Kerangka Konsep Model Teoritis Variabel Penelitian

kesehatan PP No.69 tahun 1991. PNS golongan I, II, III akan mendapat perawatan di kelas II sedangkan golongan IV di kelas I di rumah sakit. Adapun anggota keluarga dari peserta askes sendiri adalah : 1. Istrisuami dari peserta askes sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku, 2. Anak yang sahanak angkat dari peserta yang mendapat tunjangan keluarga sebagaimana diatur dalam peraturan perundang-undangan yang berlaku dengan ketentuan belum mencapai usia 21 tahun, belum menikah, belum berpenghasilan, dan masih tanggungan pesertasampai usia 25 tahun yang masih mengikuti pendidikan formal. Hak peserta askes dan anggota keluarga adalah : 1. Memperoleh kartu askes, 2. Memperoleh pelayanan kesehatan pada fasilitas yang di tunjuk sesuai dengan ketentuan yang berlaku, 3. Memperolah penjelasaninformasi tentang hak dan kewajiban serta tatacara pelayanan kesehatan, 4. Menyampaikan keluhan baik secara lisan atau tertulissurat, kantor PT. Askes. Kewajiban peserta askes : 1. Membayar premi, 2. Memberikan data identitas diri untuk penerbitan kartu askes, 3. Berperan aktif mengetahui dan menaati semua ketentuan dan prosedur pelayanan kesehatan yang berlaku, 4. Menjaga kartu askes agar tidak rusak, hilangdimanfaatkan oleh yang tidak berhak. http:radenfebri.blogspot.com200901askes.html .

2.2 Kerangka Konsep

Kerangka konsep merupakan hipotesis teurai, karena hipotesis yang sebenarnya adalah rumusan definitif singkat, padat, dan kompak tentang dugaan rasional sebagai jawaban sementara dari masalah yang akan diuji kebenaran dan ketidakbenarannya. Kerangka konsep sebagai hasil pemikiran rasional merupakan uraian yang bersifat kritis dalam memperkirakan kemungkinan hasil penelitian yang akan dicapai Nawawi, 1995:40. Berdasarkan kerangka teori yang telah diuraikan sebelumnya, dalam penelitian ini ditetapkan kerangka konsep yang dapat dikemukakan sebagai berikut : 1. Variabel Bebas X Independent Variable Universitas Sumatera Utara Variabel Bebas merupakan variabel yang diduga sebagai penyebab atau pendahulu dari variabel lainnya Kriyantono, 2008:21. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah Strategi Komunikasi. 2. Variabel Terikat Y Dependent Variable Variabel Terikat merupakan variabel yang diduga sebagai akibat atau yang dipengaruhi oleh variabel yang mendahuluinya. Variabel terikat dalam penelitian ini adalah Tingkat Kepuasan Pasien.

3. Variabel Antara Z

Variabel antara dalam penelitian ini adalah Karakteristik Responden.

2.3 Model Teoritis

Variabel Terikat Y Tingkat Kepuasan Variabel Bebas X Strategi Komunikasi Variabel Antara Z Karakteristik Responden Universitas Sumatera Utara

2.4 Variabel Penelitian

Berdasarkan kerangka teori dan kerangka konsep yang telah diuraikan diatas, maka variabel-variabel terkaitnya adalah sebagai berikut : Variabel Teoritis Variabel Penelitian Variabel Bebas X Pengaruh Strategi Komunikasi Strategi Komunikasi Mikro single communication medium strategy 1. Komunikator a. Daya tarik fisik b. Motif c. Keaslian sumber pesan d. Kualitas Informasi 2. Pesan Komunikasi a. Isi pesan content b. Gaya pesan c. Daya tarik pesan Strategi Komunikasi Makro planned multi media strategy a. Video b. Majalah c. Brosur Variabel Terikat Y Tingkat Kepuasan Pasien a. Kualitas Pelayanan b. Kualitas Jasa c. Penggunaan Fasilitas Variabel Antara Z Karakteristik Responden a. Usia b. Jenis Kelamin c. Pendidikan Universitas Sumatera Utara

2.5 Defenisi Operasional

Dokumen yang terkait

Hubungan Pelayanan Profesional Dokter Spesialis dengan Kepuasan Pasien Umum di Ruang Rawat Inap Penyakit Dalam Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan

12 253 156

Tingkat Kepuasan Pasien terhadap Pelayanan Dokter di Ruang Rawat Inap RSUD Dr. Pirngadi Kota Medan Tahun 2013

0 38 63

Tingkat Kepuasan Pasien Pengguna Kartu Jaminan Kesehatan Masyarakat (Jamkesmas) Pada Kualitas Pelayanan Keperawatan di Puskesmas Pembantu Sosor Lontung Kec.Siempat nempu Kab.Dairi

3 55 66

Pengaruh Pelayanan Petugas Kesehatan Terhadap Tingkat Kepuasan Pasien Rawat Inap Peserta Askes Sosial Di Rumah Sakit Umum Tebing Tinggi Tahun 2006

0 50 67

Tingkat Kepuasan Pasien Rawat Jalan Peserta BPJs Kesehatan terhadap Pelayanan Kefarmasian di Dua Puskesmas di Kota Medan pada Bulan Agustus 2015

20 116 89

Tingkat Kepuasan Pasien Rawat Jalan Peserta Bpjs Kesehatan Terhadap Pelayanan Kefarmasian Di Rumah Sakit Umum Pusat H. Adam Malik Medan

22 129 85

PENGARUH TEKNIK KOMUNIKASI TERHADAP TINGKAT KEPUASAN KELUARGA PASIEN PENGGUNA KARTU ASKES Survey pada Bagian Rawat Inap di RSD Kabupaten Malang

0 40 3

BAB II URAIAN TEORITIS 2.1 Kerangka Teori - Strategi Komunikasi Dan Tingkat Kepuasan (Studi Korelasional Pengaruh Strategi Komunikasi Terhadap Tingkat Kepuasan Pasien Pengguna Kartu Askes di Bagian Rawat Inap RSUD Djoelham, Binjai)

0 0 35

Strategi Komunikasi Dan Tingkat Kepuasan (Studi Korelasional Pengaruh Strategi Komunikasi Terhadap Tingkat Kepuasan Pasien Pengguna Kartu Askes di Bagian Rawat Inap RSUD Djoelham, Binjai)

0 0 9

Strategi Komunikasi Dan Tingkat Kepuasan (Studi Korelasional Pengaruh Strategi Komunikasi Terhadap Tingkat Kepuasan Pasien Pengguna Kartu Askes di Bagian Rawat Inap RSUD Djoelham, Binjai)

0 0 15