MEMBACA MEMINDAI INDEKS BUKU

Bab VI Ayo Membaca Buku

99 Perhatikan buku-buku yang menjadi koleksi kalian, buku-buku itu memiliki bagian- bagian seperti kata pengantar, daftar isi, bab-bab dalam buku, daftar pustaka, dan indeks buku. Tidak semua buku melampirkan indeks. Buku-buku ilmiah, buku-buku ilmu pengetahuan adalah buku-buku yang selalu menampilkan indeks buku. Apakah indeks buku itu? Indeks buku adalah susunan istilah atau tokoh penting yang disertai halaman tempat istilah tersebut dijelaskan di dalam buku. Indeks buku akan memudahkan pembaca yang melakukan membaca memindai. Yakni membaca cepat untuk mencari informasi yang penting saja untuk memperoleh informasi tertentu di dalam buku. Beragam istilah yang para penulis gunakan dalam buku, dapat dengan mudah dan cepat pembaca temukan dengan membaca indeks buku terlebih dahulu. Ayo temukan istilah antusiasme, asosiasi, desainer, Galileo, dan Daniel Goleman serta letak halamannya dalam indeks buku berikut ini Indeks Buku

A. MEMBACA MEMINDAI INDEKS BUKU

Tujuan: Setelah pembelajaran ini diharapkan Kalian dapat menemukan informasi yang diperlukan secara cepat dan tepat dari indeks buku dari kegiatan membaca memindai. Aburdene, Patricia, 156 Adams, Henry,132 akronim,120 aktivitas pembelajar,pola ideal,116 akuntan,24 alat-alat belajar,29 Allen, Woody,67 AMBAK Apa Manfaatnya BagiKu,39 ambang belajar,120,121 analis kreatif,162 analisis, 162 : situasi, 167 antusiasme,23 Amstrong, Louis, 25 arsitek, 24 The Art of Creative Thinking, 179 asosiasi,95:pentingnya,115 Attenbourg, David,26 Churchill, Winston, 24 Columbus, Cristopher, 24, 166 Cortez, 149 The Courage to Create, 166 Covey, Stephen, 39, 145 Csikzentmihalyi, Mihaly, 23 Cuppy, Wil, 163 Curah Gagasan brainstorming, 182 Darwin, Charles, 26, 178 data, arti, 92 Daya kerja, meningkatkan, 155 de Bono, Edward, 164, 180 Delapan kecerdasan, 24, 75, 76 Deming, W. Edwards, 157 desainer, 24 diagram alir, 90 Dickinson, dee, 81 Ford, Henry, 31, 181, 184 fovea, 68 Franklin, Benjamin, 86 Freud, Sigmund, 26 gagasan inti, 49 Galileo, 144 Gamarin, Paul, 118 Gardner, Howard, 24, 26, 76, 78 Garfield, Charles, 97 Gauguin, Paul, 32 Getting to Yes, 107 Glaser, Ronald, 42 Goethe, 24, 119 Goldberg, Philip, 185 Goleman, Daniel, 42 Goodwin, Jim, 88 Di unduh dari : Bukupaket.com 100 Asyiknya Belajar Bahasa dan Sastra Indonesia SMPMTs Kelas IX B.A.G.U.S: pendekatan 81 ; pertanyaan, 82 baca secara dramatis, 58 Beethoven, 32 belajar: gayapribadi,16,52; lingkungan, 86; multi-indrawi, 52; strategi, 45; teman, 87,131 Disasosiasi, 95 Disney, Walt, 32 Driscoll, Mary, 156 Drucker, Peter, 144 gravitasi, 94 Gray, E. M, 63 Gunning, Robert, 139 Harapan dan kekhawatiran, 44 Hawking, Robert, 139 Sudah kalian temukan istilah-istilah tadi? Bagaimana caranya? Tentu saja dengan mencari pada daftar istilah dalam indeks di atas Indeks disusun secara berurut berdasarkan abjad a–z, jadi dengan mudah kamu bisa menemukannya, bukan? Istilah antusiasme ada pada halaman 23, asosiasi pada halaman 95, desainer pada halaman 24, Galilleo pada halaman 144, dan Daniel Goleman pada halaman 42. Penulisan ahli atau nama tokoh dalam indeks buku jika memuat dua kata maka di balik. Misalnya, ahli bahasa Anton Moeliono ada pada halaman 23, menjadi Moeliono, Anton, 23. Untuk istilah, apabila terdiri atas 2 kata dengan fungsi S PPO yang berbeda maka penulisan dibalik, misalnya kumpulan istilah meningkatkan kemampuan diri pada halama 115, maka di tulis kemampuan diri, meningkatkan, 115. Jika berupa istilah satu fungsi SPO kata tidak di balik, misalnysa arsitek pada halaman 119, ditulis arsitek, 119. Urutkanlah daftar indeks di bawah ini, kemudian tandailah kata-kata yang merupakan istilah keilmuan dengan garis bawah Nicoll Jayne, 28 Organisasi Pembelajar, 15, 152, 157 Johnson, Roger, 100 Lincoln, Abraham, 24 Johnston, William B., 157 Olsen, Robert, 179 kaizen, 156,157 Lombardi, Vince, 130 kartu pengingat, 120 Manajer Jepang, 156 kata kunci, 60 Pandangan terowongan tunnel vision, 33 Packer, Arnold H., 157 Leider, Dick, 158 Lesher, Richard L., 158 Marquardt, Michael J. , 157 Lewis, David, 21, 100 Pemetaan kreatif, 134 Johnson, Spencer, 42 Nilai tambah, 158,159 karya seni, 177 Pelabelan, 177 Macahado, Luiz, 171 Lewin, Kurt, 147 Paul, Richard, 173 Jenner, Edward, 180 K.I.S.S Keep It Short and Simple, 140 Pasteur, Louis, 181 Jones, Doug, 166 The One Minute Teacher, 42 Johnson, David, 100 Osborn, Alex, 182 Otak, 19: berpikir, 18,20; membangun, 19; primitif, 18; reptil,18; tengah, 18; tiga, 18 Larson, Doug, 40 Keats, John, 139 L atihan 6.1 Di unduh dari : Bukupaket.com

Bab VI Ayo Membaca Buku