KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR TUJUAN PEMBELAJARAN

52 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP SatuanPendidikan : SD NegeriDlaban Mata Pelajaran : PJOK Kelas Semester : 6 1 Tema Topik : 1. Selamatkan Makhluk Hidup Sub tema : 3.Lestarikan Hewan dan Tumbuhan Pembelajaran : 6. Melakukan Permainan Kasti HariTanggal : Kamis, 27 Agustus 2015 AlokasiWaktu : 1 kali pembelajaran 4 x 35 menit

A. KOMPETENSI INTI

B. Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya C. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya serta cinta tanah air. D. Memahami pengetahuan factual dan konseptual dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan di tempat bermain E. Menyajikan pengetahuan factual dan konseptual dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, serta dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR

KI KompetensiDasar IndikatorPencapaianKompetensi 1 1.2 Tumbuhnya kesadaran bahwa tubuh harus dipelihara dan dibina, sebagai wujud syukur kepada sang pencipta. 1.1.2 Melakukan kegiatan berdoa sebelum dan sesudah pembelajaran berlangsung. 2 2.2 Berperilaku sportif dalam bermain. 2.2.2 Menerima kemenangan dan kekalahan dalam bermain 3 3.2 Memahami konsep variasi dan kombinasi pola gerak dasar lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif dengan kontrol yang baik dalam berbagai permainan dan atau olahraga tradisional bola kecil. 3.3.1 Memukul, melempar dan menangkap bola dengan teknik yang benar melalui permainan kasti. 53 4 4.2 Mempraktikan variasi dan kombinasi pola gerak dasar lokomotor, non- lokomotor, dan manipulatif dengan kontrol yang baik dalam berbagai permainan dan atau olahraga tradisional bola kecil. 4.2.1 Melakukan permainan kasti sesuai dengan aturan permainan.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelahmengikutipembelajaran peseta didikdiharapkandapat: a. Siswa dapat berdoa dengan tenang dan hikmat. b. Siswa dapat berperilaku jujur dan sportif dalam bermain. c. Siswa dapat mengetahui cara memukul, melempar dan menangkap bola dengan teknik yang benar melalui permainan kasti. d. Siswa dapat melakukan permainan kasti sesuai dengan aturan permainan. e. Siswa dapat menerapkan ketrampilan memukul, melempar, dan menangkap bola dengan teknik yang benar melalui permainan kasti.

D. MATERI PEMBELAJARAN

Dokumen yang terkait

ANALISIS PENGARUH PENGELUARAN PEMERINTAH, INVESTASI SWASTA, DAN TENAGA KERJA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI EKS KARESIDENAN BESUKI TAHUN 2004-2012

13 284 6

PENGALAMAN KELUARGA DALAM MERAWAT ANGGOTA KELUARGA DENGAN GANGGUAN JIWA (SKIZOFRENIA) Di Wilayah Puskesmas Kedung Kandang Malang Tahun 2015

28 256 11

PENYESUAIAN SOSIAL SISWA REGULER DENGAN ADANYA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DI SD INKLUSI GUGUS 4 SUMBERSARI MALANG

64 523 26

STRATEGI KOMUNIKASI POLITIK PARTAI POLITIK PADA PEMILIHAN KEPALA DAERAH TAHUN 2012 DI KOTA BATU (Studi Kasus Tim Pemenangan Pemilu Eddy Rumpoko-Punjul Santoso)

119 459 25

ANALISIS PROSES PENYUSUNAN PLAN OF ACTION (POA) PADA TINGKAT PUSKESMAS DI KABUPATEN JEMBER TAHUN 2007

6 120 23

ERBANDINGAN PREDIKSI LEEWAY SPACE DENGAN MENGGUNAKAN TABEL MOYERS DAN TABEL SITEPU PADA PASIEN USIA 8-10 TAHUN YANG DIRAWAT DI KLINIK ORTODONSIA RUMAH SAKIT GIGI DAN MULUT UNIVERSITAS JEMBER

2 124 18

HUBUNGAN ANTARA KONDISI EKONOMI WARGA BELAJAR KEJAR PAKET C DENGAN AKTIVITAS BELAJAR DI SANGGAR KEGIATAN BELAJAR KABUPATEN BONDOWOSO TAHUN PELAJARAN 2010/2011

1 100 15

INTENSI ORANG TUA DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN UNTUK MENIKAHKAN ANAK PEREMPUAN DI BAWAH USIA 20 TAHUN DI KECAMATAN PAKEM KABUPATEN BONDOWOSO

10 104 107

SOAL LATIHAN UTS IPA KELAS 1 SEMESTER 1 GANJIL 2016 KUMPULANSOALULANGAN

5 199 1

PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE TPS UNTUK MENINGKATKAN SIKAP KERJASAMA DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV B DI SDN 11 METRO PUSAT TAHUN PELAJARAN 2013/2014

6 73 58