Karakteristik Responden Faktor-Faktor yang Mendorong Ibu Memakai Kontrasepsi Implant

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian

Dalam bab ini diuraikan hasil penelitian mengenai karakteristik responden dan faktor-faktor yang mendorong ibu memakai kontrasepsi implant yang diperoleh dari hasil pengumpulan data yang dilakukan di Desa Patumbak I Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013 dengan jumlah responden 48 orang.

1. Karakteristik Responden

Adapun karakteristik responden yang diperoleh mencakup usia dengan usia terbanyak 20-35 tahun yaitu 27 orang 56.3, pendidikan responden mayoritas SMA sebanyak 26 orang 54,2, pekerjaan responden mayoritas ibu rumah tanggaIRT yaitu 36 orang 75.0, paritas responden mayoritas multipara yaitu 40 orang 83.3. Tabel 5.1 Distribusi Frekuensi Berdasarkan Karakteristik Responden di Desa Patumbak 1 Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013 No Karakteristik Frekuensi Umur 1 20-35 tahun 27 56.3 2 35 tahun 21 43.8 Total 48 100.0 Pendidikan F 1 SD 9 18.7 2 SMP 13 27.1 3 SMA 26 54.2 Total 48 100.0 Pekerjaan F 1 IRT 36 75.0 2 Wiraswasta 12 25.0 Total 48 100.0 Paritas F 1 Primipara 8 16.7 2 Multipara 40 83.3 Total 48 100.0 Universitas Sumatera Utara

2. Faktor-Faktor yang Mendorong Ibu Memakai Kontrasepsi Implant

Hasil penelitian ini menunjukkan faktor-faktor yang mendorng ibu memakai kontrasepsi implant yang diidentifikasi dengan 25 pertanyaan.

a. Faktor Kebutuhan

Dari 48 responden ibu yang memakai kontrasepsi implant didapatkan bahwa faktor kebutuhan mayoritas responden menjawab ya atas pertanyaan menurut ibu apakah kontrasepsi implant adalah cara untuk menunda kehamilan yaitu 48 orang 100, dan mayoritas menjawab tidak atas pertanyaan apakah ibu mengerti manfaat kontrasepsi implant yaitu 10 orang 20.8. Lebih jelas dapat dilihat pada tabel dibawah ini : Tabel 5.2 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Faktor Kebutuhan di Desa Patumbak 1 Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013 No Pertanyaan Jawaban Ya Tidak F F Faktor Kebutuhan 1. Apakah ibu merasa penting untuk memakai kontrasepsi implant? 48 100 2. Apakah ibu mengerti manfaat kontrasepsi implant? 38 79.2 10 20.8 3. Menurut ibu apakah kontrasepsi implant adalah cara untuk menunda kehamilan? 48 100 4. Apakah ibu mengetahui bahwa kontrasepsi implant itu alat kontrasepsi jangka panjang? 39 81.2 9 18.8 5. Apakah ibu mau memakai kontrasepsi implant karena tidak diminta biayagratis? 41 85.5 7 14.5 Universitas Sumatera Utara

b. Faktor Kebutuhan yang Mendorong Ibu Memakai Kontrasepsi Implant

Berdasarkan perhitungan sesuai kategori yang ditetapkan, dari 48 responden faktor kebutuhan yaitu sebanyak 46 orang 95.8, dan yang tidak sebanyak 2 orang 4.2. Lebih jelas bisa dilihat pada tabel dibawah ini: Tabel 5.3 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Faktor Kebutuhan yang Mendorong Ibu Memakai Kontrasepsi Implant di Desa Patumbak I Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013 No Faktor Kebutuhan Frekuensi 1 Ya 46 95.8 2 Tidak 2 4.2 Total 48 100.0

c. Faktor Harapan

Dari 48 responden ibu yang memakai kontrasepsi implant didapat bahwa dari faktor harapan yang mendorong ibu memakai kontrasepsi impant mayoritas responden menjawab ya untuk pertanyaan Apakah dengan memakai kontrasepsi implant ibu berharap bisa lebih dekatlama merawat anaknya sebanyak 48 orang 100, dan mayoritas menjawab tidak dengan pertanyaan Apakah dengan memakai kontrasepsi implant ibu merasa lebih sehat yaitu 3 orang 6.3. Dapat dilihat pada tabel dibawah ini: Universitas Sumatera Utara Tabel 5.4 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Faktor Harapan di Desa Patumbak 1 Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013

d. Faktor Harapan yang Mendorong Ibu Memakai Kontrasepsi Implant

Berdasarkan perhitungan sesuai kategori yang telah ditetapkan, dari 48 responden faktor harapan yang mendorong ibu memakai kontrasepsi implant yaitu sebanyak 48 orang 100. Dapat dilihat pada tabel dibawah ini: Tabel 5.5 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Faktor Harapan yang Mendorong Ibu Memakai Kontrasepsi Implant di Desa Patumbak I Kecamatan Patumabak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013 No Faktor Harapan Frekuensi 1 Ya 48 100,0 2 Tidak 0,0 Total 48 100.0 No. Pertanyaan Jawaban Ya Tidak F F Faktor Harapan 6. Apakah dengan memakai kontrasepsi implant ibu merasa lebih sehat? 45 93.7 3 6.3 7. Apakah dengan memakai kontrasepsi implant ibu berharap dapat terhindar dari anemia? 48 100 8. Apakah dengan memakai kontrasepsi implant ibu berharap bisa lebih dekatlama merawat anaknya? 48 100 9. Apakah dengan memakai kontrasepsi implant ibu berharap bisa mengurangi pengeluaran keuangan rumah tangga? 48 100 10. Apakah dengan memakai kontrasepsi implant ibu berharap anaknya bisa melanjutkan pendidikan lebih tinggi? 48 100 Universitas Sumatera Utara

e. Faktor Minat

Dari 48 responden ibu yang memakai kontrasepsi implant dalam penelitian ini menyatakan faktor minat yang mendorong ibu memakai kontrasepsi implant mayoritas menjawab ya dengan pertanyaan Apakah ibu memakai alat kontrasepsi implant karena ibu sadar tentang pentingnya memakai alat kontrasepsi sebanyak 48 orang 100, dan mayoritas menjawab tidak dengan pertanyaan Seandainya ibu mengalami keluhan nyeri karena memakai alat kontrasepsi implant, apakah ibu tetap mau memakai alat kontrasepsi implant sebanyak 36 orang 75. Dapat dilihat pada tabel dibawah ini: Tabel 5.6 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Faktor Minat di Desa Patumbak 1 Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013 No. Pertanyaan Jawaban Ya Tidak F F Faktor Minat 11. Apakah ibu memakai alat kontrasepsi implant atas kemauan sendiri? 45 93.7 3 6.3 12. Apakah ibu memakai alat kontrasepsi implant karena ibu sadar tentang pentingnya memakai alat kontrasepsi ? 48 100 13. Seandainya ibu mengalami keluhan nyeri karena memakai alat kontrasepsi implant, apakah ibu tetap mau memakai alat kontrasepsi implant ? 12 25 36 75 14. Apabila ibu mengalami kesulitan melakukan aktifitas sehari-hari setelah memakai alat kontrasepsi implant, apakah ibu tetap mau memakai kontrasepsi implant? 28 58.3 20 41.7 15. Seandainya ibu merasakan kesakitan didaerah insisi setelah dipasang kontrasepsi implant, apakah ibu tetap mau memakai kontarsepsi implant? 35 72.9 13 27.1 Universitas Sumatera Utara

f. Faktor Minat yang Mendorong Ibu Memakai Kontrasepsi Implant

Berdasarkan perhitungan sesuai kategori yang yang telah ditetapkan, dari 48 responden faktor minat yang mendorong ibu memakai kontrasepsi implant yaitu sebanyak 45 orang 93.7, dan yang tidak sebanyak 3 orang 6.3. Dapat dilihat pada tabel dibawah ini: Tabel 5.7 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Faktor yang Mendorong Ibu Memakai Kontrasepsi Implant di Desa Patumbak I Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013 No Faktor Minat Frekuensi 1 Ya 45 93.7 2 Tidak 3 6.3 Total 48 100.0

g. Faktor Dukungan Keluarga

Dari 48 responden ibu yang memakai kontrasepsi implant didapat bahwa dari faktor dukungan keluarga yang mendorong ibu memakai kontrasepsi implant mayoritas menjawab ya dengan pertanyaan Apakah suami ibu setuju ibu memakai kontrasepsi implant sebanyak 36 orang 75, dan mayoritas menjawab tidak dengan pertanyaan Apakah keluarga yang lain saudara ibu memberikan dorongan kepada ibu untuk memakai kontrasepsi implant yaitu 42 orang 87.5. Dapat dilihat pada tabel dibawah ini: Universitas Sumatera Utara Tabel 5.8 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Faktor Dukungan Keluarga Responden di Desa Patumbak 1 Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013

h. Faktor Dukungan Keluarga yang Mendorong Ibu Memakai Kontrasepsi Implant

Berdasarkan perhitungan sesuai kategori yang telah ditetapkan, dari 48 responden faktor dukungan keluarga yang mendorong ibu memakai kontrasepsi implant yaitu sebanyak 12 orang 25.0, dan yang tidak yaitu 36 orang 75.0. Dapat dilihat pada tabel dibawah ini: Tabel 5.9 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Faktor Dukungan Keluarga yang Mendorong Ibu Memaki Kontrasepsi Implant di Desa Patumbak I Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013 No Faktor Dukungan Keluarga Frekuensi 1 Ya 12 25.0 2 Tidak 36 75.0 Total 48 100.0 No. Pertanyaan Jawaban Ya Tidak F F Faktor Dukungan Keluarga 16. Apakah suami ibu setuju ibu memakai kontrasepsi implant? 36 75 12 25 17. Apakah suami ibu pernah memotivasi ibu untuk memakai kontrasepsi implant? 9 18.7 39 81.3 18. Apakah suami ikut mendampingi dan menemani ibu selama pemasangan kontrasepsi implant? 13 27.1 35 72.9 19. Apakah suami ibu mengetahui manfaat dari kontrasepsi implant? 34 70.8 14 29.2 20. Apakah keluarga yang lain saudara ibu memberikan dorongan kepada ibu untuk memakai kontrasepsi implant? 6 12.5 42 87.5 Universitas Sumatera Utara

i. Faktor Lingkungan

Dari 48 responden ibu yang memakai kontrasepsi implant dalam penelitian ini menyatakan bahwa faktor lingkungan yang mendorong ibu memakai kontrasepsi implant mayoritas responden yang menjawab ya dengan pertanyaan Apakah petugas kesehatan DokterBidanPerawat memotivasi ibu untuk memakai alat kontrasepsi implant sebanyak 34 orang 70.8, dan mayoritas yang menjawab tidak dengan pertanyaan Apakah ibu terdorong memakai kontrsepsi implant karena banyak di lingkungan ibu yang memakai kontrasepsi implant yaitu 38 orang 79.2. Dapat dilihat pada tabel dibawah ini: Tabel 5.10 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Faktor Lingkungan di Desa Patumbak 1 Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013 No. Pertanyaan Jawaban Ya Tidak F F Faktor Lingkungan 21. Bila ibu melihat teman memakai alat kontrasepsi implant, apakah ada dorongan ibu untuk memakai kontrasepsi implant juga? 23 47.9 25 52.1 22. Apakah banyak disekitar lingkungan ibu yang memakai kontrasepsi implant? 11 22.9 37 77.1 23. Apakah petugas kesehatan DokterBidanPerawat memotivasi ibu untuk memakai alat kontrasepsi implant ? 34 70.8 14 29.2 24. Apakah petugas kesehatan DokterBidanPerawat memberikan konseling tentang keuntungan dan kerugian kontrasepsi implant pada ibu? 31 64.6 17 35.4 25. Apakah ibu terdorong memakai kontrsepsi implant karena banyak di lingkungan ibu yang memakai kontrasepsi implant? 10 20.8 38 79.2 Universitas Sumatera Utara

j. Faktor Lingkungan yang Mendorong Ibu Memakai Kontrasepsi Implant

Berdasarkan perhitungan sesuai kategori yang telah ditetapkan, dari 48 responden faktor lingkungan yang mendorong ibu memakai kontrasepsi implant sebanyak 19 orang 39.6, dan yang tidak sebanyak 29 orang 60.4. Dapat dilihat pada tabel dibawah ini: Tabel 5.11 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Faktor yang Mendorong Ibu Memakai Kontrasepsi Implant di Desa Patumbak I Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013 No Faktor Lingkungan Frekuensi 1 Ya 19 39.6 2 Tidak 29 60.4 Total 48 100.0

B. Pembahasan

Dokumen yang terkait

Hubungan Pengetahuan Dengan Tingkat Kecemasan Ibu Perimenopause Dalam Menghadapi Menopause di Desa Patumbak I Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013

1 54 62

Faktor-Faktor yang Mendorong Ibu Memakai Kontrasepsi Implant di Desa Patumbak I Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013

0 0 12

Faktor-Faktor yang Mendorong Ibu Memakai Kontrasepsi Implant di Desa Patumbak I Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013

0 0 1

Faktor-Faktor yang Mendorong Ibu Memakai Kontrasepsi Implant di Desa Patumbak I Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013

0 0 5

Faktor-Faktor yang Mendorong Ibu Memakai Kontrasepsi Implant di Desa Patumbak I Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013

0 0 17

Faktor-Faktor yang Mendorong Ibu Memakai Kontrasepsi Implant di Desa Patumbak I Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013

0 0 1

Faktor-Faktor yang Mendorong Ibu Memakai Kontrasepsi Implant di Desa Patumbak I Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013

0 0 16

Hubungan Pengetahuan Dengan Tingkat Kecemasan Ibu Perimenopause Dalam Menghadapi Menopause di Desa Patumbak I Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013

0 0 11

Hubungan Pengetahuan Dengan Tingkat Kecemasan Ibu Perimenopause Dalam Menghadapi Menopause di Desa Patumbak I Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013

0 0 1

Hubungan Pengetahuan Dengan Tingkat Kecemasan Ibu Perimenopause Dalam Menghadapi Menopause di Desa Patumbak I Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013

0 0 5