Cara Membuat Prosedur Kerja Hasil Tabel Karakteristik produk Donut

LEMBAR KERJA SISWA WORKSHEET Mata PelajaranKompetensi : Pengoperasian alat StandarKompetensi : Menerapkan Teknik Pengolahan Menggunakan Media Penghantar Panas KompetensiDasar : Menerapkan Teknik Penggorengan deep frying, Surface Frying, dan penyangraian KelasSemester : XI Gasal AlokasiWaktu : 5 x 45 menit 1 Pertemuan

A. Tujuan

1. Peserta didik mampu menerapkan teknik penggorengan deep frying resep Donut 2. Peserta didik mampu mengidentifikasi peralatan deep frying sesuai dengan bahan yang akan digoreng 3. Peserta didik mampu mendemonstrasikan menggoreng Donut 4. Peserta didik mampu membersihkan dan mengembalikan peralatan menggoreng deep frying 5. Peserta didik mampu melaporkan praktik yang akan dilaksanakan dalam bentuk laporan tertulis

B. Alat dan Bahan Alat:

• Mixer • Kompor • Wajan penggorengan • Spatula Bahan: • Tepung terigu cakra 500 gram • Ragi instant 15 gram • Telur 2 butir • Margarine 100 gram • Gula pasir 75 gram • Garam 7 gram • Bread improver 2 gram • Susu bubuk 18 gram • Air es 200 ml • Coklat blok 100 gram dilelehkan • Meisis 100 gram • Minyak untuk menggoreng 500 ml

C. Cara Membuat

a. Masukkan dalam com mixer semua bahan kering kecuali garam tepung terigu, ragi instant, gula pasir, susu bubuk, dan bread improver, mixer dengan kecepatan 1 hingga rata b. Tambahkan telur, dan air es perlahan-lahan sampai ¾ resep, kurang lebih 150 ml dan aduk sampai rata, tambahkan margarine dan pindah kecepatan mixer ke-2 dan aduk hingga rata c. Tambahkan garam dan aduk sambil dilihat keliatan adonan jika perlu air es bisa dihabiskan, aduk sampai kalis, terakhir dengan kecepatan 3, setelah kalis ambil adonan dan bulatkan kemudian tutup dengan plastik dan fermentasikan 10 menit d. Ambil adonan 40 gram, bulatkan dan bentuk donat, kemudian lumuri dengan tepung terigu tipis-tipis, taruh di loyang yang telah di taburi tepung, lakukan sampai adonan habis, masukkan dalam proofer 15 menit, keluarkan dan tutup dengan plastik hingga mengembang e. Goreng dengan minyak banyak dalam api yang kecil f. Setelah matang tiriskan dan dinginkan, beri topping, kemas dan sajikan cara menggoreng donut : • Gunakan minyak banyak panas ± 140 o C, api sedangkecil • Donut mengembang sempurna • Masukkan satu sisi, gunakan sumpit untuk membuat lubang donut dengan diputar-putar perlahan. • Lakukan satu kali pembalikan agar terbentuk cincin donut, saat akan dibalik di cek dengan menggunakan sumpit. • Setelah dua sisi matang, angkat dengan sumpit dan tiriskan

D. Prosedur Kerja

a. Menggunakan pakaian kerja b. Mentaati tata tertib laboratorium c. Memperhatikan keselamatan kerja d. Melakukan persiapan dasar pembuatan Donut e. Melakukan proses pembuatan Donut f. Membersihkan peralatan dan tempat kerja

E. Hasil Tabel Karakteristik produk Donut

Warna Bentuk Tektur Aroma Rasa F. Pembahasan Jelaskan secara singkat teknik menggoreng yang digunakan dalam pembuatan Donut ………………………………………………………………………………… ………………………………………………………………………………… ………………………………………………………………………………… ………………………………………………………………………………… …………………………………………………… G. Kesimpulan ………………………………………………………………………………… ………………………………………………………………………………… ………………………………………………………………………………… ………………………………………………………………………………… ………………………………………………….. LEMBAR KERJA SISWA WORKSHEET Mata PelajaranKompetensi : Pengoperasian alat StandarKompetensi : Menerapkan Teknik Pengolahan Menggunakan Media Penghantar Panas KompetensiDasar : Menerapkan Teknik Penggorengan deep frying, Surface Frying, dan penyangraian KelasSemester : XI Gasal AlokasiWaktu : 5 x 45 menit 1 Pertemuan

A. Tujuan