Teknik Pengumpulan Data Teman

commit to user 33 3. Waktu Antar Hijau, Waktu Hilang. Lalu lintas berangkat dan lalu lintas datang. 4. Penentuan Waktu Sinyal, Kapasitas. Terdiri dari: tipe pendekatan, lebar pendekatan efektif, arus jenuh dasar, waktu siklus dan waktu hijau dan kapasitas. 5. Tundaan, Panjang Antrian, Jumlah Kendaraan Terhenti.

3.4. Teknik Pengumpulan Data

Adapun teknik pengumpulan data dengan cara observasi langsung di lokasi penelitian yaitu di simpang tiga Botol dan simpang tiga Jetak.

3.4.1. Jenis Data

Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah : 1. Data geometrik simpang tiga Botol dan simpang tiga Jetak. 2. Data arus lalu lintas berupa banyaknya kendaraan yang melewati simpang tersebut kendaraaan ringan, kendaraan berat, sepeda motor. 3. Peta wilayah penelitian Data ini diperoleh secara langsung dari lapangan melalui survei lapangan yang dilakukan oleh sembilan orang dengan tugas yang telah ditentukan sebelumnya dan dipimpin oleh seorang pemimpin surveyor.

3.4.2. Deskripsi Lokasi Pengamatan

Lokasi penelitian adalah simpang tiga Botol dan simpang tiga Jetak. Wilayah dibagian Timur simpang tiga Botol merupakan daerah Pertokoan, dan juga terdapat simpang Palur. Wilayah dibagian Barat merupakan daerah kampus Universitas Surakarta UNSA dan juga Kampus Universitas Sebelas Maret Surakarta UNS. Wilayah dibagian Utara merupakan daerah perkampungan dan juga menuju ke Terminal Palur. Kemudian untuk simpang tiga Jetak pada wilayah dibagian Timur merupakan daerah pertokoan dan juga pemukiman. Wilayah dibagian Barat merupakan daerah Pemukiman dan juga kampus Universitas commit to user 34 U PERTOKOAN P E R T O K O A N PE R T O K O A N B A N K SY A R IA H PE R T O K O A N R U M A H PE R T O K O A N PE R T O K O A N BENGKEL PERTOKOAN PERTOKOAN PERTOKOAN PERTOKOAN NOTARIS J L . R A Y A P A L U R JL. PALUR J L . R A Y A P A L U R J L . R A Y A P A L U R J L . R A Y A P A L U R 3 ,7 7 ,0 6 ,9 4 ,1 5 4 ,0 4 ,0 7 ,1 2 ,0 1 ,5 1 ,0 1 ,5 ,9 1 ,8 4 ,4 3 ,0 P O S P O L I S I L T O R Sebelas Maret Surakarta. Wilayah dibagian Selatan merupakan daerah Warung makanan dan daerah Pemukiman. Gambar 3.1 Daerah Simpang Tiga Bersinyal Botol Karanganyar commit to user 35 .5 U P E R T O K O A N P E R T O K O A N P E R T O K O A N P E R T O K O A N P E R T O K O A N P E R T O K O A N P E R T O K O A N P E R T O K O A N P E R T O K O A N T A M B A L B A N CU KU R RA MB UT WARUNG MAKAN WARUNG MAKAN WARUNG MAKAN B ALAI P ENG ELO LAA N S DA B ENGA WAN S OLO P ERT O KO AN S AWAH J L . SO L O K A R A N G A N Y A R JL. KARANGANYAR BEKONANG J L . SO L O K A R A N G A N Y A R J L . SO L O K A R A N G A N Y A R J L . SO L O K A R A N G A N Y A R 3 ,7 6 ,6 3 ,1 4 ,5 3 ,3 3 ,0 3 ,2 8 ,4 .5 Gambar 3.2 Daerah Simpang Tiga Bersinyal Jetak Karanganyar Kondisi geometrik pada persimpangan secara umum dalam kondisi yang baik, dalam arti terletak pada dataran yang lurus dan tidak terdapat belokan tikungan yang membahayakan. Kondisi lalu lintas yang ada dipersimpangan ini adalah adanya jumlah yang banyak kendaraan ringan dan sepeda motor pada jalan palur commit to user 36 maupun di jalan karanaganyar karena ini merupakan jalan yang menuju Karanganyar, Sragen, Sukoharjo, Wonogiri dan daerah Jawa Timur.

3.5. Alat Pengamatan