Tahapan Pengumpulan Data Proses Pengolahan Data

46

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1. TAHAPAN PELAKSANAAN PENELITIAN

Dalam penelitian ini, peneliti melalui beberapa tahap proses pengumpulan data, yakni:

4.1.1. Tahapan Pengumpulan Data

Proses sebagai tahapan pengumpulan data penelitian terdiri dari kegiatan: 1. Penyebaran kuesioner penelitian dilakukan pada bulan November 2015. 2. Penyebaran kuesioner diberikan kepada 87 responden yang merupakan mahasiswa FISIP USU program reguler S-1 angkatan 2012. Adapun 7 departemen yang ada di FISIP USU yang menjadi responden penelitian, yaitu: Ilmu Komunikasi, Antropologi, Ilmu Politik, Sosiologi, Ilmu Kesejahteraan Sosial, Administrasi Negara, dan Administrasi NiagaBisnis angkatan 2012. 3. Peneliti memberi keterangan seperlunya tentang kuesioner penelitian, rata- rata responden tidak memerlukan bimbingan pengisian kuesioner karena mereka merasa paham dengan pertanyaan dan alternatif jawaban yang disediakan berdasarkan ketentuan cara menjawab yang sudah disediakan dalam kuesioner.

4.1.2. Proses Pengolahan Data

Setelah peneliti memperoleh data dari 87 mahasiswa yang dijadikan responden, maka peneliti memulai pengolahan data. Tahap pengolahan data yang dilakukan peneliti yakni sebagai berikut: Universitas Sumatera Utara 47 1. Penomoran Kuesioner Penomoran kuesioner yaitu kuesioner-kuesioner yang telah diisi oleh responden dikumpulkan, kemudian diberi nomor urut responden sebagai tanda pengenal 01-87 yang berguna untuk memudahkan peneliti dalam mengolah data. 2. Editing Editing yaitu proses pengeditan jawaban responden dengan tujuan agar memperjelas setiap jawaban yang meragukan dan menghindari terjadinya kesilapan saat mengisi data ke dalam kotak kode yang disediakan. 3. Coding Coding yaitu proses pemindahan jawaban-jawaban dari responden ke kotak-kotak kode yang telah tersedia dalam kuesioner berupa bentuk angka skor. 4. Inventarisasi Tabel Inventarisasi tabel yaitu data mentah yang diperoleh, kemudian dimasukkan ke dalam lembar Fortran Cobol FC, sehingga memuat keseluruhan data dalam satu kesatuan. 5. Tabulasi Data Data dari lembar Fortran Cobol FC akan dimasukkan ke dalam tabel, terdiri dari tabel tunggal dan tabel silang. Penyebaran data dalam tabel secara rinci melalui kategori frekuensi, persentase dan selanjutnya akan dianalisis.

4.2. ANALISIS TABEL TUNGGAL

Dokumen yang terkait

Pemberitaan Bebasnya Susno Duadji Dan Sikap Mahasiswa (Studi Korelasional Tentang Hubungan Pemberitaan Bebasnya Susno Duadji di Metro TV Dan Sikap Mahasiswa FISIP USU )

0 56 186

Talk Show Dan Sikap Mahasiswa (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Tayangan “Apa Kabar Indonesia Malam” di tvOne terhadap Sikap Mahasiswa FISIP USU)

0 71 232

Pemberitaan Pansus Century Dan Sikap Mahasiswa (Studi Korelasional Pengaruh Pemberitaan Pansus Century di Kompas Terhadap Sikap Mahasiswa FISIP USU)

0 32 108

Pemberitaan Terorisme dan Sikap Mahasiswa (Studi Korelasional tentang hubungan antara Pemberitaan Terorisme di tvOne dan Sikap Mahasiswa FISIP USU)

0 25 181

Pemberitaan ISIS dan Sikap Mahasiswa (Studi Korelasional Tentang Hubungan Antara Pemberitaan ISIS di TV One dan Sikap Mahasiswa FISIP USU)

0 13 117

Pemberitaan ISIS dan Sikap Mahasiswa (Studi Korelasional Tentang Hubungan Antara Pemberitaan ISIS di TV One dan Sikap Mahasiswa FISIP USU)

0 0 15

Pemberitaan ISIS dan Sikap Mahasiswa (Studi Korelasional Tentang Hubungan Antara Pemberitaan ISIS di TV One dan Sikap Mahasiswa FISIP USU)

0 0 2

Pemberitaan ISIS dan Sikap Mahasiswa (Studi Korelasional Tentang Hubungan Antara Pemberitaan ISIS di TV One dan Sikap Mahasiswa FISIP USU)

0 0 7

Pemberitaan ISIS dan Sikap Mahasiswa (Studi Korelasional Tentang Hubungan Antara Pemberitaan ISIS di TV One dan Sikap Mahasiswa FISIP USU)

0 0 27

Pemberitaan ISIS dan Sikap Mahasiswa (Studi Korelasional Tentang Hubungan Antara Pemberitaan ISIS di TV One dan Sikap Mahasiswa FISIP USU)

0 1 11