Prosedur Pengadaan Rekam Medis Pasien Rawat Jalan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Pada bab ini akan dijabarkan hasil penelitian yang diperoleh dari hasil wawancara beserta pembahasannya.

4.1 Prosedur Pengadaan Rekam Medis Pasien

Rekam medis menjadi dokumen penting dalam pemberian pelayanan kesehatan oleh petugas medis terhadap pasien. Pengadaan rekam medis ini memiliki prosedur yang berbeda- beda disebabkan pelayanan yang diberikan dan diterima juga berbeda. Pasien di Rumah Sakit Umum Gunungsitoli dapat dikategorikan sebagai pasien poliklinik atau pasien berobat jalan dan pasien rawat inap.

4.1.1 Prosedur Pengadaan Rekam Medis Pasien Rawat Jalan

Tata cara melayani pasien dapat dinilai baik bilamana dilaksanakan oleh petugas dengan sikap yang ramah, sopan, tertib dan penuh tanggung jawab. Sudah seharusnya seorang pasien yang datang ke rumah sakit diperlakukan dengan baik. Berikut adalah jawaban wawancara dari informan tentang prosedur pengadaan rekam medis pasien rawat jalan pada Rumah Sakit Umum Gunungsitoli. ”…Pasien membeli karcis di loket dan mendaftar ke tempat penerimaan pasien pasien rawat jalan. Petugas akan membuat kartu berobat dan pasien langsung menuju poliklinik. Poliknik akan mencatat pada buku register dan hasil pemeriksaan akan ditulis oleh dokter pada kartu lembar rekam medis…” Selain hasil wawancara di atas, peneliti juga menanyakan dan mengamati secara rinci alur rekam medis pasien rawat jalan. Adapun alur rekam medis pasien rawat jalan adalah: 1. Pasien membeli karcis di loket penulisan karcis. 2. Pasien dengan membawa karcis, mendaftar ke tempat penerimaan Pasien Rawat Jalan. Universitas Sumatera Utara 3. Petugas Tempat Penerimaan Pasien Rawat Jalan mencatat pada buku register : nama pasien, nomor RM, Identitas dan Data Sosial pasien dan mencatat keluhan pada kartu poliklinik. 4. Petugas tempat Penerimaan Pasien Rawat Jalan membuat kartu berobat untuk diberikan kepada pasien, yang harus dibawa apabila pasien tersebut beroat ulang. 5. Bagi pasien ulangan, disamping memperlihatkan karcis, psien harus menunjukkan kartu berobat kepada petugas penerimaan pasien. Petugas akan mengambil berkas rekam medis ulangan tersebut. 6. Kartu Poliklinik dikirimkan ke poliklinik yang dituju sesuai dengan keluhan pasien, sedangkan si pasien datang sendiri ke poliklinik. 7. Petugas poliklinik mencatat pada buku register pasien rawat jalan : nama, nomor rekam medis, jenis kunjungan, tindakan pelayanan yang diberikan. 8. Dokter pemeriksa mencatat riwayat penyakit, hasil pemeriksaan, diagnosis, terapi yang ada relevansi dengan penyakitnya, pada kartu lembaran rekam medis pasien. 9. Petugas di poliklinik perawatbidan membuat laporan atau rekapitulasi harian pasien rawat jalan. 10. Setelah pelayanan di poliklinik selesai dilaksanakan, petugas poliklinik mengirimkan seluruh berkas rekam medis pasien rawat jalan berikut rekapitulasi harian pasien rawat jalan, ke Unit rekam medis paling lambat 1 jam sebelum berahir jam kerja. 11. Petugas Unit Rekam Medis memeriksa kelengkapan pengisian rekam medis dan untuk yang belum lengkap segera diupayakan kelengkapannya. 12. Petugas Unit Rekam Medis mengolah rekam medis yang sudah lengkap, dimasukkan ke dalam Kartu Indeks Penyakit, Kartu Indeks Operasi dan sebagainya, sesuai dengan penyakitnya. 13. Petugas Unit Rekam Medis membuat rekapitulasi setiap akhir bulan, untuk membuat laporan dan statistik rumah sakit. 14. Berkas Rekam Medis pasien disimpan menurut nomor rekam medisnya dalam satu ruangan khusus. Universitas Sumatera Utara Kontrol Nomor RM 2 1 3 4 5 pinjam Buku Pedoman RSU Gunungsitoli Gambar 1 : Alur Rekam Medis Pasien Rawat Jalan Dari uraian penjelasan di atas maka dapat diketahui bahwa prosedur atau alur rekam medis pasien rawat jalan pada Rumah Sakit Umum Gunungsitoli sudah dilakukan dengan baik dan teratur. Prosedur atau alur rekam medis pasien rawat jalan dilakukan sesuai buku pedoman pelaksanaan rekam medis. Jadi, setiap pasien yang datang, harus mengikuti prosedur yang berlaku. TPPRJ TPP Unit gawat darurat Nomor Register No.RM Sdh ada no. RM Tdk y a Unit rawat inap POLIKLINIK Rawatan ulang Berobat Ulang Pendidikan Penelitian Keperluan lain Kantorruang Pengolahan RM file Indeks nama Indeks penyakit Assemb1 checking Kelengk apan Universitas Sumatera Utara

4.1.2 Prosedur Pengadaan Rekam Medis Pasien Rawat Inap

Dokumen yang terkait

Gambaran Pengelolaan Rekam Medis Di Rumah Sakit Umum Rantauprapat Tahun 2003

0 42 99

Gambaran Sistem Penyelenggaraan Rekam Medis di Rumah Sakit Umum Dr. F. L. Tobing Sibolga Tahun 2010.

17 167 78

ANALISIS KEPATUHAN DOKTER DALAM MENGISI REKAM MEDIS DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN Analisis Kepatuhan Dokter Dalam Mengisi Rekam Medis Di Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Boyolali.

2 8 15

ANALISIS KEPATUHAN DOKTER DALAM MENGISI REKAM MEDIS DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN Analisis Kepatuhan Dokter Dalam Mengisi Rekam Medis Di Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Boyolali.

0 4 19

ANALISIS PENGELOLAAN DATA REKAM MEDIS DI RUMAH SAKIT ANGKATAN UDARA (RSAU) LANUD ISWAHYUDI Analisis Pengelolaan Data Rekam Medis Di Rumah Sakit Angkatan Udara (RSAU) Lanud Iswahyudi.

1 6 15

ANALISIS PENGELOLAAN DATA REKAM MEDIS DI RUMAH SAKIT ANGKATAN UDARA (RSAU) LANUD ISWAHYUDI Analisis Pengelolaan Data Rekam Medis Di Rumah Sakit Angkatan Udara (RSAU) Lanud Iswahyudi.

0 6 17

PENERAPAN MANAJEMEN MUTU PELAYANAN DI UNIT REKAM MEDIS RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA Penerapan Manajemen Mutu Pelayanan di Unit Rekam Medis Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Surakarta.

9 115 23

PROSEDUR PENGELOLAAN ARSIP REKAM MEDIS DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH (RSUD) DR. SOERATNO GEMOLONG KABUPATEN SRAGEN.

0 0 16

Hubungan Motivasi Kerja Terhadap Kepatuhan Dalam Pengembalian Berkas Rekam Medis Di Seksi Rekam Medis Rumah Sakit Umum Daerah Dr. Soetomo

0 2 9

TinJauan PenGelOlaan rekam medis BaYi Baru laHir di rumaH sakiT umum daeraH kaBuPaTen karanGanYar

0 1 11