Organisasi dalam manajemen dalam organisasi

ORGANISASI DALAM
MANAJEMEN
Oleh : Enny Romanwati
Nim : 15041009
Prodi : Perikanan

Pengertian Organisasi
Organisasi berasal dari kata yunani, yakni
“Oragon” dan istilah latin “Organum” yang berarti
alat, bagian, anggota atau badan. Organisasi
adalah suatu kegiatan pengaturan pada sumber
daya manusia dan sumberdaya fisik lain yang
dimiliki untuk menjalankan rencana yang telah
ditetapkan serta menggapai tujuan bersama.
Pengorganisasian merupakan sebuah aktivitas
penataan sumber daya manusia yang tepat dan
bermanfaat bagi manajemen.

Pengertian Organisasi Menurut Para Ahli :







Menurut Cefto Samuel C, The proccess of establishing
ordrly uses for all oeganizational's resources.
(pengorganisasian merupakan proses mengatur semua
kegiatan secara sistematis dalam mengelola sumber daya)
Menurut Williams Chuck, Deciding where decision will be
made, who will do that jobs and task, and who will work for
whom. (memutuskan dimana keputusan akan dibuat, siapa
yang akan melakukan pekerjaan dan tugas itu, dan siapa
yang akan bekerja serta untuk siapa mpekerjaan itu
dilakukan)
Menurut Daft Richard, Pengorganisasian merupakan
sebuah kegiatan pemanfaatan sumber daya organisasi
untuk mencapai tujuan stategis.

Unsur-unsur Organisasi








Terdapat empat unsur yang dimiliki oleh
suatu organisasi yaitu :
sebagai wadah atau tempat bekerja
sama
sebagai proses kerjasama antara dua
orang atau lebih
adanya tugas atau kedudukan yang
jelas
mempunyai tujuan tertentu

Tujuan dan Manfaat Organisasi


pengorganisasian dilakukan dengan tujuan

agar
suatu
proses
pekerjaan
yang
dikehendaki dapat mencapai tujuan yang
telah diatur, disusun, ditetapkan. sementara
itu, manfaat dari pengorganisasian ialah agar
pelaksanaan tugas dilakukan dengan lebih
baik dan teratur, koordinasi pelaksanaan
pekerjaan dapat lebih baik, pengawasan
pelaksanaan pekerjaan dapat efektif dan
tujuan yang telah ditetapkan dapat tercapai.

PRINSIP DASAR ORGANISASI









Seseorang yang duduk di satuan organisasi
harus memiliki kompentensi , yaitu kemampuan
dan kemauan.
Memiliki karakter, yaitu sikap dan kepribadian
yang sesuai dengan hal – hal pokok dalam
berorganisasi.
Memiliki talenta, yaitu bakat dan potensi yang
sesuai dengan hal – hal pokok dalam
berorganisasi.
Memiliki komitmen, yaitu keikatan dan loyalitas
dalam berorganisasi

Bentuk-bentuk Organisasi :
1.

Organisasi garis/lini


2.

Organisasi garis/lini dan staf

3.

Organisasi fungsional

4.

Organisasi komite

Organisasi garis
Organisasi

garis merupakan bentuk organisasi
tertua, dan paling sederhana. Organisasi dengan
jumlah karyawan sedikit dan pemiliknya merupakan
pimpinan tertinggi didalam perusahaan/organisasi
yang mempunyai hubungan langsung dengan

bawahannya. Di sini setiap bagian-bagian utama
langsung berada dibawah seorang pemimipin serta
pemberian wewenang dan tanggung jawab
bergerak vertical ke bawah dengan pendelegasian
yang tegas, melalui jenjang hirarki yang ada.
Organisasi Lini ini diciptakan oleh Henry Fayol.

Organisasi garis dan staf



Dalam organisasi ini ada dua kelompok orangorang yang berpengaruh dalam menjalankan
organisasi itu, yaitu :
a. Orang yang melaksanakan tugas pokok
organisasi dalam rangka pencapaian tujuan,
yang digambarkan dengan garis atau lini.
b. Orang yang melakukan tugasnya
berdasarkan keahlian yang dimilikinya, orang
ini berfungsi hanya untuk memberikan saransaran kepada unit operasional. Orang-orang
tersebut disebut staf.


Organisasi fungsional
yaitu suatu bentuk organisasi di mana kekuasaan
pimpinan dilimpahkan kepada para pejabat yang
memimpin satuan di bawahnya dalam satuan
bidang pekerjaan tertentu. Organisasi fungsional
diciptakan oleh F.W.Taylor. Struktur ini berawal
dari konsep adanya pimpinan yang tidak
mempunyai bawahan yang jelas dan setiap
atasan mempunyai wewenang memberi perintah
kepada setiap bawahan, sepanjang ada
hubunganya dengan fungsi atasan tersebut

Organisasi Komite


Organisasi komite adalah bentuk organisasi di mana
tugas kepemimpinan dan tugas tertentu dilaksanakan
secara kolektif oleh sekelompok pejabat, yang berupa
komite atau dewan atau board dengan pluralistic

manajemen



Organisasi komite terdiri dari :
1. Executive Committe (Pimpinan komite)
Yaitu para anggotanya mempunayi wewenang lini
2. Staff Committee
Yaitu orang-orang yang hanya mempunyai wewenang
staf

Sekian & Terimakasih