25b 9 SILABUS dan RPP GEO X SMA

(1)

SILABUS BERBASIS MULTIKULTUR

NAMA SEKOLAH

: SMA NEGERI 8 BANDUNG

MATA PELAJARAN

: GEOGRAFI

KELAS/PROGRAM

: X/1

SEMESTER

: 1 (SATU)

TAHUN PELAJARAN

: 2006 - 2007

STANDAR KOMPETENSI : 1. Memahami Konsep, pendekatan, Prinsip dan Aspek Geografi

KOMPETENSI DASAR

: 1.1. Menjelaskan Konsep Geografi

Materi Pokok Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/Belajar 1. Konsep Geografi

 Konsep Esensial geografi  Objek Studi

Geografi

 Menguraikan konsep geografi dari berbagai referensi dalam berbagai kultur

 Mengidentifikasi konsep-konsep esensial geografi dalam rangka mengkaji fenomena geosfer secara multikultur

 Menjelaskan objek kajian geografi dalam multikultur

 Mengungkapkan kembali berbagai konsep geografi dari berbagai bahan-bahan dan referensi secara mandiri

 Membaca dan

mengaflikasikan konsep-konsep esnsial geografi dalam rangka mengkaji fenomena geosfer dalam kehidupan sehari-sehari  Membca refrensi tentang

objek kajian geografi

 Penugasan  Tes uraian berstruktur

2 x 45

menit  Mursid sumaatmaja “Studi Geografi” Alumi Bandung  N Daljoeni

Pengantar Geografi, Alumi Bandung  Marah Uli

Harahap, dkk Geografi Kelas X Esis, Erlanggga,  A. Yani dkk ,

Geografi X, Grafindo Bdg


(2)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )

Satuan Pendidikan

: SMA Negeri 8 Bandung

Mata Pelajaran

: Geografi

Materi Pokok

: 1.1. Hakekat Geografi

Kelas/Semester

: X / 1 ( Sepuluh / Satu )

Waktu

: 2 x 45 menit

Pendekatan

:

===================================================================== A. Standar Kompetensi

1.

Memahami Konsep, pendekatan, Prinsip dan Aspek Geografi

B. Kompetensi Dasar

1.1. Menjelaskan Konsep Geografi

C. Indikator

 Menguraikan konsep geografi dari berbagai referensi dalam berbagai kultur  Mengidentifikasi konsep-konsep esensial geografi dalam rangka mengkaji

fenomena geosfer secara multikultur

 Menjelaskan objek kajian geografi dalam multikultur D. Tujuan pembelajaran

Setelah selesai pembelajaran, siswa diharapkan memiliki kemampuan :

1. Mendeskripsikan berbagai pengertian geografi dari berbgai pakar baik dalam maupun dari luar

2. Mengidentifikasi konsep-konsep esensial geografi dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari secar multikultur

3. Mendeskripsikan berbgai objek kajian geografi

4. Menanamkam sikap dan multikultur dalam kehidupan sehari-hari E. Materi Pembelajaran

Perkembangan Geografi Konsep Esensial Geografi Objek Kajian Geografi

F. Metode, Pendekatan Pembelajaran  Ceramah

 Tanya jawab  Diskusi  Penugasan

G. Sumber/Bahan/Alat Belajar

Kurikulum Satuan Tingkat Pendidikan ( KTSP ) dan perangkatnya Pedomana khusus Pembuatan Silabus dan Penilaian

Buku Penunjang yang relevan ( Geografi Kelas X Esis, Erlanggga, Marah Uli Harahap, dkk. Geografi X, Grafindo Bdg,A. Yani dkk Mursid sumaatmaja “Studi Geografi” Alumi Bandung, N Daljoeni Pengantar Geografi, Alumi Bandung ) OHP/Slide Proyektor

LCD dan Komputer/Laptop


(3)

H. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

NO Kegiatan Pembejaran ( Pengalaman belajar ) Waktu 1 Pendahuluan

10’ ( Apersepsi, Motivasi, Prasyarat, dl )

 Berdoa, dan salam serta mangabsensi siswa yang tidak masuk

 Menyampaikan indikator dan materi yang harus dikuasi oleh pada pertemuan kali ini

 Memberikan motivasi mengenai materi yang akan dikuasai dan manfaatnya bagi kehidupan sehari-hari

2 Kegiatan Pokok / Inti Pembelajaran

70’ ( Metode, Strategi, Proses, dll )

 Informasi dan penjelasan tentang perkembangan geografi secara garis besar

 Dilanjutkan tentang tanya jawab mengenai

pengertian/batasan geografi menurut ahli Indonesia dan Luar Negeri

 Informasi dan tanya jawab tentang konsep esensial geografi hasil semlok IGI di Semarang

 Informasi dan penjelasan tentang konsep esensial dan contoh aplikasi konsep esensial geografi dalam kehidupan sehari-hari dalam multikultur

 Tanya jawab dan penjelasan tentang objek kajian geografi  Tanya jawab tentang contoh-contoh objek kajian geografi

yang berkaitan dengan objek material geografi dalam multikultur

 Tanya jawab tentang contoh-contoh objek kajian geografi yang berkaitan dengan objek formal geografi dalam multikultur 3 Penutup / Mengakhiri Pembelajaran

10’ ( Rangkuman, Pemberian Tugas, Penilaian Proses, dll )

 Diberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya tentang materi yang baru dibahas, mungkin beberapa siswa belum memahaminya

 Secara bersama-sama atau menunjuk salah seorang siswa untuk menyimpulkan materi pelajaran yagn baru selesai dibahas

 Guru memeberikan tugas yang akan dikerjakan dirumah berkaitan dengan materi yang baru dipelajari dan materi yang akan dipelajari minggu berikutnya yaitu

 Beberbap pengertian geografi dari ahli-ahli indoensia dan luar negeri melalui internet ( materi yang baru dibahas )  Pendekatan/metode kajian geografi ( Materi yang akan


(4)

I. PenilaianKognetif

 Penilaian proses pembelajaran dengan menjawab soal-soal ayng berkaitan dengan tujuan pembelajaran

 Penilaian untuk tugas mencari pengertian geografi dari internet dan sumber lain dari berbagai pakar Geografi

Afektif :

 Penilaian aktivitas individu dalam melaksanakan tugas kelompok  Penilaian keaktifan siswa dalam tanya jawab selama kegiatan

pembelajaran berlangsung

 Penilaian Karangan berdasarkan rubrik penialian berikut 

Rubrik Penilaian Karangan

Sikap/Aspek yang dinilai Nilai kualitatif

Nilai kuantitatif

Deskripsi (Alasan)  Pengantar menunjukkan isi

 Pengantar disajikan dengan bahasa yang baik

 Isi menunjukkan penjelasan dari kutipan/pendapat tokoh

 Isi disajikan dengan bahasa yang baik  Penutup memberi kesimpulan akhir

terhadap kutipan/pendapat tokoh  Penutup disajikan dengan bahasa

yang baik

Nilai rata-rataRubrik Penilaian Tanyajawab

Sikap/Aspek yang dinilai Nilai kualitatif

Nilai kuantitatif

Deskripsi (Alasan)  Pemahaman materi pembahasan

 Kemampuan melakukan analisis  Kemampuan menyampaikan pendapat  Partisipasi dalam diskusi

 Kemampuan penggunaan bahasa yang baik dalam diskusi

Nilai rata-rataKriteria Penilaian

Nilai kualitatif Nilai kuantitatif

Memuaskan 4 > 80

Baik 3 68 - 79

Cukup 2 56 - 67

Kurang 1 < 55

Alat Penilaian ( Soal )

1. Jelaskan pengertian Geografi.menurut hasil Semlok IGI di Semarang

2. Jelaskan makna persamaan dan perbedaan fenoemana geosfer dalam batasan geografi hasil semlok IGI di Semarang .


(5)

3. Jelaskan dengan contoh berbagai objek kajian geografi yang berkaitan dengan fenomena litosfer dan hidrosfer

4. Jelaskan dengan contoh penerapannya dalam kehidupan sehari-sehari.5 dari 10 konsep esensial geografi


(6)

SILABUS BERBASIS MULTIKULTUR

NAMA SEKOLAH

: SMA NEGERI 8 BANDUNG

MATA PELAJARAN

: GEOGRAFI

KELAS/PROGRAM

: X/1

SEMESTER

: 1 (SATU)

TAHUN PELAJARAN

: 2006 - 2007

STANDAR KOMPETENSI : 1. Memahami Konsep, pendekatan, Prinsip dan Aspek Geografi

KOMPETENSI DASAR

: 1.4. Mendeskripsikan aspek geografi

Materi Pokok Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/Belajar 4. Aspek Geografi

 Aspek fisik /alamiah / fenomane alam  Aspek nonfisik /

sosial / fenomena manusia interelasi, penyebaran maupun relasinya dengan aspek fisik

 Mendeskripsikan aspek-aspek geografi

 Menjelaskan perbedaan aspek fisik dengan aspek nonfisik

 Memberikan/menunjukkan contoh-contoh aspek fisik dan nonfisik geografi dalam kehidupan sehari-hari

 Mengungkapkan kembali aspek-aspek geografi dari berbgai kaian refrensi  Secara berkelompok

mengamati gambar berbgai gambar tentang aspek-aspek geografi baik aspek-aspek fisik maupun aspek nonfisik  Secara individu membuat

laporan tentang

pengamatan tentang aspek geografi, baik aspek fisik mapun aspek nonfisik yang terdapat dalam kehidupan sehari-hari

 Penugasan  Tes uraian berstruktur

2 x 45

menit  Mursid sumaatmaja “Studi Geografi” Alumi Bandung  N Daljoeni

Pengantar Geografi, Alumi Bandung  Marah Uli

Harahap, dkk Geografi Kelas X Esis, Erlanggga,  A. Yani dkk ,

Geografi X, Grafindo Bdg,


(7)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )

Satuan Pendidikan : SMA Negeri 8 Bandung Mata Pelajaran : Geografi

Materi Pokok : 1.1. Hakekat Geografi Kelas/Semester : X / 1 ( Sepuluh / Satu ) Waktu : 2 x 45 menit

Pendekatan :

===================================================================== A. Standar Kompetensi

1. Memahami Konsep, pendekatan, Prinsip dan Aspek Geografi B. Kompetensi Dasar

1.4. Mendeskripsikan aspek geografi

C. Indikator

 Mendeskripsikan aspek-aspek geografi

 Menjelaskan perbedaan aspek fisik dengan aspek nonfisik

 Memberikan/menunjukkan contoh-contoh aspek fisik dan nonfisik geografi dalam kehidupan sehari-hari

D. Tujuan pembelajaran

Setelah selesai pembelajaran, siswa diharapkan memiliki kemampuan : 1. Mendeskripsikan aspek-aspek geografi

2. Membedakan aspek-aspek geografi kaitannya dengan multikultur

3. Menunjukkan contoh-contoh aspek kajian geografi berdasarkan multikultur dalam kehidupan sehari-hari

4. Menanamkan sikap dan multikultur tentang aspek-aspek geografi yang dapat diaplikasikantifikasi dalam kehidupan sehari-hari

E. Materi Pembelajaran Aspek Kajian Geografi

 Aspek fisik ( fenoma Alam )

 Aspek nonfisik (fenomena sosial / manusia ) F. Metode, Pendekatan Pembelajaran

 Ceramah  Tanya jawab  Diskusi  Penugasan

G. Sumber/Bahan/Alat Belajar

Kurikulum Satuan Tingkat Pendidikan ( KTSP ) dan perangkatnya Pedomana khusus Pembuatan Silabus dan Penilaian

Buku Penunjang yang relevan ( Geografi Kelas X Esis, Erlanggga, Marah Uli Harahap, dkk. Geografi X, Grafindo Bdg,A. Yani dkk Mursid sumaatmaja “Studi Geografi” Alumi Bandung, N Daljoeni Pengantar Geografi, Alumi Bandung ) Buku Penunjang yang relevan (.)

OHP/Slide Proyektor LCD dan Komputer/Laptop


(8)

Internet ( e-dukasi. Net, geoscience.net ) H. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

NO Kegiatan Pembejaran ( Pengalaman, elajar ) Waktu 1 Pendahuluan

10’ ( Apersepsi, Motivasi, Prasyarat, dl )

 Berdoa, dan salam serta mangabsensi siswa yang tidak masuk  Menyampaikan indikator, tujuan dan materi yang harus dikuasi

oleh siswa pada proses pembelajaran kali ini

 Mengajukan pertanyaan tentang materi yang telah dipelajari minggu yang lalu ( pertemuan sbelumnya ) misalnya ; apa yana dimaksud dengan aglomerasi ? Jelaskan mengenai lahirnya nama perkampungan seperti kampung Melayu, kampung Makassar di Jakarta, apa yang manyakan kembali

 Memberikan motivasi mengenai materi yang akan dikuasai dan manfaatnya bagi kehidupan sehari-hari

2 Kegiatan Pokok / Inti Pembelajaran

70’ ( Metode, Strategi, Proses, dll )

 Tanya jawab dan Informasi tentang aspek-sapek kajian geografi  Dilanjutkan dengan pertanyaan perbedaan aspek fisik dengan

aspek nonfisik yang menjadi bahan kajian geografi dalam kehidupan sehari-hari dalam multikultur

 Tanya jawab dan penjelasan tentang objek kajian geografi  Tanya jawab tentang contoh-contoh objek kajian geografi yang

berkaitan dengan objek material geografi multikultur

 Tanya jawab tentang contoh-contoh objek kajian geografi yang berkaitan dengan objek formal geografi dalam multikultur 3 Penutup / Mengakhiri Pembelajaran

10’ ( Rangkuman, Pemberian Tugas, Penilaian Proses, dll )

 Diberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya tentang materi yang baru dibahas, kemungkinan masih ada siswa yang belum memamhaminya

 Secara bersama-sama atau menunjuk salah seorang siswa untuk menyimpulkan materi pelajaran yagn baru selesai dibahas

 Guru memeberikan tugas yang akan dikerjakan dirumah berkaitan dengan materi yang baru dipelajari dan materi yang akan dipelajari minggu berikutnya yaitu

 Beberbap pengertian geografi dari ahli-ahli indoensia dan luar negeri melalui internet ( materi yang baru dibahas )  Pendekatan/metode kajian geografi ( Materi yang akan

datang )

I. PenilaianKognetif

 Penilaian proses pembelajaran dengan menjawab soal-soal yang berkaitan dengan tujuan pembelajaran


(9)

Afektif :

 Penilaian aktivitas individu dalam melaksanakan tugas kelompok

 Penilaian keaktifan siswa dalam tanya jawab selama kegiatan pembelajaran berlangsung

 Penilaian Karangan berdasarkan rubrik penialian berikut 

Rubrik Penilaian Karangan

Sikap/Aspek yang dinilai Nilai

kualitatif kuantitatifNilai Deskripsi(Alasan)  Pengantar menunjukkan isi

 Pengantar disajikan dengan bahasa yang baik

 Isi menunjukkan penjelasan dari kutipan/pendapat tokoh

 Isi disajikan dengan bahasa yang baik  Penutup memberi kesimpulan akhir

terhadap kutipan/pendapat tokoh  Penutup disajikan dengan bahasa

yang baik

Nilai rata-rata

Rubrik Penilaian Tanyajawab

Sikap/Aspek yang dinilai Nilai kualitatif

Nilai kuantitatif

Deskripsi (Alasan)  Pemahaman materi pembahasan

 Kemampuan melakukan analisis  Kemampuan menyampaikan pendapat  Partisipasi dalam diskusi

 Kemampuan penggunaan bahasa yang baik dalam diskusi

Nilai rata-rata

Kriteria Penilaian

Nilai kualitatif Nilai kuantitatif

Memuaskan 4 > 80

Baik 3 68 - 79

Cukup 2 56 - 67

Kurang 1 < 55

Alat Penilaian ( Soal )

1. Mejelaskan aspek utama kajian geografi

2. Membedakan aspek kajian fisik ddengan aspek kajian nonfisik

3. Menunjukkan dua contoh aspek kajian geografi yang berkaitan dengan aspek nonfisik


(10)

SILABUS BERBASIS MULTIKULTUR

NAMA SEKOLAH

: SMA NEGERI 8 BANDUNG

MATA PELAJARAN

: GEOGRAFI

KELAS/PROGRAM

: X/1

SEMESTER

: 1 (SATU)

TAHUN PELAJARAN

: 2006 - 2007

STANDAR KOMPETENSI : 3. Menganalisis unsur-unsur geosfer

KOMPETENSI DASAR

: 3.1 Menganalisis dinamika dan kecenderungan perubahan lithosfer dan pedosfer serta dampaknya terhadap

kehidupan di muka bumi

Materi Pokok Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/Belajar  Lithosfer ( tenaga

Endosen )  Tektonisme

 Menjelaskan pengertian tenaga endogen

 Mengidentifikasi contoh-contoh tenaga endogen  Menunjukkan contoh –

contoh bentuk lipatan  Menunjukkan contoh –

contoh bentuk patahan

 Secara individu, Mengungkapan kembali pengertian tenaga endogen dari berbagai referensi  Secara individu,

menunjukkan contoh – contoh bentuk muka bumi hasil tenaga tenaga endogen dari berbagai gambar/model

Secara individu, menganalisis bentuk – bentuk lipatan dari berbagai sumber pembelajaran Secara individu,

menganalisis bentuk – bentuk patahan dari berbagai sumber literatur

 Penugasan  Tes uraian berstruktur

2 x 45

menit  Katili, J.A. dan P. Mark ( 1974 ) Geologi, Jakarta: Departemen Urusan Research Nasional

 Marah Uli Harahap, dkk Geografi Kelas X Esis, Erlanggga,  A. Yani dkk ,

Geografi X, Grafindo Bdg,


(11)

Materi Pokok Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/Belajar  Vulkanisme

 Seisme/gempa bumi

 Menunjukkan perbedaan bentuk – bentuk intrusi dan ekstrusi magma pada skema

 Mendeskripsikan erupsi, tipe letusan letusan gunugnapi

 Mendeskripsikan berbagai jenis bahan yang

dikeluarkan gunung berapi ketika terjadi letusan  Mendeskripsikan manfaat

dan kerugian dari gunung api bagi kehudupan masyarakat

 Memaparkan proses terjadinya gempa bumi dan tsunami (gempa laut dan gempa darat

 Mendeskripsikan kerugian dari gunung api bagi kehudupan masyarakat

 Secara individu, mengamati gambar struktur intrusi dan ekstrusi magma dari berbagai literatur

 Secara kelompok, diskusi tentang erupsi, tipe letusan, bahan yang dikeluarkan gunung berapi ( misalnya: G. Krakatau di Banten ) dari berbagai media massa  Secara berkelompok

berdiskusi tentang manfaat dan kerugian yang

ditmbulkan gunugn api bagia kehidupan masyarakat

 Secara individu, membuat laporan dari media massa tentang gempa bumi dan tsunami (misalnya: gempa bumi di Nangro Aceh Darusalam)

 Secara individu menjlaskan kerugian-kerugian yang ditmbulkan gunugn api bagia kehidupan masyarakat

 Penugasan ( kelompok )  Tes uraian

berstruktur

 Penugasan ( Individu )  Tes uraian

berstruktur

2 x 45 menit

2 x 45 menit

 Katili, J.A. dan P. Mark ( 1974 ) Geologi, Jakarta: Departemen Urusan Research Nasional

 Marah Uli Harahap, dkk Geografi Kelas X Esis, Erlanggga,  A. Yani dkk ,

Geografi X, Grafindo Bdg,


(12)

Materi Pokok Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/Belajar  Lithosfer ( tenaga

Eksogen )  Pengikisan

 Pelapukan

 Mendeskripsikan

pengaruh tenaga eksogen (pelapukan, pengikisan, , pengendapan dan perombakan/ denudasi) terhadap bentuk

permukaan bumi

 Mengidentifikasi jenis – jenis pengikisan

berdasarkan pelaku utama yang berbeda  Menemutunjukkan

berbagai bentuk muka bumi hasil pengikisan  Menganalisis penyebab

terjadinya erosi tanah dan kerusakan tanah yang lain serta dampaknya

terhadap kehidupan

 Medeskripsikan faktor – faktor yang merpengaruhi proses pelapukan

 Membedakan jenis – jenis pelapukan

Secara kelompok, mengamati gambar/ film rupa bumi sebagai akibat proses pelapukan, pengikisan dan pengendapan serta perombakan (denudasi) Menggali informasi dari

berbagai referensi tentang jenis-jenis pengikisan secara mandiri

Secara individu, menunjukkan contoh – contoh bentuk muka bumi hasil pengikisan dari berbagai gambar/model Secara kelompok, diskusi

tentang penyebab terjadinya erosi di Daerah Aliran Sungai ( Contoh di Jawa Barat Ci Tarum )

Melalui berbagai refrensi secara individu menggali informasi tentang faktor-faktor yang mempengaruhi proses pelapukan

Melalui kajian berbagai referensi, secara individu membedakan jenis-jenis pelapukan berdasarkan pelaku yang berbeda

 Penugasan ( Individu )  Tes uraian

berstruktur

 Penugasan ( Individu )  Tes uraian

berstruktur

2 x 45 menit

2 x 45 menit

 Katili, J.A. dan P. Mark ( 1974 ) Geologi, Jakarta: Departemen Urusan Research Nasional

 Marah Uli Harahap, dkk Geografi Kelas X Esis, Erlanggga,  A. Yani dkk ,

Geografi X, Grafindo Bdg,


(13)

Materi Pokok Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/Belajar  Pengendapan

 Pedosfer

 Mengklasifikasi jenis – jenis pengendapan berdasarkan tenaga pengangkutnya  Menemutunjukkan

berbagai bentuk muka bumi hasil pengendapan

 Menganalisis proses pembentukan tanah di Indonesia

 Mengidentifikasi jenis tanah dan persebaran- nya di Indonasia

 Menganalisis dampak erosi tanah dan metode penanggulangannya

Melalui kajian berbagai referensi, secara individu menggali informasi tentang berbagai jenis pengendapan berdasarkan tenaga

pengangkutnya Secara individu,

menunjukkan contoh – contoh bentuk muka bumi hasil tenaga tenaga endogen dari berbagai gambar/model

Membaca referensi tentang proses pembentukan tanah tanah di Indonesia

Secara kelompok,

berdiskusi mengidentifikasi jenis dan persebaran tanah pada peta (persebaran jenis tanah) Indonesia

Secara kelompok, brdiskusi tentang dampak erosi tanah dan upaya penanggulangan nya ( terutama di DAS )

 Penugasan ( Individu )  Tes uraian

berstruktur

 Penugasan ( kelompok )  Tes uraian

berstruktur  Unjuk kerja

2 x 45 menit

2 x 45 menit

 Katili, J.A. dan P. Mark ( 1974 ) Geologi, Jakarta: Departemen Urusan Research Nasional

 Marah Uli Harahap, dkk Geografi Kelas X Esis, Erlanggga,  A. Yani dkk ,

Geografi X, Grafindo Bdg,


(14)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )

Satuan Pendidikan

: SMA Negeri 8 Bandung

Mata Pelajaran

: Geografi

Materi Pokok

: 1.1. Litosfer

Kelas/Semester

: X / 2 ( Sepuluh / Dua )

Waktu

: 2 x 45 menit

Pendekatan

:

=====================================================================

A. Standar Kompetensi

3. Menganalisis unsur-unsur geosfer B. Kompetensi Dasar

3.1. Menganalisis dinamika dan kecenderungan perubahan lithosfer dan pedosfer serta dampaknya terhadap kehidupan di muka bumi

C. Indikator

 Menunjukkan perbedaan bentuk – bentuk intrusi dan ekstrusi magma pada skema  Mendeskripsikan sifat erupsi, tipe letusan gunung api

 Mendeskripsikan berbagai jenis bahan yang dikeluarkan gunung berapi ketika terjadi letusan

 Mendeskripsikan manfaat dan kerugian dari gunung api bagi kehudupan masyarakat

D. Tujuan Pembelajaran

Setelah selesai pembelajaran, siswa diharapkan memiliki kemampuan : 1. Menunjukkan bentuk bentuk instrusi magma

2. Menjelaskan bentuk-bentuk erupsi

3. Membedakan berbagai tipe –tipe letusan gunung berapi

4. Mengidentifikasi material-material yang dikeluarkan gunung api ketika terjadi letusan 5. Mengidentifikasi fenomena post vulkanis

E. Materi Pembelajaran

 Vulkanis ( Gununb Berapi )  Intrusi

 Erupsi  Pra vulkanis  Post Vulkanis

F. Metode, Pendekatan pembelajaran  Ceramah

 Tanya jawab  Diskusi  Penugasan

G. Sumber/Bahan/Alat Belajar

 Kurikulum Satuan Tingkat Pendidikan ( KTSP ) dan perangkatnya  Pedomana khusus Pembuatan Silabus dan Penilaian


(15)

 Buku Penunjang yang relevan ( Geografi Kelas X Esis, Erlanggga, Marah Uli Harahap, dkk. Geografi X, Grafindo Bdg,A. Yani dkk Mursid sumaatmaja “Studi Geografi” Alumi Bandung, N Daljoeni Pengantar Geografi, Alumi Bandung )

 Buku Penunjang yang relevan (.)  OHP/Slide Proyektor

 LCD dan Komputer/Laptop

 Internet ( e-dukasi. Net, geoscience.net ) H. Langkah-langkah kegaitan Pembelajarasn

NO Kegiatan Pembejaran ( Pengalaman, elajar ) 1 Pendahuluan

( Apersepsi, Motivasi, Prasyarat, dl )

 Mengabsensa siswa yang tidak hadir dan menanyakan kesiapan siswa untuk mengikuti kegiatan belajar pada hari ini  Tanya jawab seputar terjadi letusan gunugn berapi atau

menanyalan tentang gunugn api yang terdapat di selat Sunda  Menunjukan foto-foto atau gambar-gambar yang berkaitan

dengan letusan gunung api 2 Kegiatan Pokok / Inti Pembelajaran

( Metode, Strategi, Proses, dll )

 Tanya jawab dan informasi dan dilanjutkan dengan penjelaskan tentang proses aktivitas vulkanisme

 Mengamati gambar tentang bentuk-bentuk intrusi magma, dilanjutkan dengan siswa menunjukkan bentuk-bentuk intrusi magma

 Tanya dan informasi dilanjutkan dengan penjelasan erupso magma,

 Mengambar gambar bentuk-bentuk gunugn api, dilanjutkan tanya jawab dan siswa menjelaskan bentuk-bentuk gunung api yang terjadi akibat sifat letusan

 Mengamati suatu bagan tentang tipe letusan, dilanjtukan dengan tanya jawab perbedaan-perbendaan tipe letusan  Tanya dan penjelasan, siswa menjeaslakan material yang

dikeluarkan gunung api ketika terjadi letusan

 Tanya jawab dan informasi tentang fenomena-fenoemana yang terjadi pada saat pra vulkanis dan post vulkanis

3 Penutup / Mengakhiri Pembelajaran

( Rangkuman, Pemberian Tugas, Penilaian Proses, dll )  Memberikan ulasan, dan kesimpulan tentang amteri yang

dipeljari pada hari ini

 Melakukan penielaian proses dan penilaian hasil belajar

 Memberikan tugas membuat kliping tentang letusan gunung api dan memberikan ulasannya

I. PenilaianKognetif

 Penilaian proses pembelajaran dengan menjawab soal-soal yang berkaitan dengan tujuan pembelajaran


(16)

 Penilaian untuk tugas membuat kliping tentang letusan gunugn dan ulasannya  Afektif :

 Penilaian aktivitas individu dalam melaksanakan tugas kelompok

 Penilaian keaktifan siswa dalam tanya jawab selama kegiatan pembelajaran berlangsung

 Penilaian Karangan berdasarkan rubrik penialian berikut 

Rubrik Penilaian Karangan

Sikap/Aspek yang dinilai Nilai kualitatif

Nilai kuantitatif

Deskripsi (Alasan)  Judul/Pengantar menunjukkan isi

 Pengaturan/etika pebuatan kliping ( sumber kliping, tanggal dan ulasan )

 Keindahan dalam penyusunan tata letak kliping

 Urutan peristiwa yang disajikan dalam kliping

 Penutup memberi kesimpulan/ulasan pada akhir klipinga dengan menggunkan bahasan Indoensai baik

Nilai rata-rata

Rubrik Penilaian Tanyajawab

Sikap/Aspek yang dinilai Nilai kualitatif

Nilai kuantitatif

Deskripsi (Alasan)  Pemahaman materi pembahasan

 Kemampuan menyampaikan pendapat  Kemampuan penggunaan bahasa yang

dalam menyampaikan isi pikiran Nilai rata-rata

Kriteria Penilaian

Nilai kualitatif Nilai kuantitatif

Memuaskan 4 > 80

Baik 3 68 - 79

Cukup 2 56 - 67

Kurang 1 < 55

Alat Penilaian ( Soal )

1. Uraikan dengan menggunkan gambar bentuk bentuk intrusi magma 2. Jelaskan bentuk-bentuk gunung api berdaarkan sifat erupsinya 3. Jelaskan perbedaan tipe letusan hawai dengan tipe letusan vulkano 4. Jelaskan fenoemna –fenoam yang terjadinya pada saat pra vulkanis


(1)

Materi Pokok Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/Belajar  Vulkanisme

 Seisme/gempa bumi

 Menunjukkan perbedaan bentuk – bentuk intrusi dan ekstrusi magma pada skema

 Mendeskripsikan erupsi, tipe letusan letusan gunugnapi

 Mendeskripsikan berbagai jenis bahan yang

dikeluarkan gunung berapi ketika terjadi letusan  Mendeskripsikan manfaat

dan kerugian dari gunung api bagi kehudupan masyarakat

 Memaparkan proses terjadinya gempa bumi dan tsunami (gempa laut dan gempa darat

 Mendeskripsikan kerugian dari gunung api bagi kehudupan masyarakat

 Secara individu, mengamati gambar struktur intrusi dan ekstrusi magma dari berbagai literatur

 Secara kelompok, diskusi tentang erupsi, tipe letusan, bahan yang dikeluarkan gunung berapi ( misalnya: G. Krakatau di Banten ) dari berbagai media massa  Secara berkelompok

berdiskusi tentang manfaat dan kerugian yang

ditmbulkan gunugn api bagia kehidupan masyarakat

 Secara individu, membuat laporan dari media massa tentang gempa bumi dan tsunami (misalnya: gempa bumi di Nangro Aceh Darusalam)

 Secara individu menjlaskan kerugian-kerugian yang ditmbulkan gunugn api bagia kehidupan masyarakat

 Penugasan ( kelompok )  Tes uraian

berstruktur

 Penugasan ( Individu )  Tes uraian

berstruktur

2 x 45 menit

2 x 45 menit

 Katili, J.A. dan P. Mark ( 1974 ) Geologi, Jakarta: Departemen Urusan Research Nasional

 Marah Uli Harahap, dkk Geografi Kelas X Esis, Erlanggga,  A. Yani dkk ,

Geografi X, Grafindo Bdg,


(2)

Materi Pokok Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/Belajar  Lithosfer ( tenaga

Eksogen )  Pengikisan

 Pelapukan

 Mendeskripsikan

pengaruh tenaga eksogen (pelapukan, pengikisan, , pengendapan dan perombakan/ denudasi) terhadap bentuk

permukaan bumi

 Mengidentifikasi jenis – jenis pengikisan

berdasarkan pelaku utama yang berbeda  Menemutunjukkan

berbagai bentuk muka bumi hasil pengikisan  Menganalisis penyebab

terjadinya erosi tanah dan kerusakan tanah yang lain serta dampaknya

terhadap kehidupan

 Medeskripsikan faktor – faktor yang merpengaruhi proses pelapukan

 Membedakan jenis – jenis pelapukan

Secara kelompok, mengamati gambar/ film rupa bumi sebagai akibat proses pelapukan, pengikisan dan pengendapan serta perombakan (denudasi) Menggali informasi dari

berbagai referensi tentang jenis-jenis pengikisan secara mandiri

Secara individu, menunjukkan contoh – contoh bentuk muka bumi hasil pengikisan dari berbagai gambar/model Secara kelompok, diskusi

tentang penyebab terjadinya erosi di Daerah Aliran Sungai ( Contoh di Jawa Barat Ci Tarum )

Melalui berbagai refrensi secara individu menggali informasi tentang faktor-faktor yang mempengaruhi proses pelapukan

Melalui kajian berbagai referensi, secara individu membedakan jenis-jenis pelapukan berdasarkan pelaku yang berbeda

 Penugasan ( Individu )  Tes uraian

berstruktur

 Penugasan ( Individu )  Tes uraian

berstruktur

2 x 45 menit

2 x 45 menit

 Katili, J.A. dan P. Mark ( 1974 ) Geologi, Jakarta: Departemen Urusan Research Nasional

 Marah Uli Harahap, dkk Geografi Kelas X Esis, Erlanggga,  A. Yani dkk ,

Geografi X, Grafindo Bdg,


(3)

Materi Pokok Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/Belajar  Pengendapan

 Pedosfer

 Mengklasifikasi jenis – jenis pengendapan berdasarkan tenaga pengangkutnya  Menemutunjukkan

berbagai bentuk muka bumi hasil pengendapan

 Menganalisis proses pembentukan tanah di Indonesia

 Mengidentifikasi jenis tanah dan persebaran- nya di Indonasia

 Menganalisis dampak erosi tanah dan metode penanggulangannya

Melalui kajian berbagai referensi, secara individu menggali informasi tentang berbagai jenis pengendapan berdasarkan tenaga

pengangkutnya Secara individu,

menunjukkan contoh – contoh bentuk muka bumi hasil tenaga tenaga endogen dari berbagai gambar/model

Membaca referensi tentang proses pembentukan tanah tanah di Indonesia

Secara kelompok,

berdiskusi mengidentifikasi jenis dan persebaran tanah pada peta (persebaran jenis tanah) Indonesia

Secara kelompok, brdiskusi tentang dampak erosi tanah dan upaya penanggulangan nya ( terutama di DAS )

 Penugasan ( Individu )  Tes uraian

berstruktur

 Penugasan ( kelompok )  Tes uraian

berstruktur  Unjuk kerja

2 x 45 menit

2 x 45 menit

 Katili, J.A. dan P. Mark ( 1974 ) Geologi, Jakarta: Departemen Urusan Research Nasional

 Marah Uli Harahap, dkk Geografi Kelas X Esis, Erlanggga,  A. Yani dkk ,

Geografi X, Grafindo Bdg,


(4)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )

Satuan Pendidikan

: SMA Negeri 8 Bandung

Mata Pelajaran

: Geografi

Materi Pokok

: 1.1. Litosfer

Kelas/Semester

: X / 2 ( Sepuluh / Dua )

Waktu

: 2 x 45 menit

Pendekatan

:

===================================================================== A. Standar Kompetensi

3. Menganalisis unsur-unsur geosfer B. Kompetensi Dasar

3.1. Menganalisis dinamika dan kecenderungan perubahan lithosfer dan pedosfer serta dampaknya terhadap kehidupan di muka bumi

C. Indikator

 Menunjukkan perbedaan bentuk – bentuk intrusi dan ekstrusi magma pada skema  Mendeskripsikan sifat erupsi, tipe letusan gunung api

 Mendeskripsikan berbagai jenis bahan yang dikeluarkan gunung berapi ketika terjadi letusan

 Mendeskripsikan manfaat dan kerugian dari gunung api bagi kehudupan masyarakat

D. Tujuan Pembelajaran

Setelah selesai pembelajaran, siswa diharapkan memiliki kemampuan : 1. Menunjukkan bentuk bentuk instrusi magma

2. Menjelaskan bentuk-bentuk erupsi

3. Membedakan berbagai tipe –tipe letusan gunung berapi

4. Mengidentifikasi material-material yang dikeluarkan gunung api ketika terjadi letusan 5. Mengidentifikasi fenomena post vulkanis

E. Materi Pembelajaran

 Vulkanis ( Gununb Berapi )  Intrusi

 Erupsi  Pra vulkanis  Post Vulkanis

F. Metode, Pendekatan pembelajaran  Ceramah

 Tanya jawab  Diskusi  Penugasan

G. Sumber/Bahan/Alat Belajar

 Kurikulum Satuan Tingkat Pendidikan ( KTSP ) dan perangkatnya  Pedomana khusus Pembuatan Silabus dan Penilaian


(5)

 Buku Penunjang yang relevan ( Geografi Kelas X Esis, Erlanggga, Marah Uli Harahap, dkk. Geografi X, Grafindo Bdg,A. Yani dkk Mursid sumaatmaja “Studi Geografi” Alumi Bandung, N Daljoeni Pengantar Geografi, Alumi Bandung )

 Buku Penunjang yang relevan (.)  OHP/Slide Proyektor

 LCD dan Komputer/Laptop

 Internet ( e-dukasi. Net, geoscience.net ) H. Langkah-langkah kegaitan Pembelajarasn

NO Kegiatan Pembejaran ( Pengalaman, elajar ) 1 Pendahuluan

( Apersepsi, Motivasi, Prasyarat, dl )

 Mengabsensa siswa yang tidak hadir dan menanyakan kesiapan siswa untuk mengikuti kegiatan belajar pada hari ini  Tanya jawab seputar terjadi letusan gunugn berapi atau

menanyalan tentang gunugn api yang terdapat di selat Sunda  Menunjukan foto-foto atau gambar-gambar yang berkaitan

dengan letusan gunung api 2 Kegiatan Pokok / Inti Pembelajaran

( Metode, Strategi, Proses, dll )

 Tanya jawab dan informasi dan dilanjutkan dengan penjelaskan tentang proses aktivitas vulkanisme

 Mengamati gambar tentang bentuk-bentuk intrusi magma, dilanjutkan dengan siswa menunjukkan bentuk-bentuk intrusi magma

 Tanya dan informasi dilanjutkan dengan penjelasan erupso magma,

 Mengambar gambar bentuk-bentuk gunugn api, dilanjutkan tanya jawab dan siswa menjelaskan bentuk-bentuk gunung api yang terjadi akibat sifat letusan

 Mengamati suatu bagan tentang tipe letusan, dilanjtukan dengan tanya jawab perbedaan-perbendaan tipe letusan  Tanya dan penjelasan, siswa menjeaslakan material yang

dikeluarkan gunung api ketika terjadi letusan

 Tanya jawab dan informasi tentang fenomena-fenoemana yang terjadi pada saat pra vulkanis dan post vulkanis

3 Penutup / Mengakhiri Pembelajaran

( Rangkuman, Pemberian Tugas, Penilaian Proses, dll )  Memberikan ulasan, dan kesimpulan tentang amteri yang

dipeljari pada hari ini

 Melakukan penielaian proses dan penilaian hasil belajar

 Memberikan tugas membuat kliping tentang letusan gunung api dan memberikan ulasannya

I. PenilaianKognetif

 Penilaian proses pembelajaran dengan menjawab soal-soal yang berkaitan dengan tujuan pembelajaran


(6)

 Penilaian untuk tugas membuat kliping tentang letusan gunugn dan ulasannya  Afektif :

 Penilaian aktivitas individu dalam melaksanakan tugas kelompok

 Penilaian keaktifan siswa dalam tanya jawab selama kegiatan pembelajaran berlangsung

 Penilaian Karangan berdasarkan rubrik penialian berikut 

Rubrik Penilaian Karangan

Sikap/Aspek yang dinilai Nilai kualitatif

Nilai kuantitatif

Deskripsi (Alasan)  Judul/Pengantar menunjukkan isi

 Pengaturan/etika pebuatan kliping ( sumber kliping, tanggal dan ulasan )

 Keindahan dalam penyusunan tata letak kliping

 Urutan peristiwa yang disajikan dalam kliping

 Penutup memberi kesimpulan/ulasan pada akhir klipinga dengan menggunkan bahasan Indoensai baik

Nilai rata-rata

Rubrik Penilaian Tanyajawab

Sikap/Aspek yang dinilai Nilai kualitatif

Nilai kuantitatif

Deskripsi (Alasan)  Pemahaman materi pembahasan

 Kemampuan menyampaikan pendapat  Kemampuan penggunaan bahasa yang

dalam menyampaikan isi pikiran Nilai rata-rata

Kriteria Penilaian

Nilai kualitatif Nilai kuantitatif

Memuaskan 4 > 80

Baik 3 68 - 79

Cukup 2 56 - 67

Kurang 1 < 55

Alat Penilaian ( Soal )

1. Uraikan dengan menggunkan gambar bentuk bentuk intrusi magma 2. Jelaskan bentuk-bentuk gunung api berdaarkan sifat erupsinya 3. Jelaskan perbedaan tipe letusan hawai dengan tipe letusan vulkano 4. Jelaskan fenoemna –fenoam yang terjadinya pada saat pra vulkanis