Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Rekontruksi Identitas Perempuan dalam 1 Korintus 14 : 34 – 40 dari Perspektif Poskolonial Perempuan Kristen Jawa

Lampiran 1 . Pedoman wawancara
PEDOMAN WAWANCARA
Pedoman wawancara adalah serangkaian pertanyaan yang diajukan kepada Informan kunci
(key informan) untuk memperoleh informasi dan atau data yang berkaitan dengan persoalan
penelitian. Pedoman wawancara merupakan tools yang dipakai untuk mencapai tujuan
penelitian. Adapun tema tesisnya adalah Rekontruksi Terhadap Identitas Perempuan
Dalam 1 Korintus 14 : 34-40 Dari Perspektif Poskolonial Perempuan Jawa.
Data Umum Responden
1.
2.
3.
4.

Nama
Pekejaan
Usia
Pendidikan

:…………………………………………………………………………
:…………………………………………………………………………
:…………………………………………………………………………

:…………………………………………………………………………

Daftar Pertanyaan Wawancara
1. Apakah yang anda ketahui tentang budaya Jawa?
2. Apakah yang anda ketahui dengan Perempuan Jawa ?
3. Apakah ada pengaruh budaya Jawa dalam kehidupan bermasyarakat di kota
Semarang? Bagaimanakah hal itu ?
4. Apakah yang anda ketahui tentang budaya Patriarkal ( sistem sosial di mana kaum
laki-laki mengendalikan kekuasaan atas kaum perempuan)?
5. Bagaimana pengaruh budaya Patriarkal terhadap hubungan antara laki-laki dan
perempuan Jawa?
6. Apakah peran Perempuan Jawa dipengaruhi oleh budaya Patriarkat ? kalau ya seperti
apa?
7. Apakah Perempuan Jawa senantiasa mengalami penindasan ? Berikan penjelasan
anda?
8. Apakah budaya Patriarkat mempunyai pengaruh dalam kehidupan Gereja Kristen
Jawa? Bagaimana pendapat anda?
9. Apakah yang Anda ketahui dari 1 Korintus 14 : 34 – 35 ?
10. Berikan penjelasan anda, apakah 1 Korintus 14 : 34 – 35 mempunyai dampak bagi
kehidupan Gereja Kristen Jawa?

11. Apakah ini juga yang menjadi faktor penyebab sedikitnya Pendeta Perempuan di
lingkungan Gereja Kristen Jawa? Bagaimana pendapat anda?
12. Apakah Jemaat – jemaat di Klasis Semarang Barat juga terpengaruh dengan pendapat
tersebut diatas?
13. Apakah sebabnya di Klasis Semarang Barat belum ada Pendeta Perempuan ?
14. Apakah perlu adanya perubahan / rekontruksi cara pandang dari semua pihak tentang
hal tersebut?
15. Apakah yang seharusnya dilakukan supaya ideal menurut Anda ?
16. Bagaimana kondisi Perempuan Jawa pada jaman Orde Lama?
17. Bagaimana kondisi Perempuan Jawa dalam konteks Orde Baru?
18. Bagaimana kondisi Perempuan Jawa dalam masa Reformasi ?
19. Bagaimana peran Perempuan Jawa dalam berpolitik?

118

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perempuan Rentenir dari Perspektif Konseling Feminis T2 752014024 BAB I

0 1 10

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perempuan Rentenir dari Perspektif Konseling Feminis

0 0 14

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Rekontruksi Identitas Perempuan dalam 1 Korintus 14 : 34 – 40 dari Perspektif Poskolonial Perempuan Kristen Jawa T2 752012003 BAB I

0 2 14

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Rekontruksi Identitas Perempuan dalam 1 Korintus 14 : 34 – 40 dari Perspektif Poskolonial Perempuan Kristen Jawa T2 752012003 BAB II

0 2 48

T2 752012003 BAB III

0 2 22

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Rekontruksi Identitas Perempuan dalam 1 Korintus 14 : 34 – 40 dari Perspektif Poskolonial Perempuan Kristen Jawa T2 752012003 BAB IV

0 2 24

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Rekontruksi Identitas Perempuan dalam 1 Korintus 14 : 34 – 40 dari Perspektif Poskolonial Perempuan Kristen Jawa T2 752012003 BAB V

0 0 3

T2 752012003 Daftar Pustaka

0 1 6

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Rekontruksi Identitas Perempuan dalam 1 Korintus 14 : 34 – 40 dari Perspektif Poskolonial Perempuan Kristen Jawa

0 0 11

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perempuan Pencari Nafkah (Peran Perempuan Suku Amungme di Papua dalam Kehidupan Keluarga Dilihat dari Perspektif Jender)

0 0 18