Rancangan Output Form Menu Utama Form Data Wilayah Form Data Pembayar Form Data Penerima

Kartika Sari Sinaga : Perancangan Perangkat Lunak Sistem Pengolahan Data Transaksi Zakat Di Lembaga Amil Zakat Al – Hijrah Menggunakan Aplikasi Visual Basic 6.0, 2009. Langkah 6 : Jika Klik Laporan Daftar Penyaluran Zakat Pertahun maka cetak Laporan Daftar Penyaluran Zakat Pertahun.

4.6 Rancangan Output

Adapun bentuk rancangan output dari sistem yang diusulkan adalah sebagai berikut:

a. Form Menu Utama

Gambar 4.4 Form Menu Utama

b. Form Data Wilayah

Prosedur penggunaan sub menu Wilayah adalah: Kartika Sari Sinaga : Perancangan Perangkat Lunak Sistem Pengolahan Data Transaksi Zakat Di Lembaga Amil Zakat Al – Hijrah Menggunakan Aplikasi Visual Basic 6.0, 2009. a. Klik menu file b. Pilih wilayah c. Untuk menginput data wilayah klik tambah d. Isi data wilayah e. Klik tombol simpan untuk menyimpan data f. Klik tombol hapus untuk menghapus data g. Klik tombol koreksi untuk mengubah data h. Klik tombol batal untuk membatalkan input data i. Klik tombol refresh untuk memperbarui data yang ada.Kita dapat mencari data berdasarkan kode. j. Klik tombol keluar untuk keluar dari sub menu data wilayah. Kartika Sari Sinaga : Perancangan Perangkat Lunak Sistem Pengolahan Data Transaksi Zakat Di Lembaga Amil Zakat Al – Hijrah Menggunakan Aplikasi Visual Basic 6.0, 2009. Gambar 4.5 Form Input Data Wilayah

c. Form Data Pembayar

Prosedur penggunaan sub menu Pembayar adalah: a. Klik menu file b. Pilih pembayar c. Untuk menginput data pembayar klik tambah d. Isi data pembayar e. Klik tombol simpan untuk menyimpan data f. Klik tombol hapus untuk menghapus data g. Klik tombol koreksi untuk mengubah data Kartika Sari Sinaga : Perancangan Perangkat Lunak Sistem Pengolahan Data Transaksi Zakat Di Lembaga Amil Zakat Al – Hijrah Menggunakan Aplikasi Visual Basic 6.0, 2009. h. Klik tombol batal untuk membatalkan input data i. Klik tombol refresh untuk memperbarui data yang ada.Kita dapat mencari data berdasarkan kode. j. Klik tombol keluar untuk keluar dari sub menu data pembayar Gambar 4.6 Form Input Data Pembayar

d. Form Data Penerima

Prosedur penggunaan sub menu Penerima adalah: a. Klik menu file b. Pilih penerima c. Untuk menginput data penerima klik tambah Kartika Sari Sinaga : Perancangan Perangkat Lunak Sistem Pengolahan Data Transaksi Zakat Di Lembaga Amil Zakat Al – Hijrah Menggunakan Aplikasi Visual Basic 6.0, 2009. d. Isi data penerima e. Klik tombol simpan untuk menyimpan data f. Klik tombol hapus untuk menghapus data g. Klik tombol koreksi untuk mengubah data h. Klik tombol batal untuk membatalkan input data i. Klik tombol refresh untuk memperbarui data yang ada.Kita dapat mencari data berdasarkan kode. j. Klik tombol keluar untuk keluar dari sub menu data penerima Gambar 4.7 Form Input Data Penerima Kartika Sari Sinaga : Perancangan Perangkat Lunak Sistem Pengolahan Data Transaksi Zakat Di Lembaga Amil Zakat Al – Hijrah Menggunakan Aplikasi Visual Basic 6.0, 2009.

e. Form Data Pembayaran