Uji Coba Form Pesanan Uji Coba Form Penjualan

Gambar 4.30. Informasi data bahan baku telah terhapus Tabel 4.9. Hasil Uji Coba Form Master Bahan Baku No Tujuan Input Output Diharapkan Output Sistem 1. Simpan Data bahan baku Memasukkan data kota pada form master bahan baku kemudian menekan klik simpan. Tampilan negara ditambahkan pada tabel bahan baku. Data berhasil disimpan di tabel data bahan baku. 2. Menghapus data bahan baku Menekan icon sampah pada tabel nama bahan baku. Data bahan baku berhasil dihapus. Data berhasil diubah ke dalam tabel bahan baku. 3 Ubah data bahan baku Mengklik nama bahan baku di table, kemudian mengubah nama bahan baku. Data bahan baku berhasil diubah. Data berhasil dihapus ke dalam tabel bahan baku.

4.2.6. Uji Coba Form Pesanan

Form ini berisi tentang proses pencatatan transaksi pesanan bahan baku, dimana pengguna mencari kode perusahaan secara otomatis melewati data perusahaan yang tersedia. Dan untuk data bahan bakunya cukup mencari kode banhan baku yang tersedia dengan menampilkan nama barang, dan stok secara otomatis. Dan disimpan dengan klik tombol tambah. Gambar 4.31. Form Pesanan Jika jumlah beli melebihi jumlah stok yang tersedia saat ini, maka tidak dapat menyimpan data pesanan dan mendapatkan infor masi “Bahan baku yang dipesan melebihi dari jumlah stok ”. Gambar 4.32. Form informasi pesanan Tabel 4.10. Hasil Uji Coba Form Pesanan No Tujuan Input Output Diharapkan Output Sistem 1. Tombol cari pada transaksi Menekan tombol cari dan akan mendisplay form data perusahaan dan menampilkan data secara otomatis. Tampil data perusahaan sesuai dengan data perusahaan. 1. Sukses. 2. Data berhasil ditampilkan. 2. Tombol cari pada data bahan baku Menekan tombol button cari, lalu akan mendisplay pada form bahan baku dan menampilkan data secara otomatis. Tampil data bahan baku sesuai dengan data yang tersimpan. 1. Sukses 2. Data berhasil disimpan. 3. Tambah Akan menyimpan data pesanan dalam database. Penyimpanan data pesanan berhasil. 1. Sukses 2. Data berhasil ditambah. 4. Hapus Menekan button hapus pada form. Data berhasil terhapus. 1. Sukses 2. Data berhasil dihapus 5. Simpan Menyimpan data pesanan dalam kolom datagridview. Tampilan daftar pesanan dalam kolom datagridview berhasil. 1. Sukses 2. Data berhasil disimpan.

4.2.7. Uji Coba Form Penjualan

Form ini berfungsi untuk menampilkan data pesanan yang dipesan oleh pelanggan yang dilengkapi dengan nama barang, jumlah pesan, harga, sub total serta biaya-biaya dan dokumen pendukung. Gambar 4.33. Form Penjualan Tabel 4.11. Hasil Uji Coba Form Penjualan No Tujuan Input Output Diharapkan Output Sistem 1. Tombol button cari dalam kode penjualan. Menekan tombol cari dan akan mendisplay form data penjualan dan menampilkan data secara otomatis. Tampil data perusahaan sesuai dengan data perusahaan. 1. Sukses. 2. Data berhasil ditampilkan. 2. Tambah Akan menyimpan data penjualan dalam database. Penyimpanan data pesanan berhasil. 1. Sukses 2. Data berhasil ditambah. 3. Hapus Menekan button hapus pada form. Data berhasil terhapus. 1. Sukses 2. Data berhasil ditambah. 4. Simpan Menyimpan data pesanan dalam kolom datagridview. Tampilan daftar pesanan dalam kolom datagridview berhasil. 1. Sukses 2. Data berhasil ditambah.

4.2.8. Uji Coba Form Pembayaran