Jenis Penelitian Subyek Penelitian

III. METODOLOGI PENELITIAN

A. Jenis Penelitian

Berdasarkan tujuan penelitian yang ingin dicapai oleh penulis, maka dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas PTK jenis kolaborasi partisipatori, istilah dalam bahasa Inggris adalah Classroom Action ReaserchColaboration Partisipatoris, karena dalam penelitian ini diperlukan metode kaji tindak yang melibatkan orang lain dalam melakukan kegiatan untuk meningkatkan praktiknya. Menurut Arikunto dkk 2008: 58 penelitian tindakan kelas adalah penelitian yang dilakukan di kelas dengan tujuan memperbaiki atau meningkatkan mutu praktik pembelajaran. Penelitian tindakan kelas bertujuan untuk memecahkan permasalahan nyata yang terjadi di dalam pembelajaran kelas. Tujuan PTK adalah untuk meningkatkan mutu proses dan hasil pembelajaran, mengatasi masalah pembelajaran, meningkatkan profesionalisme dan menumbuhkan budaya akademik, Arikunto dkk 2008:61. Jenis metode penelitian tindakan kelas ini mampu menawarkan cara atau prosedur baru untuk memperbaiki dan meningkatkan profesionalisme dalam proses belajar mengajar di kelas dengan menggunakan indikator keberhasilan proses dan hasil pembelajaran yang terjadi. Guru harus memiliki ide- ide baru yang dihasilkan dari suatu kreativitas. Karena kreativitas menjadi salah satu ciri profesionalisme Basrowi 2006:19. Menurut Supardi dalam Arikunto dkk 2008:110, penelitian tindakan kelas memiliki tiga ciri pokok, yaitu inkuiri reflektif, kolaboratif dan reflektif. Maksud dari inkuiri reflektif yaitu permasalahan dalam PTK merupakan permasalahan pembelajaran nyata yang dihadapi oleh guru atau peneliti. Kolaboratif artinya bahwa upaya perbaikan proses dan hasil pembelajaran tidak dapat dilakukan sendiri oleh peneliti di luar kelas, melainkan harus berkolaborasi dengan guru. Reflektif, artinya pelaksanaan sebuah tindakan dalam PTK dapat berkelanjutan untuk dimanfaatkan guna memperbaiki proses tindakan pada siklus kegiatan berikutnya.

B. Subyek Penelitian

Subyek dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII.2 di SMP Negeri 14 Bandar Lampung tahun pelajaran 20112012 yang berjumlah 35 siswa, terdiri dari 20 putra dan 15 putri.

C. Setting Penelitian

Dokumen yang terkait

MENINGKATKAN KETERAMPILAN GERAK DASAR MEMUKUL BOLA SOFTBALL MELALUI MODIFIKASI ALAT PADA SISWA RSBI KELAS VIII.2 DI SMP N 1 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2010/2011

0 13 66

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN GERAK DASARLEMPAR LEMBINGDENGAN MENGGUNAKAN MODIFIKASI ALAT PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS VIII.2 DI SMP NEGERI 14 BANDAR LAMPUNG T.P. 2011/2012

0 6 53

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN GERAK DASAR SERVIS BACKHAND PENDEK MELALUI MODIFIKASI ALAT DALAM PERMAINAN BULUTANGKIS PADA SISWA KELAS VIII D DI SMP NEGERI 1 NATAR TAHUN AJARAN 2011/2012

1 56 71

UPAYA MENINGKATKAN PEMBELAJARAN GERAK DASAR BACKHAND DALAM BULUTANGKIS DENGAN MODIFIKASI ALAT PADA SISWA KELAS VIII D SMP N 5 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2011/2012

3 9 71

UPAYA MENINGKATKAN HASIL PEMBELAJARAN GERAK DASAR LEMPAR CAKRAM MELALUI ALAT YANG DIMODIFIKASI PADA SISWA KELAS VIII A DI SMP XAVERIUS 2 BANDAR LAMPUNG TAHUN PEMBELAJARAN 2011/2012

0 15 66

EFEKTIVITAS GERAK DASAR PASSING BAWAH DENGAN MODIFIKASI ALAT PADA SISWA KELAS IVA SD NEGERI 2 SUKAJAWA BANDAR LAMPUNG TAHUN AJARAN 2011/2012

2 16 61

PENINGKATKAN HASIL BELAJAR GERAK DASAR DRIBBLING BOLA BASKET DENGAN MENGGUNAKAN MODIFIKASI ALAT PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS VI SD NEGERI 2 SUMBEREJO, KEC. SUMBEREJO KABUPATEN TANGGAMUS T.P. 2011/2012

0 5 59

PENINGKATAN KETERAMPILAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA SCHNEPPER DENGAN METODE PEMBELAJARAN MODIFIKASI ALAT PADA SISWA KELAS IVB DI SD NEGERI 4 SAWAH LAMA, KEC.T.KARANG TIMUR BANDAR LAMPUNG T.P. 2012/2013

0 2 48

PENINGKATAN KETERAMPILAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA SCHNEPPER DENGAN METODE PEMBELAJARAN MODIFIKASI ALAT PADA SISWA KELAS IVB DI SD NEGERI 4 SAWAH LAMA, KEC.T.KARANG TIMUR BANDAR LAMPUNG T.P. 2012/2013

0 5 48

UPAYA MENINGKATKAN PEMBELAJARAN GERAK DASAR MEMUKUL DALAM PERMAINAN BOLA BAKAR DENGAN MENGGUNAKAN ALAT MODIFIKASI PADA SISWA KELAS VSD NEGERI 2 WAY GUBAK KECAMATAN PANJANG BANDAR LAMPUNG

0 11 37