Replikasi Eksperimen Efektivitas Aroma P

BAB 1
PENDAHULUAN
1.1 LATAR BELAKANG MASALAH
1.1.1. REVIEW PENELITIAN EKSPERIMEN BERBASIS JURNAL
Pada penelitian kali ini, penulis mereplikasi jurnal yang berjudul
“Efektivitas Aroma Peppermint Terhadap Memori Jangka Pendek” yang
ditulis oleh Alfa Ghasani & Magda Bhinnety E pada tahun 2010.
Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah mahasiswa/i
Fakultas Psikologi Universitas Gajah Mada angkatan 2006 sebanyak 26
orang yang terdiri masing-masing 13 orang kelompok eksperimen dan 13
orang kelompok kontrol. Subjek dipilih secara random. Kriteria subjek
adalah tidak sedang dalam kondisi sakit flu/pilek dengan rentang umur 20
hingga 22 tahun dan tidak memiliki cacat fisik. Pada kelompok
eksperimen sebelum dilakukan proses eksperimen akan dilakukan simple
smelling test untuk menguji apakah penciuman subjek tidak terganggu.

Hasil dari penelitian ini penulis jurnal melihat dari hasil output
SPSS jawaban posttest kelompok eksperimen pada tes rekognisi hasilnya
sangat signifikan yang menunjukkan nilai selisih rerata hitung sebesar 3.538 (p0.05). Dari kedua hasil diatas dapat diambil
kesimpulan


bahwa

pemberian

peppermint

efektif

atau

mampu

meningkatkan kemampuan memori jangka pendek pada subjek.
Sedangkan dari hasil output SPSS jawaban posttest kelompok
eksperimen pada tes free recall memiliki tingkat signifikansi yang sama
dengan hasil kelompok kontrol. Dilihat dari nilai selisih rerata hitung
kelompok kontrol sebesar -4.769 dan kelompok eksperimen sebesar -3.462
(keduanya sama-sama 16.33). Hasil Output Levene’s Test
of Equality of Error pada free recall test menunjukkan sig 0.560 (>0.05) maka
dikatakan bahwa data bersifat homogen. Nilai sig pada free recall test

menunjukkan angka 0.063 (>0.05) sehingga dapat disimpulkan pemberian aroma

13

peppermint pada free recall test tidak efektif untuk meningkatkan memori jangka
pendek.
Sedangkan pada tes rekognisi menunjukkan ada perbedaan nilai mean
pada kelompok eksperimen dan kelompok kontrol walaupun perbedaannya tidak
terlalu signifikan yaitu KK 0.385 sedangkan KE 0.33. tes rekognisi data yang
bersifat homogen sama halnya dengan free recall, besar nilai Levene’s pada
rekognisi adalah 0.948. Nilai sig pada tes rekognisi menunjukkan angka 0.689
(>0.05) sehingga dapat disimpulkan pemberian aroma peppermint pada tes
rekognisi tida efektif untuk meningkatkan memori jangka pendek.

14

PUSTAKA ACUAN
Bhinnety, M. (2008). Struktur dan proses memori. Buletin Psikologi Universitas
Gadjah Mada , 74-88.


Kumaran, D. (2008). Short-term memory and the human hippocampus. The
Journal of Neuroscience .

Matlin; M.W. 1998. Cognition. New Jersey : Harcout Brace College
Meamarbashi, A. (2014). Instant effects of peppermint essential oil on the
psychological parameters and exercise performance. Avicenna Journal of
Phytomedicine , 72-78.

Miller, G. A. (1956). The Magical Number Seven, Plus or Minus Two: Some
limits on our capacity for processing information. The Psychological Review vol
63 , 81-97.

Primadiati, Dr.Rachmi. 2002. Aromaterapi. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama
Stenberg, R.J. 2003. Cognitive Psychology. California; Wadsworth
Weiten, W. (2013). Psychology Themes and Variations 9th Edition. Cengage
Learning International Offices.

15


Dokumen yang terkait

AN ALIS IS YU RID IS PUT USAN BE B AS DAL AM P E RKAR A TIND AK P IDA NA P E NY E RTA AN M E L AK U K A N P R AK T IK K E DO K T E RA N YA NG M E N G A K IB ATK AN M ATINYA P AS IE N ( PUT USA N N O MOR: 9 0/PID.B /2011/ PN.MD O)

0 82 16

FRAKSIONASI DAN KETERSEDIAAN P PADA TANAH LATOSOL YANG DITANAMI JAGUNG AKIBAT INOKULASI JAMUR MIKORIZA ARBUSKULAR DAN BAKTERI PELARUT FOSFAT (Pseudomonas spp.)

2 31 9

Hubungan Kuantitatif Struktur Aktifitas Senyawa Nitrasi Etil P -Metoksisinamat Terhadap Aktivitas Anti Tuberkulosis Melalui Pendekatan Hansch Secara Komputasi

1 34 82

Efektivitas ekstrak daun sirih hijau (piper betle l.) terhadap pertumbuhan bakteri streptococcus pyogenes in vitro

2 49 44

Matematika Kelas 6 Lusia Tri Astuti P Sunardi 2009

13 252 156

PENGGUNAAN BAHAN AJAR LEAFLET DENGAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE (TPS) TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK SISTEM GERAK MANUSIA (Studi Quasi Eksperimen pada Siswa Kelas XI IPA1 SMA Negeri 1 Bukit Kemuning Semester Ganjil T

47 275 59

Uji Efektivitas Ekstrak Buah Mahkota Dewa (Phaleria macrocarpa (Scheff.) Boerl) sebagai Larvasida terhadap Larva Aedes aegypti Instar III

17 90 58

Efektivitas Pemberian Ekstrak Ethanol 70 % Akar Kecombrang (Etlingera elatior) Terhadap Larva Instar III Aedes aegypti sebagai Biolarvasida Potensial Effectiveness of Giving 70% Ethanol Root Extract Kecombrang (Etlingera elatior) against Aedes aegypti lar

2 34 76

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF EXAMPLE NON EXAMPLE TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR RASIONAL SISWA PADA MATERI POKOK PENCEMARAN DAN KERUSAKAN LINGKUNGAN (Studi Eksperimen pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 2 Waway Karya Lampung Timur Tahun Pela

7 98 60

Efektivitas Iklan Televisi Rokok Dengan Menggunakan Consumer Decision Model (CDM)

2 23 105