Instrumen PIP (Kepala Sekolah)

  

SUBDIT PESERTA DIDIK

TAHUN 2018

(Responden Kepala Sekolah)

  Nama Sekolah : ………………………………… NPSN : ………………………………… Kabupaten : ………………………………… Provinsi : …………………………………

DIREKTORAT PEMBINAAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

  

2018

  

INSTRUMEN SUPERVISI PROGRAM INDONESIA PINTAR

(PIP)

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

PETUNJUK PENGISIAN INSTRUMEN SUPERVISI

  1. Instrumen supervisi terdiri dari 4 bagian, yaitu Bagian I tentang Pelaksanaan Sosialisasi dan Administrasi PIP; Bagian II tentang Pelaksanaan Pengusulan PIP; Bagian III tentang Pelaksanaan Penyampaian Penetapan Penerima Dana PIP; Bagian IV tentang Kesesuaian Capaian Sasaran dan Pelaporan.

  2. Setiap bagian instrumen disusun berdasarkan komponen/aspek supervisi.

  3. Pelaksanaan supervisi dilakukan dengan pendekatan:

  a) Wawancara/diskusi dengan responden

  b) Pengamatan/observasi proses pelaksanaan pencairan PIP 4. Petugas harus membawa surat tugas dari Direktur Pembinaan SMK.

  5. Petugas agar melapor ke Dinas Pendidikan Kab/Kota/Provinsi

  

6. Petugas memakai pakaian formal yang rapi dan sopan, serta memakai

kartu identitas pegawai.

  7. Petugas harus mengambil foto responden dan dokumen terkait.

  

8. Petugas harus membuat laporan dan entri data supervisi ke form online

paling lambat 1 minggu setelah selesai melaksanakan tugas.

  9. Laporan dilampiri dengan:

  a) instrumen supervisi

  b) foto dokumentasi

  c) administrasi perjalanan dinas

  NAMA PETUGAS SUPERVISI ....................................................................................... NIP .......................................................................................

DATA SEKOLAH

  NAMA SMK .......................................................................................

  Nama Sekolah tidak boleh disingkat (ditulis lengkap)

  NPSN .......................................................................................

  Kab/Kota .......................................................................................

  Provinsi .......................................................................................

A.KOMPONEN KONTEKS A.1. SOSIALISASI

  1) Informasi Program Indonesia Pintar (PIP) diperoleh melalui? Website Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Website Direktorat Jenderal Dikdasmen Website Direktorat Pembinaan SMK/PIP SMK Dinas Pendidikan Provinsi Perwakilan Dinas Pendidikan Provinsi yang ada di

  Kabupaten/Kota/UPTD MKKS Provinsi MKKS Kabupaten/Kota/K3SK Televisi Leaflet/Poster Radio Teman/Saudara/Keluarga Media Sosial Pemangku Kepentingan Yang lain: .................................................................................................................

  ..................................

  2) Apakah Saudara menerima sosialisasi tentang KIP (Kartu Indonesia Pintar)?

  Ya Tidak

  3) Apakah Sekolah melaksanakan sosialisasi PIP dan KIP kepada warga sekolah termasuk orang tua peserta didik dan komite sekolah? Ya Tidak

  4) Adakah unsur dari pemangku kepentingan yang melakukan sosialisasi ke sekolah saudara? Ya Tidak Yang lain:

  5) Apakah Saudara telah mendapatkan sosialisasi tentang Sistem Informasi Indonesia Pintar (SIIP)?

  Sudah

  Belum

A.2 ADMINISTRASI

  6) Apakah Sekolah melakukan pendataan peserta didik calon penerima PIP Tahun 2018?

  Ya Tidak

  7) Apakah siswa penerima KIP di sekolah Saudara sudah melaporkan nomor KIP-nya? Sudah Belum

  8) Apakah Sekolah telah memasukkan nomor KIP siswa penerima pada Dapodik?

  Sudah Belum

  9) Bagaimana Saudara memastikan bahwa Operator Sekolah sudah menandai Siswa pemegang KIP dan yang layak mendapatkan bantuan PIP? ...........................................................................................................................

  ......................................

  10) Apakah sekolah saudara sudah memiliki jaringan internet? Sudah Belum

  11) Apakah Saudara sudah pernah mengakses SIIP SMK? Sudah Belum

  12) Informasi apa yang didapat setelah mengakses SIIP SMK? ...........................................................................................................................

  ......................................

  13) Apa tindak lanjut dari informasi yang didapat setelah mengakses SIIP SMK?

  Mengunduh SK Penerima PIP SMK Menginstruksikan siswa agar segera melakukan aktivasi Melakukan koordinasi dengan pihak bank penyalur Melakukan koordinasi dengan sekolah-sekolah terdekat untuk mengundang pihak bank penyalur melakukan pencairan di sekolah Mengkoordinasikan berkas persyaratan pencairan secara kolektif Belum melakukan tindak lanjut Yang lain: ……………………………………………………………………………………… ……………………………………….

  B. KOMPONEN INPUT B.1. PENGUSULAN PIP 1) Peserta didik yang diusulkan mendapat bantuan PIP adalah ...

  Pemegang KIP Peserta didik dari keluarga peserta Program Keluarga Harapan (PKH)

  Peserta didik dari keluarga pemegang Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) Peserta didik yang berstatus yatim piatu/yatim/piatu dari sekolah/ panti sosial/panti asuhan Peserta didik yang terkena dampak bencana alam; Kelainan fisik (peserta didik inklusi), korban musibah, dari orang tua PHK, di daerah konflik, dari keluarga terpidana, berada di LAPAS, memiliki lebih dari 3 saudara yang tinggal serumah Peserta didik kelas 12, dan kelas 13; Peserta didik SMK yang menempuh studi keahlian kelompok bidang: Pertanian, Perikanan, Peternakan, Kehutanan dan Pelayaran/Kemaritiman Usulan dari pemangku Kepentingan Yang lain: ……………………………………………………………………………………… ………………………………………… 2) Peserta didik yang diprioritaskan mendapat bantuan PIP adalah ...

  Peserta Didik yang berstatus yatim dan/atau piatu termasuk yang berada di panti sosial dan panti asuhan Peserta Didik berkebutuhan khusus pada sekolah reguler Peserta Didik yang orang tuanya berstatus narapidana di Lembaga Pemasyarakatan Peserta Didik yang berstatus sebagai tersangka atau narapidana di Rumah Tahanan atau Lembaga Permasyarakatan Peserta Didik yang terkena dampak bencana alam Peserta Didik korban musibah di daerah konflik

  Mengusulkan Peserta Didik miskin/rentan miskin tetapi belum terdata didalam SK PIP 3) Apakah Sekolah telah mengajukan permohonan/usulan PIP Tahun 2018 dengan memberi tanda "layak PIP" melalui Dapodik?

  Sudah Belum

  4) Apa yang Saudara lakukan apabila ada peserta didik yang miskin/rentan miskin namun belum memiliki persyaratan untuk mendapatkan bantuan PIP

  Menginformasikan kepada orangtua/wali untuk melaporkan ke Kelurahan Menginformasikan kepada orangtua/wali untuk melaporkan ke Musyawarah Perencanaan Pembangunan Menginformasikan kepada orangtua/wali untuk melaporkan ke Dinas Sosial Sekolah melaporkan data calon penerima KIP ke Dinas Pendidikan Provinsi Apakah saudara mendapati Peserta Didik penerima PIP di sekolah saudara ternyata

  5) sudah tidak memenuhi syarat lagi untuk menerima dana bantuan PIP? Ya Tidak

  6) Apabila iya, sebutkan alasan Peserta Didik tersebut tidak memenuhi syarat lagi untuk menerima dana bantuan PIP Meninggal dunia Peserta Didik menolak dikarenakan sudah mampu Kebijakan Pemerintah Daerah

  7) Apabila saudara mendapati Peserta Didik dengan kriteria seperti yang disebutkan di pertanyaan sebelumnya, apa yang saudara lakukan? Mengusulkan pembatalan ke Dinas Pendidikan Provinsi Tidak mengusulkan pembatalan

C. KOMPONEN PROSES C.1 PROSES PENYAMPAIAN PENETAPAN PENERIMA DANA PIP

  1) Darimana Saudara mengetahui bahwa Sekolah Saudara sebagai SMK penerima PIP SMK tahun 2018? Website Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Website Direktorat Pembinaan SMK/PIP SMK Website Direktorat Jenderal Dikdasmen Dinas Pendidikan Provinsi Dinas Pendidikan Kab/Kota MKKS/K3S Kab/Kota atau Provinsi Guru/Tenaga Kependidikan Teman/Saudara/Keluarga Media Sosial Pemangku Kepentingan Yang lain: ……………………………………………………………………………………… …………………………………………

  2) Pencairan dana PIP dari Bank Penyalur tahun 2018 dilakukan dengan cara: Peserta Didik didampingi Kepala Sekolah/Guru datang ke Bank

  Penerima/Peserta Didik datang ke Bank Petugas Bank datang ke Sekolah Penerimaan diwakilkan kepada Kepala Sekolah secara kolektif Yang lain: ……………………………………………………………………………………… …………………………………………

  3) Alasan penarikan dana bantuan PIP di sekolah Anda dilakukan secara kolektif : Jarak yang jauh dan waktu tempuh yang relatif lama ke bank penyalur Akses ke bank penyalur sulit untuk ditempuh Biaya transportasi ke bank penyalur relatif mahal Kondisi geografis yang menyulitkan siswa (kepulauan, pegunungan, atau pedalaman) Armada transportasi terbatas Tidak ada kantor Bank di kecamatan sekolah/tempat tinggal Peserta Didik Kondisi Peserta Didik tidak memungkinkan untuk melakukan aktivitas normal dikarenakan sakit, sedang mengalami cuaca buruk Yang lain: ……………………………………………………………………………………… …………………………………………

  4) Apabila pencairan dana bantuan PIP dilakukan secara kolektif, dana yang sudah diambil dimasukkan kedalam rekening Ke rekening sekolah Ke rekening lain

  5) Berapa lama dana bantuan PIP yang telah ditarik secara kolektif, diberikan kepada Peserta Didik yang berhak menerima? ≤ 2 Hari 3 - 5 Hari > 5 Hari

  6) Apakah Bank Penyalur memberikan informasi kepada Sekolah apabila dana siap untuk dicairkan? Ya Tidak

  7) Apakah seluruh penerima PIP di tahun 2017-2018 sudah mencairkan dana bantuan PIP? sudah Belum

  8) Apakah Dinas Pendidikan Provinsi memonitor sekolah-sekolah untuk pemutakhiran data? Ya Tidak

  9) Apakah Dinas Pendidikan Provinsi menginformasikan/menyampaikan Surat Keputusan (SK) dan daftar Peserta Didik penerima PIP kepada Peserta Didik penerima melalui sekolah

  Ya Tidak

  10) Apakah Dinas Pendidikan Provinsi membantu mengkoordinasikan dengan Bank Penyalur untuk penjadwalan pencairan/pengambilan dana PIP oleh Sekolah

  Ya

  Tidak 11) Bagaimana kualitas pelayanan bank penyalur?

  Sangat tidak memuaskan

  1

  2

  3

  4

  5 Sangat memuaskan 12) Kendala apa yang dihadapi penerima bantuan dalam melakukan pencairan dana di Bank Penyalur?

  ……………………………………………………………………………………………… ……………………………………………

  ……………………………………………………………………………………………… …………………………………………..

D. KOMPONEN PRODUK D.1 KESESUAIAN CAPAIAN SASARAN DENGAN PROGRAM

  1) Bila Peserta Didik telah menerima dana PIP, dipergunakan untuk: Pembelian buku dan alat tulis; Pembelian pakaian dan perlengkapan (sepatu, tas, dll); Transportasi peserta didik ke Sekolah/Industri; Uang saku peserta didik; Biaya kursus/les tambahan bagi peserta didik pendidikan formal; Biaya praktik tambahan dan biaya magang/penempatan kerja; Yang lain: ……………………………………………………………………………………… …………………………………………

  2) Apakah peserta didik penerima PIP telah melaporkan dan menyerahkan bukti aktivasi rekening PIP yang dikeluarkan oleh Bank Penyalur?

  Sudah Belum

  3) Apakah ada siswa penerima manfaat PIP di sekolah Saudara yang diusulkan oleh pemangku kepentingan dan diketahui oleh Saudara? Ada Tidak ada

D.2 PELAPORAN

  4) Apakah Sekolah melakukan pemantauan untuk memastikan penerimaan dana PIP SMK 2018 diterima langsung oleh Peserta Didik? Ya Tidak Yang lain: ……………………………………………………………………………………… ………………………………….......

  5) Apakah Komite Sekolah melakukan pemantauan untuk memastikan penerimaan dana PIP SMK 2018 diterima langsung oleh Peserta Didik? Ya Tidak

  6) Apakah Dinas Pendidikan melakukan pemantauan untuk memastikan penerimaan dana PIP SMK 2018 diterima langsung oleh Peserta Didik? Ya Tidak

  7) Aspek-aspek apa saja yang dipantau? Ketepatan sasaran penerima PIP

  Jumlah Peserta Didik penerima yang sudah mendapatkan dana PIP Jumlah Peserta Didik penerima yang belum mendapatkan dana PIP Peran dan fungsi pihak-pihak terkait Ketepatan jumlah dana Ketepatan waktu penyaluran Kesesuaian pemanfaatan dana oleh Peserta Didik Kendala/Permasalahan di Lapangan

  LAPORAN RINGKAS PETUGAS PEMANTAUAN Nama Petugas : ..........................................................................................................

  Program bantuan : Program Indonesia Pintar (PIP) SMK Tahun 2018 SMK : .......................................................................................................... Kab./Kota : .......................................................................................................... Provinsi : ..........................................................................................................

  A. KESIMPULAN HASIL PEMANTAUAN DAN EVALUASI

  B. KENDALA Kendala atau permasalahan apa saja yang dihadapi oleh sekolah dalam pelaksanaan program/kegiatan

  FORMAT PEMANTAUAN DAN EVALUASI Petugas 1 Petugas 2 Kepala Sekolah SMK .........

  NIP. NIP. NIP.

Dokumen yang terkait

BAB II TINJAUAN PEMBELAJARAN MUSIK DAN PRAKTIK INSTRUMEN GITAR DI CHANDRA KUSUMA SCHOOL - Pembelajaran Praktik Instrumen Gitar Kurikulum ABRSM Dasar I Di Chandra Kusuma School: Kajian Terhadap Masalah dan Solusinya

0 0 33

BAB I PENDAHULUAN - Pembelajaran Praktik Instrumen Gitar Kurikulum ABRSM Dasar I Di Chandra Kusuma School: Kajian Terhadap Masalah dan Solusinya

0 0 39

Pengembangan dan Validasi Instrumen Pengukuran Efektivitas Tim di Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM)

0 25 20

45 BAB IV HASIL PENELITIAN 4.1 Data Hasil Penelitian 4.1.1 Hasil Uji Validitas, Reliabilitas, dan Tingkat Kesukaran Instrumen Soal Tes

0 0 26

Lampiran Instrumen Wawancara dan Hasil Wawancara TPA Ibnu Abbas

2 12 49

Instrumen Wawancara Dan Hasil Wawancara TPA Pelangi Nusantara

1 4 14

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengembangan Instrumen Penilaian Ranah Sikap dengan Menggunakan Skala Likert untuk Kelas V Semester 2 Berdasarkan Kurikulum 2013

0 0 9

BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1 Kajian Teori - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengembangan Instrumen Penilaian Ranah Sikap dengan Menggunakan Skala Likert untuk Kelas V Semester 2 Berdasarkan Kurikulum 2013

0 0 30

3.2. Definisi Konsep - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengembangan Instrumen Penilaian Ranah Sikap dengan Menggunakan Skala Likert untuk Kelas V Semester 2 Berdasarkan Kurikulum 2013

0 0 12

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengembangan Instrumen Penilaian Ranah Sikap dengan Menggunakan Skala Likert untuk Kelas V Semester 2 Berdasarkan Kurikulum 2013

0 1 52