Distribusi Penderita GGA Berdasarkan Sosiodemografi

5.3. Distribusi Penderita GGA Berdasarkan Sosiodemografi

Proporsi penderita GGA berdasarkan sosiodemografi yang di rawat inap di RSU. Dr. Pirngadi Medan tahun 2002-2006 dapat dilihat pada tabel di bawah ini. Tabel 5.2. Distribusi Proporsi Penderita GGA Berdasarkan Sosiodemografi di RSU. Dr. Pirngadi Medan Tahun 2002-2006 No Sosiodemografi f 1 Umur 1. 40 tahun 2. 40-50 tahun 3. 50 tahun 23 42 35 23 42 35 Total 100 100 2 Jenis kelamin 1. Laki-laki 2. Perempuan 58 42 58 42 Total 100 100 3 Agama 1. Islam 2. Kristen 3. Hindu 74 25 1 74 25 1 Total 100 100 4 Suku 1. Batak 2. Jawa 3. Melayu 4. Minang 5. Aceh 6. Dan lain-lain 7. Tidak tercatat 40 38 7 2 6 3 4 40 38 7 2 6 3 4 Total 100 100 5 Pendidikan 1. Tidak Sekolah dan SD 2. SLTP 3. SLTA 4. PT 5. Tidak tercatat 21 12 30 13 24 30 24 21 13 12 Total 100 100 Universitas Sumatera Utara No Sosiodemografi f 6 Pekerjaan 1. Pegawai Negeri 2. Pegawai Swasta 3. Wiraswasta 4. Petani 5. Pensiunan 6. Tidak bekerja 7. Dan Lain-lain 8. Tidak tercatat 10 15 17 2 9 20 10 17 10 15 17 2 9 20 10 17 Total 100 100 7 Daerah Asal 1. Kota Medan 2. Luar kota Medan 61 39 61 39 Total 100 100 Pada tabel 5.2. dapat dilihat bahwa distribusi proporsi penderita GGA yang di rawat inap di RSU. Dr. Pirngadi Medan berdasarkan umur terbanyak adalah pada kelompok umur 40-50 tahun yaitu 42 orang 42, kemudian kelompok umur 50 tahun 35 orang 35, dan yang paling sedikit pada kelompok umur 40 tahun 23 orang 23. Penderita GGA berdasarkan jenis kelamin yang terbanyak adalah laki-laki yaitu 58 orang 58 sedangkan perempuan 42 orang 42. Penderita GGA berdasarkan agama terbanyak adalah agama Islam yaitu 74 orang 74, kemudian Kristen Protestan dan Katolik 25 orang 25 dan Hindu 1 orang 1. Penderita GGA berdasarkan suku terbanyak adalah suku Batak yaitu 40 orang 40, kemudian suku Jawa 38 orang 38, suku Melayu 7 orang 7, suku Aceh 6 orang 6, dan lain-lain seperti Madura, India, dan Gorontalo yaitu 3 orang 3, suku Minang 2 orang 2, dan yang tidak tercatat ada sebanyak 4 orang 4. Universitas Sumatera Utara Penderita GGA berdasarkan tingkat pendidikan yang terbanyak adalah pendidikan SLTA yaitu 30 orang 30, kemudian tidak sekolah dan SD yaitu 21 orang 21, perguruan tinggi PT yaitu 13 orang 13, SLTP yaitu 12 orang 12, dan yang tidak tercatat ada sebanyak 24 orang 24. Penderita GGA berdasarkan pekerjaan yang terbanyak adalah tidak bekerja yaitu 20 orang 20, kemudian wiraswasta 17 orang 17, pegawai swasta 15 orang 15, pegawai negeri 10 orang 10, dan lain-lain seperti buruh, supir 10 orang 10, pensiunan 9 orang 9, petani 2 orang 2, dan yang tidak tercatat yaitu 17 orang 17. Penderita GGA berdasarkan daerah asal terbanyak adalah berasal dari kota Medan yaitu 61 orang 61 sedangkan luar kota Medan 39 orang 39. Universitas Sumatera Utara

5.4. Keluhan Utama Penderita GGA