Uji Reliabilitas Variabel X Kegiatan MGMP Variabel Y Kompetensi Profesional Guru Matematika

56 Silmi Tilawati, 2014 PENGARUH KEGIATAN MGMP TERHADAP KOMPETENSI PROFESIONAL GURU MATEMATIKA DI SMAN Se-KOTA BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 16 0.637

3.51 1.734

VALID 17 0.662 3.75 1.734 VALID 18 0.864

7.32 1.734

VALID 19 0.704 4.21 1.734 VALID 20 0.510

2.51 1.734

VALID Dapat disimpulkan bahwa hasil uji validitas terhadap angket variabel X adalah 21 item pernyataan dinyatakan valid.Sedangkan untuk uji validitas terhadap angket variabel Y adalah 20 item pernyataan dinyatakan valid.

2. Uji Reliabilitas

Uji reliabilitas digunakan untuk mengetahui apakah suatu alat pengumpul data menunjukan tingkat ketepatan, keakuratan, kestabilan atau konsistensi dengan kata lain instrument yang saat digunakan beberapa kali untuk mengukur objek yang sama, maka akan menghasilkan data yang sama pula. Pengujian reliabilitas instrumen dalam penelitian ini digunakan metode belah dua Split Half Method. Dengan rumus sebagai berikut: Keterangan : r 11 = Koefisien reliabilitas internal seluruh item r b = Korelasi Product Moment antara belahan ganjil-genap atau awal-akhir Adapun langkah-langkah pengujian reliabilitas dengan menggunakan metode belah dua Split Half Method, sebagai berikut:

1. Variabel X Kegiatan MGMP

57 Silmi Tilawati, 2014 PENGARUH KEGIATAN MGMP TERHADAP KOMPETENSI PROFESIONAL GURU MATEMATIKA DI SMAN Se-KOTA BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Sebelum mencari koefisien reliabilitas internal seluruh item terlebih dahulu mencari korelasi Product Moment antara belahan ganjil-genap dengan menggunakan rumus dibawah ini. Harga r b = 0,942 ini baru menunjukan reliabilitas setengah tes. Untuk mencari reliabilitas seluruh tes digunakan rumus Spearman Brown seperti berikut. Dari hasil perhitungan diatas maka diperoleh r 11 = 0.970, sedangkan r tabel dengan taraf signifikan α = 0.05 dan dk = 20-2 = 18, diperoleh r tabel sebesar 0,468. Kaidah keputusan: Jika, r 11 r tabel berarti Reliabel r 11 r tabel berarti Tidak Reliabel Berdasarkan kepada perhitungan dan kaidah keputusan diatas, maka dalam penelitian ini pengujian reliable varibel X kegiatan MGMP dinyatakan Reliabel karena r 11 r tabel, atau 0.970 0,468.

2. Variabel Y Kompetensi Profesional Guru Matematika

58 Silmi Tilawati, 2014 PENGARUH KEGIATAN MGMP TERHADAP KOMPETENSI PROFESIONAL GURU MATEMATIKA DI SMAN Se-KOTA BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Sebelum mencari koefisien reliabilitas internal seluruh item terlebih dahulu mencari korelasi Product Moment antara belahan ganjil-genap dengan menggunakan rumus dibawah ini. Harga r b = 0,935 ini baru menunjukan reliabilitas setengah tes. Untuk mencari reliabilitas seluruh tes digunakan rumus Spearman Brown seperti berikut. Dari hasil perhitungan diatas maka diperoleh r 11 = 0.966, sedangkan r tabel dengan taraf signifikan α = 0.05 dan dk = 20-2 = 18, diperoleh r tabel sebesar 0,468. Kaidah keputusan: Jika, r 11 r tabel berarti Reliabel r 11 r tabel berarti Tidak Reliabel Berdasarkan kepada perhitungan dan kaidah keputusan diatas, maka dalam penelitian ini pengujian reliable varibel Y Kompetensi Profesional Guru Matematika dinyatakan Reliabel karena r 11 r tabel, atau 0.966 0,468.

G. Teknik Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

KEGIATAN MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN (MGMP) PKn SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KOMPETENSI Kegiatan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) PKn Sebagai Upaya Meningkatkan Kompetensi Profesional Guru (Studi Eksplorasi Pada MGMP PKn Sub Rayon 02 Kabupaten Wono

0 0 16

KEGIATAN MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN (MGMP) PKn SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KOMPETENSI PROFESIONAL Kegiatan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) PKn Sebagai Upaya Meningkatkan Kompetensi Profesional Guru (Studi Eksplorasi Pada MGMP PKn Sub Rayon 02 Ka

0 0 16

PENGARUH KOMPETENSI PROFESIONAL GURU TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK NEGERI SE-KOTA BANDUNG.

0 0 50

PENGARUH MANAJEMEN MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN (MGMP) TERHADAP KOMPETENSI PROFESIONAL DAN KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU SERTA IMPLIKASINYA PADA KINERJA GURU MATA PELAJARAN EKONOMI DI SMA NEGERI SE-KOTA BANDUNG.

0 2 60

KONTRIBUSI KEGIATAN MGMP TERHADAP KOMPETENSI PROFESIONAL GURU DAN PENGARUHNYA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA: Survei terhadap MGMP Bahasa Inggris SMA Negeri di Kota Bandung.

0 1 44

KONTRIBUSI KOMPETENSI PROFESIONAL DAN KINERJA GURU TERHADAP KUALITAS PEMBELAJARAN :Studi pada SMP Negeri se Kota Bandung.

0 1 74

PENGARUH PELAKSANAAN MGMP IPA TERPADU DAN SUPERVISI AKADEMIK OLEH KEPALA SEKOLAH TERHADAP KOMPETENSI PROFESIONAL GURU BIDANG STUDI IPA SMP/MTS SE-KOTA MAGELANG.

0 2 150

PENGARUH KEGIATAN MGMP TERHADAP KOMPETENSI PROFESIONAL GURU MATEMATIKA DI SMAN Se-KOTA BANDUNG - repository UPI S ADP 1001427 Title

0 0 4

PENGARUH MGMP EKONOMI TERHADAP KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN PROFESIONAL GURU SMAN KUBU RAYA ARTIKEL PENELITIAN

0 0 16

PENGARUH KONFORMITAS DAN SELF-EFFICACY TERHADAP KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU MGMP EKONOMI SE-KOTA SINTANG ARTIKEL PENELITIAN

0 0 14