Alat dan Bahan penelitian Jalannya Penelitian

G. Jalannya Penelitian

Data rekam medik di RS PKU Muhammadiyah yogyakarta Sampel penelitian Pasien gagal ginjal kronik Menjalani hemodialisa Kriteria Inklusi Kriteria Eksklusi Analisis data Hasil penelitian Hemodialisa 2xminggu Hemodialisa 3xminggu Kreatinin 3 Kreatinin 3 Kreatinin 3 Kreatinin 3

H. Analisis Data

Data yang telah terkumpul sebelum dianalisis, terlebih dahulu di masukkan ke dalam tabel berukuran 2 x 2. Dengan deskripsi tabel sebagai berikut: Tabel 4. Analisa data Kadar Kreatinin Serum 3 mgdL 3 mgdL Frekuensi Hemodialisa 2 kaliminggu 3 kaliminggu Kemudian di analisis statistik menggunakan chi-square.

I. Kesulitan Penelitian

Pada penelitian ini peneliti menemukan beberapa kesulitan, seperti: 1. Sulitnya memperoleh izin penelitian di Rumah Sakit karena pengurusan yang memakan waktu sangat lama 2. Sulitnya memperoleh data rekam medik milik pasien yang kurang lengkap.

J. Etika Penelitian

Penelitian ini berpedoman pada prinsip-prinsip etika penelitian, salah satunya adalah confidentially. Peneliti disini menjamin kerahasiaan responden dengan tidak akan memberitahukan ke pihak lain dan tidak menulis nama responden pada data penelitian. Sebelum melakukan penelitian, peneliti mengajukan ethical clearance kepada komisi etik Universitas Muhammadiyah Yogyakarta agar dapat dikaji sebelum penelitian berjalan sehingga tidak menimbulkan masalah akibat pelanggaran hak individu subyek manusia. 28

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Hasil

Pada penelitian ini digunakan sampel 52 orang yang terbagi menjadi 2 kelompok. Pada kelompok pertama adalah kelompok pasien yang melakukan Hemodialisa 2 kaliminggu, sedangkan kelompok kedua adalah kelompok pasien yang melakukan Hemodialisa 3 kaliminggu. Seluruh kelompok adalah pasien yang menderita penyakit ginjal kronik dan rutin melakukan Hemodialisa di unit Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Yogyakarta. Pasien pada kelompok pertama Hemodialisa 2 kaliminggu, didapatkan 18 orang dan pada kelompok kedua Hemodialisa 3 kaliminggu, didapatkan 34 orang. Setiap pasien diukur kadar kreatinin darahnya kemudian dicatat. Pengukuran kadar kreatinin dilakukan di laboratorium Rumah Sakit setiap 3 bulan sekali. Hasil pengukurannya kemudian dibagi menjadi 2 yaitu kadar kreatinin 3 mgdL dan kadar kreatinin 3 mgdL. Berikut ini hasil pengukuran kadar kreatinin darah masing-masing kelompok 2 kaliminggu dan 3 kaliminggu. Tabel 5. Kadar kreatinin darah 2 kaliminggu dan 3 kaliminggu kadar hemodialisa Kreatinin Total 3 mgdL 3 mgdL 2 kaliminggu 3 15 18 3 kaliminggu 8 26 34 Total 11 41 52

Dokumen yang terkait

Sindrom Depresi Pada Pasien Penyakit Ginjal Kronik Yang Menjalani Hemodialisis

0 40 9

Sindrom Depresi Pada Pasien Penyakit Ginjal Kronik Yang Menjalani Hemodialisis

2 45 9

Perbedaan Tekanan Darah Pasien Gagal Ginjal Kronik Sebelum Dan Sesudah Hemodialisa Di Ruang Hemodialisa BLUD Dr Pirngadi Medan

10 63 66

HUBUNGAN PERILAKU MEROKOK DENGAN KADAR KREATININ DAN ASAM URAT DARAH PADA PENDERITA GAGAL GINJAL KRONIK TERMINAL DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

0 4 59

PENGARUH ERITROPOIETIN TERHADAP KADAR T4 DARAH PADA PENYAKIT GAGAL GINJAL KRONIK DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

0 3 46

KESESUAIAN GAMBARAN ULTRASONOGRAFI GAGAL GINJAL KRONIK DENGAN KADAR KREATININ PLASMA PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK DI RS PEMBINA KESEJAHTERAAN UMAT MUHAMMADIYAH SURAKARTA.

0 1 5

HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN TINGKAT DEPRESI PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK DENGAN HEMODIALISA DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - Hubungan Dukungan Keluarga dengan Tingkat Depresi Pasien Gagal Ginjal Kronik dengan Hemodialisis di RS PKU

0 0 17

PERBEDAAN KADAR UREUM DAN KREATININ PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK BERDASARKAN LAMA MENJALANI TERAPI HEMODIALISA DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - Perbedaan Kadar Ureum dan Kreatinin pada Pasien Gagal Ginjal Kronik Berdasarkan Lama Men

0 0 12

HUBUNGAN LAMANYA HEMODIALISA DENGAN KUALITAS HIDUP PASIEN GAGAL GINJAL DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - Hubungan Lamanya Hemodialisa dengan Kualitas Hidup Pasien Gagal Ginjal di RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta - DIGILIB UNISAYOGYA

0 0 11

NASKAH PUBLIKASI HUBUNGAN ANTARA ASUPAN PROTEIN DAN ASUPAN KALIUM DENGAN KADAR UREUM DAN KREATININ PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK DENGAN HEMODIALISA DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

0 0 18