Teknik penilaian Mediaalat, Bahan, dan Sumber Belajar

©2016, Direktorat Pembinaan SMA - Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah 4 3. Sumber Belajar : a. AnniFaridah,dkk.2008. Patiseri Jilid 3. Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan. Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah. b. AnniFaridah,dkk.2008. Patiseri Jilid 2. Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan. Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah. c. AnniFaridah,dkk.2008. Patiseri Jilid 1. Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan. Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah. Lampiran-lampiran: 1. Materi Pembelajaran Pertemuan 1 2. Instrumen Penilaian Pertemuan 1

H. Penilaian Proses dan Hasil Belajar

1. Jenis Teknik Penilaian a. Penilaian Pengetahuan : Tes Tulis b. Penilaian Keterampilan : Tes Praktik c. Penilaian Sikap : Observasi 2. Bentuk Instrumen dan Instrumen a. Bentuk Instrumen: Tes Tulis pilihan ganda 1. Ornament berasal dari bahasa Yunani dari kata ornare yang artinya . . . a. Motif-motif b. Hiasan atau perhiasan c. Aksesoris d. Dekorasi e. Garis 2. Ornament adalah . . . a. Bahan tambahan yang digunakan dalam membuat kue b. Bahan yang ditambahkan untuk menambah aroma kue c. Motif hiasan pada kue untuk menghias dessert d. Aksesoris yang diletakkan di atas kue 3. Fungsi ornament kue yaitu, kecuali . . . a. Menjadi pusat perhatian b. Menambah bahan pembuat kue c. Menyatakan ungkapan maksud tertentu d. Meningkatkan kualitas kue 4. Ornament dibedakan menjadi 2 yaitu . . . a. Ornament cair dan padat b. Ornament manis dan gurih c. Ornament bunga dan buah d. Dapat dimakan dan tidak dapat dimakan 5. Jenis krim yang bahan utamanya terdiri atas mentega dan gula yaitu . . . a. Butter cream ©2016, Direktorat Pembinaan SMA - Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah 5 b. Whip cream c. Pastry cream d. Diplomat cream 6. Fungsi icing dan glaze yaitu, kecuali . . . a. Mengurangi citarasa kue b. Meningkatkan daya simpan kue menjadi lebih lama c. Menghias kue d. Menutup kekurangan fisik kue 7. Ornament yang memiliki bahan utama putih telur dan gula halus adalah . . . a. Fondant b. Gum paste c. Royal icing d. Glaze 8. Ornament yang terbuat dari gula halus, memiliki warna putih, dan teksturnya elastis yaitu . . . a. Pastic icing b. Fondant c. Glaze d. Gum paste 9. Ornament yang terbuat dari gelatin, putih telur, dan cuka atau lime juice adalah . . . a. Marzipan b. Ganache c. Gum paste d. Royal icing 10. Ornament yang terbuat dari almond, gula, dan bahan lainnya adalah . . . a. Marzipan b. Ganache c. Gum paste d. Royal icing 11. Ganache adalah nama yang diambil dari bahasa Perancis artinya campuran krim dengan cooking chocolate yang dimasak dengan cara . . . a. Dengan api sedang b. Dengan api kecil sambil diasuk perlahan c. Dengan api besar d. Tanpa menggunakan api 12. Kertas Gula Bergambar yang aman dan layak serta halal utk di konsumsi disebut . . .. a. Sticker b. Chocolate sheet c. Edible image d. Picture paper 13. Dalam ornament terdapat jenis bunga asli yang dapat dimakan edible flower, contohnya ... a. Bunga mawar b. Bunga melati c. Bunga sepatu d. Bunga lili