Nilai Perusahaan Good Corporate Governance

Susanti 2010; Santika serta Soliha 2002 dalam penelitiannya menyimpulkan bahwa faktor profitabilitas berpengaruh positif dan signifikan dalam meningkatkan nilai perusahaan. Berbeda dengan Andinata 2010 yang menyatakan bahwa faktor profitabilitas berpengaruh tidak signifikan terhadap nilai perusahaan. H 1 : Profitabilitas berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan. 2. Hubungan Kebijakan Dividen dan Nilai Perusahaan Kebijakan dividen adalah kebijakan yang berkaitan dengan penentuan apakah laba yang diperoleh perusahaan akan dibagikan kepada para pemegang saham sebagai dividen atau akan ditahan dalam bentuk laba ditahan. Kebijakan ini merupakan keputusan yang sangat penting dalam suatu perusahaan karena apabila kebijakan yang dilakukan tepat maka akan miningkatkan nilai perusahaan. Sesuai dengan penelitian Hermuningsih 2009; Sukrini 2012 menyatakan bahwa kebijakan dalam penentuan dividen adalah kebijakan yang dapat menentukan seberapa besar laba akan dibagi untuk para pemegang saham. Laba yang dibagi kepada pemegang saham menunjukkan tingkat kesejahteraan yang didapat. Ketika dividen yang dibagikan semakin besar maka perusahaan akan dinilai semakin baik dan menguntungkan. Penilaian tersebut akan tercermin dari tingkat harga sahamnya. Hasil penelitian Wahyudi dan Pawesti 2006, Susanti 2010 menunjukkan bukti bahwa faktor kebijakan dividen mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap nilai perusahaan. H 2 : Kebijakan dividen berpengruh positif terhadap nilai perusahaan. 3. Hubungan Leverage dan Nilai Perusahaan Leverage tidak lain adalah gambaran hutang dari suatu perusahaan sehingga dapat juga digambarkan sebagai penaksiran dari risiko yang melekat pada suatu perusahaan. Rasio leverage suatu persahaan yang semakin besar menunjukkan risiko investasi yang semakin besar, sedangkan rasio leverage suatu perusahaan yang semakin kecil memiliki risiko investasi yang kecil. Karena ketika perusahaan memiliki rasio leverage yang bersih menunjukkan bahwa

Dokumen yang terkait

ANALISIS KEMAMPUAN RASIO KEUANGAN SEBAGAI PREDIKTOR PERUBAHAN LABA TRIWULANAN (Studi Empiris: Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

0 15 18

ANALISIS PENGARUH MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Listing di Bursa Efek Indonesia)

0 14 20

PENGARUH LEVERAGE, PROFITABILITAS DAN CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2011 – 2013)

1 12 21

PENGARUH MANAJEMEN LABA TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

7 49 63

ANALISIS PENGARUH MEKANISME GOOD CORPORATE GOVERNANCE, PROFITABILITAS DAN MOTIVASI MANAJEMEN LABA TERHADAP PRAKTIK MANAJEMEN LABA (Studi Kasus pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

0 11 63

PENGARUH MANAJEMEN LABA TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN DENGAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi Kasus pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI Tahun 2011 – 2014) Wika Septian Prasetyo , Subchan , Sri Harjanto

1 2 16

ANALISIS GOOD CORPORATE GOVERNANCE DAN SIZE TERHADAP CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY YANG BERDAMPAK PADA NILAI PERUSAHAAN DENGAN PROFITABILITAS SEBAGAI VARIABEL MODERATING (Studi Empiris Pada Perusahaan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

1 3 13

PENGARUH GCG TERHADAP NILAI PERUSAHAAN YANG DIMEDIASI OLEH LEVERAGE, PROFITABILITAS DAN KUALITAS LABA (Studi Kasus pada Perusahaan IICG yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2013)

0 0 13

PENGARUH ASIMETRI INFORMASI TERHADAP MANAJEMEN LABA DENGAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE DAN UKURAN PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI (Studi Empiris Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2015)

0 2 19

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, LEVERAGE, DAN CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BEI TAHUN 2012-2016

0 1 17