Jumlah Penduduk Kecamatan Pamatang Sidamanik Tabel 3.2 Jenis Kelamin dan Umur Tabel 3.3

43

3.2.1 Jumlah Penduduk Kecamatan Pamatang Sidamanik Tabel 3.2

Jumlah Penduduk Menurut NagoriDesaKelurahan di Kecamatan Pamatang Sidamanik No NagoriDesaKelurahan Laki-Laki Perempuan Jumlah 1 Sopolha Horison 799 780 1.579 2 Pem.Tambun Raya 680 666 1.346 3 Sihaporas 547 488 1.035 4 Jorlang Huluan 841 864 1.705 5 Bandar Manik 958 901 1.859 6 Sait Buttu Saribu 2.870 2.847 5.717 7 Pematang Sidamanik 1.365 1.380 2.745 8 Sarimantin 1.016 1.033 2.049 9 Simantin 1.039 1.061 2100 10 Gorak 347 342 689 Total 10.480 10.362 20.842 Sumber Data : Pangulu Sekec Pamatang Sidamanik Dari Tabel 3.2 diatas dapat kita lihat jumlah penduduk di Kecamatan Pamatang Sidamanik .Menurut data statistik yang terakhir diketahui jumlah penduduk 20.842 jiwa yang tersebar di sepuluh nagorikelurahan yang ada. Jika dilihat dari faKtor jenis kelamin, maka penduduk Kecamatan Pamatang Sidamanik terdiri dari 10.480 jiwa laki-laki dan 10.362 jiwa perempuan. Dengan demikian komposisi penduduk kecamatan Pamatang Sidamanik hampir seimbang antara jumlah laki-laki dan jumlah perempuan. Komposisi persebaran penduduk di setiap desanya kurang merata ,dapat kita lihat pada tabel diatas nagorikelurahan yang menjadi pusat kegiatan dia Kecamatan Pamatang Sidamanik memiliki jumlah populasi terbesar.sedangkan desa-desa yang berada cukup jauh dari pusat kegiatan Kecamatan Pamatang Sidamanik memiliki jumlah populasi yang lebih sedikit. 44

3.2.2. Jenis Kelamin dan Umur Tabel 3.3

Penduduk Menurut Kelompok Umur Setiap NagoriDesaKelurahan di Kecamatan Pamatang Sidamanik No Kelompok Umur Laki-Laki Perempuan Jumlah 1 00-04 940 903 1.843 2 05-09 928 859 1.787 3 10-14 841 838 1.697 4 15-19 913 932 1.845 5 20-24 436 361 797 6 25-29 1237 1333 2.570 7 30-34 585 562 1.147 8 35-39 592 561 1.153 9 40-44 585 801 1.386 10 45-49 932 960 1.892 11 50-54 457 561 1.018 12 55-59 371 453 824 13 60-64 556 694 1250 14 65-69 174 233 407 15 70-74 509 447 956 16 75+ 91 197 288 Total 10.480 10.362 20.842 Sumber data : BPS SIMALUNGUN Menurut data statistik yang terakhir di kantor Kecamatan Pamatang Sidamanik diketahui jumlah penduduk sebanyak 20.842 jiwa yang tersebar diseluruh nagorikelurahan yang ada. Jika dilihat dari faktor usia, maka penduduk Kecamatan Pamatang Sidamanik lebih banyak usia dewasa dibandingkan anak-anak ataupun kelompok orang tua. Hal ini menunjukkan Kecamatan Pamatang Sidamanik mempunyai modal tenaga kerja yang cukup.

3.2.3 Pekerjaan