Laba ditahan PT X

a) 10.000 10.000

Tamb. Modal disetor PT X

40.000 40.000

Tamb. Modal disetor PT X

a) 50.000 50.000

Modal saham PT Y

200.000 200.000

Modal saham PT X

110.000 50.000 60.000 Hutang 458.000 130.000 400.000 Jumlah Aktiva a) 72.000 72.000

Investasi pada PT Y

60.000 20.000 40.000 Tanah 160.000 40.000 120.000 Perlengkapan (net) 190.000 50.000 140.000 Aktiva lancar lainnya

48.000 20.000

28.000 Kas

Konsolidasi Penyesuaian & Eliminasi

PT Y PT X

Pos

PT X dan Anak Perusahaannya


(14)

PENYELESAIAN

METODE BY PURCHASE

Modal saham PT Y

50.000.000

---Tambahan modal disetor PT Y

10.000.000

---Laba ditahan PT Y

20.000.000

---Investasi pada saham PT Y

---

72.000.000

Kepentingan Minoritas

---

8.000.000

Jurnal eliminasi pada akun investasi anak perusahaan sebagai

kompensasi aktiva bersih anak perusahaan.


(15)

Materi: Irsan Lubis, SE.Ak; Kampus

Konsolidasi Periode Saat Terjadinya

Permasal ahan 3

:

NILAI INVESTASI INDUK LEBIH BESAR DARI NILAI AKTIVA

BERSIH ANAK PERUSAHAAN & TINGKAT PEMILIKAN < 100%

Pada tanggal 1-1-2007 PT X hanya mengakuisisi 80% saham biasa PT Y sebanyak 4.000

lbr nominal Rp.10.000 dengan pembayaran secara tunai

Rp.74.000.000,-Transaksi ini berarti nilai investasi PT X (Rp.74.000.000) lebih besar daripada nilai aktiva

bersih PT Y Rp.64.000.000 ((Rp.50.000.000 + Rp.10.000.000 + Rp. 20.000.000)x 80%).

PT X adalah pemilik 80% saham PT Y, dan 20% dimiliki oleh pihak minoritas.

Selanjutnya dibuat Kertas Kerja (Working Paper) untuk penyusunan

Laporan Keuangan Konsolidasi dan Jurnal E liminasi.

Jurnal Pembelian saham PT X :

Invest asi pada saham PT Y (4000 lbr)

74. 000. 000


(16)

Konsolidasi Periode Saat Terjadinya

a) 20.000 20.000

Laba ditahan PT Y

16.000 a) 16.000

Kepentingan Minoritas

100.000 100.000

Laba ditahan PT X

a) 10.000 10.000

Tamb. Modal disetor PT X

40.000 40.000

Tamb. Modal disetor PT X

a) 50.000 50.000

Modal saham PT Y

200.000 200.000

Modal saham PT X

110.000 50.000 60.000 Hutang 466.000 130.000 400.000 Jumlah Aktiva a) 74.000 74.000

Investasi pada PT Y

70.000 a) 10.000 20.000 40.000 Tanah 160.000 40.000 120.000 Perlengkapan (net) 190.000 50.000 140.000 Aktiva lancar lainnya

46.000 20.000

26.000 Kas

Konsolidasi Penyesuaian & Eliminasi

PT Y PT X

Pos

PT X dan Anak Perusahaannya


(17)

Materi: Irsan Lubis, SE.Ak; Kampus

PENYELESAIAN

METODE BY PURCHASE

Tanah

10.000.000

---Modal saham PT Y

50.000.000

---Tambahan modal disetor PT Y

10.000.000

---Laba ditahan PT Y

20.000.000

---Investasi pada saham PT Y

---

74.000.000

Kepentingan Minoritas

---

16.000.000

Jurnal eliminasi pada akun investasi anak perusahaan sebagai

kompensasi aktiva bersih anak perusahaan dan revaluasi tanah.


(18)

Konsolidasi Periode Saat Terjadinya

Permasal ahan 4

:

NILAI INVESTASI INDUK LEBIH KECIL DARI NILAI AKTIVA

BERSIH ANAK PERUSAHAAN & TINGKAT PEMILIKAN < 100%

Pada tanggal 1-1-2007 PT X hanya mengakuisisi 80% saham biasa PT Y sebanyak 4.000

lbr nominal Rp.10.000 dengan pembayaran secara tunai

Rp.60.000.000,-Transaksi ini berarti nilai investasi PT X (Rp.60.000.000) lebih kecil daripada nilai aktiva

bersih PT Y Rp.64.000.000 ((Rp.50.000.000 + Rp.10.000.000 + Rp. 20.000.000)x 80%).

PT X adalah pemilik 80% saham PT Y, dan 20% dimiliki oleh pihak minoritas.

Selanjutnya dibuat Kertas Kerja (Working Paper) untuk penyusunan

Jurnal Pembelian saham PT X :

Invest asi pada saham PT Y (4000 lbr)

60. 000. 000


(19)

Materi: Irsan Lubis, SE.Ak; Kampus

Konsolidasi Periode Saat Terjadinya

a) 20.000 20.000

Laba ditahan PT Y

466.000 80.000

80.000 130.000

400.000 Jml Kewajiban & Ekuitas

16.000 a) 16.000

Kepentingan Minoritas

100.000 100.000

Laba ditahan PT X

a) 10.000 10.000

Tamb. Modal disetor PT X

40.000 40.000

Tamb. Modal disetor PT X

a) 50.000 50.000

Modal saham PT Y

200.000 200.000

Modal saham PT X

110.000 50.000 60.000 Hutang 466.000 130.000 400.000 Jumlah Aktiva a) 60.000 60.000

Investasi pada PT Y

56.000 a) 4.000 20.000 40.000 Tanah 160.000 40.000 120.000 Perlengkapan (net) 190.000 50.000 140.000 Aktiva lancar lainnya

60.000 20.000

40.000 Kas

Konsolidasi Penyesuaian & Eliminasi

PT Y PT X

Pos

PT X dan Anak Perusahaannya


(20)

PENYELESAIAN

METODE BY PURCHASE

Modal saham PT Y

50.000.000

---Tambahan modal disetor PT Y

10.000.000

---Laba ditahan PT Y

20.000.000

---Investasi pada saham PT Y

---

60.000.000

Kepentingan Minoritas

---

16.000.000

Tanah

---

4.000.000

Jurnal eliminasi pada akun investasi anak perusahaan sebagai

kompensasi aktiva bersih anak perusahaan dan revaluasi tanah.


(1)

Materi: Irsan Lubis, SE.Ak; Kampus

Konsolidasi Periode Saat Terjadinya

Permasal ahan 3

:

NILAI INVESTASI INDUK LEBIH BESAR DARI NILAI AKTIVA

BERSIH ANAK PERUSAHAAN & TINGKAT PEMILIKAN < 100%

Pada tanggal 1-1-2007 PT X hanya mengakuisisi 80% saham biasa PT Y sebanyak 4.000

lbr nominal Rp.10.000 dengan pembayaran secara tunai

Rp.74.000.000,-Transaksi ini berarti nilai investasi PT X (Rp.74.000.000) lebih besar daripada nilai aktiva

bersih PT Y Rp.64.000.000 ((Rp.50.000.000 + Rp.10.000.000 + Rp. 20.000.000)x 80%).

PT X adalah pemilik 80% saham PT Y, dan 20% dimiliki oleh pihak minoritas.

Selanjutnya dibuat Kertas Kerja (Working Paper) untuk penyusunan

Laporan Keuangan Konsolidasi dan Jurnal E liminasi.

Jurnal Pembelian saham PT X :

Invest asi pada saham PT Y (4000 lbr)

74. 000. 000


(2)

Konsolidasi Periode Saat Terjadinya

a) 20.000 20.000

Laba ditahan PT Y

100.000 100.000

Laba ditahan PT X

a) 10.000 10.000

Tamb. Modal disetor PT X

40.000 40.000

Tamb. Modal disetor PT X

a) 50.000 50.000

Modal saham PT Y

200.000 200.000

Modal saham PT X

110.000 50.000 60.000 Hutang 466.000 130.000 400.000 Jumlah Aktiva a) 74.000 74.000

Investasi pada PT Y

70.000 a) 10.000 20.000 40.000 Tanah 160.000 40.000 120.000 Perlengkapan (net) 190.000 50.000 140.000 Aktiva lancar lainnya

46.000 20.000

26.000 Kas

Konsolidasi Penyesuaian & Eliminasi

PT Y PT X

Pos

PT X dan Anak Perusahaannya


(3)

Materi: Irsan Lubis, SE.Ak; Kampus

PENYELESAIAN

METODE BY PURCHASE

Tanah

10.000.000

---Modal saham PT Y

50.000.000

---Tambahan modal disetor PT Y

10.000.000

---Laba ditahan PT Y

20.000.000

---Investasi pada saham PT Y

---

74.000.000

Kepentingan Minoritas

---

16.000.000

Jurnal eliminasi pada akun investasi anak perusahaan sebagai

kompensasi aktiva bersih anak perusahaan dan revaluasi tanah.


(4)

Konsolidasi Periode Saat Terjadinya

Permasal ahan 4

:

NILAI INVESTASI INDUK LEBIH KECIL DARI NILAI AKTIVA

BERSIH ANAK PERUSAHAAN & TINGKAT PEMILIKAN < 100%

Pada tanggal 1-1-2007 PT X hanya mengakuisisi 80% saham biasa PT Y sebanyak 4.000

lbr nominal Rp.10.000 dengan pembayaran secara tunai

Rp.60.000.000,-Transaksi ini berarti nilai investasi PT X (Rp.60.000.000) lebih kecil daripada nilai aktiva

bersih PT Y Rp.64.000.000 ((Rp.50.000.000 + Rp.10.000.000 + Rp. 20.000.000)x 80%).

PT X adalah pemilik 80% saham PT Y, dan 20% dimiliki oleh pihak minoritas.

Selanjutnya dibuat Kertas Kerja (Working Paper) untuk penyusunan

Jurnal Pembelian saham PT X :

Invest asi pada saham PT Y (4000 lbr)

60. 000. 000


(5)

Materi: Irsan Lubis, SE.Ak; Kampus

Konsolidasi Periode Saat Terjadinya

a) 20.000 20.000

Laba ditahan PT Y

466.000 80.000

80.000 130.000

400.000 Jml Kewajiban & Ekuitas

16.000 a) 16.000

Kepentingan Minoritas

100.000 100.000

Laba ditahan PT X

a) 10.000 10.000

Tamb. Modal disetor PT X

40.000 40.000

Tamb. Modal disetor PT X

a) 50.000 50.000

Modal saham PT Y

200.000 200.000

Modal saham PT X

110.000 50.000 60.000 Hutang 466.000 130.000 400.000 Jumlah Aktiva a) 60.000 60.000

Investasi pada PT Y

56.000 a) 4.000 20.000 40.000 Tanah 160.000 40.000 120.000 Perlengkapan (net) 190.000 50.000 140.000 Aktiva lancar lainnya

60.000 20.000

40.000 Kas

Konsolidasi Penyesuaian & Eliminasi

PT Y PT X

Pos

PT X dan Anak Perusahaannya


(6)

PENYELESAIAN

METODE BY PURCHASE

Modal saham PT Y

50.000.000

---Tambahan modal disetor PT Y

10.000.000

---Laba ditahan PT Y

20.000.000

---Investasi pada saham PT Y

---

60.000.000

Kepentingan Minoritas

---

16.000.000

Tanah

---

4.000.000

Jurnal eliminasi pada akun investasi anak perusahaan sebagai

kompensasi aktiva bersih anak perusahaan dan revaluasi tanah.