Sistem Periodik Unsur pptx 1

SISTEM PERIODIK
UNSUR

Do you still remember the
Periodic Table Song for the
first 20 elements????

SISTEM PERIODIK UNSUR

Penggolongan Manusia dalam Al Qur’an
Surat Al Fatihah ayat 6-7:
“Tunjukilah kami jalan yang lurus(6), (yaitu) jalan
orang-orang yang telah Engkau anugerahkan
nikmat kepada mereka; bukan (jalan) mereka yang
dimurkai dan (bukan pula) jalan mereka yang
sesat(7)”


Surat Al Waqi’ah ayat 7-9:
“dan kamu menjadi 3 golongan(7). Yaitu golongan
kanan, alangkah mulianya golongan kanan itu(8).

Dan golongan kiri, alangkah sengsaranya golongan
kiri itu(9)”


Tujuan Pembelajaran








Menjelaskan dasar pengelompokan unsurunsur dalam sistem periodik.
Menentukan elektron valensi dan kulit
valensi
Menentukan periode dan golongan unsurunsur dalam tabel periodik.
Mengklasifikasikan unsur ke dalam logam,
non logam, dan metalloid dilihat dari
golongannya dalam Sistem Periodik Unsur


You’ll Need to ….






Remember about the electron
configuration
Remember about “elektron valensi”
and “kulit valensi”
Remember about the rule:
“Orbital yang terisi penuh atau
setengah penuh memiliki energi
yang lebih stabil”

Evolusi Sistem Periodik
Unsur




Pada awal perkembangan ilmu kimia,
saintis mengelompokkan unsur
berdasarkan massa atomnya karena ide
tentang proton, elektron dan neutron
masih dikembangkan

Evolusi Sistem Periodik
Unsur
Drobereiner triads
Pada 1892
Dobreiner
mengelompokkan
unsur-unsur ke
dalam beberapa
kelompok. Setiap
kelompok terdiri
dari 3 unsur yang
disebut Triads


Evolusi Sistem Periodik
Unsur
Newland’s law of octaves
Pada 1865 beliau
menemukan apabila unsurunsur disusun berdsarkn
kenaikan massa atomny
maka akan ada 7 kelompok
unsur yang masing-masing
berisi 8 unsur dengan sifat
fisika dan kimia yang sama

Evolusi Sistem Periodik
Unsur
Mendeleev’s periodic table
Beliau menemukan jika atomatom disusun berdasarkan
kenaikan massa atomnya maka
dapat diamati kesamaan sifat
kimia pada interval tertentu
Mendeleev juga menyisakan

beberapa ruang kosong karena
beranggapan bahwa ada unsur
yang belum ditemukan

Evolusi Sistem Periodik
Unsur
Moseley’s Periodic
Table
 Moseley
melakukan
percobaan untuk
meneliti spektrum
sinar X dan
hubungannya
dengan jumlah
muatan listrik

Evolusi Sistem Periodik
Unsur
Seaborg’s

Periodic Table
 Pada 1940
Seaborg
menemukan
unsur-unsur
transuranium
(nomor atom 94102) yang
kemudian
diletakkan pada

Bagaimana hubungan
antara konfigurasi
elektron dengan letak
unsur dalam sistem
periodik unsur????????

Konfigurasi Elektron dan Letak Unsur

Na:
1s

2s
2p
11
1
3s
1 Valens
Elektron
Na:
[Ne]
3s
11
2

Kulit Valensi

2

6

Konfigurasi Elektron dan Letak Unsur


Kulit Valensi: Menunjukkan periode
 Elektron Valensi: Menunjukkan
Golongan


Apa fungsi sub kulit s, p, d dan f
dalam menentukan letak
unsur?????

Konfigurasi Elektron dan Letak Unsur




Unsur-unsur pada golongan utama
memiliki konfigurasi elektron dengan
sub kulit terakhirnya s dan/atau p
Unsur-unsur pada golongan transisi
memiliki konfigurasi elektron dengan

sub kulit terakhirnya d

KUIS
1.Tentukanlah letak unsur berikut ini dalam sistem
periodik unsur:
a. 17 Cl
b. 8O
c. 20Ca
d. 14Si
e. 16S
f. 6C

2.Tentukan pasangan unsur-unsur yang ada dalam
satu golongan
3.Tentukan pasangan unsur-unsur yang ada dalam
satu periode

Konfigurasi Elektron dan Letak Unsur

Konfigurasi Elektron dan Letak Unsur


SIFAT
UNSUR

Logam, Non Logam dan
Metaloid

Logam, Non Logam dan
Metaloid
Apa perbedaan unsur logam dan non
logam yang Ananda ketahui????

1.

Bila dilihat dari letak unsur dalam SPU,
golongan berapakah yang termasuk
unsur logam, non logam dan
metaloid?????

2.


Apa saja ciri-ciri fisik unsur logam dan
non logam?

3.

Jari-Jari Atom
Bagaimana kecenderungan besarnya
jari-jari atom unsur dalam satu
golongan?
 Bagaimana kecenderungan besarnya
jari-jari atom unsur dalam satu
periode?
 Bagaimana hubungan antara jari-jari
atom dengan konfigurasi elektron?
 Bagaimana pengaruh jumlah proton di
inti atom terhadap jari-jari atom?


Energi Ionisasi






Bagaimana hubungan antara
konfigurasi elektron dengan energi
ionisasi pertama suatu atom?
Jelaskan mengapa energi ionisasi
unsur golongan VA lebih tinggi
dibandingkan golongan VI A?
Bagaimana cara menentukan
golongan suatu unsur berdasarkan
energi ionisasi pertama, kedua,
ketiga dst?

Afinitas Elektron








Jelaskan perbedaan antara afinitas
elektron dan energi ionisasi?
Bagaimana kecederungan afinitas
elektron unsur dalam satu periode?
Bagaimana kecederungan afinitas
elektron unsur dalam satu golongan?
Apa pengaruh besarnya afinitas
elektron dan energi ionisasi
terhadap kecenderungan unsur
membentuk anion dan kation?

Keelektronegatifan








Apa yang dimaksud dengan
keelektronegatifan?
Bagaimana kecenderungan
keelektronegatifan unsur dalam satu
golongan?
Bagaimana kecenderungan
keelektronegatifan unsur dalam satu
periode?
Bagaimana hubungan antara
keelektronegatifan unsur dengan
energi ionisasinya?

Logam, Non Logam dan
Metaloid
Sifat-sifat Unsur Logam:
 Dapat menghantarkan listrik dengan
baik (konduktor)
 Warna mengkilap
 Tekstur keras dan ulet (Kecuali Hg)
 Memiliki titik didih dan titik leleh yang
tinggi

Logam, Non Logam dan
Metaloid
Sifat-sifat Unsur Non Logam:
 Tidak menghantarkan arus listrik (non
konduktor)
 Titik didih dan titik lelehnya rendah
 Dapat berwujud padat, cair dan gas
pada suhu kamar

Logam, Non Logam dan
Metaloid
Unsur Metaloid:
 Unsur non logam yang mempnyai sifat
sifat kelogaman secara terbatas

Logam, Non Logam dan Metaloid

Prediksikan sifat-sifat
unsur metaloid!

Latihan Soal
1. Diketahui konfigurasi elektron dari
beberapa atom sebagai berikut:
a) [Ar] 4s2 3d2
b) [He] 2s2 2p3
c) [Kr] 5s2 4d10

Tentukanlah golongan dan periode
unsur-unsur tersebut pada SPU.

Latihan Soal


2. Tuliskanlah konfigurasi unsur-unsur
berikut ini lalu tentukan letaknya pada
sistem periodik unsur dan nama
unsurnya:

A
13
28

B

C
34

KUIS 2
Tuliskanlah konfigurasi unsur-unsur
berikut ini lalu tentukan letaknya
pada sistem periodik unsur

Al
13
B
16S
5

V
23
18A
rC
29

u

20C
a
9F

C
27
o

He
2

KUIS 3
Tuliskanlah konfigurasi elektron unsurunsur berikut, tentukan letaknya dalam
SPU, lalu urutkanlah unsur-unsur dari
yang memiliki jari-jari terkecil hingga
yang terbesar:
16



S

C
20
a

A
18
rN
7

K
19
Li
3

Kuis 4


Tuliskanlah konfigurasi elektron unsurunsur berikut, tentukan letaknya dalam
SPU, lalu urutkanlah unsur-unsur
berdasarkan:



Kenaikan jari-jari atom
Kenaikan energi ionisasi

N
7
Be
4

Li
3
C
6

B
5
O
8

JARI-JARI ATOM
Keyword:
Atomic radius is the distance between the
nucleus and the valence electron
Jari-jari atom adalah jarak antara inti atom
dengan elektron terluar

TREND of ATOMIC RADII

TREND of ATOMIC RADII

Picture quoted from:
General Chemistry Whitten Full: 242

Can You explain why is that
happen?
Hint: there is a connection between atomic radii and electron
configuration

TREND of ATOMIC RADII




For elements along a period, from left to right
the atomic radii are getting smaller because
the number of protons in nucleus is increase.
Means that the attraction force from the
nucleus to the outer electron become
stronger and makes the atomic radii smaller.
For elements within a group, from top to
bottom the atomic radii are getting bigger
because the addition of atomic shell.

ENERGI IONISASI

Keyword:
• Ionization energy is the minimum energy required to
remove the highest energy electron from an isolated
gaseous atom or ion in its ground state.
• Energi ionisasi adalah jumlah energi minimum yang
DIBUTUHKAN untuk melepaskan satu elektron terluar dari
suatu atom atau ion yang ada dalam fasa gas.

Trend of 1st Ionization Energy
(IE1)

Graph quoted from:
McMurry and Fay, 4th edition:20

Successive Ionization
Energy

Trend of 1 Ionization Energy
(IE1)
st

ratomic decrease

With the exception for group 13 and 16

ratomic increase

Can You explain why is that
happen?
Hint: there is a connection between atomic radii, electron
configuration and ionization energy

TREND OF 1st IONIZATION ENERGY (IE1)




For elements within a group, from top to bottom the IE1
values are getting smaller because atomic radius increase,
the attraction force from nucleus to the outer electrons
getting weaker. The outer electron is easy to be removed
and the energy required to remove the outer electron is
smaller.
For elements in a period, from left to right the IE1 values are
vary. From Li to Be the IE1 values increase but decrease in B.
And then from B to N IE1 values increase but decrease in O.
The increasing trend happen because the number of protons
in nucleus larger, the attraction force from nucleus to outer
electron stronger and the electron need a great energy to be
able to removed. The anomaly for B and O are due to the
electron configuration in the orbital of the valence shell.

Why is the difference in the value of IE1 of H a
Li so great?

H atom

Li atom

H atom only has 1 proton and
1 electron without neutron. the
electron in H atom occupy the
shell that very close with the
nucleus and there is no
repulsion with other electron.
Therefore the attraction force
between proton and electron
are so strong and the energy
needed to remove the electron
is great.

SUCCESSIVE IONIZATION ENERGY FOR 2nd
PERIOD ELEMENTS

Table quoted from:
Silberberg, 2010:265

Trend of Successive IE




IE1 < IE2< IE3< … because in the atom that
already released an electron the value of Zef
remains the same but the number of
electrons affected by it is decreases, and
makes the electron attracted strongly to the
ion.
If the outer electrons are all removed, the
energy to remove the next electron which is
inner electron is very great

AFINITAS ELEKTRON
F(g) + e  F-(g)

EA1 = -328 kJ/mol

Key Word:
Electron Affinity is the energy change for the process of
adding an electron to an isolated gaseous atom or ion
Afinitas elektron adalah energi yang dibebaskan atau
diserap oleh atom netral dalam bentuk gas apabila
menerima sebuah elektron untuk membentuk ion
negatif .

Elements’ Electron Affinity





Tanda negatif menunjukkan bahwa reaksi
(sistem) melepaskan energi ke
lingkungan
Tanda positif menunjukkan bahwa reaksi
(sistem) membutuhkan energi dari
lingkungan

Trend of Elements’ 1st Electron
Affinity (EA1)

ELEKTRONEGATIVITAS




Electronegativity is the relative ability of
an atom to attract toward itself the
electrons in chemical bond.
Elektronegativitas adalah kemampuan
suatu atom untuk menarik elektron
ikatan ke arahnya.

Robert
Milikan

He proposed the value of
electronegativity based
on ionization energy and
electron affinity of an
atom

Linus Pauling

He won the Noble prize twice,
in 1954 for Chemistry and in
1962 for peace. He found the
elements’ electronegativity
value by considering the bond

Elements’ Electronegativity

Kuis

KUIS 3


Tuliskanlah konfigurasi elektron unsurunsur berikut, tentukan letaknya dalam
SPU, lalu urutkanlah unsur-unsur dari
yang memiliki:




Jari-jari terbesar hingga terkecil
Energi Ionisasi terbesar hingga terkecil
Keelektronegatifan terbesar hingga terkecil

16

S

C
20

18

A

rN
7

19
3

K

Li

Trend of Elements’ Electronegativity

Picture quoted from:
General Chemistry Whitten Full: 251

Kuis
1.

Tuliskanah konfigurasi elektron
kemudian urutkanlah unsur berikut ini
berdasarkan kenaikan
keelektronegatifannya!

F,
8O
9

2.

11

Na, 20Ca,

15

P, 6C dan

Tuliskanlah ion-ion yang dapat dibentuk
unsur-unsur tersebut!