Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Tujuan Pembelajaran

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Satuan Pendidikan : SMA Negeri 1 Imogiri Mata Pelajaran : Bahasa Jerman Keterampilan : Hörvestehen mendengar und Sprechfertigkeit berbicara KelasSemester : X-7Ganjil Materi Pokok : Sich vorstellen und kennen lernen Sub Materi : Die Zahlen angka Pertemuan ke : 6 Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit

A. Standar Kompetensi

1. Mengidentifikasi bunyi, ujaran kata, dan kalimat yang diperdengarkan dalam suatu monolog sederhana tentang angka. 2. Menyampaikan informasi secara lisan dengan lafal yang tepat dalam kalimat sederhana sesuai konteks yang mencerminkan kecakapan berbahasa yang santun dan tepat.

B. Kompetensi Dasar

1. Mendengarkan dan memahami kata atau kalimat sederhana dalam suatu monolog sederhana. 2. Mengucapkan kata atau kalimat dalam bahasa Jerman dengan lafal dan intonasi yang benar. C. Indikator Keberhasilan a. Mampu mengucapkan angka dalam bahasa Jerman dengan tepat. b. Mendengarkan monolog yang berkaitan dengan angka Die Zahlen

D. Tujuan Pembelajaran

a. Peserta didik dapat Mampu mengucapkan angka dalam bahasa Jerman dengan tepat. b. Peserta didik dapat mendengarkan monolog yang berkaitan dengan angka Die Zahlen

E. Materi Pembelajaran

 Die Zahlen angka halaman 8 dan 9. Modul Mata Pelajaran Bahasa Jerman Kelas X.

F. Langkah-Langkah Pembelajaran

No Kegiatan Guru Kegiatan Siswa 1. Pendahuluan Einführung  Guru menyapa peserta didik dengan salam, menanyakan kabar “Assalamu’alaikum wr. Wb. Guten Tag” “Wie geht es euch” perhatian dan peduli, menjawab “auch gut, danke” dan menanyakan kehadiran peserta didik “Wer ist heute nicht da?”  Guru menyampaikan kompetensi dan tujuan yang akan dicapai dalam rencana kegiatan membaca wacana tulis sederhana. “Pada kesempatan hari ini kita akan belajar tentang Die Zahlen angka.  Mereview kembali sedikit materi yang sebelumnya sudah diajarkan.  Siswa menjawab salam: “Wa’alaikumsalam wr. wb” “Guten tag” “Es geht mir gut” “Und Ihnen?” “Alle sind da” “Name..ist nicht da.”  Siswa memperhatikan guru yang sedang berbicara.  Siswa memperhatikan dan merespon apa yang dikatakan guru.

2. Kegiatan Inti Inhalt

8. Guru menampilkan sebuah video dan PPT tentang Die Zahlen angka 9. Guru menjelaskan mengenai Die Zahlen angka 10. Guru menunjuk salah satu siswa untuk mebacakan materi yang diberikan. 11. Guru bertanya kepada siswa “Apakah sudah jelas. Atau ada yang ingin ditanyakan?” 12. Guru memberikan soal latihan yang diambil dari modul halama 9. 13. Guru melanjutkan menerangkan materi yag selanjutnya yaitu Datum atau tanngal serta perhitungan dalam bahasa jerman  Siswa memperhatikan.  Siswa memperhatikan dan mendengarkan penjelasan guru.  Siswa melaksanakan perintah guru.  Siswa menjawab. “Sudah jelas. Tidak ada”  Siswa memperhatikan. Dan mengerjakan soal.  Siswa memperhatikan dan mendengarkan penjelasan guru.