Letak Geografis Kabupaten Labuhanbatu Penduduk

Nasional Daerah Labuhanbatu sekaligus ditetapkannya Ketua Abdul Rahman sebagai Kepala Pemerintahan.

2. Letak Geografis Kabupaten Labuhanbatu

Kabupaten Labuhanbatu dengan Ibukotanya Rantauprapat memiliki luas wilayah 922.318 Ha 9.223,18 KM2 atau setara dengan 12,87 dari luas Wilayah Propinsi Sumatera Utara. Sebagai Kabupaten terluas kedua setelah Kabupaten Tapanuli Selatan, Kabupaten Labuhanbatu merupakan jalur lintas timur Pulau Sumatera dengan jarak 285 km dari Medan, Ibukota Propinsi Sumatera Utara, 329 km dari Propinsi Riau dan 760 km dari Propinsi Sumatera Barat. Kabupaten Labuhanbatu terletak pada koordinat 1 26 - 2 11 Lintang Utara dan 91 01 - 95 53 Bujur Timur dengan batas wilayah sebagai berikut : Sebelah Utara dengan Kabupaten Asahan dan Selat Malaka. Sebelah Timur dengan Propinsi Riau. Sebelah Selatan dengan Kabupaten Tapanuli Selatan. Sebelah Barat dengan Kabupaten Toba Samosir dan Tapanuli Utara. Kabupaten ini mempunyai wilayah terluas di Propinsi Sumatera Utara secara administratif terdiri dari 22 Kecamatan, 209 Desa dan 33 Kelurahan. Kabupaten Labuhanbatu mempunyai kedudukan yang cukup strategis, yaitu berada pada jalur lintas timur Sumatera dan berada pada persimpangan menuju Propinsi Sumatera Barat dan Riau, yang menghubungkan pusat-pusat perkembangan wilayah di Sumatera dan Jawa serta mempunyai akses yang memadai ke luar negeri karena berbatasan langsung dengan Selat Malaka. Universitas Sumatera Utara

3. Penduduk

Jumlah penduduk Kabupaten Labuhanbatu per jenis kelamin lebih banyak laki-laki dibandingkan penduduk perempuan. Pada tahun 2007 jumlah penduduk laki-laki sebesar 508.524 jiwa, sedangkan perempuan sebanyak 498.661. Perkembangan jumlah penduduk Kabupaten Labuhanbatu beberapa tahun terakhir dapat dilihat pada tabel di bawah ini, dimana setiap tahunnya jumlah penduduk terus mengalami peningkatan. Tabel IV.1 Perkembangan Jumlah Penduduk Kabupaten Labuhanbatu Menurut Jenis Kelamin Tahun 2004-2007 Tahun Penduduk Laki-laki Perempuan Jumlah 2003 454.302 456.200 910.502 2004 476.368 467.131 943.499 2005 480.545 471.228 951.773 2006 498.794 488.273 987.157 2007 508.912 498.273 1.007.185 Sumber : BPS, Labuhanbatu Dalam Angka

4. Ketenagakerjaan

Dokumen yang terkait

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI DI KABUPATEN LABUHANBATU.

0 4 35

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI DI KABUPATEN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Di Kabupaten Karanganyar Tahun 1991-2014.

0 2 11

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN SRAGEN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Sragen Tahun 1999 - 2013.

0 2 13

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN SRAGEN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Sragen Tahun 1999 - 2013.

0 2 12

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI DI KABUPATEN WONOGIRI Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Di Kabupaten Wonogiri.

0 2 11

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI DI KABUPATEN WONOGIRI Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Di Kabupaten Wonogiri.

0 3 13

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN GROBOGAN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Grobogan Tahun 1984 – 2009.

0 0 13

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN GROBOGAN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Grobogan Tahun 1984 – 2009.

0 0 11

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan ekonomi di kabupaten Ngawi hari

0 8 76

TAP.COM - ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ... 1604 6090 1 PB

0 11 20