Pelaksanaan Tindakan Penelitian Observasi Pelaksanaan Pembelajaran

Ina Marliana, 2013 MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA TENTANG TEKNOLOGI PRODUKSIMELALUI PENGGUNAAN TEKNIK CLOZE PADA PEMBELAJARAN IPS DI SEKOLAH DASAR Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu dalam upaya meningkatkan pemahaman siswa tentang teknologi produksi melalui penggunaan teknik cloze. b. Penyusunan skenario pembelajaran dalam melakukan penelitian dikelas IV SD tentang teknologi produksi. c. Penyusunan instrumen penelitian dalam pembelajaran IPS di kelas IV SD Negeri I Cibanteng tentang teknologi produksi melalui penggunaan teknik cloze. d. Penyediaan fasilitas untuk menunjang pembelajaran IPS di kelas IV Sekolah Dasar tentang teknologi produksi. e. Menentukan cara untuk menguji hipotesis tindakan dengan menjabarkan indikator-indikator keberhasilan serta berbagai instrumen pengumpul data yang dapat dipakai untuk menganalisis keberhasilan itu f. Membuat secara rinci rancangan tindakan

3. Pelaksanaan Tindakan Penelitian

Implementasi tindakan pada prinsipnya merupakan realisasi dari suatu tindakan yang sudah direncanakan sebelumnya. Menyangkut strategi apa yang digunakan, materi apa yang diajarkan dan media apa yang digunakan dan sebagainya. Pada tahap ini peneliti melakukan tindakan-tindakan yang berupa intervensi terhadap pelaksanaan kegiatan yang menjadi tugas mereka sehari-hari. Disinilah tindakan dipahami sebagai aktivitas yang dirancang dengan sistematis untuk menghasilkan adanya peningkatan atau perbaikan proses pembelajaran seperti kegiatan pembelajaran lebih menarik, siswa menjadi aktif berpartisipasi, sumber belajar termanfaatkan, materi disajikan lebih mudah dipahami dan hasil belajar lebih meningkat. Penelitian dipusatkan pada serangkaian pelaksanaan pembelajaran yang dipilih ke dalam beberapa siklus tindakan. Pada setiap siklus tindakan observasi, dievaluasi dan direfleksi data-data atau temuan yang berhubungan dengan kinerja guru dalam menggunakan teknik cloze, dan kinerja siswa mengikuti pembelajaran meliputi: Ina Marliana, 2013 MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA TENTANG TEKNOLOGI PRODUKSIMELALUI PENGGUNAAN TEKNIK CLOZE PADA PEMBELAJARAN IPS DI SEKOLAH DASAR Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu a. Keaktifan siswa mengikuti pembelajaran melalui penggunaan teknik cloze b. Tingkat pemahaman siswa terhadap materi teknologi produksi. c. Daya tangkap siswa terhadap materi yang disampaikan.

4. Observasi Pelaksanaan Pembelajaran

Pada kegiatanobservasi dilakukan hal-hal sebagai berikut: a. Observasi terhadap perencanaan pembelajaran RPP dengan cara mengisi format yang telah dibuat sebelumnya. b. Observasi terhadap kemampuan guru dan aktivitas siswa selama proses pembelajaran berlangsung dengan cara mengisi format yang telah dibuat sebelumnya. c. Observasi terhadap kemampuan hasil belajar siswa tentang teknologi produksi pada siswa kelas IV SDN I Cibanteng

5. Refleksi

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN PEMAHAMAN SISWA TENTANG KONSEP MEMBANDINGKAN PANJANG BENDA MELALUI PENGGUNAAN MEDIA KONKRET SEKITAR KELAS (Penelitian Tindakan Kelas pada Pembelajaran Matematika di Kelas II SD Negeri Pasirkanyere Kecamatan Cibalong Kabupaten Tasikmalaya).

0 2 30

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA TENTANG PENJUMLAHAN BILANGAN BULAT MELALUI PENDEKATAN KONTEKSTUAL DI SEKOLAH DASAR (Penelitian Tindakan Kelas pada Pembelajaran Matematika di Kelas IV SD Negeri Purwanajaya Kecamatan Cibalong Kabupaten Tasikmalaya).

0 1 26

PENGGUNAAN METODE DEMONSTRASI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA TENTANG PERISTIWA ALAM DI INDONESIA (Penelitian Tindakan Kelas pada Pembelajaran IPS di Kelas VI SD Negeri 3 Bojongasih Kecamatan Bojongasih Kabupaten Tasikmalaya).

0 0 31

PENGGUNAAN PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA TENTANG SUMBER DAYA ALAM DI SEKOLAH DASAR (Penelitian Tindakan Kelas di kelas IV SD Negeri 2 Sukakarsa Kecamatan SukarameKabupaten Tasikmalaya).

0 0 33

PENGGUNAAN METODE SIMULASI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA TENTANG KEGIATAN JUAL BELI PADA PEMBELAJARAN IPS DI SEKOLAH DASAR : Penelitian Tindakan Kelas di Kelas III SD Negeri 2 Cigadog Kecamatan Leuwisari Kabupaten Tasikmalaya.

0 0 30

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA TENTANG MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN RI MELALUI MEDIA VISUAL PADA PEMBELAJARAN IPS : Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas V SDN 3 Cikatomas Kecamatan Cikatomas Kabupaten Tasikmalaya.

0 0 34

MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA TENTANG KEGIATAN MENGHASILKAN BARANG MELALUI METODE PENUGASAN DI SEKOLAH DASAR : Penelitian Tindakan Kelas pada Mata Pelajaran IPS di Kelas IV Sekolah Dasar Negeri 2 Paledah Kecamatan Padaherang Kabupaten Ciamis.

0 0 34

PENGGUNAAN PENDEKATANCBSA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA TENTANG PERKEMBANGAN TEKNOLOGI KOMUNIKASI PADA PEMBELAJARAN IPS DI SEKOLAH DASAR : Penelitian Tindakan Kelas di Kelas IV SD Negeri 2 Sukasetia Kecamatan Cihaurbeuti Kabupaten Ciamis.

0 0 34

MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA TENTANG PROSES PRODUKSI PADI MELALUI MEDIA GAMBAR SERI DI SEKOLAH DASAR : Penelitian Tindakan Kelas pada Pembelajaran IPS di Kelas IV SD Negeri Sidareja 01 Kecamatan Sidareja Kabupaten Cilacap.

0 0 29

PENGGUNAAN MEDIA KOTAK GAMBAR PUTAR UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA PADA PEMBELAJARAN TENTANG KERAGAMAN BUDAYA MASYARAKAT (Penelitian Tindakan Kelas di Kelas IV SDN Cibala Kecamatan Jatinunggal Kabupaten Sumedang).

1 2 53