Latar Belakang Masalah UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SNOWBALL THROWING PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA DI KELAS V SD NEGERI NO. 101771 TEMBUNG.

karena mengejar target sesuai dengan kurikulum dan hanya memberikan soal-soal latihan sehingga dapat membuat siswa jenuh dan kurang berminat pada mata pelajaran matematika. Hal tersebut juga mengakibatkan siswa kurang aktif dalam proses pembelajaran. Siswa juga jarang mengajukan pertayaan kepada guru tentang materi yang belum dimengerti. Berdasarkan data tersebut Peniliti menganggap bahwa salah satu model pembelajaran yang dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Matemaika adalah dengan menggunakan model cooperative learning . Salah satu teknik pembelajaran dalam model cooperative learning adalah Snowball throwing. Snowball Throwing yang menurut asal katanya berarti “bola salju bergulir ” , dapat diartikan sebagai tipe pembelajaran dengan menggunakan bola pertanyaan dari kertas yang digulung bulat berbentuk bola kemudian dilemparkan secara bergiliran di antara sesama siswa. Kegiatan melempar bola pertanyan ini akan membuat kelompok menjadi dinamis, karena kegiatan siswa tidak hanya berpikir, menulis, bertanya, atau berbicara, akan tetapi mereka juga melakukan aktivitas fisik yaitu menggulung kertas dan melemparkannya pada siswa lain. Dengan demikian, tiap anggota kelompok akan mempersiapkan diri karena pada gilirannya mereka harus menjawab pertanyaan dari temannya yang terdapat dalam bola kertas. Model pembelajaran Snowball Throwing dinilai cocok diterapkan di Sekolah Dasar khususnya untuk pelajaran matematika, karena sesuai dengan inti dari pembelajaran Snowball Throwing yaitu siswa berkreatifitas dalam membuat soal matermatika dan menjawab pertanyaan yang diberikan temannya dengan sebaik- baiknya. Siswa dapat belajar efektif dengan perasaan senang, karena siswa bisa mendiskusikan gagasan atau yang menjadi pemikirannya dalam proses pembelajaran. Hal ini sangat baik, karena akan terbentuk persepsi bahwa matematika merupakan pelajaran yang sangat menarik, dan tujuan pembelajaran akan tercapai sehingga hasil belajar siswa juga akan baik. Dengan menggunakan model Snowball Throwing ini, diharapkan mampu membuat perubahan di dalam diri siswa yang dapat meningkatkan hasil belajar. Untuk itu penulis tertarik untuk membuat penelitian yang berjudul “Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Snowball Throwing Pada Mata Pelajaran Matematika Di Kelas V SD Negeri No 101771 Tembung ” .

1.2 Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah di atas, maka dapat diidentifikasi masalahnya adalah sebagai berikut : a. Hasil belajar matematika siswa masih rendah. b. Kurangnya variasi model dalam proses pembelajaran c. Siswa kurang berminat pada mata pelajaran matematika d. Keaktifan siswa dalam mengikuti pembelajaran masih kurang

1.3 Batasan Masalah

Berdasarkan identifikasi masalah di atas, banyak masalah yang harus diatasi. Namun, mempertimbangkan kemampuan peneliti maka masalah yang diteliti dibatasi pada hasil belajar siswa pada materi pokok sifat-sifat bangun datar dan model pembelajaran kooperatif tipe Snowball Throwing Tahun Ajaran 20152016.

1.4 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah diatas, maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah “Apakah dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Snowball Throwing dapat meningkatkan hasil belajar Matematika Materi Pokok sifat-sifat Bangun Datar di Kelas V SD Negeri No 101771 Tembung Tahun Ajaran 20152016 ”.

1.5 Tujuan Penelitian

Adapun tujuan dari penelitian ini adalah : Untuk meningkatkan hasil belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Snowball Throwing pada mata pelajaran Matematika materi Pokok Sifat-sifat Bangun Datar di Kelas V SD Negeri No 101771 Tembung Tahun Ajaran 20152016 ”.

1.6 Manfaat Penelitian

Manfaat dari penelitian ini adalah: 1. Bagi siswa, dapat meningkatkan minat dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Matematika 2. Bagi guru, merupakan informasi tentang salah satu model pembelajaran yang bisa digunakan dalam mengajar. 3. Bagi sekolah, dapat menjadi acuanreferensi sebagai masukan atau evaluasi guna meningkatkan mutu dan kualitas pendidikan di sekolah. 4. Bagi peneliti lain, Sebagai bahan informasi dalam melakukan penelitian lebih lanjut . 5. Bagi UNIMED khususnya Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, menjadi bahan informasi dalam pengetahuan dan langkah- langkah dalam meningkatkan kualitas belajar anak didik melalui pembelajaran. 86

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang telah diuraikan pada bab-bab sebelumnya, dapat ditarik beberapa kesimpulan yakni sebagai berikut: 1. Pembelajaran Matematika dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe snowball throwing dapat melatih siswa untuk saling bekerja sama dan berbagi informasi antar siswa sehingga lebih meningkatkan pemahaman mereka terhadap materi sifat-sifat bangun datar, karena dalam pelaksanaan model pembelajaran kooperatif tipe snowball throwing siswa diarahkan untuk menjawab dengan cara melempar bola berisi pertanyaan. 2. Pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe snowball throwing dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata matematika. Hal ini dapat dilihat dari data hasil penelitian yang telah dilakukan oleh peneliti. Dimana pada saat pretes ketuntasan belajar siswa secara klasikal hanya sebanyak 4 orang siswa 13,33, namun setelah dilaksanakannya siklus I dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe snowball throwing ketuntasan belajar siswa secara klasikal mengalami peningkatan sebesar 30 yaitu menjadi 43,33 atau sebanyak 13 siswa. Pada siklus II juga terjadi peningkatan ketuntasan belajar siswa secara klasikal sebesar 29 yaitu menjadi 72,33 atau sebanyak 25 siswa karena guru telah melakukan

Dokumen yang terkait

Peningkatan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Snowball 0hrowing pada siswa kelas III MI Hidayatul Athfal Depok

0 10 0

Upaya meningkatkan hasil belajar siswa melalui model pembelajaran kooperatif tipe Stad (Student Teams Achievement Division) pada pembelajaran IPS kelas IV MI Miftahul Khair Tangerang

0 13 0

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE BERKIRIM SALAM DAN SOAL DI KELAS IV SD NEGERI 101771 TEMBUNG TAHUN AJARAN 2016/2017.

0 4 27

MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL COPERATIVE TIPE TIME TOKEN PADA PELAJARAN IPS KELAS IV SD NEGERI 101771 TEMBUNG.

0 5 34

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING DI KELAS V SD NEGERI 102036 HAPOLTAHAN NAULI T.A 2015/2016.

0 4 24

MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL SNOWBALL THROWING PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA DI KELAS V SD NEGERI 101783 SAENTIS T.A 2013/2014.

0 2 25

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SNOWBALL THROWING PADA POKOK BAHASAN GAYA DALAM MATA PELAJARAN IPA DI KELAS IV SD NEGERI 105389 TIMBANG DELI, KECAMATAN GALANG.

0 1 20

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SNOWBALL THROWING DI KELAS V SD NEGERI 101788 MARINDAL I TAHUN AJARAN 2011/2012.

0 1 19

UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING PADA SISWA KELAS V DI SD NEGERI NGEBEL KASIHAN BANTUL.

0 0 172

Peningkatan Hasil Belajar Siswa SD Kelas 5 di Kudus Dengan Menerapkan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Snowball Throwing

0 0 8