Fungsi Media Massa Media Massa Sebagai Komunikasi Massa

E. Fungsi Media Massa

Komunikasi yang dilakukan dengan menggunakan media massa mempunyai fungsi. Lasswell dan Wright 1975 menyebutkan ada empat macam fungsi, yaitu: a. Pengawasan lingkungan. Yakni komunikasi massa memberikan peringatan mengenai ancaman dan bahaya yang mengancam dunia, seperti halnya bahaya yang berasal dari badai atau bahaya yang berasal dari serangan teroris, yang membuat masyarakat menjadi berhati-hati. Atau juga berita-berita yang penting bagi lembaga-lembaga lainnya yang membuat masyarakat menjadi senang dan bahagia. b. Korelasi antar bagian di dalam masyarakat untuk menanggapi lingkungannya. Yakni memberi petunjuk untuk mencapai konsensus dalam upaya mencegah konsekwensi-konsekwensi yang tidak diinginkan akan terjadi, karena adanya informasi tentang lingkungan tersebut. Setiap sajian berita, apalagi yang menyangkut hidup orang banyak akan menjadi stimulasi bagi khalayak untuk memberikan tanggapan atau berbuat sesuatu. Jadi tegasnya adalah untuk meningkatkan mobilisasi dan mengurangi ancaman tehadap stabilitas sosial. c. Sosialisasi atau pewarisan nilai-nilai. Yakni upaya tranmisi dan pendidikan nilai-nilai serta norma-norma dari suatu generasi yang berikutnya atau dari suatu kelompok masyarakat terhadap para anggota kelompoknya yang baru. Hal ini sebenarnya telah dilakukan oleh guru dan orang tua kita. d. Hiburan. Yakni upaya komunikatif yang bertujuan memberikan hiburan untuk melepas lelah bagi kelompok-kelompok massa. 40

F. Media Massa Sebagai Komunikasi Massa

Istilah ”media” bisa berarti alat perantara, berasal dari bahasa Yunani, median jamaknya media. Adapun pengertian simantiknya yaitu ”segala sesuatu yang dapat dijadikan sebagai alat perantara untuk menyampaikan sutau tujuan tertantu” 41 . Dan bahasa merupakann sarana untuk menyampaikan informasi. 42 Dalam kamus telekomunikasi, media berarti sarana yang digunakan olah komunikator sebagai saluran untuk menyampaikan suatu pesan kepada komunikan, apabila komunikan jauh tempatnya, banyaknya atau keduanya. Jadi segala sesuatu yang dapat digunakan, sebagai alat bantu dalam komunikasi tersebut adalah media komunikasi. Adapun bentuk-bentuk dan jenisnya beraneka ragam. 43 40 Charles R. Wright, Sosiologi Komunikasi Massa, Bandung: Remadjakarya, 1986, h. 12 41 Gozali BC. TT, Kamus Istilah Komunikasi, Bandung: Djambatan, 1992, h. 227 42 Sederman Tebbak, jurnalistik baru, Ciputat: Kalam Indonesia, 2005, Cet. 1, h. 118 43 Gozali BC. TT, Kamus Istilah Komunikasi, Bandung: Djambatan, 1992, h. 227

BAB III PROFILE SURAT KABAR SEPUTAR INDONESIA

A. Sejarah Berdirinya Surat Kabar Seputar Indonesia

Koran Seputar Indonesia terbit perdana, pada 30 Juni 2005. Dilahirkan oleh PT Media Nusantara Informasi MNI, sub-sidiary dari PT. Media Nusantara Citra MNC yang menaungi RCTI, TPI, Global TV dan Trijaya Network. PT. MNC sudah sangat berpenga- laman dalam mengelola media serta terbilang mapan dan berpengaruh, baik di kalangan masyarakat maupun pengambil keputusan. Kehadiran SINDO membawa nuansa tersendiri bagi mereka yang haus informasi, berjiwa dinamis dan terbuka. Variasi content yang menyuguhkan NEWS, SPORT, dan LIFESTYLE makin memperkuat image SINDO yang memiliki motto “Satu Koran Untuk Semua”. Sebagai surat kabar baru, Koran Seputar Indonesia ditujukan untuk memudahkan sekaligus memenuhi kebutuhan pembaca dalam satu keluarga. Pada saat sang Bapak memilih news, sang Ibu bisa leluasa membaca lifestyle, sedangkan si Anak bebas membaca sport. Atau sang Bapak bisa membawa news ke kantor dengan meninggalkan lifestyle untuk dibaca Ibu di rumah, sementara si Anak memasukkan sport ke dalam tas untuk dibaca dalam perjalanan. Pendeknya, mereka bisa bertukar section tanpa harus mengganggu keasyikan masing-masing. Koran Seputar Indonesia hadir setiap pagi dengan sajian berita-berita yang akurat, mendalam, penuh gaya dan warna. Koran Seputar Indonesia juga akan menyapa pembaca dengan sentuhan jurnalisme khas untuk selalu memberikan lebih dari sekadar berita. Apalagi ditunjang dengan kreatifitas visual yang

Dokumen yang terkait

SKRIPSI JURNALISME SENSITIF GENDER DALAM RUBRIK “PEREMPUAN” DI SURAT KABAR SUARA MERDEKA ( Studi Analisis Isi Opini dalam Rubrik “Perempuan” pada Surat Kabar Suara Merdeka periode 5 Januari 2011- 28 Desember 2011).

0 2 15

PENDAHULUAN JURNALISME SENSITIF GENDER DALAM RUBRIK “PEREMPUAN” DI SURAT KABAR SUARA MERDEKA ( Studi Analisis Isi Opini dalam Rubrik “Perempuan” pada Surat Kabar Suara Merdeka periode 5 Januari 2011- 28 Desember 2011).

2 6 41

PENUTUP JURNALISME SENSITIF GENDER DALAM RUBRIK “PEREMPUAN” DI SURAT KABAR SUARA MERDEKA ( Studi Analisis Isi Opini dalam Rubrik “Perempuan” pada Surat Kabar Suara Merdeka periode 5 Januari 2011- 28 Desember 2011).

0 15 64

ANALISIS ISI RUBRIK OPINI PADA SURAT KABAR JAWA POS PERIODE JANUARI 2012 SAMPAI BULAN APRIL 2012(Studi Deskriptif Analisis Isi Dalam Rubrik Opini Pada Surat Kabar Jawa Pos Periode Bulan Januari 2012 Sampai Bulan April 2012).

0 0 116

ANALISIS ISI RUBRIK OPINI PADA SURAT KABAR JAWA POS PERIODE JANUARI 2012 SAMPAI BULAN APRIL 2012 (Studi Deskriptif Analisis Isi Dalam Rubrik Opini Pada Surat Kabar Jawa Pos Periode Bulan Januari 2012 Sampai Bulan April 2012).

0 0 116

ANALISIS ISI RUBRIK OPINI PADA SURAT KABAR KOMPAS (Studi Deskriptif Analisis Isi Dalam Rubrik Opini Pada Surat Kabar Kompas Bulan Oktober 2009 Sampai Bulan Desember 2009).

2 16 115

RUBRIK ANAK DALAM SURAT KABAR (Studi Perbandingan Analisis Isi Rubrik Anak pada Surat kabar Solopos dan Suara Merdeka Periode Januari-Juni 2012).

0 0 13

ANALISIS ISI RUBRIK OPINI PADA SURAT KABAR KOMPAS (Studi Deskriptif Analisis Isi Dalam Rubrik Opini Pada Surat Kabar Kompas Bulan Oktober 2009 Sampai Bulan Desember 2009)

0 0 23

ANALISIS ISI RUBRIK OPINI PADA SURAT KABAR JAWA POS PERIODE JANUARI 2012 SAMPAI BULAN APRIL 2012 (Studi Deskriptif Analisis Isi Dalam Rubrik Opini Pada Surat Kabar Jawa Pos Periode Bulan Januari 2012 Sampai Bulan April 2012)

0 0 20

ANALISIS ISI RUBRIK OPINI PADA SURAT KABAR JAWA POS PERIODE JANUARI 2012 SAMPAI BULAN APRIL 2012(Studi Deskriptif Analisis Isi Dalam Rubrik Opini Pada Surat Kabar Jawa Pos Periode Bulan Januari 2012 Sampai Bulan April 2012)

0 0 20