Tes tertulis Teknik Analisis Data

V. SIMPULAN DAN SARAN

A. Simpulan

Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan, maka dapat disimpulkan bahwa: 1. Siswa kelas VII SMP Negeri 3 Pringsewu memiliki kemampuan berpikir kritis Sedang pada konsep pencemaran lingkungan. 2. Kemampuan berpikir kritis siswa SMP Negeri 3 Pringsewu berdasarkan penilaian LKS memiliki kriteria sangat tinggi, penilaian poster memiliki kriteria rendah, dan tes tertulis memiliki kriteria tinggi.

B. Saran

Untuk kepentingan penelitian, maka penulis menyarankan sebagai berikut. 1. Untuk mengetahui kemampuan berpikir kritis siswa sebaiknya guru menggunakan model pembelajaran yang mampu memunculkan kemampuan berpikir kritis siswa misalnya PBL, TPS, atau Inkuiri. 2. Guru sebaiknya mampu memahami dan menerapkan model pembelajaran yang digunakan agar dapat memunculkan kemampuan berpikir kritis siswa selama proses pembelajaran sehingga tujuan pembelajaran dapat tercapai. 3. Soal evaluasi kemampuan berpikir kritis hendaknya dibuat oleh guru mata pelajaran dan dibuat setelah proses pembelajaran sehingga mampu mempertimbangkan kemampuan siswa dalam menjawab pertanyaan. DAFTAR PUSTAKA Afrizon, R. 2012. Peningkatan Perilaku Berkarakter Dan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Kelas IX MTsN Model Padang Pada Mata Pelajaran IPA-Fisika Menggunakan Model Problem Based Instruction. Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika 1 2012. Universitas Negeri Padang. Padang. Amri, dan Ahmadi. 2010. Konstruksi Pengembangan Pembelajaran. Prestasi Pustaka. Jakarta. Arikunto, S. 2010. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. PT Bumi Aksara. Jakarta. BSNP. 2006. Petunjuk Teknis Pengembangan Silabus dan ContohModel Silabus SMAMA. Departemen Pendidikan Nasional. Jakarta. Daroji dan Haryati. 2009. Jelajah Fakta Biologi 1. PT. Tiga Serangkai Pustaka Mandiri. Jakarta. Depdiknas. 2003. Pendidikan menurut undang-undang. Jakarta. Ennis, Robert H. 2011. The Nature of Critical Thinking:An Outline of Critical Thinking Dispositions and Abilities. Diakses dari http:faculty.education.illinois.edurhennisdocumentsTheNatureofCriticalT hinking_51711_000.pdf Pada 18 Desember 2013, 20: 15 WIB. Furchan, A. 2004. Pengantar Penelitian dalam Pendidikan. Pustaka belajar. Yogyakarta. Festiana, Ike. 2011. Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif dan Hasil Belajar Siswa Melalui Pembelajaran Fisika Berorientasi pada Keterampilan Generik Sains. Unila. Bandar lampung. Ihsan, Fuad. 2008. Dasar-Dasar Kependidikan. Renika Cipta. Jakarta. Johnson, E.B. 2007. Contextual Teaching Learning. Mizan Learning Center MLC. Bandung. Kemendikbud. 2013. Buku 2 Penilaian Portofolio. Diakses dari http:aula.unair.ac.idfile.php1SERDOS_2013Asesor_Serdos_2014buku_ ii_penilaian_portofolio_serdos_tahun_2013.pd. pada 21 April 2014, 15:57 WIB. Muhfahroyin. 2009. Critical Thinking as a Core Skill, the Ability to Think Critically is a Key Skill for Academic Success. Diakses dari http:zanikhan.multiply.comjournalitem5570. Pada 27 November 2013, 19:22 WIB. Nazir, M. 2003. Metode Penelitian. Ghalia Indonesia. Jakarta. Pujianto, S. 2008. Menjelajah Dunia Biologi 1. PT. Tiga Serangkai Pustaka Mandiri. Jakarta. Purwanto, N. 2008.Prinsip-prinsip dan Teknik Evaluasi Pengajaran. Remaja Rosdakarya. Bandung. Saktiyono. 2007. IPA Biologi SMP dan MTs. PT. Gelora Aksara Pratama. Jakarta. Sanjaya, W. 2008. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Penerbit Kencana. Jakarta. Sardiman, A. M. 2012. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Rajawali Pers. Jakarta. Sari, D. D. 2012. Penerapan Model Problem Based Learning PBL untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik pada Pembelajaran IPA Kelas VII SMP Negeri 5 Sleman. Diakses dari http:eprints.uni.ac.id9174101020BAB20I20-20V.pdf. Pada 1 Maret 2014, 12:27 WIB. Sugiyono. 2001. Statistika untuk Penelitian. Alfabet. Bandung. Tim Penyusun. 1989. Kamus Besar Bahasa Indonesia . Pusat Bahasa. Jakarta. Trianto. 2009. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif. Prenada Media. Jakarta. Wardani, Adetya Dewi. 2008. Pengaruh kemampuan berpikir kreatif dan kritis terhadap prestasi belajar fisika siswa kelas xii ipa sma negeri 2 madiun. Diakses dari http:fisika.um.ac.idskripsi130-adetya-dwi-wardani.html. Pada 1 Maret 2014, 12:02 WIB.