Jenis Alat Kontrasepsi yang Digunakan Responden Pembahagian Alat Kontrasepsi yang Digunakan Responden Jenis

Daripada 70 sampel yang diambil, 9 orang 12.9 diambil dari fakultas Hukum, Ekonomi, Sastra, MIPA, ISIP, Psikologi. Selebihnya sebanyak 8 orang 11.4 diambil dari fakultas Pertanian dan Teknik.

5.1.3 Jenis Alat Kontrasepsi yang Digunakan Responden

Sebanyak 70 sampel yang mengikuti penelitian ini telah ditanyakan tentang jenis alat kontrasepsi yang digunakan. Tabel di bawah menunjukan distribusi jenis alat kontrasepsi yang digunakan lebih dari tiga bulan pada sampel penelitian. Tabel 5.2 Distribusi Frekuensi Berdasarkan Alat Kontrasepsi yang Digunakan Lebih dari Tiga Bulan Jenis KB Jumlah Persentase Pil 46 65.7 Suntikan 17 24.3 Implan 7 10.0 Total 70 100.0 Berdasarkan penelitian yang telah dijalankan, rata-rata pengguna alat kontrasepsi pil sebanyak 46 orang 65,7, suntikan 17 orang 24,3, dan implan 7 orang 10,0. Jenis alat kontrasepsi yang banyak digunakan adalah pil 65,7 dan yang kurang digunakan adalah implan 10,0.

5.1.4 Pembahagian Alat Kontrasepsi yang Digunakan Responden

Alat kontrasepsi yang digunakan responden dibahagi menjadi alat kontrasepsi yang mengandungi kombinasi hormonal dan hormonal tunggal. Tabel dibawah menunjukan distribusi pembahagian alat kontrasepsi pada sampel penelitian. Universitas Sumatera Utara Tabel 5.3 Distribusi Frekuensi Berdasarkan Pembahagian Alat Kontrasepsi Alat KB Jumlah Persentase Kombinasi Hormonal 46 65.7 Hormonal Tunggal 24 34.3 Total 70 100.0 Berdasarkan penelitian yang telah dijalankan, rata-rata pengguna alat kontrasepsi kombinasi hormonal pil sebanyak 46 orang 65.7. Manakala rata-rata pengguna alat kontrasepsi homonal tunggal sebanyak 24 orang 34.3. Mayoritas responden menggunakan kombinasi hormonal pil sebagai alat kontrasepsi.

5.1.5 Jenis

Vaginal Discharge yang Terjadi Pada Responden Pada kuesioner yang telah diedarkan ada pertanyaan tentang waktu terjadinya vaginal discharge . Apakah vaginal discharge yang terjadi bersifat fisiologi atau patologi. Tabel di bawah menunjukan distribusi jenis vaginal discharge yang terjadi pada sampel penelitian. Tabel 5.4 Distribusi Frekuensi Berdasarkan Jenis Vaginal Discharge Jenis Vaginal Discharge Jumlah Persentase Fisiologis 44 62.9 Patologis 26 37.1 Total 70 100.0 Berdasarkan penelitian yang telah dijalankan, rata-rata vaginal discharge fisiologis yang terjadi sebanyak 44 orang 62,9. Manakala vaginal discharge patologis sebanyak 26 orang 37,1. Hal ini menunjukan bahwa kejadian vaginal discharge fisiologis lebih banyak berbanding vaginal discharge patologis yang terjadi pada sampel penelitian. Universitas Sumatera Utara

5.1.6 Jumlah

Dokumen yang terkait

Pengaruh Pengetahuan Pria Pasangan Usia Subur tentang Alat Kontrasepsi Kondom dan Dukungan Sosial terhadap Partisipasi Pria dalam Keluarga Berencana di Kecamatan Hutaimbaru Kota Padangsidimpuan

0 47 145

Analisa Pengaruh Jumlah Pasangan Usia Subur (PUS), Akseptor Dan Pendapatan Per Kapita Terhadap Tingkat Kelahiran Di Sumatera Utara

3 38 63

Faktor–Faktor yang Behubungan dengan Perilaku Penggunaan Kontrasepsi pada Wanita Usia Subur (WUS) di Sumatera Utara (Data SDKI 2012)

0 4 135

PERBANDINGAN PENGARUH PENGGUNAAN ALAT KONTRASEPSI HORMONAL KOMBINASI DAN NON KOMBINASI TERHADAP HASIL PEMERIKSAAAN IVA POSITIF PADA WANITA PASANGAN USIA SUBUR DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MADUKORO

0 6 62

Gambaran Pengetahuan Wanita Usia Subur tentang Kontrasepsi Hormonal di Posyandu Melati II Kelurahan Pamulang Barat 2016

1 4 128

Gambaran Pengetahuan Wanita Usia Subur tentang Kontrasepsi Hormonal di Posyandu Melati II Kelurahan Pamulang Barat 2016

0 8 128

Hubungan Penggunaan Kontrasepsi Hormonal dengan Usia Menopause

23 86 86

PERBEDAAN TINGKAT PENGETAHUAN WANITA USIA SUBUR TENTANG ALAT KONTRASEPSI PIL KB SEBELUM DAN SESUDAH MENDAPAT LEAFLET DAN Perbedaan Tingkat Pengetahuan Wanita Usia Subur Tentang Alat Kontrasepsi Pil KB Sebelum Dan Sesudah Mendapat Leaflet Dan Konseling Pa

0 3 17

PERBEDAAN TINGKAT PENGETAHUAN WANITA USIA SUBUR TENTANG ALAT KONTRASEPSI PIL KB SEBELUM Perbedaan Tingkat Pengetahuan Wanita Usia Subur Tentang Alat Kontrasepsi Pil KB Sebelum Dan Sesudah Mendapat Leaflet Dan Konseling Pada Puskesmas di Kabupaten Boyola

0 4 15

HUBUNGAN PENGGUNAAN KONTRASEPSI HORMONAL DENGAN KADAR GLUKOSA DARAH PADA WANITA USIA SUBUR (WUS) DI PUSKESMAS SANGKRAH SURAKARTA.

0 0 1