Rancangan Metode Pemecahan Masalah melalui Media Gambar

39 Pertiyani, 2014 PENERAPAN METODE PEMECAHAN MASALAH MELALUI MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS ARGUMENTATIF DAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Kabupaten Bandung Barat dan diperoleh sembilan gambar terbanyak yang dipilih. Berikut sembilan gambar yang terpilih. Gambar 3.2 Gambar Hasil Uji Coba

2. Rancangan Metode Pemecahan Masalah melalui Media Gambar

Berdasarkan Aspek Berpikir Kritis Facione Penulis pengembangkan rancangan pembelajaran berpikir kritis melalui media gambar berdasarkan aspek berpikir kritis yang dikemukakan oleh Facione 2004:3 sebagai berikut. a. Intepretasi Pada tahapan ini siswa diajak untuk mengintepretasi gambar yang disajikan oleh guru. Siswa mengintepretasi gambar sesuai dengan kemampuan visualisasi otaknya. b. Analisis 40 Pertiyani, 2014 PENERAPAN METODE PEMECAHAN MASALAH MELALUI MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS ARGUMENTATIF DAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Setelah mengintepretasi gambar, siswa kemudian menganalisis hasil pemaknaannya dengan mengaitkan fakta-fakta berdasarkan pengetahuan, wawasan, ataupun pengalaman siswa tersebut. c. Evaluasi Tahap selanjutnya adalah siswa menilai hasil analisis gambar yang telah diintepretasi. Siswa mulai memilah hasil analisis yang sesuai dan masuk akal, serta yang tidak sesuai dan tidak berterima. d. Inferensi Hasil penilaian siswa pada akhirnya disimpulkan menjadi sebuah pernyataan yang sesuai dan beralasan kuat. e. Eksplanasi Pada tahapan ini siswa mulai mengembangkan hasil simpulannya dengan menciptakan ide-ide atau topik-topik yang sesuai dengan gambar yang disajikan. f. Regulasi Diri Tahapan akhir pembelajaran berpikir kritis adalah kemantapan siswa untuk memulai memproyeksikan hasil berpikir kritisnya terhadap gambar melalui sebuah tulisan argumentatif. Tulisan argumentatif inilah yang akan dinilai oleh guru sebagai penilaian apakah siswa melakukan tahapan berpikir kritis atau tidak. Rancangan pembelajaran berpikir kritis tersebut, penulis deskripsikan ke dalam sebuah bagan sebagai berikut. Bagan 3.1 Rancangan Pembelajaran Berpikir Kritis melalui Gambar Gambar Intepretasi 1 Analisis 2 Evaluasi 41 Pertiyani, 2014 PENERAPAN METODE PEMECAHAN MASALAH MELALUI MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS ARGUMENTATIF DAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

3. Perencanaan Pelaksanaan Pembelajaran

Dokumen yang terkait

Peningkatan keterampilan menulis karangan dengan penerapan metode permainan susun gambar dalam pelajaran bahasa Indonesia siswa kelas III SD Muhammadiyah 12 Pamulang Tangerang Selatan

3 24 93

Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan dengan Penerapan Metode Permainan Susun Gambar Dalam Pelajaran Bahasa Indonesia Siswa Kelas III SD Muhammadiyah 12 Pamulang Tangerang Selatan

0 8 93

Keterampilan Menulis Paragraf Persuasi pada Siswa Kelas X.2 SMA Negeri 1 Cibitung

0 6 88

Pengaruh penggunaan media gambar terhadap keterampilan menulis puisi pada siswa kelas V di SDIT Az-Zahra Pondok Petir Sawangan Depok Tahun pelajaran 2013/2014

1 10 132

Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Deskripsi Melalui Media Gambar Pada Siswa Kelas VIII MTs Nur Asy-Syafi'iyah Ciputat

1 23 122

Peningkatan keterampilan siswa dalam menulis cerpen (PTK di Islamiyah Ciputat Kelas X Semester Genap Tahun Pelajaran 2013/2014)

0 5 150

PENERAPAN MEDIA GAMBAR BERKATA KUNCI UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN PADA SISWA KELAS IV Penerapan Media Gambar Berkata Kunci Untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis Karangan Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 4 Pelem Kecamatan Gabus Kabupat

0 2 14

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS CERPEN DENGAN MEDIA GAMBAR BERSERI PADA SISWA Peningkatan Keterampilan Menulis Cerpen Dengan Media Gambar Berseri Pada Siswa Kelas X-1 SMA Negeri 2 Karanganyar.

0 5 16

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN MELALUI METODE SCRAMBLE DENGAN MEDIA GAMBAR Peningkatkan Keterampilan Menulis Karangan Dengan Penerapan Metode Scramble Dengan Media Gambar Pada Siswa Kelas IV MI Muhammadiyah Beji kecamatan Tulung kabupaten Klat

0 0 16

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF ARGUMENTATIF MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH SISWA KELAS X

0 0 13